Anda di halaman 1dari 5

KUISIONER PENELITIAN

Responden Yth.

Saat ini saya sedang melakukan penelitian untuk menyelesaikan Tugas Akhir Skripsi
mengenai “Persepsi Mahasiswa Akuntansi terhadap Kebutuhan Komunikasi Lisan pada Karir
Akuntan Publik”. Oleh karena itu untuk memperoleh data tersebut, saya memohon kesediaan anda
untuk mengisi kuisioner ini.
Saya menjamin kerahasiaan semua data yang ada berikan ketika mengisi kuisioner ini
sesuai dengan kode etik penelitian. Kesediaan anda dalam mengisi kuisioner ini merupakan
bantuan yang tak ternilai bagi saya. Apabila terdapat hal yang ingin ditanyalam terkait penelitian
ini, anda dapat menghubingi saya di nomor 082236289733. Atas bantuan dan kerja sama anda,
saya mengucapkan terima kasih banyak.

Ida Ayu Puspa Cindra Rini


1406555800
Bagian I : Kuesioner Personal Report Communication Apprehension

PETUNJUK: Instrumen penelitian ini terdiri dari 20 pernyataan yang dibagi menjadi dua
kelompok yakni 10 pernyataan favorable (mendukung), dan 10 unfavorable (tidak mendukung).
Dari 24 pernyataan tersebut mengungkapkan tentang perasaan ketika berkomunikasi dengan
orang lain. Lingkari jawaban yang menurut anda sesuai.

Keterangan:
1 = Sangat Setuju 3 = Kurang Setuju 5 = Sangat Tidak Setuju
2 = Setuju 4 = Tidak Setuju

Tema Pernyataan Skala

Group 1. Saya tidak suka berpartisipasi dalam diskusi kelompok 1 2 3 4 5

2. Pada umumnya, saya nyaman saat berpartisipasi dalam diskusi 1 2 3 4 5


kelompok
3. Saya gugup ketika berpartisipasi dalam diskusi kelompok 1 2 3 4 5

4. Saya suka terlibat di dalam diskusi kelompok 1 2 3 4 5

Meeting 5. Pada umumnya, saya gugup ketika harus berpartisipasi dalam 1 2 3 4 5


pertemuan

6. Biasanya, saya tenang ketika berpartisipasi dalam pertemuan 1 2 3 4 5

7. Saya sangat tenang ketika saya dipanggil untuk mengungkapkan 1 2 3 4 5


pendapat dalam pertemuan
8. Saya takut untuk mengungkapkan diri saya dalam pertemuan 1 2 3 4 5

9. Saya tidak nyaman ketika berbicara dalam pertemuan 1 2 3 4 5

Interpersonal 10. Saat dalam percakapan dengan seorang yang baru dikenal, 1 2 3 4 5
saya merasa sangat gugup
11. Saya tidak takut untuk berbicara dalam sebuah percakapan 1 2 3 4 5
12. Saya biasanya sangat tegang dan gugup dalam sebuah 1 2 3 4 5
percakapan
13. Saya biasanya sangat tenang dan santai dalam sebuah 1 2 3 4 5
percakapan
14. Saat dalam percakapan dengan seorang yang baru dikenal, 1 2 3 4 5
saya merasa sangat santai
15. Saya takut untuk berbicara dalam sebuah percakapan 1 2 3 4 5

Public 16. Saya tidak memiliki rasa takut ketika berbicara di depan umum 1 2 3 4 5
Speaking 17. Bagian tertentu dari tubuh saya merasa sangat tegang dan kaku 1 2 3 4 5
ketika berbicara di depan umum
18. Saya merasa santai ketika berbicara di depan umum 1 2 3 4 5

19. Saya berbicara di depan umum dengan penuh percaya diri 1 2 3 4 5

20. Saat berbicara di depan umum saya begitu gugup, saya lupa 1 2 3 4 5
hal-hal yang akan saya sampaikan.

Bagian II : Kebutuhan Komunikasi Lisan dari Berbagai Pekerjaan

PETUNJUK: Terdapat 20 jenis pekerjaan. Dari setiap jenis pekerjaan anda diminta untuk
menentukan jumlah dari kebutuhan komunikasi lisan yang diperlukan dari setiap pekerjaan.
Lingkari jawaban anda dengan skala berikut:

Keterangan:
1 = Hampir tidak membutuhkan komunikasi lisan -
7 = Sangat membutuhkan Komunikasi Lisan yang baik.

Jenis Pekerjaan Skala


1. Pengacara 1 2 3 4 5 6 7
2. Pramugari 1 2 3 4 5 6 7
3. Arsitek 1 2 3 4 5 6 7
4. Penulis 1 2 3 4 5 6 7
5. Akuntan Publik 1 2 3 4 5 6 7
6. Bankir 1 2 3 4 5 6 7
7. Pengusaha 1 2 3 4 5 6 7
8. Pramuniaga 1 2 3 4 5 6 7
9. Dosen Akuntansi 1 2 3 4 5 6 7
10. Dokter Gigi 1 2 3 4 5 6 7
11. Konsultan Pajak 1 2 3 4 5 6 7
12. Editor 1 2 3 4 5 6 7
13. Insinyur 1 2 3 4 5 6 7
14. Perancang Busana 1 2 3 4 5 6 7
15. Akuntan Pemerintah 1 2 3 4 5 6 7
16. Desainer Grafis 1 2 3 4 5 6 7
17. Computer Programmer 1 2 3 4 5 6 7
18. Pilot 1 2 3 4 5 6 7
19. Polisi 1 2 3 4 5 6 7
20. Akuntan Perusahaan 1 2 3 4 5 6 7

Bagian III : Informasi Mengenai Responden

PETUNJUK: Isilah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan diri anda.

Jenis Kelamin

Umur

Klasifikasi
Mahasiswa Tingkat Awal Graduate Student
Mahasiswa Tingkat Akhir Freshman

Berapa banyak presentasi formal yang pernah kalian lakukan di dalam kelas?
 Tidak Pernah
 1-2
 3-4
 5-6
 7-8
 9-10
 >10
Pernahkah kalian mengambil pelajaran Public Speaking?
 Ya
 Tidak

Anda mungkin juga menyukai