Anda di halaman 1dari 1

1. aku adalah sebuah bilangan.

Bila 30
dikurangi denganku dan hasilnya dikalikan
dengan diriku sendri maka akan
mendapatkan 26. bilangan manakah aku?

2. telepon A berdering setiap 10 menit sekali,


telepon B berdering setiap 20 menit sekali,
sedangkan telepon C berdering setiap 25
menit sekali. Jika sekarang telepon A, B, C
berdering bersamaan. Pada menit ke berapa
ketiga telepon tersebut akan bordering
bersamaan kembali?

3. SD Suka Maju menerima kiriman paket buku


untuk perpustakaan. Kiriman itu berupa 3
buah kotak besar, masing-masing berisi 72
buku, 108 buku, dan 120 buku, ketiga kotak
itu dibuka dan buku-buku ditumpuk dimeja
besar untuk dicatat. Ada berapa tumpuk
buku di atas meja jika banyak buku setiap
tumpuknya sama?

4. Di dalam sebuah pelataran parkir, terdapat


sejumlah mobil dan sepeda motor sebanyak
30 buah, jumlah roda kedua jenis kendaraan
itu ada 100 buah. Hitunglah banyaknya
mobil dan sepeda motor masing-masing!

Anda mungkin juga menyukai