Anda di halaman 1dari 10

DUMP TRUCK

 Nama Kontruksi Robot ( Teori Materi )


Truk adalah sebuah kendaraan bermotor untuk mengangkut barang,
disebut juga sebagai mobil barang. Dalam bentuk yang kecil mobil barang
disebut sebagai pick-up, sedangkan bentuk lebih besar dengan 3 sumbu, 1
di depan, dan tandem di belakang disebut sebagai truk tronton, sedang yang
digunakan untuk angkutan peti kemas dalam bentuk tempelan disebut
sebagai truk trailer. Juga ada jenis truk tangki yang berguna untuk
mengangkut cairan seperti BBM dan lainnya.
Dump truck (dump truk) adalah truk yang isinya dapat dikosongkan tanpa
penanganan. Dump truk biasa digunakan untuk mengangkut barang
semacam pasir, kerikil atau tanah untuk keperluan konstruksi. Secara
umum , dump truk dilengkapi dengan bak terbuka yang dioperasikan
dengan bantuan hidrolik, bagian depan dari bak itu bisa diangkat keatas
sehingga memungkinkan material yang diangkut bisa melorot turun ke
tempat yang diinginkan.
 Gambar projek

Gambar. projek kontruksi Dump Gambar. Ganbar asli dari sebuah


Truck yang sesuai dengan kontruksi Dump Truck
asli pada kit Robot Tami Mekanik
 Bagian bagian dari Dump truck
Pada sebuah Truck terdapat bagian bagian penting supaya Truck terebuat
dapat berjalan, yang pasti bagian terpentingnya adalah sebuah mesin.
Berikut adalah bagian bagian terluar dari sebuah Truck beserta fungsinya

2 Keterangan pada gambar :


1
1. Kepala Truck : Kepala truk
adalah tempat dimana
supir mengemudi truknya
2. Box : Box Penampung /
balok penampung isi dari
truk adalah wadah bagi isi
material semacam pasir,
batu, dll
3. Roda digunakan untuk
membantu truk bergerak
3
 Cara Perakitan
Setiap Perakitan Robot mempunyai cara masing masing, mempunyai
tingkat kesulitan yang berbeda dan mempunyai komponen mekanik yang
berbeda beda. Berikut ini adalah cara cara perakitan untuk membuat sebuah
kontruksi Robot yang berbentuk Dump truck ( Dump Truck, dalam Kit
Robot Tami )
Step ke 1 Step ke 2

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 1 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 2


1. Siapkan 10 buah rivet, 3x5 panel 7. Pasang L Bracket di bagian
dan 3x9 panel panel 3x11
2. Pasang rivet di masing masing 8. Siapkan part part yang sudah
panel dirakit di step sebelumnya
3. Buatlah pola seperti di 9. Gabungkan semua part yang
gambarnmr 03 sudah drakit pada step
4. Gabungkan setiap panel (lihat sebelumnya
gambar) 10. Siapkan DC Motor, gear small,
5. Siapkan L Bracket, 3x11 panel, dan 4 buah rivet
2x7 panel dan 20 buah rivet 11. Pasang rivet di gear small
6. Pasang rivet di masing masing 12. Pasangkan gear ke DC Motor
panel (lihat gambar)
Step ke 3 Step ke 4

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 3 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 4


13. Siapkan part part yang sudah dirakit 19. Siapkan part part yang sudah dirakit
pada step sebelumnya pada step sebelumnya
14. Gabungkan kedua part yang sudah 20. Gabungkan kedua part yang sudah
disiapkan sebelumnya dipasangkan tersebut
15. Siapkan 2x3 panel, 3x5 panel, L Bracket 21. Siapkan L Bracket, Gear small,
dan 14 buah rivet Support, rod, bushing dan 4 buah rivet
16. Pasang rivet di masing masing panel 22. Pasang rivet di L Bracket, dan pasang
bushing pada rod
17. Gabungkan setiap panel (lihat gambar)
23. Sambungkan antara support untuk
18. Gambar jadi
memasang gear small
24. Gabungkan gear yang sudah
terpasang dengan L Bracket (lihat
gambar)
Step ke 5 Step ke 6

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 5 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 6


25. Siapkan part part yang sudah 31. Siapkan kembali satu buah wheel
dipasang sesuai gambar
32. Siapkan bushing dan Pasang
26. Gambar jadi wheel di bagian rod rivet
belakang
27. Siapkan bushing dan rod rivet
33. Kunci wheel dengan bushing
28. Pasang Bushing di Rod rivet
(lihat gambar)
29. Siapkan wheel, bushing dan rod
34. Siapkan kembali wheel
rivet yang sudah dipasang di step
sebelumnya 35. Pasangkembali wheel di rod rivet
sebelahnya dan siapkan bahan
30. Pasang rod rivet ke wheel
pada nmr 30
36. Pasang kedua wheel tersebut
(lihat gambar)
Step ke 7 Step ke 8

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 7 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 8


37. Gambar jadi, 4 buah roda 43. Siapkan L bracket dan 8 buah
sudah selesai dipasang rivet
38. Siapkan L Bracket, 2x7 panel 44. Pasang rivet di masing masing
dan 3 buah rivet panel
39. Pasang rivet pada bagian 2x7 45. Siapkan Frame 5x13
panel 46. Pasangkan L Bracket ke frame
40. Buat pola sesuai di gambar, 5x13
kemudian pasang L Bracket di 47. Siapkan Batrai case ( akan
atas pola 2x7 panel berfungsi sebagai power untuk
41. Siapkan part part yang sduah menggerakan DC motor). Tetapi
dipasang di step sebelumnya batrai case dapat diganti
42. Pasang part nmr 40 dibagian dengan Controller Tami Smart
depan mobil 48. Pasangkan batrai case (atau bisa
juga Controller Tami Smart)ke
bagian badan Truck
Step ke 9 Step ke 10

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 9 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 10


49. Siapkan 2x7 panel, L Bracket, 55. Pasang L Bracket di 3x9 panel
10 buah rivet
56. Siapkan part part yang sudah
50. Pasang rivet di amsing masing dipasang di step sebelumnya
panel
57. Pasang part part yang sudah
51. Pasang L Bracket yang sudah dibuat di step sebelumnya
dipasang rivet ke 2x7 panel
58. Siapkan kembali part part yang
52. Gabungkan semua panel (lihat sudah dirakit di step
gambar) sebelumnya (lihat gambar)
53. Siapkan 3x9 panel, 3x5 panel, L 59. Gabungkan semua part (lihat
Bracket dan 6 buah rivet gambar)
54. Pasang rivet di masing masing 60. Pasang part nmr 59 ke bagian
panel badan mobil
Step ke 11 Step ke 12

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 11 Langkah Pembuatan Pada Step Ke 12


61. Bagian bdan mobil hampir 67. Gabungkan masing masing panel
sempurna tersebut (lihat gambar)
62. Siapkan 3x9 panel, 2x3 panel dan 68. Gabungkan part part yang sudah
10 buah rivet dipasang di step sebelumnya
(lihat gambar)
63. Pasang rivet di masing masing
panel 69. Gambar jadi
64. Pasangkan 2x3 panel ke panel 3x9 70. Siapkan part part yang sudah
dirakit di step sebelumnya
65. Siapkan 9 panel, 6 panel, L Bracket
dan 6 buah rivet 71. Gabungkan parat part yang sudah
dirakit di step sebelumnya
66. Pasang rivet di 6 panel dan L
Bracket (lihat gambar) 72. Siapkan 9 panel,2x7 panel, V
Bracket dan 9 uah rivet
Step ke 13

Langkah Pembuatan Pada Step Ke 13 Perhatikan pemasangan kabel untuk DC


Motor.
73. Pasang rivet di masing masing
panel (lihat gambar) 1. Pasang kabel DC Motor ke DC Motor
Port
74. Pasangkan V Bracket ke bagian
2. Harus diingat untuk pemasangan
2x7 panel
kabel, kabel warna hitam dipasang
75. Gabungkan semua panel (lihat dibagian muatan negatif (-), dan
gambar) kabel warna merah disebelahnya

76. Siapkan part part uang sudah 3. Atur posisi Controller di Mode 1 dan
selanjutnya di Mode 2
dirakit di step sebelumnya
menggunakan MODE Button
77. Pasang kabel dari DC motor ke
4. Jalankan robot buatanmu
Batrai case atau ke Controller
Tami Smart. Controller diatur
di Mode 1. Kemudian jalankan
Robot buatanmu
78. Perakitan selesai
4.1.1 Pemrograman Dump truck / Racing Car

Anda mungkin juga menyukai