Jelajahi eBook
Kategori
Jelajahi Buku audio
Kategori
Jelajahi Majalah
Kategori
Jelajahi Dokumen
Kategori
PENDAHULUAN
1.1.Latar Belakang
Di zaman modern seperti sekarang, kebutuhan akan peningkatan mutu
baik secara nasional maupun internasional semakin meningkat. Dalam
praktikum mikroorganisme, dibutuhkan alat-alat yang sangat mendukung
dalam proses pengujian maupun pembuatan media. Dalam pengujian
mikroorganisme membutuhkan alat dan bahan yang harus steril, maka dari itu
dilakukan sterilisasi.
1.2.Tujuan
a. Untuk mengetahui pengertian autoclave.
b. Untuk mengetahui kegunaan autoclave.
c. Untuk mengetahui jenis-jenis autoclave.
1.3.Manfaat
a. Dengan mudah mengetahui pengertian autoclave.
b. Dengan mudah mengetahui kegunaan auclave.
c. Dengan mudah mengetahui jenis-jenis autoclave.
BAB II
PEMBAHASAN
2. Katup UAP
Katup uap adalah komponen yang berfungsi sebagai tempat keluarnya uap
air.
3. Pengukur Tekanan
Pengukur tekanan adalah komponen yang berfungsi untuk mengetahui
tekanan uap yang berada di dalam autoclave saat proses sterilisasi
berlangsung.
4. Katup Pengaman
Katup pengaman berfungsi sebagai penahan atau kunci dari penutup
autoclave.
5. Tombol on/off
Tombol ini berfungsi untuk menghidupkan atau mematikan mesin
autoclave.
6. Termometer
Termometer adalah komponen yang berfungsi untuk mengetahui suhu
yang sudah dicapai pada saat pensterilan.
8. Skrup pengaman
Skrup pengaman sangat dibutuhkan untuk menjaga besaran dan tekanan
uap yang berada di dalam autovlace. Pastian skrup pengaman ini terpasang
dengan baik dan rapat.
9. Angsa
Angsa adalah komponen yang berfungsi sebagai batas penambahan air.
Jika ingin memastikan autoclave bekerja dengan baik atau sempurna, kita
dapat memastikannya dengan melakukan pengujian mikroba yang bersifat
termofilik dan memiliki endospora yaitu Bacillus Stearothermophilus. Dalam
bentuk kertas spora strip dimasukan kedalam autoclave dan disterilkan,
setelah proses sterilisasi kemudian ditumbuhkan pada media. Jika media tetap
benig, maka autoclave bekerja secara baik.
BAB III
KESIMPULAN dan SARAN
3.1. Kesimpulan
Berdasarkan pembahasan diatas dapat disimpulkan sebagai berikut :
1. Autoclave adalah alat untuk mensterilkan berbagai macam alat dan bahan
yang digunakan dalam mikrobiologi menggunakan uap air panas
bertekanan.
2. Fungsi autoclave adalah untuk proses pensterilan alat dan bahan yang
digunakan dalam mikrobiologi.
3. Tekanan yang digunakan untuk mensterilkan bahan yang menggunakan
autoclave adalah 15 psi atau sekitar 2 atm, yaitu 121 °C dengan waktu
yang digunakan adalah 15 menit.
4. Jenis-jenis autoclave ada 3, yaitu Gravity Displacement Autoclave,
Prevacuum atau High Vacuum Autoclave, dan Steam-Flush Pressure-
Pulse Autoclave.
3.2. Saran
Sebagai mahasiswa jurusan analis kesehatan kegiatannya di laboratorium,
kita harus memahami alat-alat yang kita gunakan. Jika kita akan melakukan
proses sterilisasi, kita harus mengetahui dan memahami alat yang digunakan
proses tersebut, harus berhati-hati pula dalam penggunaan alat, agar tidak
terjadi kesalahan dalam melakukan sterilisasi.