Anda di halaman 1dari 10

PETUNJUK PELAKSANAAN

PERKEMAHAN MASA TAMU


TAHUN 2009

Latar Belakang

Gerakan pramuka sebagai wadah pendidikan di luar sekolah sangat berperan penting bagi
pembinaan mental generasi muda sebagai tongkat estapet pembangunan.

Salah satu bentuk pendidikan mental, moral dan spiritual, fisik, intelektual, emosional dan
sosial yang dilaksanakan gerakan pramuka dilakukan di alam terbuka yang dikemas dalam
bentuk perkemahan.

Atas dasar hal diatas, maka dipandang perlu untuk menyelenggarakan kegiatan
perkemahan masa tamu bagi siswa-siswi man salopa yang akan masuk menjadi anggota di
gugus depan ini.

Dasar penyelenggaraan

1. Program man salopa tahun ajaran 2009


2. Rencana kerja gerakan pramuka gugus depan 23.193-23.194 pangkalan man salopa

Tujuan dan sasaran


Tujuan

Membina dan mengembangkan peserta sebagai individu dan anggota masyarakat dalam hal
ketahanan mental, moral dan spiritual, fisik, intelektual, emosional dan sosial

Sasaran
1. Meningkatkan keyakinan dan ketakwaan kepada Allah SWT
2. Membina mental dan kepercayaan kepada diri sendiri
3. Meningkatkan kesehatan dan daya tahan tubuh
4. Meningkatkan daya kreasi, ketangkasan dan keterampilan
5. Membina kerjasama gotong royong dan kerukunan
6. Melatih hidup bersahaja dan berswadaya (Mandiri)
7. Menambah pengetahuan dan pengalaman
8. Meningkatkan rada kecintaan pada tanah air
9. Menumbuhkan kesadaran untuk meningkatkan pengabdian dan baktinya pada tanah
air dan bangsa

Penyelenggaraan

1. Nama kegiatan : perkemahan masa tamu


2. Waktu pelaksanaan : Sabtu- Minggu/18-19 Juli
3. Tempat pelaksanaan : kampus MAN salopa
4. Peserta kegiatan : siswa-siswi kelas x sebagai calon pramuka penegak
5. Tema kegiatan : Bina Diri Dan Cinta Alam
6. Biaya kegiatan : Diambil dari kas sekolah
Materi acara

1. Upacara Pembukaaan
2. Materi kelas, seragam & tanda pengenal
3. Debating
4. Shalat Ashar Berjamaah
5. Perkenalan Pengurus & lomba rakyat
6. Salat Magrib, Isya & siraman Rohani
7. Upacara Api Unggun & Kreasi seni
8. Dikir bersama
9. Kebugaran
10. Salat Tahajud,Tadarus, Salat subuh & kultum
11. Olah raga
12. Adventur
13. Upacara Penutupan
PETUNJUK TEKNIS
PERKEMAHAN MASA TAMU
TAHUN 2009

Persyaratan

1. Peserta adalah siswa-siswi man salopa yang telah mendaftarkan diri untuk menjadi
peserta permata
2. Membawa perlengkapan yang harus dipenuhi oleh setiap peserta dan sangga
3. Siap mematuhi semua peraturan yang ada

PERSYARATAN PRIBADI
PERMATA
1. Batu Merah Keras 180
2. Tongkat 160 Cm
3. Ganti nya ngopi 2 Ekor
4. Kristal Manis Berekspresi
5. Bulat, Hangat, Berhadiah
6. Bantal Empuk Punya Via
7. Serbuk Hari Baik
8. Bulat Manis Milik Kita
9. Asal Mula Kecambah
10. 1 Box Kayu kecil Berkepala
11. 2 Buah Tower Putih Meleleh
12. 4 Sehat 5 Sempurna
13. Jingle SBY Seleraku
14. Krifik raja hutan
15. 1 drum air
16. 1 bungkus keong pedes
17. Coklat mamamia
18. Kacang kecil milik jepang
19. Si ayam tinggal lep
20. Si merah tukang nyubit
21. Awan putih 1 kepal & lauk pauk
22. Rok hawai
23. Ondel- ondel
24. Papan nama
25. Carikan
26. Dasi
27. Kantong warna hitam
28. Kain segi tiga gelap
29. Alat Mandi, Alat Sholat, Alat tulis
30. Seragam Pramuka & olah raga

PERSYARATAN KELOMPOK
1. Tenda
2. Ular putih Pramuka
3. Pancuh
4. Tongkat ukuran 160 cm
5. Tenda dapur
6. Jemuran
7. Rak piring
8. Rak sepatu
9. Alat masak
10. pagar & gapura
11. Tempat sampah
12. Galian parit
13. MCK
TATA TERTIB PESERTA
Peraturan umum
 Peserta harus mematuhi semua intruksi dan peraturan yang dikeluarkan oleh panitia
 Setiap peserta dilarang membawa perhiasan, Handphone, alat elektronik dan
kosmetik yang berlebihan.
 Tidak diperkenankan untuk merokok selama kegiatan perkemahan

Perizinan
Peserta harus izin kepada keamanan jika ;
- Peserta putra masuk kawasan tenda putri atau sebaliknya
- Keluar lokasi perkemahan tanpa seizing keamanan
- Setiap tamu yang berkunjung diharuskan lapor dan mengisi buku tamu

Sangsi-sangsi
Tahap-tahap hukuman
1. Peringatan lisan
2. Membaca Try Satya & Dasa Darma
3. Membaca surat-surat pendek (Ad-Duha, Al- Insyirah, At-Tin, Al- Bayyinah)
4. Membaca surat yang berkaitan dengan puasa, amal shaleh, amal ma’ruf, dsb.
5. Dihadapkan kepada pembina

PERLENGKAPAN PESERTA

KONSUMSI

KESEHATAN
Barang-barang yang diperlukan
- Barang-barang
- Handuk kecil
- Kapas(1 rol)
- Blankar 2 buah
- Perban(1 rol)
- 2 buah tongkat
- 24 tambang

Obat-obatan
- Alkohol
- Betadine/obat merah
- Kayu putih
- Salon past(2 bet)
- Plester(10 lembar)
- Diapet(1 bet)
- Obat pusing(bodrek)
- Obat sakit gigi(puyer)
- Inza(1 bet)
- obat mag(1 bet)

HUMAS
1. Sosialasi pada;
- peserta
- panitia yang lain
1. Konsultasi keoada intansi terkait
2. Konsultasi keoada pemilik perlengkapan
3. Penerima tamu
4. penjemput/penghubung orang yang diperlukan
5. menyebarkan:
- surat pemberitahuan Pembina Pramuka MTsN
- pinjaman tenda
1. penampung aspirasi peserta

LAPANGAN
Sabtu 18 Juli 2009
 Penentuan Kapling Dan Pendirian Tenda Lengkap
 Pendirian tenda di pandu oleh pendamping

AGENDA KEGIATAN

Susunan acara Pembukaan

Mohon perhatian upacara pembukaan perkemahan masa tamu di pangkalan MAN


SALOPA akan segera dimulai.
Dengan pembacaan BISMILLAAHIRROHMAA NIRROHIIM upacara pembukaan
perkemahan masa tamu di pangkalan MAN SALOPA pada hari Jum’at tanggal 18 Juli
2008 akan segera dimulai.

1. Masing-masing pemimpin sangga menyiapkan sangganya.


2. Pradana memasuki lapangan upacara.
3. Penghormatan kepada pradana dipimpin oleh pemimpin Sangga paling kanan.
4. Laporan tiap pemimpin sangga kepada pradana.
5. Pembina upacara memasuki lapangan upacara.
6. Penghormatan peserta Peserta kepada Pembina upacara.
7. Laporan Pradana kepada Pembina upacara.
8. Penghormatan Kepada Bendera Merah putih dipimpin oleh Pradana, tamu undangan
di persilahkan berdiri
Tamu undangan di persilahkan duduk kembali
9. Pembacaan UUD 1945 dan DASA DARMA
10. Amanat Pembina upacara sekaligus membuka perkemahan masa tamu dan
perpindahan golongan. Pasukan diistirahatkan.
11. Penyematan tanda peserta
12. Menyanyikan hymne pramuka
13. Pembacaan doa
14. Laporan pradana kepada Pembina
15. Penghormatan peserta upacara kepada Pembina
16. Pembina upacara meninggalkan lapangan upacara
17. Laporan pemimpin sangga kepada pradana
18. penghormatan kepada pradana dipimpin oleh pemimpin pasukan paling kanan
19. pradana meninggalkan lapangan upacara
20. pengumuman
21. upacara selesai,masing-masing pemimpin sangga membubarkan sangganya

Keterangan :
Pembina Upacara : Kepala MAN Salopa
Pradana : Supyan
Pemimpin obade : Gini
Paduan Suara : Panitia
Pembacaan UUD : Imas
Pembacaan Try Satya : Dian Ekawati
Pembacaan Dasa Darma : Ahmad Marogi
Pembacaan Doa : Tedi Suhada
Pengumuman : Guru
Pembawa Nampan : Dati Mardhatillah

ACARA PROSESI PERPINDAHAN GOLONGAN


1. Pembukaan
2. Prosesi perpindahan golonga
- Seluruh peserta dipersilahkan maju
- Pembina Penggalang secara simbolis melepas atribut kepenggalangan
- Pembina Penegak menerima calon pramuka penegak dan memimpin janji
ulang try satya
3. sambutan
- Pembina penggalang
- Pembina penegak

1. Materi kelas, seragam & Tanda Pengenal


- Materi diberikan oleh Pembina Pramuka Putra

Waktu : 30 menit
Materi : Kak Ade Bunyamin
Penanggung jawab : Tanti, Dian

2. Debating
- Materi debat diberikan oleh Panitia
- Peserta debat di berikan pernyataan yang satu setju & yang satunya lagi tidak setuju
- 12 sangga di bagi 6 kelompok, Putra lawan Putri
- Juri dari Dewan Guru
- Penengah Dewan Ambalan

Waktu : 30 menit
Juri : 1. Kak Ade Bunyamin & Ahmad Marogi
2. Kak Euis Safariah & Rika
3. Kak Iim & Oneng Mw
4. Kak Acep TR. & Fifih
5. Kak Nandang Suryana & Neng Fitri
6. Kak Atep Koswara & Arif

3. Shalat Berjamaah
- Dipandu oleh pendamping,Pembina & seluruh Panitia

3. Perkenalan pengurus Ambalan dan lomba rakyat


- Perkenalan oleh masing-masing
 Lomba rakyat
- Menentukan juri lomba

 Putsal untuk Putra


- Wasit : Pipin Fadilah
- Penanggung jawab : Arif Rahman Hakim
 Lomba Bakiak Untuk Putri
- Juri : Oneng Mw, Rika N
- Penanggung jawab : Fifih
4.Petugas api unggun
Pembina upacara : Dra. Iim Iklima
Pradana : Sufyan
Pembaca Acara : Tanti
Pembawa Api : 1. Selvia
2. Indra nugraha
3. Alin
4. Arif
5. Endah Saadahn lubis
6. Egi
7. Dini
8. Lukman
9. Windiani
10. Agus Sujana
5. Krasi seni
 Tiap sangga menampilkan kreasi seni
Penanggung jawab : Oneng Muawanah, Sufyan

Minggu, 19 juli 2009


6. Stelling
 Peserta dibangunkan pendamping
 Setiap pendamping membawa 5 3orng peserta
 Pendamping memberikan Vit B Komplek & mengetest Try Satya, DAsa Darma,
Pancasila, Serta ayat-ayat pendek

7. Salat Tahajud, Tadarusan, salat Subuh, & Kultum


 Dipandu oleh pendaming, dan Pembina

8. Olahraga
 Lari sambil nyanyi dengan lagu-lagu pramuka

9. ADVENTURE
 Petugas Post dan materi hiking

Post Pemberangkatan
Pembekalan
- Menyampaikan peraturan selama hiking;
- Patuh kepada Pembimbing/panitia
- Dilarang merusak alam
- menjaga kebersihan
- bersikap sopan kepada Masyarakat yang terlewati
- berkata-kata tidak senonoh/ jorok
- selalu semangat dan menjaga kebersamaan
- menghadap setiap post secara berurutan sesuai rute
- Dipersilahkan untuk bertanya kepada masyarakat tentangjalan pintas menuju local
post yang akan dituju dengan sopan
- Menyerahkan format waktu untuk diisi oleh setiap petugas post dan dibawa kembali
untuk diserahkan di post terakhir.
- Doa
- Diberi Vitamin B 20 (Bending 20 X)
- Lapor

Post 1
 Lapor
 Penampilan yel-yel
 Petugas memberi Materi pengetahuan umum
 Peserta mengerjakan soal dengan baik dan benar
Post 2
- Lapor
- Penampilan yel-yel

 KIM
1. KIM CIUM
 Pesertya dibariskan dan mata tertutup
 Satu persatu peserta mencium aroma barang-barang yang telah di sediakan
 Setelah selesai mereka disuruh untuk menulis apa saja barang-barang yang
mereka cium
 Hasil langsung di kumpulkan
Petugas : Gini
2. KIM RABA
 Pesertya dibariskan dan mata tertutup
 Satu persatu peserta meraba barang-barang yang telah di sediakan
 Setelah selesai mereka disuruh untuk menulis apa saja barang-barang yang
mereka raba
 Hasil langsung di kumpulkan
Petugas : Neng Fitri
3. KIM LIHAT
 Pesertya dibariskan dan mata terbuka
 Satu persatu peserta melihat barang-barang yang telah di sediakan, dengan
waktu 5 detik
 Setelah selesai mereka disuruh untuk menulis apa saja barang-barang yang
mereka lihat
 Hasil langsung di kumpulkan
Petugas : Adin

Post 3
PBB AB
- Lapor
- Penampilan yel-yel
- Salam Penghormatan
- Di test PBB AB dasar
- Lapor

Post 4
Wide Game
- Lapor
- Di beri permainan pembagian gambar yang adil
- Memberi tugas untuk Mencari obat-obat tradisional ditulis nama dan kegunaannya
- Diberi Vitamin B 20 (Bending 20 X)
- lapor

Post 5
Halang Rintang
- Lapor
- Peserta melintasi jurang & naik tebing dengan memnggunakan alat Bantu yaitu
tamban
- Lapor

Post Penerimaan
- Lapor
- Mengumpulkan seluruh tugas dari setiap post
- Menyanyikan lagu yang sudah diberikan di post 3
- Pelemasan
- Lapor terakhir
- Istirahat

PETA PERJALANAN
Post Pemberangkatan : MAN Salopa
Post 1 : Pamancar
Post 2 : Sadun
Post 3 : Lapangan burahol
Post 4 : Ci terep
Post 5 : Ci koneng
Post Penerimaan : MAN Salopa

10. Upacara penutupan


Susunan acara Penutupan

Mohon perhatian upacara Penutupan perkemahan masa tamu di pangkalan MAN


SALOPA akan segera dimulai.
Dengan pembacaan BISMILLAAHIRROHMAANIRROHIIM upacara penutupan
perkemahan masa tamu MAN Salopa di pangkalan MAN SALOPA pada hari Minggu 19
Juli tahun 2009 akan segera dimulai.

1. Masing-masing pemimpin sangga menyiapkan sangganya.


2. Pradana memasuki lapangan upacara.
3. Penghormatan kepada pradana dipimpin oleh pemimpin Sangga paling kanan.
4. Laporan tiap pemimpin sangga kepada pradana.
5. Pembina upacara memasuki lapangan upacara.
6. Penghormatan peserta upacara kepada Pembina upacara.
7. Laporan Pradana kepada Pembina upacara.
8. Penghormatan Kepada Bendera Merah putih dipimpin oleh Pradana
9. Amanat Pembina upacara, sekaligus menguhkan para peserta sebagai Anggota
Pramuka Penegak di Pangkalan MAN Salopa dan Menutup perkemahan masa
tamu. Pasukan diistirahatkan.
10. Pemasangan secara simbolis tanda Ambalan
11. Menyanyikan hymne pramuka
12. Pembacaan doa
13. Laporan pradana kepada Pembina
14. Penghormatan peserta upacara kepada Pembina
15. pembina upacara meninggalkan lapangan upacara
16. laporan pemimpin sangga kepada pradana
17. penghormatan kepada pradana dipimpin oleh pemimpin pasukan paling kanan
18. pradana meninggalkan lapangan upacara
19. pengumuman-pengumuman
20. upacara selesai,masing-masing pemimpin sangga membubarkan sangganya

Keterangan :
Pembina Upacara : Kak Dra. Iim Iklima
Pradana : Supyan
Pembawa acara : Rika Nurfatwa
Tura : Eni Husaeni
Pemimpin obade : Dian Ekawati
Doa : Tedi syuhada
Pembawa nampan : Dati M
Pengumuman : Lomba-lomba

Anda mungkin juga menyukai