Anda di halaman 1dari 16

Tata Rias Koreksi Bentuk Alis

• Dalam riasan mata, alis memegang peranan


penting, karena baik bentuk maupun posisi
alis sangat mempengaruhi ekspresi wajah,
misalnya alis yang tebal dengan jarak terlalu
dekat dapat memberikan kesan ketus dan alis
yang ujungnya menurun memberikan kesan
sedih. Jika alis mata secara alami sudah bagus
bentuknya, cukup disikat agar rapi dan
terpelihara keindahannya
Alis yang ideal yaitu :
• Batas pangkal alis : tarik garis tegak • Cara menentukan puncak
lurus mulai dari ujung mata bagian alis :
dalam ke arah pangkal alis.
• Puncak alis :perkirakan 1/3 dari
bentuk mata diukur dari sudut mata
sebelah luar dan tarik garis tegak lurus
ke arah alis. Kemudian tarik garis
diagonal mulai dari cuping hidung ke
arah alis
• Panjang alis diperkirakan dengan
menarik garis dari batas ujung bibir
(garis A) dan dari batas hidung (garis
B) melalui ekor mata, titik
perpotongan kedua kedua garis
tersebut adalah batas panjang alis.
Cara merapihkan bulu alis
• Sikat bulu alis ke arah atas • Cara merapihkan
• Kemudian perhatikan bagian-bagian bentuk alis
yang perlu dikoreksi seperti alis yang (mencabut bulu
jaraknya berdekatan dengan alis) :
mencabut bulu alis pada pangkal alis,
atau alis yang jaraknya terlalu
berjauhan dengan cara digambar
atau disempurnakan menggunakan
pinsil alis pada pangkal alis
• Bentuk dan pertegas alis dengan
pinsil alis
• Sapukan maskara ke arah atas pada
bulu alis agar tampak alami
Cara pembuatan tata rias koreksi
bentuk alis
• Koreksi bentuk alis
menurun:
– Bentuk alis menurun,
wajah akan tampak
sedih atau tua untuk
mengoreksinya rambut-
rambut alis yang
menurun dicabuti, dan
bentuk ujung alis yang
sempurna dengan cara
digambar menggunakan
pinsil alis.
• Koreksi bentuk alis
melengkung
– Pada bentuk alis terlalu
melengkung dapat
dikoreksi dengan cara
rambutrambut alis di
bagian ujung alis, dan di
pangkal alis dicabut,
kemudian bentuk alis yang
lebih lurus dan digambar
dengan menggunakan
pinsil alis.
• Koreksi bentuk alis lurus • Koreksi bentuk alis
– Koreksi bentuk alis lurus, terlalu tebal atau lebat
rambut pada pangkal alis – Pada alis dibuat pola dulu,
dan pada bagian perut kemudian rambut-rambut
alis (bagian bawah) alis yang terdapat di luar pola
dicabuti kemudian alis dicabuti sehingga tercapai
digambar agak bentuk alis yang ideal.
melengkung.
• Koreksi bentuk alis terlalu berdekatan
– Pangkal alis yang terletak sangat berdekatan
menimbulkan kesan seolaholah orang tersebut
berwatak judes, maka harus diperbaiki dengan cara
mencabuti rambut-rambut di kedua pangkal alis
supaya jarak antara kedua pangkal alis tampak lebih
renggang.
• Koreksi bentuk alis terlalu jauh
– Alis digambar melengkung tetapi tidak bersiku.
Pangkal alis sampai ke puncak alis dibuat tebal dan
pada ekor alis menipis serta arahnya ke bawah.
Cara mengoreksi bentuk alis sesuai
dengan bentuk wajah :
• Bentuk alis untuk bentuk wajah oval : Wajah bentuk
oval model alis apapun akan terlihat cocok.
• Bentuk alis untuk bentuk wajah panjang : Wajah
panjang, bentuk alis jangan terlalu melengkung, karena
muka akan tampak bertambah panjang. Lengkung alis
dibentuk agak rendah. Lebar atau besar alis pada
bagian pangkal dan ujung alis jangan terlalu jauh
berbeda.
• Bentuk alis untuk bentuk wajah bundar : Wajah bentuk
bundar, alis jangan terlalu besar, puncak lengkungan
alis tidak berbentuk bundar tetapi sedikit bersiku.
• Bentuk alis untuk bentuk wajah heart/segi tiga terbalik :
Wajah bentuk hati, alis digambar tidak terlalu tebal, tetapi
tipis serta makin ke ekor makin tipis sehingga dahi tidak
tampak lebar. Demikian pula jarak antara kedua alis sedikit
lebih dekat. Puncak alis dari pangkal lebih panjang dari puncak
ke ekor alis.
• Bentuk alis untuk bentuk wajah buah pear/segi tiga : Wajah
bentuk pear tidak cocok menggunakan alis berbentuk
melengkung tetapi dibuat agak mendatar
• Bentuk alis untuk bentuk wajah persegi/square : Wajah
bentuk persegi alis dibentuk melengkung, puncak alis
dibentuk melengkung dan harus tebal sampai puncak alis
serta pada ekornya tipis.
• Bentuk alis untuk bentuk wajah belah ketupat/diamond :
Wajah bentuk belah ketupat, bentuk alis hampir sama dengan
alis untuk muka bentuk persegi tetapi ekor alis mengarah ke
bawah.
Tata Rias Koreksi Bentuk Hidung
Salah satu kelemahan pada Koreksi bentuk hidung
wajah wanita Indonesia merupakan bagian dari
terletak pada tulang hidung terapan dasar tata rias Efek
yang kurang tinggi serta bagian gelap (shading) dan terang
cuping hidungnya cenderung (highlight) akan membantu
melebar. Kekurangan pada memperbaiki bagian ini. Efek
bagian ini perlu mendapat tersebut dapat dimunculkan
perhatian ekstra bila ingin melalui dua tahap yaitu :
tampil cantik dan indah, • Pembentukan dengan
karena bentuk hidung yang menggunakan foundation
ideal memberi dimensi • Penyempurnaan dengan
tersendiri bagi wajah. menggunakan bedak padat.
• Pembentukan • Teknik yang digunakan :
– Tahap ini dilakukan – Shading, untuk memberi kesan
sebagai bagian dari dalam dan mengecilkan
aplikasi dasar tata – Highlight, untuk memberikan
rias wajah dan kesan meninggikan.
diterapkan
bersamaan dengan • Cara mengoreksi bentuk
proses hidung :
pembentukan – Oleskan foundation pada
wajah. Tujuannya bagian-bagian yang ingin
adalah untuk digelapkan atau diterangkan
membentuk hidung sesuai dengan tipe hidung
terlihat yang akan diperbaiki.
proporsional bagi – Ratakan dengan menggunakan
wajah secara spons
keseluruhan.
Penerapan shading dan highlight pada beberapa
tipe hidung dapat dilihat pada gambar berikut :
Kelemahan lain dari bentuk hidung
& cara mengoreksinya yaitu :
• Batang hidung terlalu • Hidung terlalu lebar:
tinggi (mancung): Bagian Pada bagian batang hidung diberi
tengah batang hidung diberi warna yang terang (highlight) dan
warna gelap (shading) dan bagian dikedua tepinya diberi warna
atas serta bawah diberi warna gelap (shading)
terang (highlight)
• Hidung yang panjang : • Hidung yang pendek:
Kedua sisi hidung diberi warna Kedua belah sisi hidung diberi
yang agak gelap(shading) tetapi warna gelap (shading) dan pada
tidak perlu sampai ke ujung bagian tengah batang hidung
hidung dan pada bagian batang diberi dasar bedak yang arnanya
hidung (tengah) diberi sedikit terang (highlight)
warna terang (highlight).
• Hidung yang mencuat ke atas: Jarur tengah
punggung hidung sampai ke ujung hidung
diaplikasikan bayangan gelap.

Anda mungkin juga menyukai