Anda di halaman 1dari 7

LAPORAN KASUS BEDAH UROLOGI

SEORANG PRIA 61 TAHUN DENGAN RETENSIO URIN


PARSIAL ET CAUSA CURIGA STRIKTUR URETHRA

Diajukan Guna Melengkapi Tugas Kepaniteraan Senior


Bagian Ilmu Bedah Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro

Disusunoleh :
Fadiah Rahma Adani
22010115210043

Mentor Residen:
dr. Retno Putri A

Mentor Senior:
dr. Erik Prabowo, M.Si.Med, Sp.B-KBD

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS DIPONEGORO


SEMARANG
2016
HALAMAN PENGESAHAN

Nama : Fadiah Rahma Adani


Nim : 22010115210043
Judullaporan : Seorang Pria 61 Tahun Dengan Retensio Urin parsial et causa
Striktur Urethra
Mentor residen : dr. Retno Putri A
Pembimbing : dr. Erik Prabowo, M.Si.Med, Sp.B-KBD

Semarang,Juni 2016

Mentor Residen Mentor Senior

dr. Retno Putri dr. Erik Prabowo, M.Si.Med, Sp.B-KBD

1
I. DENTITAS PENDERITA
Nama : Tn. Ef
Jeniskelamin : Laki-laki
Umur : 61 tahun
Pekerjaan : Pegawai swasta
Alamat : Poncowolo, Semarang
Agama : Islam
Suku : Jawa
Status Perkawinan : Sudahmenikah
No CM : C512367
Masuk RS : Juni 2016

II. DAFTAR MASALAH


No Masalah Aktif Tanggal No Masalah Pasif Tanggal
1. Retensio urin 6 Juni 2016
parsial

III. DATA SUBJEKTIF


a. Anamnesa (auto anamnesa dengan pasien di bangsal rajawali 1B RSUP Dr.
Kariadi tanggal 13 Juni 2016 pukul 10.00 WIB)
- Keluhan Utama : kencing menetes
- Riwayat Penyakit Sekarang:
± 2 bulan yang lalu pasien mengeluh kencing menetes, pasien harus mengejan
saat kencing, pancaran lemah dan disertai rasa tidak nyaman dan nyeri saat
kencing. Pasien merasa kencing tidak puas. Kencing berwarna kuning, tidak
keruh, tidak berpasir, kencing darah (-). Demam (-), nyeri di daerah pinggang (-).
Pasien kemudian berobat ke RSDK Semarang.

- Riwayat Penyakit Dahulu:


 Riwayat ESWL di RSDK 7 tahun yang lalu

2
 Riwayat kencing keluar pasir/batu (+)
 Riwayat kencing darah (-)
 Riwayat kencing keluar nanah (-)
 Riwayat hipertensi (-)
 Riwayat DM (-)
 Riwayat trauma (-)
 Riwayat sakit tumor/keganasan disangkal

- RiwayatPenyakitKeluarga
Tidak ada anggota keluarga yang sakit seperti ini

- Riwayat Sosial Ekonomi


Biaya pengobatan dengan BPJS PBI (kelas III).
Kesan Sosial ekonomi : kurang.

VI. DATA OBJEKTIF


Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan fisik dilakukan pada tanggal 13 Juni 2016 pukul 10.20 WIB di
Bangsal Rajawali 1B RSUP Dr. Kariadi Semarang.
Status Generalis
KeadaanUmum : tampak sakit ringan
Kesadaran : composmentis
Tanda Vital :
 Frekuensi nafas : 22 x/menit
 Frekuensi nadi : 78 x/menit isi dan tegangan cukup
 Tekanan darah : 130 / 80 mmHg
 Suhu : 36,3oC
 Nyeri : VAS 1-2
Kulit : turgor cukup
Kepala : mesosefal, turgor dahi cukup
Mata: : konjungtiva palpebra pucat (-/-)
Hidung : discharge (-)

3
Telinga : discharge (-)
Mulut : bibirkering (-)
Tenggorokan : serak (-), faring hiperemis (-)
Leher : Pembesaran limfonodi (-)

Thorax :
 Pulmo
Inspeksi : Statis : Hemithorax kanan=kiri
Dinamis : Hemithorax kanan=kiri
Palpasi : stem fremitus kanan = kiri
Perkusi : sonor seluruh lapangan paru
Auskultasi : suara dasar vesikuler, suara tambahan (-)
 Jantung
Inspeksi : ictus cordis tidak tampak
Palpasi : ictus cordis teraba di spatium intercosta V 2 cm di medial line mid
clavicula sinistra
Perkusi : konfigurasi jantung dalam batas normal
Auskultasi : bunyi jantung I-II murni, gallop (-), bising (-)
 Abdomen :
Inspeksi : datar, venektasi (-)
Palpasi : supel, hepar dan lien tidak teraba, nyeri tekan (-)
Perkusi : timpani, pekak hati (+), pekak sisi (+) normal, pekak alih (-)
Auskultasi : bising usus (+) normal

Extremitas: superior inferior


Sianosis -/- -/-
Akral dingin -/- -/-
Edema -/- -/-
Capilary refill <2”/<2” <2”/<2 ”

Status Urologis
a. Regio Flank dan sudut costovertebra :

4
Inspeksi : cembung (-/-), warna seperti kulit sekitar
Palpasi : ballotement (-/-), fluktuasi (-/-), nyeri tekan (-/-)
Perkusi : nyeri ketok (-/-)
b. Regio Suprapubik :
Inspeksi : datar, scar operasi (+)
Palpasi : supel, teraba massa (-), mobile (-),
Perkusi : timpani
Auskultasi : Bunyi usus (+) normal
c. Genitalia : Inspeksi : laki- laki, discharge (-), OUE dbn
Palpasi : indurasi (+) 1/3 tengah corpus penis
d. Scrotum : Inspeksi : oedem (-), hiperemis (-), kulit dbn
Palpasi : testis teraba 2 buah
e. Rectal toucher :
TSA cukup, mukosa licin, ampula recti tidak kolaps, massa intralumen (-), nyeri
tekan (-)
Prostat : sulcus medianus cekung, Polus anterior teraba, konsistensi kenyal, nodul
(-), nyeri tekan (-), uk medio lateral 1 cm, simetris, BCR(+)
Bimanual palpasi : massa (-)
Sarung tangan : feses (+), lendir (-), darah (-)

IV. DIAGNOSIS KERJA


Retensio urin parsial et causa curiga striktur urethra dd/batu urethra

VI. INITIAL PLAN


IpDx : S:-
O: urethrografi
IpRx : asam mefenamat 500mg (diminum bila nyeri)
IpMx : Keadaan umum, Tanda Vital, retensio urin, output urin
IpEx :
- Menjelaskan kepada pasien dan keluarga bahwa saluran kencing menyempit
sehingga timbul keluhan sulit kencing
- Informed consent untuk semua tindakan medis

5
.

Anda mungkin juga menyukai