Anda di halaman 1dari 82

Katalog

ANGGOTA IAI:
IDENTITAS PROFESIONALISME
AKUNTAN INDONESIA

Kresna merupakan tokoh bijaksana,


ahli strategi, tajam dalam
memberikan solusi, serta visioner.
Kresna juga melambangkan
energi positif IAI untuk melahirkan
akuntan profesional yang memiliki
kredibilitas tinggi, profesionalisme,
dan dapat diandalkan.

Pendaftaran keanggotaan
dilakukan secara online melalui
iailounge.iaiglobal.or.id
DAFTAR ISI
4
Profesionalisme,
Syarat Utama Kejayaan
Akuntan Indonesia

19
6 Akuntansi
Sertifikasi CA Asuransi Syariah

15 20
PSAK Terkini Sesuai Akuntansi Agrikultur
Konvergensi IFRS
54
21 Sertifikasi USAAP
16 Laporan Keuangan
PSAK 71: Konsolidasi
Instrumen Keuangan
55
Sertifikasi PSAK
23
17 Jadwal PPL IAI
Akuntansi Pendapatan Pusat 2018 59
Sesuai PSAK 72 Kursus Jangka
Pendek IAI 2018
35
18 Topik PPL IAI
Accouting for Lease: Pusat 2018 65
Issues and Implementation Ketentuan PPL
IAI Pusat 2018
53
Sertifikasi USAS
69
Jadwal
IAI Wilayah 2018

3
PROFESIONALISME, SYARAT UTAMA
KEJAYAAN AKUNTAN INDONESIA

P
rofesionalisme akuntan
menjadi syarat mutlak bagi
sebuah perekonomian untuk
tumbuh dan berkembang. Dalam
profesio­nalisme tertanam nilai-nilai
kapabi­litas, etika, semangat pem-
belajaran yang tinggi, pengalaman
praktik, dan terorganisasi. Profe-
sionalisme akuntan bila dipegang
teguh akan meningkatkan keper-
cayaan publik terhadap profesi.
Apalagi profesi ini memiliki metode
untuk melakukan empowerment
terhadap sumber daya, material,
hingga kapital. Inilah yang mem-
buat akuntansi dan profesi akuntan
menjadi semakin penting dari waktu
ke waktu.
Ikatan Akuntan Indonesia (IAI)
tumbuh seiring dengan makin
penting­nya akuntansi itu sendiri.
Organisasi profesi ini harus mampu memberikan nilai bagi stakehold-
ers. Keberagaman latar belakang dan medan tugas profesi akuntan
membuatnya semakin berkontribusi pada masyarakat, dengan tetap
berpegang teguh pada nilai-nilai luhur profesi. Apalagi IAI kini telah
menjadi bagian komunitas internasional, yang akan mewadahi anggota
dan stakeholders-nya berkiprah dalam dinamika perekonomian global.
IAI harus menjalankan peran strategisnya memastikan penataan
kompetensi akuntan berjalan optimal. Profesi ini dituntut sedemikian
rupa untuk terus adaptif dengan dinamika yang terjadi, sambil terus
memberikan pelayanan terbaik bagi publik pengguna jasa. Program
pelatihan dan pendidikan profesional berkelanjutan (PPL) yang
diselenggarakan IAI adalah bagian dari upaya mengukuhkan profe-
sionalisme akuntan Indonesia, selain untuk menjalankan PMK Nomor
25/PMK.01/2014 tentang Akuntan Beregister Negara. Juga sekaligus
menjalankan amanat para founding fathers IAI, untuk membimbing
perkembangan akuntansi serta mempertinggi mutu pendidikan akun-
tan, dan mempertinggi mutu pekerjaan akuntan.

PPL DAN SERTIFIKASI IAI


Dalam rangka upaya peningkatan kapasitas SDM Indonesia, IAI selalu
bekerja bahu membahu menggunakan seluruh sumber daya yang
ada demi menyukseskan program kerja nasional yang telah diarah-
kan Dewan Pengurus Nasio­nal IAI. Program kerja yang fokus kepada
pening­katan value of the profession bagi anggota IAI, bagi masyarakat
Akuntan Profesional Indonesia, dan bagi bangsa dan negara Indonesia.
Kualitas SDM yang bergerak di bidang akuntansi dan keuangan
juga menjadi perhatian utama IAI. IAI memfasilitasi pelatihan berbagai
materi akuntansi dan perpajakan terkini, kursus PSAK series, Ujian
Sertifikasi Ahli Akuntansi Pemerintahan, Ujian Sertifikasi Akuntansi
Syariah, Ujian Sertifikasi PSAK, Ujian Sertifikasi Keahlian Akuntansi
Dasar, dan Ujian Chartered A ­ ccountant (CA).

4
IAI setiap tahunnya rutin mempublikasikan Katalog IAI yang
memuat jadwal kegiatan Pendidikan Profesional Berkelanjutan (PPL)
untuk menjaga profesionalisme akuntan. Katalog PPL ini akan memberi
kemudahan bagi anggota dan masyarakat luas untuk memilih topik
yang dibutuhkan dan diminati dalam rangka menjaga dan meningkat-
kan kompetensi, dan integritas profesional mereka.

CA TENTUKAN KESUKSESANMU!
IAI meluncurkan Chartered Accountant (CA) ­Indonesia sebagai identi-
tas profesionalisme akuntan Indonesia. Dengan CA, penataan profesi
ini diarahkan untuk menjadi yang terbaik di kawasan ASEAN, seiring
dengan posisi Indonesia sebagai natural leader dalam perekonomi-
an Asia Tenggara. CA Indonesia kini semakin diakui keberadaannya
seiring dengan diakuinya IAI sebagai anggota Chartered Accountants
Worldwide (CAW), organisasi profesi akuntan global dengan designasi
Chartered Accountant di seluruh dunia.
Profesi akuntan ditakdirkan untuk terlibat dalam target besar,
memastikan pembangunan ekonomi berkelanjutan berimplikasi pada
terciptanya welfare state di Indonesia. CA sebagai identitas profesio­
nalisme akuntan Indonesia, harus tampil di garda terdepan untuk me-
mastikan proses itu berjalan dengan efektif, efisien dan berintegritas.
Apalagi tantangan dan dinamika di masa depan tidaklah semakin mu-
dah. Akan muncul tantangan dan dinamika model baru yang menuntut
relevansi baru dari Akuntan Profesional Indonesia.
Profesi ini harus berada dalam ideologi terbaiknya agar bisa
melewati tantangan dan dinamika itu dengan baik. Karena itu, ideologi
keprofesian yang bercirikan common body of knowledge, mengabdi
pada kepentingan masyarakat, pe­negakan etika profesi, dan memiliki
standar moral yang tinggi, harus dipahami dan ditegakkan oleh setiap
anggotanya. Hanya ­dengan penegakan elemen keprofesian secara
bersungguh-sungguh, kita bisa mencapai tempat terhormat dan sejajar
dengan profesi akuntan global.
CA Indonesia dibangun dengan mengutamakan integritas dan
profesionalisme yang akan menjadi bekal berharga bagi akuntan
Indonesia dalam menghadapi persaingan global. CA ­de­ngan segenap
kompetensi yang melekat di d ­ alamnya, merupakan bentuk pengakuan
khusus bagi pemegangnya dalam melaksanakan tanggung jawab untuk
mengambil keputusan signifikan di bidang-bidang yang terkait dengan
pelaporan keuangan.
Lebih jauh, CA Indonesia telah menjadi identitas personal yang bisa
diinisiasikan sebagai sebuah pencapaian penting Akuntan Profesional
Indonesia. CA menjadi milestone yang akan membuka peluang tak ter-
batas seorang Akuntan Profesional­untuk berkarya lebih lanjut. Dengan
CA, Akuntan Indonesia siap memenangkan persaingan di era globalisa-
si yang disruptif dan penuh dengan pe­luang baru.

CA Tentukan Kesuksesanmu!

Salam Profesionalisme Akuntan.

Elly Zarni Husin, Ak., CA., FCMA., CGMA.


Direktur Eksekutif

5
I
katan Akuntan Indonesia (IAI) telah menetapkan sebutan Chartered Accountant  Indonesia
(CA) sebagai kualifikasi akuntan profesional sesuai panduan standar internasional.
Penetapan sebutan CA dilaksanakan dalam rangka melaksanakan tujuan pendirian pen-
didikan akuntan; dan mempertinggi mutu pekerjaan akuntan.
Kualifikasi ini juga ditetapkan untuk menjaga dan meningkatkan kepercayaan masyarakat ke-
pada profesi akuntan; memberikan perlindungan terhadap pengguna jasa akuntan, serta mem-
persiapkan akuntan Indonesia menghadapi tantangan profesi dalam perekonomian global.
Sebagai anggota International Federation of Accountant (IFAC), IAI telah meluncurkan CA un-
tuk menaati Statement Membership Obligations (SMO) & Guidelines IFAC. IFAC telah menetap-
kan International Education Standards (IES) yang memuat kerangka dasar dan persyaratan mini-
mal untuk memperoleh kualifikasi sebagai seorang akuntan profesional. IAI berkewajiban untuk
mematuhi IES tersebut sebagai panduan utama pengembangan akuntan profesional Indonesia.
Adanya kualifikasi akuntan profesional dengan sebutan CA, diharapkan dapat menjamin dan
meningkatkan mutu pekerjaan akuntan yang profesional dan memiliki daya saing di tingkat glob-
al sehingga siap menghadapi masyarakat ekonomi ASEAN.

FUNGSI DAN POSISI CA

CA dapat menduduki fungsi dan posisi dalam lingkup:

MANAJERIAL, dengan posisi seba­ ACCOUNTING & STAKEHOLDER COM-


gai Chiel Excecutive Officer (CEO), Chief MUNICATIONS sebagai Group Controller,
Financial Officer (CFO), Chief Operating Head of Reporting, Investor Relation Mana­
Officer (COO), Direktur BUMN, Direktur ger, FInance & Accounting Manager.
Operasional dan Treasury sebagai penan­
SEKTOR PUBLIK, seorang CA memiliki ke­
da tangan laporan keuangan perusahaan. 
mampuan untuk menduduki posisi sebagai
OPERASIONAL, dengan posisi seba­ pejabat yang bertanggung jawab terhadap
gai Business Unit Controller, FInancial and laporan keuangan entitas sektor publik.
Performance Analyst, Cost Accounting
AKADEMIK, seorang CA memiliki kemam­
Manager, HR Manager, Business Support
puan untuk menduduki posisi sebagai
Manager.
dosen, pimpinan fakultas/universitas.
MANAGEMENT CONTROL, dengan posisi
AUDITOR*, seorang CA memiliki kemam­
sebagai Business Assurance Manager,
puan untuk menduduki posisi sebagai
Risk Manager, Compliance Manager,
auditor dalam suatu entitas atau institusi
­Internal Auditor.
(Mengikuti ketentuan perundang-undangan
yang berlaku).

6
PATHWAY CHARTERED ACCOUNTANT
INDONESIA

REGISTER NEGARA AKUNTAN 1)

CHARTERED ACCOUNTANT

PENGALAMAN PRAKTIK 3 TAHUN 2)

PROFESSIONAL LEVEL
UJIAN SERTIFIKASI
CHARTERED ACCOUNTANT 3)

Pelaporan Manajemen Tata Kelola Akuntansi


Korporat Stratejik dan Korporat dan Manajemen
Kepemimpinan Etika Lanjutan

Manajemen Sistem Informasi


Manajemen
Keuangan & Pengendalian
Perpajakan
Lanjutan Internal

FOUNDATION LEVEL
CERTIFICATE IN ACCOUNTING,
FINANCE, & BUSINESS
Akuntansi Biaya dan Hukum Bisnis
Akuntansi Keuangan
Manajemen dan Perpajakan

Asurans dan Sistem


Manajemen Keuangan Bisnis dan Ekonomi
Informasi

1) sesuai regulasi Pemerintah RI


2) 2 tahun untuk lulusan PPAk
3) ujian CA dapat diikuti oleh lulusan DIV/S-1 Akuntansi, S-2/S-3 Akuntansi Terapan, Teknisi Akuntansi
level 6, peserta PPAk, dan pemegang sertfikat CAFB

7
LEVEL PROFESIONAL
KOMPETENSI CHARTERED ACCOUNTANT
KOMPETENSI UTAMA

CA dapat menduduki fungsi dan posisi dalam lingkup:

1 CA memiliki kapabilitas dan kompetensi 2 CA memiliki kapabilitas dan kompetensi


dalam mengelola sistem pelaporan yang dalam pengambilan keputusan bisnis
menghasilkan laporan keuangan dan dengan mempertimbangkan dinamika
laporan lainnya yang bernilai tinggi sesuai lingkungan bisnis global.
dengan prinsip-prinsip tata kelola, etika
profesional dan integritas.

KOMPETENSI KHUSUS

1 CA memiliki kemampuan menyusun, me­ 6 CA memiliki kemampuan untuk me­


nyajikan dan mengevaluasi laporan keuang­ netapkan kebijakan dan pengelolaan
an grup entitas dan laporan perusahaan perpajakan yang taat pada aturan
sesuai dengan standar global yang berlaku. perpajakan dan optimal bagi perusa­
haan dalam lingkup global.
2 CA memiliki kemampuan mengevaluasi
sistem informasi dan pengendalian internal 7 CA dapat mengevaluasi praktik-
berbasis teknologi informasi yang dapat: praktik akuntansi manajemen guna
meningkatkan nilai organisasi.
a. menghasilkan sistem pelaporan peru­
sahaan yang relevan dan andal.
8 CA dapat mengevaluasi keputusan
b. mengidentifikasi dan mengkomunikasikan strategis keuangan perusahaan.
risiko pengendalian dan konsekuensinya
untuk membuat rekomendasi. 9 CA memiliki kemampuan untuk berpikir
dan bertindak sebagai pemimpin.
3 CA dapat mengevaluasi tata kelola kor­
porat, peran dan tanggungjawab sosial 10 CA memiliki sikap untuk terus melaku­
dan lingkungan korporat. kan pembelajaran agar dapat memper­
tahankan kompetensi profesionalnya.
4 CA menjunjung tinggi dan menerapkan
nilai-nilai etika individu dan profesional. 11 CA memiliki kemampuan untuk
menyampaikan ide dan hasil pemikiran
5 CA memiliki kemampuan untuk mengem­ secara lisan dan tulisan.
bangkan pendekatan multidisiplin yang
terintegrasi untuk mengevaluasi strategi 12 CA memiliki kemampuan untuk ber­
dan keputusan bisnis, serta dapat mem­ interaksi dan berhubungan dengan
beri masukan kepada para eksekutif orang atau fungsi lain dalam orga­
dalam berbagai penetapan strategi dan nisasi dan antar organisasi.
keputusan bisnis dalam lingkup nasional
dan internasional.

8
LEVEL PROFESIONAL
RINGKASAN SILABUS UJIAN CA
1. PELAPORAN KORPORAT

Pilar standar akuntansi di Indonesia untuk entitas Akuntansi imbalan kerja yang meliputi imbalan jangka
privat dan entitas publik pendek, jangka panjang, pascakerja, p
­ esa­ngon, dan
imbalan berbasis saham
Kerangka konseptual akuntansi entitas privat dan publik
Akuntansi provisi dan kontinjensi
Penyajian laporan keuangan tahunan dan interim,
termasuk mata uang fungsional dan pelaporan, seg­ Akuntansi kombinasi bisnis yang meliputi kombi­
men operasi, pihak-pihak berelasi, peristiwa setelah nasi bisnis entitas sepengendali dan entitas tidak
periode pelaporan, kebijakan dan estimasi akuntansi, sepengendali
kesalahan periode lalu, dan laba per saham
Akuntansi investasi pada entitas lain yang meliputi
Penyajian laporan keuangan konsolidasian investasi pada entitas asosiasi, ventura bersama, dan
dan tersendiri operasi bersama
Akuntansi aset lancar yang meliputi persediaan dan Akuntansi pendapatan, termasuk kontrak kons­truk­si,
aset dimiliki untuk dijual real estat, dan program loyalitas pelanggan
Akuntansi aset tidak lancar yang meliputi aset tetap, Analisis laporan keuangan
aset tidak berwujud, aset biolojik, properti investasi,
biaya pinjaman, dan penurunan nilai aset Pelaporan keuangan entitas pemerintah

Akuntansi sewa, termasuk perjanjian mengan­dung Pelaporan keuangan entitas syariah


sewa dan perjanjian konsesi jasa Pelaporan terintegrasi
Akuntansi instrumen keuangan yang meliputi aset ke­
uangan, liabilitas keuangan, dan instrumen ekuitas

2. ETIKA PROFESI DAN TATA KELOLA KORPORAT

Pengantar Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat VI. Overview Regulasi dan Pedoman Tata Kelola
di Indonesia
Teori Etika dan Pengambilan Keputusan Beretika VII Instrumen Penilaian dan Bukti Empiris terhadap
Praktik Tata Kelola di Indonesia dan ASEAN
Lingkungan Etika dan Akuntansi
Etika Akuntan Profesional (Kode Etik Akuntan Profe­ Prinsip Perlindungan Terhadap Hak Pemegang Saham
sional dan IFAC Code of Ethics Prinsip Perlakuan Setara terhadap Pemegang Saham
Iklim Etika dan Integritas Organisasi Prinsip Tanggung Jawab Dewan
I. Alasan diperlukan Tata Kelola yang Baik
dan Etika Bisnis Komite-Komite di bawah Dewan Komisaris
II. Definisi dan Prinsip Dasar Tata Kelola Disclosure dan Transparency, Internal Control
III. Tinjauan Struktur Tata Kelola di Indonesia
IV. Prinsip-Prinsip Tata Kelola menurut OECD Peran dan Tanggungjawab Auditor Eksternal dan Internal
V. Manfaat Tata Kelola bagi Korporat dan
Prinsip Peran Pemangku Kepentingan dan
Lingkungan
Tanggung Jawab Korporat

3. MANAJEMEN STRAT EJIK DAN KEPEMIMPINAN

Pengantar Manajemen Stratejik dan Kepemimpinan Etika, Tanggung Jawab Sosial Korporat, Keber­
lanjutan Lingkungan, dan Strategi
Pemetaan Arah Perusahaan: Visi dan Misi, Tujuan,
dan Strategi Membangun Organisasi yang Mampu Melak­sanakan
Strategi dengan Baik: Sumber Daya Manusia, Ke­
Evaluasi Lingkungan Eksternal Perusahaan mampuan, dan Struktur
Evaluasi Sumber Daya, Kapabilitas, dan Daya Saing Mengelola Operasi Internal: Tindakan yang
Strategi Kompetitif Generik ­Mendorong Pelaksanaan Strategi dengan Baik

Penguatan Posisi Kompetitif: Langkah Stratejik, Budaya Perusahaan dan Kepemimpinan:


Waktu, dan Lingkup Operasi Kunci Pelaksanaan Strategi dengan Baik

Strategi Bersaing di Pasar Internasional Kepemimpinan Stratejik

Strategi Korporat: Diversifikasi dan Multibisnis Perubahan Stratejik dan Organisasi

9
4. MANAJEMEN PERPAJAKAN

Pengantar Ketentuan Umum Perpajakan Beban Pokok Penjualan dan Pengurang Penghasi­
lan Bruto
Pengantar PPh
Tax Planning dan Pengendalian atas PPh Pasal 21
Pengantar PPN
Tax Planning dan Pengendalian atas Unsur-Unsur
Pengertian Dasar Manajemen Pajak Objek Withholding Tax (selain PPh Pasal 21)
Pemilihan Sumber Pembiayaan Tax Planning dan Pengendalian atas Pajak Pertam­
Tax Planning dan Pengendalian atas Penghasilan bahan Nilai
Usaha dan Penghasilan Lainnya Tax Planning dalam Pemanfaatan Tax Incentives
Tax Planning dan Pengendalian atas Unsur-Unsur Konsep Dasar Pajak Internasional

5. AKUNTANSI MANAJEMEN LANJUTAN

Pengantar Akuntansi Manajemen Lanjutan Akuntansi Manajemen Lingkungan


Pengembangan Sistem Manajemen Biaya Landasan Sistem Pengendalian Stratejik
Penggunaan Sistem Manajemen Biaya untuk Efisiensi Proses Penyusunan Anggaran
Penggunaan Sistem Manajemen Biaya untuk Sistem Pengendalian Stratejik - Penekanan pada
Pengambilan Keputusan Stratejik - Pelanggan Pengendalian Keuangan
Penggunaan Sistem Manajemen Biaya untuk Sistem Pengendalian Stratejik Terintegrasi
Pengambilan Keputusan Stratejik - Produk
Sistem Pengendalian Stratejik - Proses Pembangu­
Penggunaan Informasi Akuntansi untuk Pengambi­ nan “Awareness dan Keselarasan (Alignment)”
lan Keputusan Jangka Pendek
Sistem Pengendalian Stratejik - Keterkaitan dengan
Penggunaan Informasi Akuntansi untuk Perenca­ Sistem Kompensasi
naan Laba

6. MANAJEMEN KEUANGAN LANJUTAN

Pengelolaan Nilai Perusahaan, Strategi, dan Nilai Warrants dan Convertibles


Perusahaan
Derivatif dan Lindung Nilai Resiko
Perhitungan Penciptaan Nilai
Manajemen Risiko Perusahaan
Pengukuran Kinerja Perusahaan Keseluruhan
Strategi Pendanaan
Merjer, Akuisisi, dan Divestasi
Teori dan Pasar Valuta Asing
Kesulitan Keuangan
Penentuan dan Peramalan Nilai Tukar, Transac­
Manajemen Tresuri dan Modal Kerja tion Exposure
Options dan Manajemen Keuangan Operating Exposure dan Translation Exposure

7. SISTEM INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERNAL

Pengantar Sistem Informasi dan Pengendalian Internal Siklus Proses Bisnis Pendukung: Manajemen Sumber
Daya Manusia dan Siklus Penggajian
Sistem Informasi Eksekutif
Siklus Proses Bisnis Pendukung: Buku Besar (General
Peran Teknologi Informasi dalam Mendukung Ledger) dan Siklus Pelaporan
Sistem Informasi
Internal Control over Financial Reporting: Implemen­
Sistem Informasi dan Pengendalian Internal tasi (ICoFR) dan Desain ICoFR
Audit atas Sistem Informasi Berbasis Teknologi Internal Control over Financial Reporting: Evaluasi
Informasi dan Pelaporan ICoFR
Siklus Proses Bisnis Pembahasan Kasus: Siklus dalam Industri Jasa
Pembahasan Kasus: Mengidentifikasi Kelemahan dari Keuangan.
Narasi suatu Siklus Akuntansi dan Memberikan Reko­
mendasi Pengendalian yang Disarankan.

10
LEVEL FOUNDATION
KOMPETENSI CERTIFICATE IN
ACCOUNTING, FINANCE, & BUSINESS

KOMPETENSI

1 Memiliki kemampuan dalam menerapkan 5 Memahami proses asurans dan


prinsip-prinsip akuntansi pada transaksi etika profesi, memiliki kemampuan
atau peristiwa yang dicatat dalam siklus untuk melakukan penilaian terhadap
akuntansi, serta memiliki kemampuan pengendalian internal, dan memiliki
dalam menyiapkan, me­nyusun, dan me­ kemampuan dalam mengumpulkan
nyajikan laporan keua­ngan sesuai dengan bukti yang diperlukan dalam perika­
Standar Akuntansi Keuangan yang berlaku. tan asurans.

2 Memiliki kemampuan dalam menyi­ 6 Memiliki kemampuan dalam me­


apkan informasi keuangan yang di­ ngidentifikasi tujuan informasi keuan­
perlukan dalam mengelola bisnis. gan yang dihasilkan oleh bi snis,
menentukan fungsi akuntansi dan
3 Memahami hukum bisnis korporasi keuangan dalam mendukung operasi
serta memiliki kemampuan untuk men­ bisnis, mengidentifikasi sumber dan
ganalisis transaksi terkait dengan pajak metode keuangan bagi bisnis dan
dan laporan keuangan. personel, meningkatkan keterampi­
lan analisis teknis dan keua­ngan yang
4 Memahami operasi suatu bisnis dan harus dimiliki oleh personel, serta
penga­ruh lingkungan ekonomi terha­ menjelaskan manajemen risiko.
dap bisnis.

C
ertificate in Accounting, Finance, and Business (CAFB) dikembangkan IAI sebagai level
­foundation bagi sertifikasi Akuntan Profesional CA Indonesia. Sertifikasi ini diadopsi dari
sertifikasi level foundation Certificate in Finance, Accounting, and Business yang telah
dikembangkan The Institute of Chartered Accountant in England and Wales (ICAEW) sesuai
standar dan best practice global. Sertifikasi ini merupakan kolaborasi IAI dan ICAEW sebagai
organi­sasi profesi yang menaungi Akuntan Profesional dengan designasi CA di seluruh dunia
dan anggota Chartered Accountants Worldwide (CAW). Melalui CAFB, IAI kini memiliki ujian
level foundation yang melengkapi ujian level profesional yang telah diselenggarakan lebih da-
hulu, yaitu CA Indonesia.

11
LEVEL PROFESIONAL
RINGKASAN SILABUS UJIAN CAFB
1. AKUNTANSI KEUANGAN

Pengantar akuntansi dan bisnis Properti investasi dan aset tidak lancar tersedia
Persamaan akuntansi dan analisis transaksi ­untuk dijual
Pencatatan transaksi keuangan Penurunan nilai aset nonkeuangan (aset tetap,
­properti investasi, aset tak berwujud)
Proses penyesuaian, akrual dan pembayaran dimuka
Provisi, kontinjensi, dan imbalan kerja
Siklus akuntansi dan penyusunan laporan keuangan
Investment – debt securities and equities
Penyajian laporan keuangan: Laporan laba rugi
­komprehensif Akuntansi untuk leasing
Aset keuangan: Kas dan Piutang Liabilitas jangka panjang
Persediaan Ekuitas pemegang saham
Akuisisi dan disposisi atas property,plant, and Pengakuan pendapatan
­equipment dan isu-isu khusus pada property, ­plant, Akuntansi pajak penghasilan
and equipment

2. ASURANS DAN SISTEM INFORMASI

Pengantar sistem informasi Internal audit


Konsep sistem informasi Sistem pendapatan
Sistem informasi dalam organisasi Sistem pembelian
Etika akuntan profesional Biaya karyawan
Jasa auditor Dokumentasi
Konsep asurans dan kebutuhan asurans Evidence dan Sampling
Pengantar laporan audit Prosedur substantif – key financial statement figures
Pengantar pengendalian internal Written representations

3. AKUNTANSI BIAYA DAN MANAJEMEN

Dasar-dasar biaya Manajemen kinerja


Perhitungan unit biaya Biaya standard dan analisis varians
Biaya marjinal dan biaya absorpsi Breakeven analysis and limiting factor analysis
Perhitungan harga Biaya kualitas
Anggaran

4. MANAJEMEN KEUANGAN

Pengantar manajemen keuangan Teknik penilaian investasi


Pengantar manajemen risiko Keuangan bisnis dan perseorangan
Fungsi dari keuangan bisnis Dividen: Konsep dan kebijakan
Time value of money Evaluasi kinerja keuangan perusahaan
Risk and return trade off Manajemen modal kerja dan pendanaan modal
Bond and stock valuation jangka pendek

5. BISNIS DAN EKONOMI

Pengantar bisnis Tata kelola, tanggung jawab korporat,


Manajemen bisnis keberlanjutan dan etika
Struktur organisasi dan bisnis Tata kelola korporat
Pengantar strategi bisnis External regulation of business
Manajemen global Ekonomi makro lingkungan bisnis
Isu-isu ekonomi mikro bisnis

12
6. PERPAJAKAN

Sistem perpajakan di Indonesia dan Ketentuan umum Pajak dipotong/dipungut pihak lain (withholding tax)
dan tata cara perpajakan I & II – 21,22,23,26
Pajak penghasilan Konsep dasar PPN dan PPnBM
Pajak penghasilan untuk transaksi khusus Pajak daerah dan pajak lainnya (materai, PBB dan
Rekonsiliasi fiskal BPHTB)
Penyelesaian pajak akhir tahun, angsuran pajak dan
pajak dalam laporan keuangan

D
engan fungsi di posisi puncak inilah seorang CA dapat dikatakan berperan sebagai
creditors, enablers, preservers dan reporters untuk menciptakan sustainable value
dalam bisnis.
CA dapat mendirikan dan/atau menjadi partner Kantor Jasa Akuntan (KJA) yang bisa
memberikan jasa akuntansi seperti jasa pembukuan, jasa kompilasi laporan keuangan, jasa
manajemen, akuntansi manajemen, konsultasi manajemen, jasa perpajakan, jasa prosedur
yang disepakati atas informasi keuangan, dan jasa sistem teknologi informasi.

BIAYA PENDAFTARAN UJIAN LEVEL PROFESIONAL


CHARTERED ACCOUNTANT

Peserta wajib membayar biaya keanggotaan dan biaya ujian.

Biaya peserta umum, biaya ujian meliputi biaya pendaftaran Rp 500.000 (lima ratus ribu
­rupiah) yang dibayarkan hanya satu kali; dan biaya per mata ujian sebesar Rp 1.000.000
(satu juta rupiah).

Bagi peserta Mahasiswa PPAk, biaya ujian per peserta adalah sebesar R
­ p 3.000.000 ­

(tiga juta rupiah) yang meliputi biaya pendaftaran dan ujian untuk 7
­ (tujuh) mata ujian.

SUBYEK/MATERI UJIAN CA

1 Pelaporan Korporat 5 Akuntansi Manajemen Lanjutan

2 Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat 6 Sistem Informasi dan Pengendalian Internal

3 Manajemen Keuangan LanjutanManajemen 7 Manajemen Perpajakan

4 Stratejik dan Kepemimpinan

JADWAL UJIAN CA 2018

KETERANGAN UJIAN CA UJIAN CA UJIAN CA UJIAN CA


PERIODE I 2017 PERIODE II 2017 PERIODE III 2017 PERIODE IV 2017

Waktu Ujian 16-19 Januari 2018 17-20 April 2018 17-20 Juli 2018 16-19 Oktober 2018

13
PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

DEWAN PENGURUS NASIONAL IAI


PERIODE 2014–2018

Prof. Mardiasmo (Ketua) Prof. Ainun Naim Ardan Adiperdana Ahyanizzaman Cris Kuntadi

Dwi Setiawan Susanto Dwi Martani Ferdinan D. Purba Gatot Trihargo Ito Warsito

Khomsiyah Prof. Lindawati Gani Maliki Heru Santosa Rosita Uli Sinaga Prof. Sidharta Utama

Tia Adityasih Dadang Kurnia Prof. Nunuy Nur Afiah Prof. P.M. John L. Hutagaol M. Jusuf Wibisana
PSAK TERKINI SESUAI KONVERGENSI IFRS
Efektif per 1 Januari 2018

PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS, merupakan PSAK terbaru yang telah disahkan
oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK) IAI. Pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan
pengetahuan dan informasi mengenai penyusunan dan penyajian Laporan Keuangan perusahaan
berdasarkan PSAK terkini sesuai program konvergensi IFRS.
Standar Akuntansi Keuangan (SAK) efektif per 1 Januari 2018 merupakan wujud nyata Dewan Standar
Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia (DSAK IAI) dalam memenuhi komitmen konvergensi
International Financial Reporting Standards (IFRS), dimana SAK efektif per 1 Januari 2018 telah
mengacu ke IFRS efektif per 1 Januari 2017. SAK efektif per 1 Januari 2018 telah memuat lebih dari
10 amandemen, penyesuaian, dan standar akuntansi baru yang tidak hanya akan merubah wajah
laporan keuangan, namun juga prinsip pengakuan dan pengukuran transaksi. yang pada akhirnya
akan berpengaruh pada naik-turunnya laba perusahaan.
Bagaimana menerapkan perubahan Standar Akuntansi Keuangan pada Laporan Keuangan?
Bagaimana dampak perubahan tersebut pada pengambilan keputusan?

DR. LIANNY LEO


Adalah anggota DSAK IAI sejak tahun 2013. Lianny Leo berpengalaman sebagai akuntan
publik lebih dari 25 tahun. Lianny Leo memberikan jasa audit dan akuntansi untuk
perusahaan multinasional dan perusahaan terbuka di berbagai indusutri di Indonesia.
Lianny Leo memperoleh gelar Doktor Akuntansi pada tahun 2011 dari Universitas
Indonesia. Selain menadi akuntan publik, Lianny Leo juga aktif mengajar di Magister
Akuntansi Fakultas Ekonomi Indonesia dan menjadi pembicara dengan pembahasan
seputar akuntannsi dan SAK.

TUJUAN PELATIHAN
MERLYANA SYAMSUL
Peserta dapat memahami dan mene­
Merlyana Syamsul, adalah Anggota rapkan SAK yang berlaku efektif per 1
Tim Implementasi Standar Akun­ Januari 2018 pada laporan keuangan.
tansi Keuangan (TISAK) Ikatan Peserta dapat memahami dampak per­
Akuntan Indonesia (IAI) periode ubahan pengaturan akuntansi pada
2015-2019. Saat ini beliau menja­ lapor­
an keuangan sehingga berguna
bat sebagai partner pada KAP Os­ bagi para peng­ambil keputusan.

32
man Bing Satrio & Eny (member dari
Deloitte Touche Tohmatsu Limited). Beliau memi­
MATERI PELATIHAN
liki pengalaman lebih dari 25 tahun dalam bidang 1. Penyajian Laporan Keuangan
akuntansi, konsultasi, dan audit pada perusahaan 2. Akuntansi Instrumen Keuangan SKP
nasional, multinasional, dan BUMN untuk industri 3. Akuntansi Kombinasi Bisnis dan
perbankan, asuransi dan institusi keuangan lain­ Konso­lidasi
nya, energi dan sumber daya alam, jalan tol, tele­ 4. Akuntansi Aset Tidak Lancar
komunikasi, dan perusahaan jasa lainnya. 5. Akuntansi Aset Lancar
6. Akuntansi Pendapatan
DR. DWI MARTANI 7. Akuntansi Imbalan Kerja
8. Akuntansi Pajak Penghasilan
Merupakan anggota Dewan Peng­
urus Nasional Ikatan Akuntan In­
donesia periode 2014-2018. Beliau
TANGGAL PELATIHAN
saat ini menjabat sebagai anggota
17 – 20 April 2018
Komite Audit di PT Pertamina (Per­
24 – 27 Juli 2018 Free!
sero) dan dosen Fakultas Ekonomi
dan Bisnis Universitas Indonesia. Beliau sudah 18 – 21 September 2018
berpengalaman 25 tahun lebih melayani perusa­ 13 – 16 November 2018
haan-perusahaan publik dengan menyediakan
jasa akuntansi dan audit di berbagai industri. Durasi Pelatihan: 4 Hari

15
PSAK 71: INSTRUMEN KEUANGAN
Seluruh entitas yang memiliki instrumen keuangan harus bersiap diri menghadapi PSAK 71 yang
diadopsi dari IFRS 9: Financial Instruments yang tidak lama lagi akan berlaku di Indonesia. PSAK 71
akan menggantikan PSAK 55: Instrumen Keuangan: Pengakuan dan Pengukuran. Selain menggantikan
PSAK 55, PSAK 71 juga akan merubah lebih dari 23 standar akuntansi lain terkait instrumen keuangan.
PSAK 71 memperkenalkan metode expected credit losses, metode penurunan nilai berdasarkan
informasi yang lebih forward-looking dan banyak menggunakan penilaian manajemen. Berdasarkan
survei yang dilakukan oleh salah satu Kantor Akuntan Publik internasional, metode penurunan nilai
yang diatur dalam PSAK 71 akan menggerus laba perusahaan. PSAK 71 berlaku efektif 1 Januari
2020, dengan opsi penerapan dini diperkenankan.

Bagaimana dampak dari penerapan PSAK 71 pada laporan keuangan? Apa yang harus disiapkan?

DANIL S. HANDAYA
Danil S. Handaya, adalah wakil Ketua Dewan Standar Akuntansi Keuangan IAI (DSAK IAI)
untuk periode 2013-2018. Danil Handaya merupakan partner di KAP Purwanto, Sungkoro
& Surja, Ernst & Young (EY) Indonesia dan merupakan Indonesia Assurance Financial
Services Organization (FSO) Leader dan ASEAN Assurance Government and Public
Sector (GPS) Leader. Beliau juga merupakan Dewan Pengarah Working Group IFRS 9.

MATERI PELATIHAN
1. Gap Analysis
PSAK 55 Instrumen Keuangan: Pengakuan dan
TANGGAL PELATIHAN
Pengukuran vs PSAK 71 Instrumen Keuangan
17–18 Januari 2018
8–9 Mei 2018 2. Klasifikasi dan Pengukuran
7–8 Agustus 2018 – Klasifikasi Baru
13–14 November 2018
– Tes Karakteristik Arus Kas Kontraktual (SPPI
Test)

16
– Assesment terhadap Model Bisnis
– Reklasifikasi

Durasi SKP 3. Penurunan Nilai (Expected Credit Losses)


Pelatihan: – Definisi Expected Credit Losses
2 Hari – 12 Month Expected Credit Losses
– Life Time Expected Credit Losses
– Peningkatan Risiko Kredit secara Signifikan
PEMBICARA UTAMA – Expected Credit Losses on Letter of Credit
and Credit Card
Anggota DSAK, Tim Implementasi – Survei Global Perbankan
SAK, dan praktisi di bidang
Akuntansi Keuangan 4. Akuntansi Lindung Nilai
– Derivatif dan Akuntansi Lindung Nilai
– Contoh Derivatif
– Fleksibilitas dalam Akuntansi Lindung Nilai
– Penyelarasan dengan Manajemen Risiko
– Rebalancing

16
AKUNTANSI PENDAPATAN SESUAI PSAK 72
PSAK 72 yang disahkan Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK) IAI di tahun 2017 merupakan
suatu revolusi besar dalam pengaturan pengakuan pendapatan.
PSAK 72 merupakan standar tunggal untuk pengakuan pendapatan. PSAK 72 akan menggantikan
seluruh standar yang terkait dengan pengakuan pendapatan yang ada saat ini yaitu PSAK 23:
Pendapatan, PSAK 34: Kontrak Konstruksi, ISAK 10: Program Loyalitas Pelanggan, ISAK 21: Perjanjian
Konstruksi Real Estate, ISAK 27: Pengalihan Aset dari Pelanggan, dan PSAK 44: Akuntansi Aktivitas
Pengembangan Real Estate.
PSAK 72 mengatur model pengakuan pendapatan dari kontrak dengan pelanggan, sehingga entitas
diharapkan dapat melakukan analisis sebelum mengakui pendapatan. PSAK 72 akan berlaku pada 1
Januari 2020 dengan penerapan dini diperkenankan.

Bagaimana dampak PSAK 72 terhadap pendapatan dan laba perusahaan? Tahapan apa sajakah
yang harus dilakukan perusahaan dalam menentukan pengakuan pendapatan?

TJOA TJEK NIEN MATERI PELATIHAN


Adalah anggota Tim Implemen­ 1. Pengenalan PSAK 72
tasi SAK Ikatan Akuntan In­ – Gap Analysis dengan standar tentang
donesia periode 2013-2015 pendapatan yang berlaku saat ini
dan lanjut periode 2015-2019. – Kebutuhan standar tunggal mengenai
Saat ini beliau sebagai Part­ pendapatan
ner Divisi Audit Ernst & Young
– Tanggal efektif
Indoneia. Beliau memiliki pe­
– Ketentuan transisi
ngalaman lebih dari 20 tahun dalam melaku­
kan audit dan jasa-jasa atestasi lainnya atas 2. Pendekatan Pengakuan Pendapatan
klien baik perusahaan multinasional, lokal – Mengidentifikasi kontrak dengan pe­
dan publik. Beliau aktif dalam memberikan lang­gan
berbagai pelatihan , seminar dan workshop – Mengidentifikasi kewajiban pelaksa­
terkait dengan IFRS. naan
– Menentukan harga transaksi
Durasi
– Mengalokasikan harga transaksi ter­
Pelatihan: hadap kewajiban pelaksanaan
TANGGAL PELATIHAN 2 Hari – Mengakui pendapatan ketika (atau
27–28 Februari 2018 se­lama) entitas telah menyelesaikan
kewajiban pelaksanaan
14–15 Agustus 2018
5–6 Desember 2018 3. Transaksi Spesifik
– Prinsipal vs Agen
– Repurchase Agrements
PEMBICARA UTAMA – Bill and Hold Arrangements
– Consignment
Anggota DSAK, Tim Implementasi

16
– Licensing
SAK, dan praktisi di bidang
Akuntansi Keuangan 4. Studi Kasus
SKP

17
ACCOUNTING FOR LEASE: ISSUES AND
IMPLEMENTATION
Pada tahun 2017 DSAK IAI telah mengesahkan PSAK 73: Sewa yang memperkenalkan model
akuntansi tunggal khususnya untuk penyewa (lessee). PSAK ini mengadopsi IFRS 16 Leases yang
memberikan dampak substansial perlakuan akuntansi atas sewa dan mengharuskan lessee untuk
mencatat kontrak sewa dalam model tunggal sebagai aset hak guna (right-of-use asset) dan liabilitas
sewa dalam laporan posisi keuangan.
PSAK 73 akan mencabut PSAK 30: Sewa, ISAK 8: Penentuan Apakah Suatu Perjanjian Mengandung
Sewa, ISAK 23: Sewa Operasi-Insentif, ISAK 24: Evaluasi Substansi beberapa Transaksi yang
Melibatkan Suatu Bentuk Legal Sewa, dan ISAK 25: Hak atas Tanah. PSAK 73 disyaratkan untuk
berlaku efektif per tanggal 1 Januari 2020 dengan opsi penerapan dini diperkenankan.

Bagaimana dampak PSAK 73 terhadap beban sewa dan laba rugi perusahaan? Bagaimanakah
dampak PSAK 73 bagi penyewa (lessee) dan pesewa (lessor)?

INDRA WIJAYA
Indra Wijaya diangkat menjadi MATERI PELATIHAN
anggota DSAK IAI periode
1. Gap Analysis
2014-2018. Saat ini, Indra Wi­
– PSAK 30: Sewa VS PSAK 73: Sewa
jaya merupakan Audit Direc­
tor di KAP Siddharta Widjaja 2. PSAK 30
& Rekan, KPMG Indonesia. – Perjanjian sewa dan perjanjian me­
Indra Wijaya juga merupakan ngan­dung sewa
anggota dari KPMG Asia Pacific IFRS To­ – Akuntansi Lessee
pic Team, dengan topik spesialisasi Imbal­ – Akuntansi Lessor
an Kerja dan Kombinasi Bisnis. Indra Wijaya
– Jual dan sewa balik
memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun da­
lam jasa audit dan jasa atestasi, serta jasa 3. ISAK-ISAK Terkait
konversi ke IFRS. Indra Wijaya memperoleh – ISAK 8: Penentuan Apakah Suatu
gelar S1 dari Fakulltas Ekonomika dan Bisnis, Per­janjian Mengandung Suatu Sewa
Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta. – ISAK 23: Sewa Operasi – Insentif
– ISAK 24: Evaluasi Substansi Beberapa
Transaksi yang Melibatkan Suatu

TANGGAL PELATIHAN
16 Ben­tuk Legal Sewa
– ISAK 25: Hak atas Tanah
13–14 Februari 2018 SKP – ISAK 16: Perjanjian Konsensi Jasa
8–9 Mei 2018 4. PSAK 13: Properti Investasi
5–6 September 2018 5. PSAK 73: Leases
22–23 November 2018 – Ruang Lingkup
– Mengindentifikasi Sewa
– Akuntansi Lessee
PEMBICARA UTAMA – Akuntansi Lessor
6. Studi Kasus
Anggota DSAK, Tim Implementasi Durasi
SAK, dan praktisi di bidang Pelatihan:
Akuntansi Keuangan
2 Hari

18
AKUNTANSI ASURANSI SYARIAH
Pesatnya pertumbuhan asuransi syariah di Indonesia memerlukan penyesuaian ketentuan akuntansi
asuransi syariah. Pada tanggal 26 Mei 2016, DSAS IAI telah mengesahkan revisi PSAK 101: Penyajian
Laporan Keuangan Syariah dan PSAK 108: Akuntansi Transaksi Asuransi Syariah dan terkait asuransi
syariah. Revisi ini berlaku efektif per 1 Januari 2017.

Bagaimanakah dampak revisi PSAK 101 dan PSAK 108 terhadap laporan keuangan perusahaan
asuransi?

Pelatihan ini didesain untuk memberikan penjelasan dan contoh atas penerapan konsep pada
revisi PSAK asuransi syariah serta dampaknya terhadap laporanb keuangan perusahaan asuransi
syariah. Pelatihan ini sangat berguna bagi regulator, akuntan, auditor dan aktuaris dalam menerapkan
dampak dari revisi PSAK akuntansi asuransi sehingga berguna bagi para pengambil keputusan.

M. JUSUF WIBISANA
Adalah Ketua IAI Kompartemen
Akuntansi Syariah (KASy) peri­
ode 2017-2019. Sebelumnya MATERI PELATIHAN
beliau menjabat sebagai Ke­ 1. PSAK 108 (2009) vs PSAK 108 (revisi
tua Dewan Akuntansi Syariah 2016)
(DSAS) sejak 2009 sampai 2017 2. Akuntansi Dana Tabarru’
dan menjabat sebagai Ketua DSAK – Pengakuan pendapatan dari dana
(2001-Juli 2009), Beliau pernah menjabat se­ tabarru’
bagai Komisaris PT Tugu Pratama Indonesia
– Penyisihan teknis
(2000-2001) dan Direktur PT Tugu Pratama
– Surplus defisit underwriting
Indonesia (2001-2003). Beliau saat ini men­
jabat sebagai partner dari KAP Tanudiredja, 3. Akuntansi Entitas Pengelola
Wibisana & Rekan (PricewaterhouseCoopers – Pengakuan pendapatan ujrah
Indonesia). – Pengakuan biaya akuisisi
4. Penyajian dan Pengungkapan

8
Durasi SKP
Pelatihan:
1 Hari
Free!

TANGGAL PELATIHAN
23 Januari 2018
26 April 2018
18 Oktober 2018

PEMBICARA UTAMA
Anggota DSAS, anggota KASy
dan praktisi di bidang Akuntansi
Keuangan

19
AKUNTANSI AGRIKULTUR
Sebagai negara agraris dan maritim, perekonomian Indonesia didukung dari usaha di sektor
pertanian, perkebunan, kehutanan, perikanan dan peternakan. Usaha di bidang ini senantiasa
mengalami perkembangan yang pesat dan semakin dinamis. Banyak faktor yang mempengaruh
perkembangan tersebut, seperti perkembangan teknologi yang semakin maju, meningkatnya
permintaan, dan munculnya otonomi daerah yang berdampak terhadap pengelolaan usaha ini. Seiring
dengan perkembangan tersebut, tuntutan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan usaha semakin
meningkat. Saat ini PSAK secara kontinu melakukan proses konvergensi IRFS sehingga penyusunan
laporan keuangan menjadi lebih kompleks dengan banyak menggunakan konsep nilai wajar dan
pertimbangan profesional.

PSAK 69 Agrikultur telah disahkan oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia
(DSAK IAI) dan berlaku efektif 1 Januari 2018 dengan penerapan dini diperkenankan. PSAK 69
mengatur perlakuan akuntansi untuk aset biologis (biological asset) yang terkait dengan aktivitas
agrikultur yang harus diukur dengan nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual (fair value less cost
to sell).

Apakah dampak penerapan PSAK 69 terhadap laporan keuangan perusahaan yang bergerak
dalam industri agrikultur Indonesia?

Pelatihan ini bertujuan supaya peserta dapat memahami dan dapat mengimplementasikan peraturan
dan perlakuan akuntansi yang telah berubah dan berdampak langsung dalam industri agrikultur.

DR. LIANNY LEO


Lianny Leo adalah anggota DSAK MATERI PELATIHAN
IAI sejak tahun 2013. Lianny Leo 1. Laporan Keuangan Perusahaan Agri­
berpengalaman sebagai akun­ kultur
tan publik lebih dari 25 tahun. 2. PSAK 16: Aset Tetap
Lian­ny Leo memberikan jasa au­
3. PSAK 68: Pengukuran Nilai Wajar
dit dan akuntansi untuk perusa­
haan multinasional dan perusahaan 4. PSAK 48: Penurunan Nilai Aset
terbuka di berbagai indusutri di Indonesia. 5. Pengenalan PSAK 69
– Perbandingan dengan pengukuran
Lianny Leo memperoleh gelar Doktor Akuntan­ aset biologis sebelumnya
si pada tahun 2011 dari Universitas Indonesia. – Kebutuhan standar agrikultur
Selain menadi akuntan publik, Lianny Leo juga – Tanggal efektif
aktif mengajar di Magister Akuntansi Fakultas – Ketentuan transisi
Ekonomi Indonesia dan menjadi pembicara
dengan pembahasan seputar akuntannsi dan 6. PSAK 69: Akuntansi Agrikultur
SAK. – Konsep Pengakuan
– Pengukuran Nilai Wajar
– Pengungkapan
PEMBICARA UTAMA 7. Studi Kasus
Anggota DSAK, Tim Implementasi
SAK, dan praktisi di bidang TANGGAL PELATIHAN
Akuntansi Keuangan 17–18 Januari 2018

16
Durasi 5–6 April 2018
Pelatihan: 4–5 Oktober 2018

2 Hari SKP

20
LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
Entitas anak adalah suatu entitas, termasuk entitas bukan perseroan terbatas seperti persekutuan
yang dikendalikan oleh entitas lain. Entitas induk adalah suatu entitas yang mempunyai satu atau lebih
entitas anak. Pengendalian adalah kekuasaan untuk mengatur kebijakan keuangan dan operasional
suatu entitas untuk memperoleh manfaat dari aktivitas entitas tersebut. Pengendalian dianggap
ada apabila entitas induk memiliki secara langsung atau tidak langsung melalui entitas anak lebih
dari setengah kekuasaan suara suatu entitas, kecuali dalam keadaan yang jarang dapat ditunjukkan
secara jelas bahwa kepemilikan tersebut tidak diikuti dengan pengendalian. Pelatihan ini bertujuan
agar peserta dapat memahami dalam penyusunan dan penyajian laporan keuangan konsolidasian
untuk sekelompok entitas yang berada dalam pengendalian suatu entitas induk.

BUDI SUSANTO
Merupakan Anggota Tim Imple­
mentasi Standar Akuntansi
Keuangan Ikatan Akuntan Indo­
MATERI PELATIHAN
nesia (TISAK IAI)untuk periode
2015-2019. Saat ini beliau men­ 1. PSAK 4 Laporan Keuangan Tersendiri
jabat sebagai rekan pada KAP – Penyusunan Laporan Keuangan Ter­
Siddharta Widjaja & Rekan (KPMG). sendiri
Sebelumnya beliau pernah menjabat sebagai – Pengungkapan
member of topic team: leases, investment 2. PSAK 65 Laporan Keuangan Konsoli­
property, adn service concession pada KPMG dasian
Asia Pasifik; Partner at Department of Profe­ – Pengendalian
ssional and Practice pada KPMG Indonesia; dan – Persyaratan Akuntansi
Partner in Charge for IFRS Services pada KPMG Kepentingan Nonpengendali
in Indonesia. Beliau memiliki pengalaman luas
Kehilangan Pengendalian
dalam penyediaan jasa audit dan atestasi baik
– Penentuan Apakah Entitas Adalah
perusahaan-perusahaan nasional maupun mul­
Entitas Investasi
tinasional di berbagai bidang.
– Entitas Investasi: Pengecualian Ter­
hadap Konsolidasi

16
3. PSAK 67 Pengungkapan Kepentingan
Dalam Entitas Lain

TANGGAL PELATIHAN SKP – Pertimbangan dan Asumsi Signifikan


Status Entitas Investasi
21–22 Februari 2018
– Kepentingan dalam Entitas Anak
11–12 April 2018
– Kepentingan dalam Entitas Anak
18–19 Juli 2018 yang tidak Dikonsolidasi (Entitas In­
19–20 September 2018 vestasi)
12–13 Desember 2018 – Kepentingan dalam Pengaturan Ber­
sama dan Entitas Asosiasi
– Kepentingan dalam Entitas Ter­struk­
tur yang tidak Dikonsolidasi
PEMBICARA UTAMA
4. PSAK 15 Investasi Pada Entitas Asosia-
Anggota DSAK, Tim Implementasi si Dan Ventura Bersama
SAK, dan praktisi di bidang
Akuntansi Keuangan 5. PSAK 66 Pengaturan Bersama
Durasi
Pelatihan:
2 Hari

21
PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

DEWAN PENASIHAT
IKATAN AKUNTAN INDONESIA
PERIODE 2014-2018
Pusat
JANUARI 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 9-11 Akuntansi Aset Sesuai PSAK 16, PSAK 48, PSAK Akuntansi Keuangan 24
58, PSAK 14, ISAK 9 dan ISAK 11
2 10-11 Akuntansi Manajemen Rumah Sakit AM&MK 16
3 16-17 Forensic Accounting vs Investigative Audit Audit 16
16-19 Ujian Sertifikasi Chartered Accountant (CA)

4 17-18 PSAK 71: Instrumen Keuangan Akuntansi Keuangan 16


5 17-18 Akuntansi Agrikultur Akuntansi Keuangan 16
6 17-18 Ms. Excel for Accountant Skill for Accountants 16
7 18-19 Analisa Laporan Keuangan Akuntansi Keuangan 16
8 18-19 Proactive Budgeting: AM&MK 16
Planning, Controlling and Evaluation
9 18-19 Proactive Budgeting: Planning, Controlling and AM & MK 16
Evaluation
10 23 Akuntansi Asuransi Syariah Akuntani Syariah 16
11 23-24 Panduan Praktis Akuntansi Dana Desa Sektor Publik 8
12 23-25 Corporate Cash Management AM&MK 16
13 23 – 25 Aplikasi Akuntansi dengan Ms Access Skill for Accountants 24
14 24-25 Comprehensive Financial Performance Strategy: AM&MK 24
from Value Chain Analysis to Sustainable Financial
Improvement
15 24-25 Implementasi SAK EMKM Akuntansi Keuangan 16
16 25-26 Penyusunan dan Penyajian Laporan Akuntansi Keuangan 16
Keuangan Sesuai PSAK 1, PSAK 2, PSAK 3,
PSAK 25 dan ISAK 17
17 30-31 Corporate Asset Management AM&MK 16

FEBRUARI 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 1-2 Standar Profesi Jasa Akuntansi-SPJ Skill for Accountants 16


2 6-7 Tax Audit Investigations and Appeal process Perpajakan 16
3 6-7 Pengelolaan Aset dan Barang Milik Daerah Sektor Publik 16
4 6-8 Accounting for Non Accountant Akuntansi Keuangan 24
5 7-8 Creative Accounting Vs Tax Planning Akuntansi Keuangan 16
6 13-14 Accounting for Lease: Issues and Implementation Akuntansi Keuangan 16
7 13-14 Fast Closing: Monthly & Year Account and Tax Akuntansi Keuangan 16
Impact
8 13-14 Financial Modelling Skill for Accountants 16
9 14 Effective Leadership and Contemporer Skill for Accountants 8
Management

24
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

10 14-15 Akuntansi Asuransi Update - PSAK 28, PSAK 36, Akuntansi Keuangan 16
dan PSAK 62
11 14-15 Cash Flow and Treasury Management AM&MK 16
12 15-16 Perlakuan Pajak atas Digital Ekonomi Perpajakan 16
13 20-21 Financial Risk Management AM&MK 16
14 21-22 Perpajakan Untuk HRD Perpajakan 16
21 Ujian Sertifikasi Akuntansi Syariah (USAS)

15 21-22 Audit Khusus untuk Pengungkapan Kecurangan Audit 16


Internal
16 21-22 Budgeting Practices and Cash Flow Forecasting AM&MK 16
Techniques
17 21-22 Internal Control to Prevent Fraud Audit 16
18 21-22 Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4, Akuntansi Keuangan 16
PSAK 15, PSAK 65, dan PSAK 67
19 27-28 Akuntansi Pengakuan Pendapatan Sesuai PSAK 72 Akuntansi Keuangan 16
20 27-28 Understanding and Analzying Financial Statement Akuntansi Keuangan 16
21 27-28 Corporate Tax Management AM&MK 16
22 C Suite Workshop Series: PSAK Wrapping Akuntansi Keuangan 4

23 C Suite Workshop Series: Taxation for Executive Perpajakan 4

MARET 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 2 Perkembangan Regulasi KJA Skill for Accountants 8


2 6-7 Accounting for Derivative and hedging Activities Akuntansi Keuangan 16
3 6-9 Analisis dan Simulasi Bisnis: Memenangkan Skill for Accountants 32
Persaingan di Era Digital
4 8 Pengukuran Nilai Wajar sesuai PSAK 68 Akuntansi Keuangan 8
5 8 Contemporer Cost and Management Accounting AM&MK 8
6 7-8 Audit Investigatif dan Pemeriksaan Khusus pada Sektor Publik 16
Sektor Pemerintahan
7 7-8 Tax Treaty vs Tax for Transfer Pricing Perpajakan 16
8 7-8 Finance for Non Finance Manager AM&MK 16
9 13-14 Procurement Fraud : Teknik dan Strategi Audit 16
Pendeteksian dan Pencegahan Kecurangan
dalam Pengadaan
10 13-14 Excel and Budgeting Techniques for Accountant Skill for Accountants 16
14-15 Ujian Sertifikasi PSAK (US-PSAK)

11 14-15 Mastering Internal Audit: Process and Procedure Audit 16


12 14-15 Accounting for Startup Business Akuntansi Keuangan 16

25
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

13 14-15 Akuntansi Pemerintahan untuk Non Akuntan Sektor Publik 16


14 15-16 Perlakuan Pajak atas Digital Ekonomi Perpajakan 16
15 20-21 Ms. Excel and Scenario Analysis Skill for Accountants 16
16 21 Hukum Perikatan Kantor Jasa Akuntansi Skill for Accountants 8
17 21-22 Penyusunan Rencana Bisnis dan Anggaran BLUD Sektor Publik 16
18 21-23 PSAK Imbalan Kerja, Manfaat Purnakarya dan Aspek Akuntansi Keuangan 24
Perpajakannya- PSAK 24, PSAK, dan ISAK 15
19 27-28 Strategic Planning and Effective Corporate AM&MK 16
Budgeting
20 28-29 Fraud Control and Effective Whistleblower System Audit 16
21 C Suite Workshop Series: Accounting for Corporate Akuntansi Keuangan 4
Executive

APRIL 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 3-4 Akuntansi Manajemen untuk Hotel dan Restoran AM&MK 16


2 3-4 Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual (Pusat) Sektor Publik 16
4-5 Ujian Sertifikasi Ahli Akuntansi Pemerintahan
(USAAP)
3 5-6 Akuntansi Agrikultur Akuntansi Keuangan 16
4 10-11 Penyusunan Laporan Keuangan BLUD Sektor Publik 16
5 11 Advanced Excel Secret for Reporting Skill for Accountants 8
6 11-12 Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4, Akuntansi Keuangan 16
PSAK 15, PSAK 65, dan PSAK 67
7 11-12 Proactive Budgeting: Planning, Controlling and AM & MK 16
Evaluation
8 17-18 Analisa Laporan Keuangan Akuntansi Keuangan 16
9 17-18 Audit Sampling and Techniques Audit 16
10 17-18 Business Game for Revenue Management Hotel: Skill for Accountants 16
Optimasi Pendapatan di Era Digital
11 17-20 PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS Akuntansi Keuangan 32
(Bali)
17-20 Ujian Sertifikasi Chartered Accountant (CA)

12 18-19 Financial Investigation and Forensic Accounting Audit 16


13 18-19 Standar Profesi Jasa Akuntansi- SPM bagi KJA Skill for Accountants 16
yang Melaksanakan Perikatan Selain Asurans
14 24 Manajeman Kantor Jasa Akuntan (KJA) Skill for Accountants 8
15 24-25 Pencegahan Fraud pada Instansi Pemerintahan Sektor Publik 16
16 25-26 Sistem Pengelolaan & Pengendalian Keuangan Sektor Publik 16
Pemerintah

26
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

17 25-27 Teknik Audit untuk Pemula Audit 24


18 25-27 Akuntansi Syariah Terkini Akuntansi Syariah 24
19 26 Akuntansi Asuransi Syariah Akuntansi Syariah 8

MEI 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 2-4 Akuntansi Perbankan Syariah Akuntansi Syariah 24


2 2-4 Corporate Cash Management Skill for Accountants 24
3 2-4 Aplikasi Akuntansi dengan Ms Access Skill for Accountants 24
4 3-4 Akuntansi Manajemen Rumah Sakit AM&MK 16
5 3-4 Implementasi SAK ETAP Akuntansi Keuangan 16
6 3-4 Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual (Daerah) Sektor Publik 16
7 8-9 Accounting for Lease: Issues and Implementation Akuntansi Keuangan 16
8 8-9 Forensic Accounting vs Investigative Audit Audit 16
9 8-9 PSAK 71: Instrumen Keuangan Akuntansi Keuangan 16
10 8-9 Penyusunan dan Penyajian Laporan Keuangan Akuntansi Keuangan 16
Sesuai PSAK 1, PSAK 2, PSAK 3, PSAK 25
dan ISAK 17
16 Ujian Sertifikasi Akuntansi Syariah (USAS)

11 16-17 Panduan Praktis Akuntansi Dana Desa Sektor Publik 16


12 16-17 Creative Accounting Vs Tax Planning Akuntansi Keuangan 16
13 23-25 Akuntansi Aset Sesuai PSAK 16, PSAK 48, PSAK 58, Akuntansi Keuangan 24
PSAK 14, ISAK 9 dan ISAK 11
14 24-25 Corporate Asset Management AM&MK 16

JUNI 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 5-6 Ms. Excel for Accountant Skill for Accountants 16


2 27-28 Akuntansi untuk Jasa Konstruksi dan Real Estate Akuntansi Keuangan 16
3 28-29 Teknik Identifikasi Deteksi Kecurangan Manajemen Audit 16
dan Laporan Keuangan
4 28-29 Implementasi SAK EMKM Akuntansi Keuangan 16
5 28-29 Ms. Excel and Scenario Analysis Skill for Accountants 16
6 29 Pengukuran Nilai Wajar sesuai PSAK 68 Akuntansi Keuangan 8

27
JULI 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 3 Effective Internal Audit Reporting Audit 8


2 3-6 Analisis dan Simulasi Bisnis: Memenangkan Skill for Accountants 32
Persaingan di Era Digital
3 4-5 Cash Flow and Treasury Management AM&MK 16
4 4-5 Corporate Asset Management AM&MK 16
5 5-6 Fast Closing: Monthly & Year Account and Tax Akuntansi Keuangan 16
Impact
6 10-11 Green Accounting and Corporate Social AM&MK 16
Responsibilty
7 10-11 Financial Modelling Skill for Accountants 16
8 10-11 Comprehensive Financial Performance Strategy: AM&MK 16
from Value Chain Analysis to Sustainable Financial
Improvement
9 11-12 Financial Risk Management AM&MK 16
10 11-12 Strategic Planning and Effective Corporate AM&MK 16
Budgeting
11 17-18 Procurement Fraud: Teknik Dan Strategi Audit 16
Pendeteksian dan Pencegahan Kecurangan Dalam
Pengadaan
17-20 Ujian Sertifikasi Chartered Accountant (CA)

12 18-19 Akuntansi Asuransi Update - PSAK 28, PSAK 36, Akuntansi Keuangan 16
dan PSAK 62
13 18-19 Panduan Praktis Akuntansi Dana Desa Sektor Publik 16
14 18-19 Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4, Akuntansi Keuangan 16
PSAK 15, PSAK 65, dan PSAK 67
15 18-20 PSAK Imbalan Kerja, Manfaat Purnakarya dan Aspek Akuntansi Keuangan 24
Perpajakannya- PSAK 24, PSAK, dan ISAK 15
18-19 Ujian Sertifikasi PSAK (US-PSAK)

16 19 Pengukuran Nilai Wajar sesuai PSAK 68 Akuntansi Keuangan 8


17 24-27 PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS Akuntansi Keuangan 32
18 25-26 Forensic Accounting and Investigative Audit Audit 16
19 25-26 Perlakuan Pajak atas Digital Ekonomi Perpajakan 16
20 25-27 Akuntansi Syariah Terkini Akuntansi Keuangan 24
21 26-27 Understanding and Analyzing Financial Statement Akuntansi Keuangan 16
22 27-28 Standar Profesi Jasa Akuntansi-SPJ Skill for Accountants 16
23 C Suite Workshop Series: PSAK Wrapping Akuntansi Keuangan 4

28
AGUSTUS 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 2-3 Audit Sampling and Techniques Audit 16


2 7 Effective Leadership and Contemporer Agustus Skill for 8
Management Accountants
3 7-8 PSAK 71: Instrumen Keuangan Akuntansi Keuangan 16
4 7-8 Corporate Tax Management Perpajakan 16
5 7-8 Creative Accounting vs Tax Planning Akuntansi Keuangan 16
6 7-9 Aplikasi Akuntansi dengan Ms Access Skill for Accountants 24
7 8-9 Finance for Non Finance Manager Akuntansi Keuangan 16
8 8-9 Budgeting Practices and Cash Flow Forecasting AM&MK 16
Techniques
9 14-15 Accounting for stratup Business Akuntansi Keuangan 16
10 14-15 Akuntansi Pengakuan Pendapatan Sesuai PSAK 72 Akuntansi Keuangan 16
11 14-15 Internal Control to Prevent Fraud Audit 16
12 15-16 Mastering Internal Audit: Process and Procedure Audit 16
13 23-24 Sistem Pengelolaan & Pengendalian Keuangan Sektor Publik 16
Pemerintah
14 29 Hukum Perikatan Kantor Jasa Akuntansi Skill for Accountants 8
15 29-30 Pengelolaan Aset dan Barang Milik Daerah Sektor Publik 16
16 29-30 Business Game for Revenue Management Hotel: Skill for Accountants 16
Optimasi Pendapatan di Era Digital
17 29-31 Teknik Audit untuk Pemula Audit 24
18 C Suite Workshop Series: Accounting for Corporate Akuntansi Keuangan 4
Executive

SEPTEMBER 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 4-5 Tax Audit Investigations and Appeal Process Perpajakan 16


2 5-6 Accounting for Lease: Issues and Implementation Akuntansi Keuangan 16
3 5-6 Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual (Pusat) Sektor Publik 16
4 5-7 Accounting for Non Accountant Akuntansi Keuangan 24
5 5-7 PSAK Imbalan Kerja, Manfaat Purnakarya dan Aspek Akuntansi Keuangan 24
Perpajakannya- PSAK 24, PSAK, dan ISAK 15
6 6-7 Analisa Laporan Keuangan Akuntansi Keuangan 16
7 12-13 Excel Budgeting Tehcniques for Accountant Skill for Accountants 16
8 12-13 Proactive Budgeting: Planning, Controlling and AM & MK 16
Evaluation
9 13-14 Pencegahan Fraud pada Instansi Pemerintahan Sektor Publik 16
10 13-14 Perpajakan Untuk HRD Perpajakan 16

29
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

11 18-19 Penyusunan Dan Penyajian Laporan Keuangan Ses- Akuntansi Keuangan 16


uai PSAK 1, PSAK 2, PSAK 3, PSAK 25 dan ISAK 17
12 18-21 PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS Akuntansi Keuangan 32
(Bali)
13 19-20 Akuntansi Pemerintahan untuk Non Akuntan Sektor Publik 16
14 19-20 Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4, Akuntansi Keuangan 16
PSAK 15, PSAK 65, dan PSAK 67
15 20-21 SAK ETAP Akuntansi Keuangan 16
16 25-26 Accounting for Derivative and Hedging Activities Akuntansi Keuangan 16
17 25-26 Audit Khusus untuk Pengungkapan Kecurangan Audit 16
Internal
18 26-27 Tax Treaty vs Tax for Transfer Pricing Perpajakan 16
19 26-27 Corporate Cash Management AM&MK 16
20 27 Contemporer Cost Accounting and Management AM&MK 8
Accounting
21 27 Perkembangan Regulasi KJA Skill for Accountants 8

OKTOBER 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 2-3 Standar Profesi Jasa Akuntansi- SPM bagi KJA yang Skill for Accountants 16
Melaksanakan Perikatan Selain Asurans
2 3-5 Akuntansi Aset Sesuai PSAK 16, PSAK 48, PSAK 58, Akuntansi Keuangan 24
PSAK 14, ISAK 9 dan ISAK 11
3 3-4 Akuntansi Manajemen Rumah Sakit AM&MK 16
4 3-4 Comprehensive Financial Performance Strategy: AM&MK 16
from Value Chain Analysis to Sustainable Financial
Improvement
5 4 Effective Internal Audit Reporting Audit 8
6 4-5 Akuntansi Agrikultur Akuntansi Keuangan 16
7 9-10 Cash Flow and Treasury Management AM&MK 16
8 9-10 Fraud Control and Effective Whistleblower System Audit 16
9 10-11 Corporate Tax Management Perpajakan 16
10 10-11 Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual (Daerah) Sektor Publik 16
11 10-12 Akuntansi Syariah Terkini Akuntansi Syariah 24
12 C Suite Workshop Series: PSAK Wrapping Akuntansi Keuangan 4

10-11 Ujian Sertifikasi Ahli Akuntansi Pemerintahan


(US-AAP)
16-19 Ujian Sertifikasi Chartered Accountant (CA)

13 17 Advanced Excel Secret for Reporting Skill for Accountants 8


14 17-18 Financial Investigation and Forensic Accounting Audit 16
15 17-18 Internal Control to Prevent Fraud Audit 16

30
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

16 18 Akuntansi Asuransi Syariah Akuntansi Syariah 8


17 18-19 Ms. Excel for Accountant Skill for Accountants 16
18 24 Manajemen Kantor Jasa Akuntan (KJA) Skill for Accountants 8
19 24-25 Penyusunan Rencana Bisnis dan Anggaran BLUD Sektor Publik 16
20 17-18 Procurement Fraud : Teknik dan Strategi Audit 16
Pendeteksian dan Pencegahan Kecurangan dalam
Pengadaan
21 25-26 Understanding and Analzying Financial Statement Akuntansi Keuangan 16
22 30-31 Akuntansi untuk Jasa Konstruksi dan Real Estate Akuntansi Keuangan 16
23 30-31 Strategic Planning and Effective Corporate AM&MK 16
Budgeting

NOVEMBER 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 6-7 Akuntansi Manajemen untuk Hotel dan Restoran AM&MK 16


2 7 Effective Leadership and Contemporer Skill for Accountants 8
Management
3 7-8 Fast Closing : Monthly & Year Account and Tax Akuntansi Keuangan 16
Impact
4 7-8 Financial Risk Management AM&MK 16
5 8-9 Forensic Accounting vs Investigative Audit Audit 16
6 13-14 PSAK 71: Instrumen Keuangan Akuntansi Keuangan 16
7 13-16 PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS Akuntansi Keuangan 32
(Bali)
14 Ujian Sertifikasi Akuntansi Syariah (USAS)

8 14-15 Corporate Asset Management AM&MK 16


9 14-15 Financial Modelling Skill for Accountants 16
10 15-16 Creative Accounting vs Tax Planning Akuntansi Keuangan 16
11 15-16 Akuntansi Asuransi Update - PSAK 28, PSAK 36, Akuntansi Keuangan 16
dan PSAK 62
12 15-16 Audit Sampling Techniques Audit 16
13 15-16 Ms. Excel and Scenario Analysis Skill for Accountants 16
14 15 Pengukuran Nilai Wajar sesuai PSAK 68 Akuntansi Keuangan 8
15 22-23 Green Accounting and Corporate Social AM&MK 16
Responsibilty
16 22-23 Accounting for Lease: Issues and Implementation Akuntansi Keuangan 16
17 27-28 Penyusunan Laporan Keuangan BLUD Sektor Publik 16
18 27-28 Perlakuan Pajak atas Digital Ekonomi Perpajakan 16
19 28-30 Teknik Audit untuk Pemula Audit 24

31
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

20 28-30 PSAK Imbalan Kerja, Manfaat Purnakarya dan Aspek Akuntansi Keuangan 24
Perpajakannya- PSAK 24, PSAK, dan ISAK 15
21 C Suite Workshop Series: Accounting for Corporate Akuntansi Keuangan 4
Executive
22 C Suite Workshop Series: Taxation for Executive Perpajakan 4

DESEMBER 2018
NO TANGGAL JUDUL WORKSHOP KATEGORI SKP

1 4-5 Teknik Identifikasi Deteksi Kecurangan Manajemen Audit 16


dan Laporan Keuangan
2 5-6 Corporate Tax Management Perpajakan 16
3 5-6 Akuntansi Pengakuan Pendapatan Sesuai PSAK 72 Akuntansi Keuangan 16
4 6-7 Finance for Non Finance Manager Akuntansi Keuangan 16
5 11-12 Mastering Internal Audit: Process and Procedure Audit 16
6 11-12 Comprehensive Financial Performance Strategy: AM&MK 16
from Value Chain Analysis to Sustainable Financial
Improvement
7 11-14 Analisis dan Simulasi Bisnis: Memenangkan Persain- Skill for Accountants 32
gan di Era Digital
8 12-13 Analisa Laporan Keuangan Akuntansi Keuangan 16
9 12-13 Perpajakan Untuk HRD Perpajakan 16
10 12-13 Budgeting Practices and Cash Flow Forecasting AM&MK 16
Techniques
11 12-13 Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4, Akuntansi Keuangan 16
PSAK 15, PSAK 65, dan PSAK 67
12-13 Ujian Sertifikasi PSAK (US-PSAK)

12 13-14 Procurement Fraud : Teknik dan Strategi Audit 16


Pendeteksian dan Pencegahan Kecurangan dalam
Pengadaan
13 18-19 SAK EMKM Akuntansi Keuangan 16
14 18-19 Sistem Pengelolaan & Pengendalian Keuangan Sektor Publik 16
Pemerintah
15 19 – 20 Business Game for Revenue Management Hotel: Skill for Accountants 16
Optimasi Pendapatan di Era Digital
16 26-27 Tax Treaty vs Tax for Transfer Pricing Perpajakan 16
17 19-20 Internal Control to Prevent Praud Audit 16

KONGRES XIII IKATAN AKUNTAN INDONESIA


JAKARTA, 4-6 DESEMBER 2018

32
PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

MANAJEMEN
EKSEKUTIF
IKATAN AKUNTAN INDONESIA

Edward Tanujaya
Direktur Komunikasi dan Mia Nainggolan
Pemasaran Direktur Teknis
Ahmad Ishomuddin
Direktur Akuntansi, Yakub
Keuangan dan HRD Direktur Pengembangan
Kompetensi dan
Implementasi Standar
Elly Zarni Husin
Direktur Eksekutif
PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

Profesionalismelah yang mampu mengonversi kekuasaan


menjadi sumber daya yang memberi manfaat bagi orang banyak.
Akuntan harus menjadi pionir dan pemimpin di dalam
penataan governance secara konseptual, aplikatif, dan inovatif.
Akuntan profesional berkontribusi besar dalam membangun good
governance dan akan menjadi tulang punggung perekonomian nasional
untuk membuat bangsa dan negara semakin maju dan bermartabat.

Prof. Mardiasmo, MBA., Ph.D., CFrA., QIA., Ak., CA., FCMA., CGMA.
KETUA DEWAN PENGURUS NASIONAL IAI & WAKIL MENTERI KEUANGAN RI
TOPIK
PPL IAI
Pusat
2018
AKUNTANSI KEUANGAN
1. PSAK TERKINI SESUAI PROGRAM KONVERGENSI IFRS EFEKTIF PER 1 JANUARI 2018
PSAK Terkini Sesuai Program Konvergensi IFRS, merupakan PSAK terbaru yang telah disahkan oleh
Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK) IAI. Pelatihan ini diharapkan dapat meningkat penge-
tahuan dan informasi mengenai penyusunan dan penyajian Laporan Keuangan perusahaan sesuai
dengan PSAK terkini dengan program konvergensi IFRS.
TANGGAL PELATIHAN: 17-20 April 2018 , 24-27 Juli 2018, 18-21 September 2018, 13-16 November 2018

2. PSAK 71: INSTRUMEN KEUANGAN


PSAK 71 mengatur perubahan persyaratan terkait instrumen keuangan seperti klasifikasi dan pen-
gukuran, penurunan nilai, dan akuntansi lindung nilai. Pelatihan ini bertujuan agar peserta mampu me-
mahami perubahan pada aspek instrumen keuangan setelah disahkannya PSAK 71 yang merupakan
adopsi dari IFRS 9 Financial Instruments.
TANGGAL PELATIHAN: 17-18 Januari 2018, 8-9 Mei 2018, 7-8 Agustus 2018, 13-14 November 2018

3. AKUNTANSI PENDAPATAN SESUAI PSAK 72


PSAK 72 mengatur model pengakuan pendapatan dari kontrak dengan pelanggan, sehingga entitas
diharapkan dapat melakukan analisis sebelum mengakui pendapatan. PSAK 72 akan mengganti-
kan seluruh standar yang terkait dengan pengakuan pendapatan yang ada saat ini, yaitu PSAK 23:
Pendapatan, PSAK 34: Kontrak Konstruksi, ISAK 10: Program Loyalitas Pelanggan, ISAK 21: Per-
janjian Konstruksi Real Estate, ISAK 27: Pengalihan Aset dari Pelanggan, dan PSAK 44: Akuntansi
Aktivitas Pengembangan Real Estate. PSAK ini akan berlaku pada 1 Januari 2020 dengan penerapan
dini diperkenankan. Tujuan dari pelatihan ini adalah agar peserta memahami dan dapat mengimple-
mentasikan penentuan pengakuan pendapatan di perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 27-28 Februari 2018, 14-15 Agustus 2018, 5-6 Desember 2018

4. ACCOUNTING FOR LEASE: ISSUES AND IMPLEMENTATION


Penerbitan PSAK 73 yang diadopsi dari IFRS 16 Leases yang memberikan dampak terhadap peruba-
han pelaporan keuangan karena pengaturan dalam PSAK 73 mengubah secara substansial perlakuan
akuntansi atas sewa dan mengharuskan lessee untuk mencatat kontrak sewa dalam model tunggal
sebagai aset hak guna (right-of-use asset) dan liabilitas sewa dalam laporan posisi keuangan. PSAK 73
disyaratkan untuk berlaku efektif per tanggal 1 Januari 2020 dengan opsi penerapan dini diperkenan-
kan. Pelatihan ini diharapkan dapat memberikan update kepada peserta terkait akuntansi atas sewa.

TANGGAL PELATIHAN: 13-14 Februari 2018, 8-9 Mei 2018, 5-6 September 2018, 22-23 November 2018

5. AKUNTANSI AGRIKULTUR
PSAK 69 Agrikultur telah disahkan oleh Dewan Standar Akuntansi Keuangan Ikatan Akuntan Indonesia
(DSAK IAI) dan berlaku efektif 1 Januari 2018 dengan penerapan dini diperkenankan. PSAK 69 mengatur
perlakuan akuntansi untuk aset biologis (biological asset) yang terkait dengan aktivitas agrikultur yang
harus diukur dengan nilai wajar dikurangi biaya untuk menjual (fair value less cost to sell). Pelatihan
ini bertujuan supaya peserta dapat memahami dan dapat mengimplementasikan peraturan dan per-
lakuan akuntansi yang telah berubah dan berdampak langsung dalam industri agrikultur.
TANGGAL PELATIHAN: 17-18 Januari 2018, 5-6 April 2018, 4-5 Oktober 2018

36
6. LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI
Entitas anak adalah suatu entitas, termasuk entitas bukan perseroan terbatas seperti persekutuan
yang dikendalikan oleh entitas lain. Entitas induk adalah suatu entitas yang mempunyai satu atau leb-
ih entitas anak. Pengendalian adalah kekuasaan untuk mengatur kebijakan keuangan dan operasional
suatu entitas untuk memperoleh manfaat dari aktivitas entitas tersebut. Pengendalian dianggap ada
apabila entitas induk memiliki secara langsung atau tidak langsung melalui entitas anak lebih dari
setengah kekuasaan suara suatu entitas, kecuali dalam keadaan yang jarang dapat ditunjukkan se-
cara jelas bahwa kepemilikan tersebut tidak diikuti dengan pengendalian. Pelatihan ini bertujuan agar
peserta dapat memahami dalam penyusunan dan penyajian laporan keuangan konsolidasian untuk
sekelompok entitas yang berada dalam pengendalian suatu entitas induk.

TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Februari 2018, 11-12 April 2018, 18-19 Juli 2018, 19-20 September 2018,
12-13 Desember 2018

7. ACCOUNTING FOR NON ACCOUNTANT


Pengetahuan mengenai akuntansi sangatlah penting bagi para pengambil keputusan strategis di
perusahaan, baik yang mempunyai background akuntansi maupun tidak. Hal ini tidak terlepas dari
fakta bahwa laporan keuangan mencerminkan kondisi riil perusahaan sehingga dapat dijadikan se-
bagai salah satu dasar dalam pengambilan keputusan. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta dapat
memahami akuntansi secara menyeluruh serta dapat meningkatkan kualitas pelaporan keuangan
perusahaan yang akuntabel.
TANGGAL PELATIHAN: 6-8 Februari 2018, 5-7 September 2018

8. AKUNTANSI ASET SESUAI PSAK 16, PSAK 48, PSAK 58, PSAK 14, ISAK 9 DAN ISAK 11
Pelatihan ini membahas mengenai ruang lingkup aset yang dimiliki oleh perusahaan, mencakup aset
tidak lancar yang dimiliki untuk dijual, operasi yang dihentikan, persediaan dan aset tetap yang
dimiliki oleh perusahaan, serta penurunan nilai aset. Aset diakui dalam laporan posisi keuangan
jika besar kemungkinan bahwa manfaat ekonominya di masa depan diperoleh perusahaan dan aset
tersebut mempunyai nilai atau biaya yang dapat diukur dengan andal. Melalui pelatihan ini dihara-
pkan peserta dapat memahami bagaimana pengakuan, pengukuran dan penilaian aset sesuai
dengan PSAK terkini.
TANGGAL PELATIHAN: 9-11 Januari 2018, 23-25 Mei 2018, 3-5 Oktober 2018

9. AKUNTANSI ASURANSI UPDATE - PSAK 28, PSAK 36, DAN PSAK 62


Dewasa ini industri asuransi semakin marak berkembang di Indonesia. Dengan banyaknya produk–
produk asuransi serta dengan tingginya minat masyarakat terhadap asuransi, industri asuransi di-
tuntut untuk semakin meningkatkan kualitasnya baik dari kinerja, maupun dari segi pelaporan keuan-
gannya. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta dapat memahami akuntansi asuransi sesuai dengan
PSAK terkini.
TANGGAL PELATIHAN: 14-15 Februari 2018, 18-19 Juli 2018, 15-16 November 2018

37
10. IMBALAN KERJA, MANFAAT PURNAKARYA & ASPEK PERPAJAKANNYA - PSAK 24, PSAK 18,
DAN ISAK 15
PSAK menganggap program manfaat purnakarya sebagai salah satu entitas pelaporan yang terpisah
dari pemberi kerja peserta program tersebut. Tujuan dari pelatihan ini diharapkan peserta mampu
memahami pengaturan akuntansi dan pengungkapan imbalan kerja dan dapat memahami segi per-
pajakan mengenai imbalan kerja. Selain itu peserta diharapkan mampu memahami penerapan dalam
laporan keuangan program manfaat purnakarya pada saat penyusunan laporan keuangan tersebut.
TANGGAL PELATIHAN: 21-23 Maret 2018, 18-20 Juli 2018, 5-7 September 2018, 28-30 November 2018

11. IMPLEMENTASI SAK ENTITAS MENENGAH, KECIL DAN MIKRO (EMKM)


SAK EMKM efektif 1 Januari 2018 diharapkan dapat meningkatkan benefit atau menurunkan cost bagi
kalangan entitas. Manfaat dan biaya yang akan timbul juga meliputi keyakinan bahwa pilihan terh-
adap SAK EMKM akan sejalan atau sinergi dengan peraturan perpajakan yang berlaku di Indonesia
sehingga tidak perlu ada kekhawatiran bagi pelaku bisnis EMKM akan timbulnya potensi kewajiban
pajak masa depan yang akan menjadi sandungan bagi pengembangan bisnis EMKM. Pelatihan ini
diharapkan dapat membantu para pelaku bisnis EMKM, Profesional, Kalangan Perguruan Tinggi, dan
staf atau calon staf EMKM dalam menghasilkan laporan keuangan yang akuntabel dan dapat diandal-
kan serta akan meningkatkan kepercayaan publik terhadap EMKM dan mencerminkan kinerja UMKM
secara utuh.
TANGGAL PELATIHAN: 24-25 Januari 2018, 28-29 Juni 2018, 18-19 Desember 2018

12. IMPLEMENTASI SAK ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (ETAP)


Sesuai dengan ruang lingkup SAK–ETAP maka standar ini dimaksudkan untuk digunakan oleh entitas
tanpa akuntabilitas publik. Entitas tanpa akuntabilitas publik yang dimaksud adalah entitas yang tidak
memiliki akuntabilitas publik signifikan dan menerbitkan laporan keuangan untuk tujuan umum (gene­
ral purposes statement) bagi pengguna eksternal. Contoh pengguna eksternal adalah pemilik yang
tidak terlibat langsung dalam pengelolaan usaha, kreditur, dan lembaga pemeringkat kredit. Melalui
pelatihan ini, diharapkan peserta dapat memahami implementasi SAK ETAP secara keseluruhan.
TANGGAL PELATIHAN: 3-4 Mei 2018, 20-21 September 2018

13. PENGUKURAN NILAI WAJAR SESUAI PSAK 68


Tujuan PSAK ini adalah untuk mendefinisikan nilai wajar (fair value), menetapkan kerangka penguku-
ran nilai wajar, dan mensyaratkan pengungkapan mengenai pengukuran nilai wajar. Nilai wajar se-
bagai harga yang akan diterima untuk menjual suatu aset atau harga yang akan dibayar untuk men-
galihkan suatu liabilitas dalam transaksi stabilitas antara pelaku pasar pada tanggal pengukuran. Nilai
wajar digunakan hanya untuk pengukuran aset dan liabilitas. Melalui pelatihan ini peserta diharapkan
dapat memahami bagaimana pengukuran nilai wajar aset maupun liabilitas sesuai dengan PSAK 68.
TANGGAL PELATIHAN: 8 Maret 2018, 29 juni 2018, 19 Juli 2018, 15 November 2018

14. PENYUSUNAN DAN PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN SESUAI PSAK 1, PSAK 2, PSAK 3,
PSAK 25 DAN ISAK 17
Pelatihan ini bertujuan agar peserta mampu memahami dasar-dasar bagi penyajian laporan keuangan
bertujuan umum agar dapat dibandingkan dengan laporan keuangan periode sebelumnya maupun
dengan laporan keuangan entitas lain. Selain itu, peserta dapat memahami persyaratan dalam pe­
nyajian laporan keuangan, struktur laporan keuangan, dan persyaratan minimal isi laporan keuangan.

TANGGAL PELATIHAN: 25-26 Januari 2018, 8-9 Mei 2018, 18-19 September 2018

38
15. UNDERSTANDING AND ANALYZING FINANCIAL STATEMENT
Memahami dan mengerti laporan keuangan merupakan suatu hal yang harus dimiliki oleh seseorang
yang ingin terlibat didalam suatu bisnis/usaha. Dengan memahami dan mengerti laporan keuangan
dengan baik dan benar, maka kita akan dapat melakukan analisis laporan keuangan dengan benar,
sehingga nantinya bisa dijadikan sebagai dasar pengambilan keputusan. Dalam pelatihan ini akan di-
bahas secara mendalam mengenai laporan keuangan termasuk cara-cara analisis laporan keuangan
yang efektif sehingga dapat diambil suatu keputusan yang tepat. Melalui pelatihan ini diharapkan
peserta dapat memahami dan menganalisis laporan keuangan secara baik.
TANGGAL PELATIHAN: 27-28 Februari 2018, 26-27 Juli 2018, 25-26 Oktober 2018

16. ANALISIS LAPORAN KEUANGAN


Untuk memahami informasi tentang laporan keuangan, analisis laporan keuangan sangat dibutuhkan
sehingga dapat membantu para pelaku bisnis, atau para pemakai laporan keuangan lainnya dalam
menilai kondisi keuangan suatu perusahaan tanpa terkecuali. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta
dapat memahami analisis laporan keuangan yang berguna dalam pengambilan keputusan strategis
perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 18-19 Januari 2018, 17-18 April 2018, 6-7 September 2018, 12-13 Desember 2018

17. AKUNTANSI UNTUK JASA KONSTRUKSI DAN REAL ESTATE


Pelatihan ini akan membahas secara detail dan menyeluruh mengenai akuntansi untuk jasa konstruk-
si dan real estate berdasarkan PSAK terkini bagi perusahaan yang bergerak di bidang konstruksi,
pengembang (developer), dan properti yang memiliki karakteristik dan proses bisnis yang unik. PSAK
yang menjadi pedoman pembuatan laporan keuangan sendiri banyak mengalami perubahan se­
iring dengan pengadopsian terhadap International Financial Reporting Standard (IFRS). Pelatihan ini
diharapkan memberikan pemahaman bagi peserta terkait akuntansi untuk jasa konstruksi dan real
estate sesuai dengan PSAK terkini sesuai dengan konvergensi IFRS.

TANGGAL PELATIHAN: 27-28 Juni 2018, 30-31 Oktober 2018

18. FINANCE FOR NON-FINANCE MANAGER


Pengetahuan mengenai akuntansi dan keuangan sangatlah penting bagi para pengambil keputusan
strategis di perusahaan, baik yang mempunyai background akuntansi maupun tidak. Laporan ke­u­
angan harus mencerminkan kondisi sebenarnya perusahaan sehingga dapat dijadikan sebagai salah
satu dasar pengambilan keputusan. Pelatihan ini akan membahas mengenai pelaporan keuangan
dan analisis laporan keuangan dengan menggunakan berbagai rasio keuangan serta hubungannya
dengan pengambilan keputusan investasi. Pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan pengeahuan
peserta terkait akuntansi dan keuangan terutama bagi para pengambil keputusan strategis di peru-
sahaan.

TANGGAL PELATIHAN: 7-8 Maret 2018, 8-9 Agustus 2018, 6-7 Desember 2018

19. ACCOUNTING FOR DERIVATIVE AND HEDGING ACTIVITIES


Akuntansi derivatif sering menimbulkan tantangan besar dalam praktik akuntan. Hal ini karena aset
dan kewajiban derivatif tidak berperilaku sama dengan aset dan kewajiban non-derivatif. Misalnya,
aset non-derivatif akan diukur pada nilai positif awal dan setiap perubahan berikutnya dalam nilai
awal tersebut tidak dapat mengurangi aset menjadi di bawah nol, sehingga tidak menimbulkan kewa-
jiban. Kontras ini dengan kontrak derivatif, yang seringkali akan memiliki nilai awal nol, dan selanjutnya
dapat mengubah nilai dari positif (aset) menjadi negatif (liabilitas) dan sebaliknya.
TANGGAL PELATIHAN: 6-7 Maret 2018, 25-26 September 2018

39
20. ACCOUNTING FOR STARTUP BUSINESS
Pelatihan ini bertujuan agar peserta mampu memahami tentang perhitungan depresiasi dan amorti-
sasi, deferred income, dan akuntansi akrual serta juga membahas mengenai opsi dan warran, deri-
vatif, pelaporan keuangan konsolidasi perusahaan dalam menangani aset tidak berwujud, dan sewa
yang berpengaruh terhadap keuangan dan perkembangan perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 14-15 Maret 2018, 14-15 Agustus 2018

AKUNTANSI MANAJEMEN
1. AKUNTANSI MANAJEMEN RUMAH SAKIT
Rumah sakit memiliki kewajiban untuk menghasilkan laporan keuangan. Laporan keuangan yang di-
maksud, mencakup neraca, laporan operasional, arus kas, dan catatan atas laporan keuangan. Se-
lain laporan keuangan, sumah sakit juga diwajibkan untuk menyusun laporan kinerja sesuai dengan
peraturan perundang-undangan seperti yang dicantumkan dalam PP No. 23 Th 2005 dan Permend-
agri No 61 Th 2007. Tujuan umum dari pelatihan ini adalah untuk meningkatkan keterampilan dan
wawasan manajemen rumah sakit untuk menuju era baru BLU (Badan Layanan Umum) yang lebih
fleksibel dalam keuangan dan mandiri dalam pengelolaan manajemen rumah sakit serta mampu me-
nerapkan praktik-praktik bisnis yang sehat.

TANGGAL PELATIHAN: 10-11 Januari 2018, 3-4 Mei 2017, 3-4 Oktober 2018

2. AKUNTANSI MANAJEMEN UNTUK HOTEL DAN RESTORAN


Industri hotel dan restoran meliputi aktivitas yang beragam mulai dari proses produksi hingga
layanan, dan membutuhkan proses akuntansi yang juga beragam. Pelatihan ini akan membekali para
peserta bagaimana melakukan pencatatan, penilaian dan pelaporan aktivitas hotel dan restoran ser-
ta melakukan pengendalian secara efisien dan efektif.
TANGGAL PELATIHAN: 3-4 April 2018, 6-7 November 2018

3. CASH FLOW AND TREASURY MANAGEMENT


Pelatihan Cash Flow & Treasury Management ini diperuntukan bagi para peserta dengan latar be-
lakang industri non-keuangan yang akan membahas pengelolaan kas secara menyeluruh mulai dari
analisis, perencanaan, pengendalian dan operasional pengelolaan kas hingga penentuan strategi
pengelolaan kas. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta dapat berkontribusi dalam menciptakan
kondisi keuangan terutama kas perusahaan yang sehat.

TANGGAL PELATIHAN: 14-15 Februari 2018, 4-5 Juli 2018, 9-10 Oktober 2018

4. FAST CLOSING: MONTHLY & YEAR END ACCOUNTS AND TAX IMPACT
Setiap akhir tahun dan awal tahun berikutnya perusahaan tengah sibuk melakukan proses tutup
buku. Ada yang sudah tutup buku dan sedang diaudit, tapi sebagian yang lain masih memproses
tutup bukunya dan belum diaudit. Pada kenyataannya, perusahaan ingin proses tutup buku berjalan
cepat dan aspek perpajakannya pun sudah diantisipasi. Untuk itu dalam pelatihan ini para peserta
diajak untuk memahami teknik fast close, penerapan creative accounting, dan penerapan tax plan-
ning untuk mendorong pencapaian target perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 13-14 Februari 2018, 5-6 Juli 2018, 7-8 November 2018

40
5. FINANCIAL RISK MANAGEMENT
Kerugian dari kegagalan mengantisipasi risiko finansial dapat menyebabkan perusahaan mengala-
mi kerugian bahkan kebangkrutan. Oleh karenanya pendekatan pengelolaan risiko pada saat ini
berkembang secara pesat, baik pendekatan kualitatif maupun kuantitatif. Bagi entitas business atau
finance professional, pengetahuan tentang pengelolaan risiko keuangan ini menjadi sangat dibu-
tuhkan. Pelatihan financial risk management ini, didesain demi menjembatani profesional keuangan
dan bisnis untuk memahami teknik pengelolaan risiko finansial mulai dari mengidentifikasikan hingga
mengelolanya.
TANGGAL PELATIHAN: 20-21 Februari 2018, 11-12 Juli 2018, 7-8 November 2018

6. STRATEGIC PLANNING AND EFFECTIVE CORPORATE BUDGETING


Pelatihan ini mengenalkan kepada para eksekutif mulai apa dan bagaimana strategic planning dan
budgeting serta manfaatnya sebagai alat evaluasi, keterkaitannya antara satu fungsional dengan
fungsional lainnya, serta bagaimana aplikasinya dalam perusahaan. Dengan menggunakan metode
presentasi, diskusi dan pembahasan kasus diharapkan peserta di akhir pelatihan akan memiliki ke-
mampuan yang integratif dari sisi teoritikal hingga strategi dalam implementasinya.
TANGGAL PELATIHAN: 27-28 Maret 2018, 11-12 Juli 2018, 30-31 Oktober 2018

7. CORPORATE CASH MANAGEMENT


Manajemen Kas Korporasi (Corporate Cash Management) merupakan rangkaian kegiatan peren-
canaan, perkiraan, pengumpulan, pengeluaran dan investasi kas dari suatu perusahaan agar dapat
beroperasi dengan lancar. Tanpa manajemen kas yang baik, sebuah perusahaan dapat mengalami
kebangkrutan karena kekurangan kas, meski menghasilkan laba yang tinggi. Karena situasi bisnis
memiliki ketidakpastian, maka dibutuhkan pengelolaan kas yang baik potensi krisis akan dapat
teridentifikasi sedini mungkin dan dapat diantisipasi dengan segera. Pelatihan ini diharapkan dapat
memberikan pandangan baru atau penyegaran mengenai cash management kepada peserta, me-
mancing peran finance untuk tidak hanya berfokus pada praktik terbaik dan pengefektifan biaya
namun mulai berperan sebagai partner bisnis yang efektif, meningkatkan kemampuan peserta dalam
melakukan pengendalian kas (controlling cash management), serta secara keseluruhan pelatihan ini
dapat meningkatkan kualifikasi dan kompetensi peserta.

TANGGAL PELATIHAN: 23-25 Januari 2018, 2-4 Mei 2018, 26-28 September 2018

8. CONTEMPORER COST AND MANAGEMENT ACCOUNTING


Percepatan globalisasi sangat berpengaruh terhadap perubahan lingkungan. Oleh karena itu, peru-
sahaan yang mampu bertahan adalah perusahaan yang dapat menghadapi perubahan yang ada dan
mampu mengembangkan strategi yang inovatif untuk masa depan. Pelatihan ini dirancang untuk mel-
atih para manajer dan pemimpin pada tingkat menengah dan atas untuk mengantisipasi perubahan
ini dengan menunjukkan kepemimpinan, bakat dan tanggung jawab sosial terhadap lingkungan yang
berguna bagi perkembangan perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 8 Maret 2018, 27 September 2018

9. BUDGETING PRACTICES AND CASH FLOW FORECASTING TECHNIQUES


Setiap tahun perusahan harus selalu mempersiapkan anggaran. Anggaran ini digunakan untuk me­
ngukur pencapaian interim performance baik dalam bulanan, triwulanan, semi tahunan maupun ta-
hunan. Pelatihan ini bertujuan agar peserta memahami kerangka kerja awal dalam perencanaan dan
penganggaran bisnis. Selain itu juga peserta dapat menetapkan strategi perusahaan yang efektif da-
lam menyusun anggaran dalam jangka pendek maupun jangka panjang serta mengetahui bagaimana
teknik forecasting yang tepat bagi perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Februari 2018, 8-9 Agustus 2018, 12-13 Desember 2018

41
10. CORPORATE ASSET MANAGEMENT - BARU
Asset management merupakan sebuah langkah manajerial yang harus dilakukan seorang manajer
keuangan saat ini, didalam merencanakan, mengelola, dan mengevaluasi kinerja aset perusahaan
dalam upaya peningkatan nilai yang berujung pada kesejahteraan pemegang saham (shareholders
wealth). Melalui pelatihan ini para peserta akan memiliki pemahaman yang komprehensif dan fondasi
berpikir yang kokoh dalam proses pengambilan keputusan strategis berkenaan dengan optimalisasi
utilitas aset perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 30-31 Januari 2018, 24-25 Mei 2018, 4-5 Juli 2018, 14-15 November 2018

11. GREEN ACCOUNTING AND CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILTY – BARU


Pelatihan ini mengenalkan peran dan akuntabilitas perusahaan di masyarakat dan pelaporan mereka
dalam konteks keberlanjutan. Green accounting yang dasarnya merupakan penggabungan kebijakan
keuangan dan non-keuangan secara garis besar mengambil keputusan bisnis berdasarkan analisis
biaya dan dampak lingkungan dari kebijakan bisnis yang diterapkan. Melalui CSR, analisis terhadap
dampak lingkungan serta estimasi biaya yang dikeluarkan secara otomatis akan mempengaruhi se-
tiap langkah perusahaan dalam mengambil kebijakan dalam menggunakan sumber daya alam yang
ada disekitarnya. CSR sendiri merupakan alat bagi perusahaan untuk memperlihatkan tanggung
jawabnya kepada lingkungan dari hasil apa yang mereka peroleh. Melalui CSR perusahaan secara
kontinu akan mempraktekkan apa yang disebut dengan green accounting. Tujuan dari pelatihan ini
diharapkan peserta mampu membuat laporan CSR yang berkualitas sebagai bentuk pertanggung-
jawaban kepada pihak stakeholder.
TANGGAL PELATIHAN: 10-11 Juli 2018, 22-23 November 2018

12. COMPREHENSIVE FINANCIAL PERFORMANCE STRATEGY:


FROM VALUE CHAIN ANALYSIS TO SUSTAINABLE FINANCIAL IMPROVEMENT BARU - BARU
Pimpinan perusahaan bertanggungjawab meningkatkan pertumbuhan kinerja secara berkelanjutan.
Keinginan itu senantiasa mendorong pelaku bisnis mencari strategi dan teknik untuk memperbaiki
kinerjanya. Namun sering gagal dan tidak tahu bagaimana caranya. Makin lama kinerja perusahaan
makin sulit dan daya saing makin merosot. Workshop ini membantu memberikan berbagai strategi
dan teknik untuk memperbaiki kinerja keuangan perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 24-25 Januari 2018, 10-11 Juli 2018, 3-4 Oktober 2018, 11-12 Desember 2018

13. PROACTIVE BUDGETING: PLANNING, CONTROLLING AND EVALUATION


Penyusunan budget pada dasarnya harus dilaksanakan secara realistis, sistematik, fleksibel dan
berkesinambungan (going concern) serta sudah memperhitungkan berbagai kemungkinan risiko
yang terjadi. Pembuatan dan penyusunan budget akan lebih terukur dan akurat apabila terkait den-
gan berbagai program perusahaan ke depan, khususnya yang bersifat jangka pendek (tahunan)
yang telah melalui analisis SWOT. Melalui pelatihan ini, peserta dapat meningkatkan pengetahuan
dan kemampuannya dalam melakukan penyusunan budget (budgeting system) yang lebih akurat
dan terukur.
TANGGAL PELATIHAN: 18-19 Januari 2018, 11-12 April 2018, 12-13 September 2018

42
AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK
1. AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL (DAERAH)
Dalam rangka meningkatkan transparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan daerah, Peme­
rintah menerbitkan Peraturan Menteri dalam Negeri (Permendagri) No. 64 tahun 2013 tentang Pene­
rapan Standar Akuntansi Pemerintah Berbasis Akrual pada Pemerintah Daerah. Untuk dapat meng­
implementasikan secara konsisten SAP Berbasis Akrual dibutuhkan SDM pengelolaan keuangan
negara yang handal dan yang memiliki kompetensi dalam melaksanakan tanggung jawab pengelolaan
dan pelaporan keuangan daerah. Guna meningkatkan kompetensi aparatur pemerintah maka Ikatan
Akuntan Indonesia akan menyelenggarakan Workshop Akuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual.
TANGGAL PELATIHAN: 3-4 Mei 2018, 10-11 Oktober 2018

2. AKUNTANSI PEMERINTAHAN BERBASIS AKRUAL (PUSAT)


Untuk dapat mengimplementasikan secara konsisten SAP Berbasis Akrual dibutuhkan SDM penge-
lolaan keuangan negara yang handal dan memiliki kompetensi dalam melaksanakan tanggung jawab
pengelolaan dan pelaporan keuangan. Untuk meningkatkan kompetensi aparatur pemerintah maka
Ikatan Akuntan Indonesia akan menyelenggarakan workshop penyusunan laporan keuangan peme­
rintah pusat berbasis akrual.
TANGGAL PELATIHAN: 3-4 April 2018, 5-6 September 2018

3. PANDUAN PRAKTIS AKUNTANSI DANA DESA


Desa berkewajiban menyelenggarakan proses akuntansi untuk mendukung akuntabilitas keuangan-
nya kepada publik. Untuk itu setiap desa harus mampu mengaplikasikan proses akuntansi tersebut
mulai dari penganggaran sampai pengambilan keputusan. Pelatihan ini juga membahas regulasi men-
genai akuntansi untuk dana desa. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta dapat memahami akuntan-
si dana desa secara keseluruhan.
TANGGAL PELATIHAN: 23-24 Januari 2018, 16-17 Mei 2018, 18-19 Juli 2018

4. SISTEM PENGELOLAAN DAN PENGENDALIAN KEUANGAN PEMERINTAH


Sistem pengelolaan dan pengendalian keuangan dalam sektor publik, atau dalam hal ini dalam keua­
ngan pemerintah dibutuhkan dalam rangka efektifitas dan efisiensi dalam keuangan pemerintah. Da-
lam pelatihan ini akan dibahas integrasi utama dalam keuangan pemerintah antara dasar hukum yang
berlaku dan praktik dalam keuangan sektor publik.
TANGGAL PELATIHAN: 25-26 April 2018, 23-24 Agustus 2018, 18-19 Desember 2018

5. PENCEGAHAN FRAUD PADA INSTANSI PEMERINTAHAN


Pengesahan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara yang mewajibkan
instansi pemerintahan pusat dan daerah membuat laporan keuangan dalam setiap pertanggung-
jawaban pelaksanaan APBN/D kepada DPR/D memberikan harapan bahwa pemerintah dapat men-
jadi semakin accountable. Penyusunan laporan keuangan tersebut diharapkan dapat menyajikan
informasi mengenai pengelolaan keuangan Negara secara lebih berkualitas dan pada akhirnya dapat
mendorong pengambilan keputusan yang lebih baik. Laporan keuangan tersebut juga memberikan
peluang kepada pengawas keuangan, auditor internal, dan auditor eksternal pemerintah untuk me-
nilai dan mengidentifikasi fraud. Penerbitan laporan keuangan yang terstandar dan teregulasi juga
memberikan peluang untuk menyusun sistem dan prosedur yang tidak memberikan kesempatan
terjadinya fraud.
TANGGAL PELATIHAN: 24-25 April 2018, 13-14 September 2018

43
6. AUDIT INVESTIGATIF DAN PEMERIKSAAN KHUSUS PADA SEKTOR PEMERINTAHAN
Kecurangan bisa terjadi pada anggaran, proses penerimaan, pembiayaan dan pengadaan barang/
jasa. Pemeriksaan khusus ditujukan untuk mengungkap modus-modus dalam pencegahan terjadinya
kecurangan dalam hal tersebut. dalam pelatihan ini juga akan dibahas teknik wawancara, dan psikolo-
gi kriminal serta teknik teknik investigasi serta pelaporan audit investigasi.
TANGGAL PELATIHAN: 7-8 Maret 2018

7. PENGELOLAAN ASET DAN BARANG MILIK DAERAH


Barang Milik Daerah (BMD) adalah semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban anggaran
pendapatan dan belanja daerah (APBD) atau berasal dari perolehan lainnya yang sah. Pengelo-
laan Barang Milik Daerah adalah keseluruhan kegiatan yang meliputi perencanaan kebutuhan dan
penganggaran, pengadaan, penggunaan, pemanfaataan, pengamanan dan pemeliharaan, penilaian,
pemindahtanganan, pemusnahan, penghapusan, penatausahaan dan pembinaan, pengawasan dan
pengendalian.
TANGGAL PELATIHAN: 6-7 Februari 2018, 29-30 Agustus 2018

8. PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (BLUD) - BARU


Pernyataan Standar Akuntansi Pemerintahan (PSAP) nomor 13, menyatakan bahwa BLUD wajib
menyusun laporan keuangan pemerintah daerah untuk kepentingan konsilidasi. Hal ini dikarenakan
aset Badan Layanan Umum Daerah merupakan kekayaan pemerintah daerah yang tidak terpisah-
kan. Pelatihan bertujuan meningkatkan pemahaman akan proses penyusunan dan penyajian laporan
keuangan BLUD maka Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) akan menyelenggarakan Pelatihan penyusunan
laporan keuangan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD)
TANGGAL PELATIHAN: 10-11 April 2018, 27-28 November 2018

9. PENYUSUNAN RENCANA BISNIS DAN ANGGARAN BLUD


Instansi Pemerintah yang telah menerapkan Pola Pengelolaan Keuangan Badan Layanan Umum
Daerah (PPK-BLUD) wajib menyusun Rencana Bisnis dan Anggaran (RBA), dengan melampirkan lem-
bar konversi untuk keperluan integrasi dengan APBD yang menggunakan basis kas dalam penguku-
ran pendapatan dan belanja. Selain itu masih banyak dijumpai proses penyusunan RBA yang terbalik
dimana RBA disusun berdasarkan RKA/DPA. Oleh karena itu, pelatihan ini memberikan pemahaman
yang sesuai dengan pasal 129 Permendagri 61/2007 dengan mensyaratkan penilaian kinerja BLUD
dari aspek non keuangan berdasarkan perspektif pelanggan, proses internal pelayanan, pembelaja-
ran dan pertumbuhan.
TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Maret 2018, 24-25 Oktober 2018

AKUNTANSI SYARIAH
1. AKUNTANSI ASURANSI SYARIAH
Pesatnya pertumbuhan asuransi syariah di Indonesia memerlukan penyesuaian ketentuan akuntansi
asuransi syariah. Pada tanggal 26 Mei 2016, DSAS IAI telah mengesahkan revisi PSAK 101: Penyajian
Laporan Keuangan Syariah dan PSAK 108: Akuntansi Transaksi Asuransi Syariah dan terkait asu-
ransi syariah. Revisi PSAK asuransi syariah akan mengakibatkan perubahan pada pengakuan awal
kontribusi peserta, perhitungan penyisihan teknis manfaat polis masa depan, serta penyajian atas
revisi PSAK 108 pada laporan keuangan. Tujuan pelatihan ini adalah agar peserta memahami dan
dapat mengimplementasikan akuntansi syariah khususnya di industri asuransi.
TANGGAL PELATIHAN: 23 Januari 2018, 26 April 2018, 18 Oktober 2018

44
2. AKUNTANSI SYARIAH TERKINI
Seiring dengan berjalannya waktu, ekonomi syariah pun mulai menjadi salah satu fokus di dalam
lembaga keuangan, yang tidak lagi hanya sebagai alternatif atas kekurangan ekonomi konvensional,
tetapi sudah menjadi perekonomian solutif dalam memecahkan persoalan ekonomi. Oleh karena itu,
keberadaan akuntansi syariah mutlak diperlukan untuk mengimbangi laju perkembangan ekonomi
syariah ini. Akuntansi syariah merupakan bidang yang tidak bisa dielakkan dalam kehidupan kelem-
bagaan saat ini, baik lembaga keuangan maupun non keuangan. Pelatihan ini bertujuan agar peserta
dapat memahami PSAK akuntansi syariah secara keseluruhan, termasuk PSAK 111: Akuntansi Wa’ad
yang berlaku efektif 1 Januari 2018.
TANGGAL PELATIHAN: 25-27 April 2018, 25-27 Juli 2018, 10-12 Oktober 2018

3. AKUNTANSI PERBANKAN SYARIAH


Pesatnya perkembangan industri perbankan syariah, kompleksitas transaksi yang terjadi di dalam­
nya, dan besarnya tuntutan masyarakat akan transparansi bank syariah, memicu perbankan syari-
ah untuk meningkatkan kemampuannya dalam rangka menjaga kepercayaan masyarakat. Demikian
juga pada sisi pengaturan diperlukan adanya peraturan yang relevan dan dapat diimplementasikan
dengan kondisi yang ada. Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan yang memadai da-
lam pembahasan dan penerapan PSAK terkini sesuai industri perbankan syariah. Dengan demikian,
perbankan syariah dapat menyajikan laporan keuangan yang memiliki kualitas tinggi dengan infor-
masi yang akurat dan komprehensif bagi semua stakeholder dan mencerminkan kinerja bank syariah.
TANGGAL PELATIHAN: 2-4 Mei 2018

AUDIT
1. INTERNAL CONTROL TO PREVENT FRAUD
Bagi seorang auditor, mendeteksi dan mencegah fraud adalah sebuah kompetensi yang wajib dimiliki.
Pelatihan ini akan membantu peserta pelatihan dalam mengembangkan dan mempertajam pengeta-
huan teknik-teknik yang diperlukan dalam pendeteksian fraud secara efektif untuk meningkatkan inter-
nal kontrol perusahaan. Peserta juga akan mengeskplorasi tantangan bagi auditor yang pada umum-
nya dihadapi dalam pengidentifikasian fraud dan metode-metode dalam mencegah terjadinya fraud.
TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Februari 2018, 14-15 Agustus 2018, 17-18 Oktober 2018, 19-20 Desember 2018

2. PROCUREMENT FRAUD: TEKNIK DAN STRATEGI PENDETEKSIAN DAN PENCEGAHAN


KECURANGAN DALAM PENGADAAN
Pengadaan barang dan jasa merupakan contoh kesinambungan proses dimaksud. Pertukaran yang
menggunakan sumber daya keuangan perusahaan untuk dijadikan alat produksi (capital expenditures)
ini sangat berpotensi sekali terjadi penyimpangan. Bahkan hampir di semua jenis perusahaan sering
ditemui adanya penyimpangan yang disebabkan adanya kecurangan pada proses pengadaan ba-
rang dan jasa yang menimbulkan kerugian yang cukup signifikan. Auditor yang memahami aspek risiko
dengan baik, akan selalu menjadikan kegiatan pengadaan ini sebagai obyek audit yang memerlukan
pengujian lebih mendalam. Sehubungan dengan risiko yang sangat besar dalam proses pengadaan
barang dan jasa ini, maka perlu adanya upaya dan strategi yang tepat untuk mencegah, mendeteksi
dan mengungkapkan kecurangan yang sangat mungkin sekali terjadi pada pengadaan barang dan jasa.
Melalui pelatihan ini, diharapkan peserta dapat memahami bagaimana cara yang tepat untuk mence-
gah, mendeteksi dan mengungkapkan kecurangan pada pengadaan barang dan jasa.
TANGGAL PELATIHAN: 13-14 Maret 2018, 17-18 Juli 2018, 24-25 Oktober 2018, 13-14 Desember 2018

45
3. TEKNIK AUDIT UNTUK PEMULA
Pelatihan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman secara mendasar mengenai teknik audit den-
gan berbagai aturan dan standar yang berlaku, serta meningkatkan kemampuan dan memberikan
penyegaran bagi para auditor dalam melakukan audit secara terencana, sistematis dan efektif.
TANGGAL PELATIHAN: 25-27 April 2018, 29-31 Agustus 2018, 28-30 November 2018

4. MASTERING INTERNAL AUDIT: PROCESS AND PROCEDURES


Pelatihan ini bertujuan untuk membekali peserta dengan pengetahuan dan pemahaman tentang ket-
erampilan dasar audit. Dengan pelatihan ini, auditor baru, serta para manajer yang memiliki tanggung
jawab dalam pengendalian internal, dapat belajar tentang proses audit internal dan prosedur dari
awal sampai akhir. Melalui latihan kelompok, diskusi, dan presentasi, peserta akan dapat menilai pro­
ses kunci yang akan memungkinkan mereka untuk dipersiapkan dengan baik dan melakukan praktik
audit secara sukses, dengan menggunakan metode survei pendahuluan dan teknik penemuan bukti.
TANGGAL PELATIHAN: 14-15 Maret 2018, 15-16 Agustus 2018, 11-12 Desember 2018

5. AUDIT SAMPLING TECHNIQUES


Pelatihan ini didesain agar para peserta dapat mempelajari teknik audit dengan pendekatan yang
aplikatif sehingga dapat meningkatkan keahlian dan pengetahuan dalam melakukan audit sampling
secara profesional. Selain itu peserta juga akan diajak untuk menggali lebih dalam mengenai metode-
metode dalam audit sampling berikut teknik evaluasinya.
TANGGAL PELATIHAN: 17-18 April 2018, 2-3 Agustus 2018, 15-16 November 2018

6. FORENSIC ACCOUNTING VS INVESTIGATIVE AUDIT


Memahami teknik efektif untuk mengungkap fraud dengan menggunakan forensic accounting dan
investigative auditing, dapat membantu akuntan forensik dalam mengidentifikasi aktivitas ilegal, me-
nemukan dan mengamankan bukti-buktinya. Forensic accounting dan investigative auditing merupa-
kan penerapan keahlian akuntansi dan mentalitas investigasi untuk mengidentifikasi dan memecahkan
kasus-kasus penyimpangan dalam perusahaan. Pelatihan ini akan membahas mengenai teknik-teknik
forensic accounting dan investigative audit sehingga dengan pelatihan ini, peserta diharapkan dapat
mengidentifikasi indikaksi terjadinya fraud dengan akurat.
TANGGAL PELATIHAN: 16-17 Januari 2018, 8-9 Mei 2018, 25-26 Juli 2018, 8-9 November 2018

7. EFFECTIVE INTERNAL AUDIT REPORTING


Pelatihan ini diharapkan dapat membekali para profesional dengan pengetahuan dan panduan untuk
melakukan identifikasi, evaluasi dan penguatan kontrol internal melalui penggunaan internal audit
yang efektif. Pelatihan ini juga mencakup penggunaan alat yang efektif dalam management buy-in
(MBI) dan persyaratan pelaporan ke pihak yang bertanggung jawab atas tata kelola perusahaan
TANGGAL PELATIHAN: 3 Juli 2018, 4 Oktober 2018

8. FINANCIAL INVESTIGATION AND FORENSIC ACCOUNTING


Memahami teknik efektif untuk mengungkap fraud dengan menggunakan Financial Investigation
dan Forensic Accounting, dapat membantu akuntan forensik dalam mengidentifikasi aktivitas ile-
gal, menemukan dan mengamankan bukti-buktinya. Financial investigation dan forensic accounting
merupakan penerapan keahlian akuntansi dan mentalitas investigasi untuk mengidentifikasi dan me-
mecahkan kasus-kasus penyimpangan dalam perusahaan. Pelatihan ini akan membahas mengenai
teknik-teknik financial investigation dan forensic accounting sehingga dengan pelatihan ini, peserta
diharapkan dapat mengidentifikasi indikasi terjadinya fraud dengan akurat.
TANGGAL PELATIHAN: 18-19 April 2018, 17-18 Oktober 2018

46
9. AUDIT KHUSUS UNTUK PENGUNGKAPAN KECURANGAN INTERNAL
Pengungkapan modus-modus kecurangan bisa dicegah dengan audit khusus. Audit khusus ini dilaku-
kan pada anggaran, penerimaan, pembiayaan, dan pengadaan barang/jasa dengan memperhatikan
aspek hukum yang berlaku dan teknik-teknik khusus dalam audit ini.
TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Februari 2018, 25-26 September 2018

10. TEKNIK IDENTIFIKASI DETEKSI KECURANGAN MANAJEMEN DAN LAPORAN KEUANGAN


Pelatihan ini akan dibahas mengenai titik kritis, serta skema kecurangan dalam laporan keuangan un-
tuk pencegahan kecurangan tersebut, dalam pelatihan ini juga dibahas metodologi investigasi serta
penggunaan tools dalam metode konvensional.
TANGGAL PELATIHAN: 28-29 Juni 2018, 4-5 Desember 2018

11. FRAUD CONTROL AND EFFECTIVE WHISTLEBLOWER SYSTEM


Dalam pelatihan ini akan dibahas mengenai fraud risk management dan fraud risk assesment, serta
metodologi perlindungan terhadap saksi pelapor terjadinya fraud, serta komunikasi yang efektif
untuk menentukan kebijakan anti fraud.
TANGGAL PELATIHAN: 28-29 Maret 2018, 9-10 Oktober 2018

PERPAJAKAN
1. CREATIVE ACCOUNTING VS TAX PLANNING
Creative Accounting adalah semua proses dimana beberapa pihak menggunakan kemampuan pe-
mahaman pengetahuan akuntansi (termasuk di dalamnya standar, interpretasi, teknik, dan sebagain-
ya) kemudian menggunakannya untuk menyusun laporan keuangan dalam perencanaan pajak. Pela-
tihan ini bertujuan agar peserta dapat memahami dan menganalisis bagaimana perencanaan pajak
yang baik sehingga terhindar dari praktik-praktik creative accounting yang dapat merugikan peng-
guna laporan keuangan.
TANGGAL PELATIHAN: 7-8 Februari 2018, 16-17 Mei 2018, 7-8 Agustus 2018, 15-16 November 2018

2. TAX TREATY VS TAX FOR TRANSFER PRICING


Tax treaty adalah perjanjian perpajakan antara dua negara yang dibuat dalam rangka meminimalisir
pajak berganda dan berbagai usaha penghindaran pajak. Perjanjian ini digunakan oleh penduduk
dua negara untuk menentukan aspek perpajakan yang timbul dari suatu transaksi di antara mer-
eka. Transfer pricing merupakan isu klasik di bidang perpajakan, khususnya menyangkut transaksi
internasional yang dilakukan oleh korporasi multinasional. Pelatihan ini bertujuan agar peserta dapat
memahami bagaimana transaksi yang menimbulkan ketidakwajaran, serta memahami bagaimana tax
treaty dan kasus transfer princing.
TANGGAL PELATIHAN: 7-8 Maret 2018, 26-27 September 2018, 18-19 Desember 2018

47
3. CORPORATE TAX MANAGEMENT
Pelatihan ini akan memberikan gambaran bagaimana upaya-upaya manajemen perpajakan tersebut
dapat dikelola oleh wajib pajak, khususnya bagi wajib pajak badan (perseroan). Pada dasarnya tinda-
kan tersebut masuk dalam kategori tax avoidance yang secara umum dianggap sebagai upaya tax
management yang legal karena lebih banyak memanfaatkan “loopholes” yang ada dalam peraturan
perpajakan yang berlaku. Secara praktis, pelatihan ini juga akan membahas opsi-opsi manajemen
perpajakan yang mungkin dapat diterapkan dari loopholes yang tersedia menurut ketentuan per­
undang-undangan perpajakan yang berlaku di Indonesia.
TANGGAL PELATIHAN: 27-28 Februari 2018, 7-8 Agustus 2018, 5-6 Desember 2018

4. PERPAJAKAN UNTUK HUMAN RESOURCE DIVISION (HRD)


Memahami perpajakan di divisi HRD sangatlah penting karena menyangkut segala bentuk pajak yang
berkaitan dengan karyawan baik pada saat merekrut, membayar imbalan kerja, pensiun maupun
segala kebijakan yang berhubungan dengan fasilitas tenaga kerja. Pelatihan ini diharapkan dapat
memberikan pengetahuan bagi peserta terutama yang bekerja di divisi HRD terkait perpajakan yang
berhubungan dengan karyawan perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 21-22 Februari 2018, 13-14 September 2018, 12-13 Desember 2018

5. TAX AUDIT INVESTIGATIONS AND APPEAL PROCESS -BARU


Pemeriksaan adalah serangkaian kegiatan untuk mencari, mengumpulkan, mengolah data dan atau
keterangan lainnya untuk menguji kepatuhan pemenuhan kewajiban perpajakan dan untuk tujuan
lain dalam rangka melaksanakan ketentuan  peraturan perudang-undangan perpajakan. Sengketa
pajak dalam proses banding atau sering disebut sengketa banding adalah sengketa yang timbul da-
lam bidang perpajakan antara wajib pajak dengan fiskus mengenai keputusan keberatan yang tidak
disetujui oleh wajib pajak. Melalui pelatihan ini diharapkan peserta dapat memahami proses pemerik-
saan pajak dan sengketa yang terjadi.
TANGGAL PELATIHAN: 6-7 Februari 2018, 4-5 September 2018

6. PERLAKUAN PAJAK ATAS DIGITAL EKONOMI


Era digital yang didorong kemajuan teknologi informasi telah mengubah platform perekonomian
dunia dewasa ini. Didukung teknologi big data, cloud computing, internet of things, hingga blockchain
memungkinan peer to peer economy berkembang menembus batas negara dan yurisdiksi. Digital
ekonomi muncul sebagai platform ekonomi baru yang berkembang di masyarakat modern dan be-
nar-benar telah mengubah struktur perkonomian dunia. Pelatihan ini akan membahas penerapan
kepastian hukum dan kebijakan pajak untuk e-commerce yang mengacu pada SE-62/PJ/2013.
TANGGAL PELATIHAN: 15-16 Februari 2018, 25-26 Juli 2018, 27-28 November 2018

SKILLS FOR ACCOUNTANTS


1. FINANCIAL MODELLING
Model keuangan (financial model), merupakan alat bantu analisis investasi dalam merencanakan
transaksi komponennya. Penyajian indikator-indikatornya yang variabel, memungkinkan dilakukan­
nya simulasi untuk medapatkan strategi untuk perolehan investasi yang paling efisien. Model ke­­uang­
an juga tetap menjadi alat bantu pengendalian sepanjang masa proyek, untuk keputusan berbagai
alternatif, manakala asumsi dalam strategi utama ternyata tidak terpenuhi. Pelatihan ini diharapkan
dapat memberikan pemahaman tentang model keuangan yang luwes yang dapat digunakan untuk
perhitungan biaya modal dan biaya investasi, serta kinerja keuangan pada berbagai asumsi operasi
dan investasi.
TANGGAL PELATIHAN: 13-14 Februari 2018, 10-11 Juli 2018, 14-15 November 2018

48
2. EFFECTIVE LEADERSHIP AND CONTEMPORER MANAGEMENT
Percepatan globalisasi sangat berpengaruh terhadap perubahan lingkungan. Oleh karena itu, peru-
sahaan yang mampu bertahan adalah perusahaan yang dapat menghadapi perubahan yang ada dan
mampu mengembangkan strategi yang inovatif untuk masa depan. Pelatihan ini dirancang untuk mel-
atih para manajer dan pemimpin pada tingkat menengah dan atas untuk mengantisipasi perubahan
ini dengan menunjukkan kepemimpinan, bakat dan tanggung jawab sosial terhadap lingkungan yang
berguna bagi perkembangan perusahaan.
TANGGAL PELATIHAN: 14 Februari 2018, 7 Agustus 2018, 7 November 2018

3. EXCEL BUDGETING TEHCNIQUES FOR ACCOUNTANT


Penyusunan anggaran berkaitan dengan proses mengukur alokasi sumber daya untuk mencapai
tujuan perusahaan secara efektif dan efisien serta ekonomis. Integrasi data mentah menjadi proyeksi
dan rencana alokasi perlu terwujud agar anggaran memiliki manfaat. Dalam pelatihan ini peserta akan
berlatih cara menggunakan Microsoft Excel untuk membuat template anggaran dan proyeksi asumsi
serta melakukan pengisian dan analisa ketepatan anggaran.
TANGGAL PELATIHAN: 13-14 Maret 2018, 12-13 September 2018

4. MICROSOFT EXCEL FOR ACCOUNTANT


Akuntan dapat berperan membantu penyediaan informasi keuangan secara cepat dan andal dengan
bantuan aplikasi perkantoran. Microsoft Excel adalah salah satu aplikasi Microsoft Office yang dapat
digunakan dalam mengoptimalkan penyediaan laporan dan informasi dari data keuangan. Pelatihan
ini dapat membantu penyedian laporan keuangan dalam membuat laporan keuangan yang cepat,
andal dan akuntabel.
TANGGAL PELATIHAN: 17-18 Januari 2018, 5-6 Juni 2018, 18-19 Oktober 2018

5. ADVANCED EXCEL SECRET FOR REPORTING


Seiring dengan perkembangan era globalisasi, mengharuskan informasi yang disajikan secara infor-
matif dan efektif dalam pengelolaan data keuangan. Pelatihan ini berguna bagi para peserta untuk
meningkatkan pengetahuan dan kemampuan dalam menerapkan fungsi excel dalam melakukan ana­
lisis bisnis dan pelaporan keuangan. Peserta juga akan mempelajari dasar-dasar formula statis men-
jadi formula interaktif untuk menghasilkan laporan berkelanjutan.
TANGGAL PELATIHAN: 11 April 2018, 17 Oktober 2018

6. BUSINESS GAME FOR REVENUE MANAGEMENT HOTEL: OPTIMALISASI PENDAPATAN DI ERA DIGITAL
Perusahaan yang bergerak dalam bidang penyediaan fasilitas aset hotel dapat mengoptimalkan in-
cremental revenue. Era digital memungkinkan perusahan untuk memasarkan jasa tanpa batas melalui
website perusahan ataupun online travel agent. Memahami seperti apa informasi yang ada terkait
interaksi kondisi pasar dan perilaku pemesan hotel saat memesan kamar di online travel agent dan
website memungkinkan Anda untuk menguji strategi yang dipilih. Business game yang dimainkan
melatih Anda mengisi parameter penting yang harus Anda ketahui di dunia bisnis, dan efeknya pada
strategi perusaahan.
TANGGAL PELATIHAN: 17-18 April 2018, 29-30 Agustus 2018, 19-20 Desember 2018

49
7. APLIKASI AKUNTANSI DENGAN MS ACCESS DIGITAL
Proses pelaporan keuangan dan bisnis harus ditunjang oleh staf yang mampu bekerja dengan teliti
dan cermat serta didukung oleh Sistem Informasi Akuntansi yang andal. Kebutuhan sistem informasi
yang andal terkadang difasilitasi dengan pembuatan sistem akuntansi secara mandiri oleh perusa-
haan. Pemahaman pegawai perusahaan tentang alur sistem informasi akuntansi sangat menentukan
bagaimana pengembang aplikasi yang ditunjuk mampu menghasilkan sistem yang andal. Dibutuhkan
kesatuan pemahaman antara praktisi akuntansi dengan praktisi IT akan penerjemahan proses pel-
aporan akuntansi menjadi aplikasi akuntansi.
TANGGAL PELATIHAN: 23-25 Januari 2018, 2-4 Mei 2018, 7-9 Agustus 2018

8. ANALISIS DAN SIMULASI BISNIS: MEMENANGKAN PERSAINGAN DI ERA DIGITAL


Proses pengambilan keputusan bisnis memerlukan informasi yang berkualitas. Era digital saat ini
memungkinkan informasi bisnis yang komprehensif dapat diperoleh perusahaan dari sistem informasi
internal atau eksternal. Peserta dapat berlatih melakukan proses analisis bisnis atas data dan infor-
masi, merancang model simulasi untuk meniru lingkungang bisnis, serta mensimulasikan efektvitas
dari strategi bisnis yang dipilih dan respon dari lingkungan bisnis yang kompetitif.
TANGGAL PELATIHAN: 6-9 Maret 2018, 3-6 Juli 2018, 11-14 Desember 2018

9. MS. EXCEL AND SCENARIO ANALYSIS


Pengambilan keputusan memerlukan pemahaman akan kompleksitas lingkungan bisnis. Seringkali da-
lam perencanaan dan pengambilan keputusan kita menggunakan informasi yang sifatnya telah dia-
sumsikan tetap (deterministik). Hal ini mengurangi kesesuaian solusi dengan masalah yang dihadapi.
Beragam informasi tersedia dan relevan dengan solusi tapi tidak diperhitungkan pada model keputu-
san, karena terbatasnya cara memakainya. Peserta akan berlatih cara menggunakan Ms excel untuk
analisa sensitivitas dan membuat berbagai skenario untuk menguji keandalan solusi yang ditawarkan.
TANGGAL PELATIHAN: 20-21 Maret 2018, 28-29 Juni 2018, 15-16 November 2018

PPL KANTOR JASA AKUNTANSI (KJA)

10. PERKEMBANGAN REGULASI KANTOR JASA AKUNTANSI (KJA)


Kantor Jasa Akuntansi (KJA) memiliki peran yang penting dalam peningkatan literasi dan transpa­
ransi laporan keuangan. Untuk dapat menjalankan perannya tersebut, KJA juga diwajibkan untuk
mematuhi peraturan yang telah ditetapkan Pusat Pembinaan Profesi Keuangan (PPPK) Kementerian
Keuangan Republik Indonesia (Kemenkeu RI), dan peraturan lainnya. Pelatihan ini diharapkan dapat
meningkatkan kepatuhan regulasi sehingga dapat meningkatkan mutu dan profesionalisme KJA.
TANGGAL PELATIHAN: 2 Maret 2018, 27 September 2018

11. STANDAR PROFESI JASA AKUNTANSI – STANDAR PENGENDALIAN MUTU BAGI KJA
YANG MELAKSANAKAN PERIKATAN SELAIN PERIKATAN ASURANS
Regulasi mensyaratkan agar Kantor Jasa Akuntansi (KJA) memiliki rancangan sistem pengendalian
mutu untuk mendapatkan ijin usaha KJA. Pada tahun 2017, Dewan Standar Profesi Jasa Akuntansi
(DSPJA IAI) telah mengesahkan Standar Pengendalian Mutu 1: Pengendalian Mutu bagi KJA yang
Melaksanakan Perikatan Selain Perikatan Asurans (SPM 1). KJA wajib menerapkan SPM 1 paling lam-
bat tanggal 1 Januari 2018. Pimpinan KJA wajib membawa sistem pengendalian mutunya untuk prak-
tik langsung di PPL ini.
TANGGAL PELATIHAN: 18-19 April 2018, 2-3 Oktober 2018

50
12. STANDAR PROFESI JASA AKUNTANSI – STANDAR PERIKATAN JASA
Pada tahun 2017, Dewan Standar Profesi Jasa Akuntansi (DSPJA) IAI telah mengesahkan Standar
Perikatan Jasa 4400: Perikatan untuk Melakukan Prosedur yang Disepakati atas Informasi Keua­
ngan (SPJ 4400) dan Standar Perikatan Jasa 4410: Perikatan Kompilasi (SPJ 4410). SPJ 4400 mem-
berikan panduan kepada praktisi KJA mengenai tanggung jawabnya ketika melaksanakan perika-
tan prosedur yang disepakati (agreed upon procedures) atas informasi keuangan. Sedangkan SPJ
4410 memberikan panduan terkait tanggung jawab praktisi KJA ketika membantu manajemen dalam
kompilasi informasi keuangan historis tanpa mendapatkan asurans apapun atas informasi tersebut.
SPJ ini berlaku efektif untuk laporan perikatan tertanggal pada atau setelah tanggal 1 Januari 2018
dengan penerapan dini diperkenankan.
TANGGAL PELATIHAN: 1-2 Februari 2018, 27-28 Juli 2018

13. HUKUM PERIKATAN KANTOR JASA AKUNTANSI


Peraturan Menteri Keuangan Nomor 25/PMK No. 1/ 2014 tentang Akuntan Beregister Negara te­
lah memberikan kesempatan bagi Kantor Jasa Akuntansi (KJA) untuk dapat memberikan berbagai
jasa perikatan non-assurans sebagaimana yang diamanahkan dalam PMK tersebut. Sebelum melak-
sanakan perikatan, KJA sangat dianjurkan untuk membuat perjanjian secara tertulis dengan klien
sebelum memberikan jasanya. Pelatihan ini diharapkan dapat meningkatkan pemahaman bagi KJA
terkait dasar-dasar hukum perikatan dan dampak hukum dari setiap perikatan yang dilakukannya.

TANGGAL PELATIHAN: 21 Maret 2018, 29 Agustus 2018

14. MANAJEMEN KANTOR JASA AKUNTAN (KJA)


Keluarnya PMK 25/PMK.01/2014 telah meningkatkan peran akuntan beregister negara untuk membu-
ka Kantor Jasa Akuntansi (KJA). Di tengah derasnya arus globalisasi, para akuntan profesional harus
dapat menata dan mengelola KJA yang dipimpinnya agar semakin berkembang, berkualitas, dan
menarik minat pengguna jasa akuntansi.
TANGGAL PELATIHAN: 24 April 2018, 24 Oktober 2018

51
PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

Dalam menghadapi persaingan global yang sangat ketat,


kita memerlukan CA yang dibentuk dan dijaga melalui proses terbaik
sesuai bencmark internasional. Akuntan profesional akan terlibat
sangat aktif dalam perekonomian Indonesia di berbagai sektor dan
tingkatan. Di tangan generasi saat ini dan penerus kitalah,
praktik-praktik terbaik akuntansi itu akan disandarkan untuk
menciptakan sebuah proses bisnis berkelanjutan.”

Prof. M. Nasir, Ak., CA.


ANGGOTA DEWAN PENASIHAT IAI &
MENTERI RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI RI
U
jian Sertifikasi Akuntansi Syariah dilaksanakan pertama kali pada tahun 2008 merupakan
ujian pertama dan satu-satunya diselenggarakan di Indonesia. Ujian Sertifikasi Akuntansi
Syariah merupakan suatu strategi pengembangan keilmuan dan keahlian Akuntansi Syariah
dalam rangka penyesuaian dengan perkembangan ekonomi syariah di Indonesia.

TUJUAN USAS

Mengukur kemampuan/kompetensi peserta terhadap pemahaman ilmu akuntansi syariah.


Menjadi alat ukur standar kualitas bagi mereka yang ingin memahami akuntansi syariah.
Menjadi alat ukur standar kualitas bagi lembaga/institusi yang ingin mendapatkan SDM yang
memahami bidang akuntansi syariah.
Dapat dijadikan sebagai persyaratan untuk memasuki bidang profesi tertentu yang bergerak
di bidang akuntansi syariah.

SYARAT PESERTA USAS

Ujian hanya dapat diikuti oleh mereka yang memiliki gelar Strata 1 (Sarjana)/Diploma IV (DIV)
untuk jurusan apapun tanpa terkecuali, yang dibuktikan dengan ijazah.

KRITERIA KELULUSAN

Peserta USAS dinyatakan lulus apabila telah mendapatkan nilai minimal C untuk masing-masing
level ujian USAS mengacu pada passing grade yang telah disepakati oleh Dewan Penguji USAS.
Peserta akan mendapatkan sebutan Sertifikasi Akuntansi Syariah (SAS) apabila telah lulus
3 (tiga) level ujian (Elementary, Intermediate & Advance).

BIAYA UJIAN

Biaya ujian bagi peserta per level ujian adalah sebesar Rp 1.200.000,-
(satu juta dua ratus ribu rupiah) termasuk buku pedoman peserta USAS. Biaya ujian harus sudah
dilunasi pada saat pendaftaran. Pembayaran biaya ujian dapat dilakukan dengan setoran tunai
di bank atau transfer ke rekening IAI pada Bank Mandiri KCP Jakarta Cik Ditiro No. Rekening
122.000.431.206.5, dan Bank BCA KCP Thamrin Nine No.Rekening 539.539.1957

JADWAL UJIAN
USAS akan diadakan selama 1 (satu) hari pada setiap periodenya.
Dalam 1 (satu) tahun terdapat 3 (tiga) kali periode ujian.
KETERANGAN PERIODE I 2018 PERIODE II 2018 PERIODE III 2018

Waktu Ujian 21 Februari 2018 16 Mei 2018 14 November 2018


U
ntuk menjawab kebutuhan SDM di pemerintahan yang berkompeten, IAI telah merancang
standar kompetensi teknis yang akan menjadi instrumen pengukuran kompetensi pengelola
keuangan negara dalam rangka pemetaan SDM pengelolaan keuangan negara. Sertifikasi Ahli
Akuntansi Pemerintahan (AAP) dimaksudkan sebagai alat ukur untuk menilai kemampuan/kompetensi
peserta dalam menyusun LK Pemerintah, menyusun kebijakan akuntansi keuangan pemerintah, me-
nyusun Laporan Keuangan Prospektif (Anggaran) Pemerintahan. Peserta US-AAP yang telah lulus ujian
berhak untuk mendapatkan gelar atau sebutan ”AAP”.

TUJUAN USAAP

Menjadi alat ukur untuk menilai kemampuan/kompetensi peserta dalam menyusun LK Pemerintah
(LK Historis), menyusun kebijakan akuntansi keuangan pemerintahan, menyusun Laporan keuangan
Prospektif (Anggaran) Pemerintahan. Hasil pengukuran ini dapat menjadi alat bagi pemerintah untuk:
1 Memetakan kompetensi teknis SDM pengelola keuangan sehingga pemenuhan kebutuhan
SDM pengelola keuangan pemerintah dimulai dengan mengoptimalkan SDM yang ada saat ini.
2 Mengambil kebijakan terkait penempatan pegawai yang memiliki kompetensi sesuai dengan
bidang tugasnya.

SYARAT USAAP

Peserta yang akan mengikuti US-AAP setidaknya memiliki:


1 Ijazah minimal setingkat SMA/SMK sederajat dari semua jurusan untuk US-AAP-A;
2 Ijazah minimal Strata 1 segala jurusan dan/atau pengalaman di bidang keuangan pemerintahan
sesuai jenjangnya minimal 3 tahun untuk US-AAP-B dan US-AAP-C.
yang dibuktikan dengan Copy Ijazah yang telah dilegalisir.

PELAKSANAAN US-AAP

Sertifikasi akan dilaksanakan dalam bentuk ujian. Ada dua bentuk soal yang akan diujikan, yaitu:
1 Ujian Pilihan Ganda, sebanyak 100 (serratus) soal dengan sifat Close Book;
2 Ujian Essay, sebanyak 10 (sepuluh) soal dengan sifat Open Book ( UU, PP 71, dan SAP );
2 Ujian Studi Kasus, sebanyak 2 (dua) soal dengan sifat Open Book ( UU, PP 71, dan SAP );

BIAYA USAAP

Biaya ujian adalah sebesar Rp3.000.000 (tiga juta rupiah) termasuk buku pedoman peserta US-AAP.
Biaya dapat ditransfer ke rekening IAI:
1 Bank Mandiri KCP Jakarta Cik Ditiro No Rek: 122.000.431.260.5
2 Bank BCA KCP Jakarta Thamrin Nine No Rek: 539 539 1957

JADWAL UJIAN

KETERANGAN PERIODE I 2018 PERIODE II 2018

Waktu Ujian 4 – 5 APRIL 2018 10 – 11 OKTOBER 2018


SYARAT PESERTA USPSAK

I
katan Akuntan Indonesia (IAI) adalah institusi Memiliki gelar Strata 1 (Sarjana), dan Diploma
yang mendapatkan kepercayaan dari pemer- IV (D-IV) dari semua jurusan dibuktikan de­
ngan copy ijazah yang telah dilegalisir.
intah untuk menetapkan Standar Akuntansi
Keuangan (SAK) di Indonesia. Menjalankan
kepercayaan publik tersebut, IAI bertanggung- KRITERIA KELULUSAN
jawab untuk meningkatkan pengetahuan dan
keahlian masyarakat dalam menyusun laporan Penilaian Kelulusan ujian terbagi dalam 2
(dua) bagian yaitu bagian pilihan ganda
keuangan sesuai standar yang ditetapkan IAI. dan bagian essai & studi kasus.
Kualifikasi memadai dari SDM yang me-
nyusun laporan keuangan dapat dinilai dengan
adanya sertifikasi untuk mengetahui kompetensi BIAYA USPSAK
seseorang. Untuk itulah IAI melaksanakan Ujian
Biaya ujian bagi peserta USPSAK adalah
Sertifikasi Pernyataan Standar Akuntansi Keuan- sebesar Rp 3.000.000 (tiga juta rupiah)
gan (USPSAK).  termasuk buku pedoman peserta USPSAK.
Pembayaran biaya ujian dapat dilakukan
secara langsung di sekretariat IAI Pusat
TUJUAN USPSAK atau melalui setoran tunai di bank atau
transfer ke rekening IAI Pusat pada
1 Menunjang program kerja Dewan Pengu­
Bank Mandiri KCP Jakarta CikDitiro
rus Nasional Ikatan Akuntan Indonesia
No. Rekening 122.000.431.206.5. atau
(DPN-IAI) dalam hal peningkatan pengu­
Bank BCA KCP Jakarta Thamrin Nine
asaan masyarakat terhadap Pernyataan
No Rek: 539 539 1957.
Standar Akuntansi Keuangan (PSAK).
2 Menunjang program konvergensi PSAK
terhadap IFRS melalui penyiapan SDM
yang handal. BIAYA MENGULANG
3 Mengukur kompetensi peserta terhadap
pemahaman atas Pernyataan Standar Apabila peserta ujian tidak lulus ujian, maka akan
Akuntansi Keuangan (PSAK). dikenakan biaya mengulang sebagai berikut:
4 Menjadi alat ukur standar kualitas bagi 1 Sebesar Rp. 1.000.000 (satu juta rupiah)
lembaga/institusi yang ingin mendapat untuk kesempatan pertama.
SDM yang kompeten dalam bidang 2 Sebesar Rp. 3.000.000 (tiga juta rupiah)
PSAK. untuk kesempatan mengulang berikutnya.

JADWAL UJIAN

KETERANGAN PERIODE I 2018 PERIODE II 2018 PERIODE III 2018

Waktu Ujian 14 - 15 Maret 2018 18 - 19 Juli 2018 12 - 13 Desember 2018


PENGAKUAN AKUNTAN INDONESIA
BERSTANDAR INTERNASIONAL

Pemerintah percaya jika profesi akuntan bisa menciptakan good


governance dan akuntabilitas yang lebih baik. Akuntan dapat
membantu mewujudkan pemerintahan yang bersih dan terbebas
dari korupsi. Ini penting, karena korupsi sangat merusak
ekonomi bangsa. Hanya dengan begitu cita-cita pembangunan
berkelanjutan dapat dicapai.

Ignasius Jonan, MBA., Ak., CA.


ANGGOTA DEWAN PENASIHAT IAI & MENTERI ENERGI & SUMBER DAYA MINERAL RI
PRODUK IAI
Sebagai standard setter, Ikatan Akuntan
Indonesia (IAI) menerbitkan Standar Akuntansi
Keuangan (SAK) sebagai panduan entitas
dalam menyusun laporan keuanggannya.

Penerbitan SAK ini merupakan sumbangsih


untuk mendorong pertumbuhan ekonomi
nasional yang transparan dan efisien.

IAI TELAH MENERBITKAN :


Standar Akuntansi Keuangan (SAK)
efektif 1 Januari 2017
SAK Entitas Tanpa Akuntabilitas
Publik (SAK ETAP)
SAK Entitas Mikro Kecil Menengah
(SAK EMKM), dan
SAK Syariah

Dapat diperoleh di e-commerce.iaiglobal.or.id

57
MEDIA SOSIAL
& E-COMMERCE IAI
IAI Store
e-commerce.
iaiglobal.or.id

whatsapp

twitter
0818 717 251

@IAINews

e-mail

amet,
commodo iai-info@iaiglobal.or.id
an massa.

akuntanindonesia
facebook

Fanpage:
Ikatan Akuntan Indonesia

YouTube

Ikatan Akuntan Indonesia instagram

Ikatanakuntanindonesia

www.iaiglobal.or.id

58
Kursus
JANGKA
PENDEK
IAI
2018
2018
PELATIHAN PAJAK TERAPAN BREVET
AB TERPADU & BREVET C
Reputasi Pelatihan Pajak Terapan Brevet AB Terpadu & C IAI telah dikenal luas oleh publik, karena
didukung oleh para Akuntan Profesional, pakar dan praktisi berpengalaman di sektor perpajakan. Sejak
pertama kali diselenggarakan pada tahun 2000, Pelatihan Pajak Terapan Brevet AB Terpadu & C IAI
telah meluluskan lebih dari 35 ribu orang yang kini berkiprah di berbagai sektor perekonomian. Peraturan
Menteri Keuangan Nomor 229/PMK.03/2014 menetapkan karyawan wajib pajak yang telah lulus brevet
di bidang perpajakan bisa bertindak sebagai kuasa karena dianggap menguasai ketentuan peraturan
perundang-undangan di bidang perpajakan. Secara khusus IAI telah memiliki MoU dengan Direktorat
Jenderal Pajak terkait kerjasama Sosialisasi, Edukasi, dan Peningkatan Peran Profesi Akuntan dalam ikut
serta membangun kesadaran dan kepatuhan masyarakat di bidang Perpajakan.

Pelatihan Pajak Terapan Brevet AB Terpadu & C IAI disusun secara profesional. Melalui modul yang se-
lalu diperbarui secara periodik ditambah dukungan dari para Akuntan Profesional dan para pakar serta
praktisi perpajakan yang dilibatkan dalam prosesnya, menjadikan kualitas pelatihan Pajak Terapan IAI
sangat bisa diandalkan

MATERI PELATIHAN BREVET A&B TERPADU


Pengantar Hukum Pajak & Ketentuan Umum Perpajakan - AB
Pajak Penghasilan Orang Pribadi
Pajak Penghasilan Pemotongan dan Pemungutan
Pajak Penghasilan Badan
Pajak Pertambahan Nilai & Pajak Penjualan Atas Barang Mewah (PPN & PPnBM) - AB
Pajak Bumi dan Bangunan & Bea Meterai
Akuntansi Pajak
e-SPT
Total durasi 69 sesi pelatihan/ 35 kali pertemuan
MATERI PELATIHAN BREVET C
Pengantar Hukum Pajak & Ketentuan Umum Perpajakan / KUP C
Perpajakan Internasional
Pajak Penghasilan Orang Pribadi
Pajak Penghasilan Pemotongan dan Pemungutan/ PPh PotPut C
Pajak Penghasilan Badan
Akuntansi Perpajakan
Perencanaan Pajak
Ujian
Total durasi 36 sesi pelatihan/ 25 kali pertemuan

INSTRUKTUR
Instruktur dari seluruh pelatihan ini merupakan praktisi yang telah berpengalaman mengisi forum pajak,
memiliki latar belakang pekerjaan di kantor-kantor pajak serta mengantongi Sertifikasi sebagai konsultan
pajak

BIAYA PELATIHAN

Brevet A&B Terpadu Brevet C


Kelas Reguler Kelas Regu ler
Anggota : Rp 3.600.000 Alumni Kursus IAI : Rp 3.050.000
Non Anggota : Rp 4.000.000 Anggota : Rp 3.250.000
Non Anggota : Rp 3.450.000
Kelas Eksekutif
Anggota : Rp 3.900.000 Kelas Eksekutif
Non Anggota : Rp 4.300.000 Alumni Kursus IAI : Rp 3.350.000
Anggota : Rp 3.450.000
Non Anggota : Rp 3.750.000

60
PELATIHAN APLIKASI AKUNTANSI DASAR
Penyusunan laporan keuangan harus mengacu pada prinsip akuntansi yang berlaku umum. Pernyataan
Standar Akuntansi (PSAK) yang disusun oleh Dewan Standar Akuntansi keuangan IAI merupakan acuan
utama penyusunan dan penyajian laporan keuangan di Indonesia.

Berdasarkan pengamatan masih banyak individu dan perusahaan yang terinformasi tentang perkembang­
an terbaru PSAK sebagai dasar penyusunan laporan keuangan. Pelatihan ditekankan pada pemahaman
konsep dasar & lanjutan akuntansi dan penerapan akuntansi sesuai perkembangan terbaru Pernyataan
Standar Akuntansi Keuangan (PSAK). Pelatihan dilengkapi dengan sial latihan dan contoh kasus aktual
untuk setiap topik. Pelatihan diakhiri dengan ujian sebagai penentu pemberian sertifikasi keululusan oleh
Ikatan Akuntan Indonesia (IAI).

MENJAWAB PERMASALAHAN
Pelatihan ini diharapkan menjawab permasalahan:
Kesulitan pemahaman bagi kalangan tingkat dasar dan lanjutan yang berminat mempelajari akuntansi.
Kesulitan penerapan konsep akuntansi dan perlakuan akuntansi sesuai dengan PSAK yang berlaku
bagi para praktisi akuntansi

PESERTA YANG TEPAT


Pelatihan ini didesain sebagai sarana pembelajaran yang tepat bagi:
SDM di bagian akuntansi pembukuan
SDM yang akan ditempatkan di bidang akuntansi keuangan
Analisis kredit/pembiayaan di lembaga keuangan/perbankan
Praktisi IT yang bergerak dalam pemrograman akuntansi
Manajer bidang lain yang ingin mengetahui akuntansi secara umum
Khalayak umum yang berminat untuk mempelajari akuntansi.

MATERI PELATIHAN
Pelatihan ini akan difokuskan pada pembahasan penerapan perlakuan akuntansi yang sesuai dengan
PSAK sebagai berikut:

Tingkat Dasar:
Dasar-dasar Akuntansi
Akuntansi Aset
AKuntansi Liabilitas dan Ekuitas
Penyusunan Laporan Posisi Keuangan
Penyusunan Laporan Laba Rugi Komprehensif
Penyusunan Arus Kas
Panyusunan Laporan Perubahan Ekuitas
Dasar Analisis Laporan Keuangan

PEMBAYARAN
Pembayaran dapat dilakukan melalui transfer ke : 
1. Rekening a/n Ikatan Akuntan Indonesia, Bank Mandiri KCP Jakarta Cik Ditiro No. A/C: 122.000.431.206.5 
2. Rekening a/n Ikatan Akuntan Indonesia, Bank BCA KCP Jakarta Thamrin Nine No. A/C: 539.539.1957

REGULER EKSEKUTIF

Anggota Rp 3.450.000 Rp 3.750.000

Non Anggota Rp 3.850.000 Rp 4.150.000

61
MAJALAH INDONESIA

INFORMASI BERLANGGANAN:

Anggota IAI dan publik yang ingin mendapatkan Majalah Akuntan Indonesia edisi cetak bisa
menghubungi 021-31904232 ext.220 atau pembelian online melalui e-commerce.iaiglobal.or.id

Harga berlangganan: 1 edisi Rp 35.000 | 3 edisi Rp 90.000 | 6 edisi Rp 175.000

Harga belum termasuk ongkos kirim.

62
KETENTUAN
PPL IAI
Pusat
2018
TENTANG PPL
Akuntan Profesional harus selalu meng-update keilmuan dan pengetahuan tentang standar akuntansi ter-
baru agar selalu bisa memenuhi tuntutan publik pengguna jasa. Dinamika akuntansi yang terus berkem-
bang mengikuti perkembangan zaman, menuntut para Akuntan Profesional untuk tetap bisa menjaga
profesionalismenya. Akuntan manapun yang tidak meng-update diri akan menjadi obsolete dan jasa
yang diberikan tidak lagi relevan. 

Dalam rangka menjaga profesionalisme para akuntan, Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 25/
PMK.01/2014 tentang Akuntan Beregister Negara mewajibkan Akuntan Profesional mengikuti Pendi-
dikan Profesional Berkelanjutan (PPL) yang diselenggarakan Ikatan Akuntan Indonesia dan institusi lain
yang diakui. Langkah ini sejalan dengan ketentuan International Federation of Accountants (IFAC) dan
best practice yang diterima secara global.

KETENTUAN UMUM PPL


Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga IAI telah mengatur dan menetapkan bahwa seluruh Ang-
gota IAI berkewajiban mengikuti PPL.

Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 25/PMK.01/2014 tentang Akuntan Beregister Negara mewa-
jibkan seluruh Akuntan untuk menjaga kompetensi melalui Pendidikan Profesional berkelanjutan (PPL)
dan menyampaikan laporan realisasi PPL kepada Ikatan Akuntan Indonesia (IAI).

Pasal 16 PMK 25/PMK.01/2014 antara lain menyebutkan, PPL dapat ditempuh melalui kegiatan PPL yang
diselenggarakan oleh IAI, PPPK, dan/atau pihak lain yang diakui oleh IAI dan/atau PPPK.

Akuntan wajib mengikuti PPL paling sedikit berjumlah 30 (tiga puluh) Satuan Kredit PPL (SKP) setiap
tahun. Sebagai anggota International Federation of Accountants (IFAC), IAI mewajibkan 120 SKP bagi
setiap Akuntan selama 3 (tiga) tahun.

1. Pendidikan Profesional Berkelanjutan (PPL) adalah kegiatan belajar terus menerus (continuous learn-
ing) yang harus ditempuh oleh akuntan profesional agar senantiasa dapat memelihara, meningkatkan
dan mengembangkan kompetensi profesionalnya. 
2. Tujuan PPL adalah untuk: mendorong akuntan profesional memelihara, meningkatkan, dan mengem-
bangkan kompetensi profesionalnya secara berkesinambungan; membekali akuntan profesional den-
gan pengetahuan dan keahlian mutakhir di bidangnya sehingga mampu menerapkannya dengan baik
dalam menjalankan tugas dan kewajiban profesional mereka; serta menjaga dan meningkatkan ke-
percayaan masyarakat kepada profesi akuntan dengan menunjukkan bahwa akuntan memiliki stan-
dar kompetensi profesional sesuai dengan harapan masyarakat pengguna jasa.

KEWAJIBAN PPL
1. Anggota Utama IAI pemegang sebutan Chartered Accountant Indonesia wajib memelihara dan
meningkatkan kompetensi melalui kegiatan PPL. 
2. Kegiatan PPL dapat ditempuh melalui kegiatan PPL yang diselenggarakan oleh IAI, atau pihak lain
yang diakui IAI. 
3. Kegiatan PPL seperti :
Pelatihan, kursus, lokakarya, workshop, diskusi panel, seminar, konferensi, konvensi atau simpo-
sium;
Program pascasarjana pada bidang studi yang relevan dengan kompetensi akuntan;
Program belajar jarak jauh yang relevan dengan kompetensi akuntan;
Penulisan artikel, majalah, atau buku dengan materi yang relevan dengan kompetensi akuntan
dan dipublikasikan;
Riset profesional atau studi terhadap bidangbidang yang relevan dengan kompetensi akuntan;
Menjadi anggota Dewan/Komite Teknis IAI atau organisasi profesi lainnya yang diakui IAI yang
mengharuskan yang bersangkutan menyiapkan atau mereview materi-materi yang bersifat
teknis yang relevan dengan kompetensi akuntan;
4. Jumlah Satuan Kredit PPL (SKP) yang wajib diikuti oleh Anggota Utama IAI pemegang sebutan Char-
tered Accountant Indonesia paling sedikit berjumlah 120 (seratus dua puluh) SKP dalam periode 3
(tiga) tahun.

64
5. Dalam memenuhi kewajibannya, Anggota Utama IAI pemegang sebutan Chartered Accountant Indo-
nesia harus memenuhi sekurang-kurangnya 30 (tiga puluh) SKP dalam 1 (satu) tahun. 
6. Anggota Utama IAI pemegang sebutan Chartered Accountant Indonesia wajib menyampaikan lapo-
ran realisasi PPL tahunan dengan lengkap kepada IAI pada akhir bulan Januari tahun berikutnya.

PENGHITUNGAN SKP
1. Perhitungan SKP kegiatan pelatihan, kursus, lokakarya, diskusi panel, seminar, konferensi, konvensi
dan simposium adalah sebagai berikut:
a. satu SKP terdiri dari 50 (lima puluh) menit efektif;
b. bila suatu kegiatan terdiri dari beberapa sesi, maka SKP dihitung setelah menjumlahkan terlebih
dahulu waktu atau menit untuk seluruh sesi dalam kegiatan tersebut; dan
c. jumlah waktu dibagi dengan 50 (lima puluh) menit dengan pembulatan dalam hal hasilnya berupa
pecahan.

2. Perhitungan SKP untuk pengajar atau pembicara pada suatu program PPL adalah sebagai berikut:
a. pengajar/pembicara pada program PPL berhak mendapat SKP untuk persiapan dan presentasi
yang telah dilakukan;
b. presentasi SKP dihitung berdasarkan jumlah waktu tatap muka;
c. pengajar/pembicara yang melaksanakan suatu program PPL untuk pertama kali berhak meneri-
ma SKP untuk waktu aktual yang digunakan dalam persiapan;
d. lama waktu persiapan dibatasi maksimal 2 (dua) kali waktu yang diperlukan untuk menyampaikan
materi presentasi; dan
e. presentasi yang pernah dilakukan sebelumnya oleh pembicara/pengajar tidak akan menerima
SKP kecuali jika pembicara/pengajar tersebut dapat menunjukkan bahwa materi presentasi telah
diubah secara signifkan dan perubahan tersebut memerlukan persiapan atau penelitian tambah-
an yang signifikan.

3. Perhitungan SKP untuk program pasca sarjana pada bidang studi yang relevan dengan kompetensi
akuntan adalah sebagai berikut:
a. SKP dihitung berdasarkan jumlah SKS yang diambilnya dengan ketentuan 1 (satu) SKS = 1 (satu)
SKP; dan
b. dalam periode 3 (tiga) tahun, maksimum SKP yang bisa diakui adalah 90 (sembilan puluh) SKP.

4. Perhitungan SKP untuk kegiatan belajar jarak jauh yang relevan dengan kompetensi akuntan adalah
sebagai berikut:
a. SKP dihitung berdasarkan jumlah SKS yang diambilnya dengan ketentuan 1 (satu) SKS = 1 (satu)
SKP; dan
b. dalam periode 3 (tiga) tahun, maksimum SKP yang bisa diakui adalah 36 (tiga puluh enam) SKP.

5. Perhitungan SKP untuk kegiatan penulisan artikel, makalah atau buku yang relevan dengan kompe-
tensi akuntan dan dipublikasikan adalah sebagai berikut:
a. SKP dihitung berdasarkan waktu aktual yang digunakan dalam melakukan penelitian dan penu-
lisan sepanjang waktu yang digunakan tersebut meningkatkan kompetensi profesionalnya; dan
b. dalam periode 3 (tiga) tahun maksimum SKP yang bisa diakui adalah 60 (enam puluh) SKP.

6. Perhitungan SKP untuk kegiatan riset profesional atau studi terhadap bidang-bidang yang relevan
dengan kompetensi akuntan adalah sebagai berikut:
a. SKP dihitung berdasarkan waktu aktual yang digunakan dalam melakukan penelitian dan riset
sepanjang waktu yang digunakan tersebut untuk meningkatkan kompetensi profesionalnya; dan
b. dalam periode 3 (tiga) tahun, jumlah maksimum SKP yang bisa diakui untuk kegiatan penelitian
adalah 90 (sembilan puluh) SKP.

7. Perhitungan SKP bagi anggota Dewan/Komite Teknis IAI atau organisasi profesi lainnya yang diakui
IAI yang mengharuskan yang bersangkutan menyiapkan atau mereview materi-materi yang bersifat
teknis yang relevan dengan kompetensi akuntan adalah sebagai berikut:
a. Jumlah SKP yang dapat diakui adalah maksimum 30 (tiga puluh) SKP per tahun; dan
b. dalam periode 3 (tiga) tahun, maksimum SKP yang dapat diakui adalah 90 (sembilan puluh) SKP.

Teknik penghitungan dan pelaporan SKP dapat dilakukan secara online melalui:
iailounge.iaiglobal.or.id

65
KEUNGGULAN PROGRAM PPL IAI
Ikatan Akuntan Indonesia menawarkan kegiatan PPL yang bervariasi. Kegiatan kami didesain untuk para
profesional yang tertarik mengenai informasi terkini di bidang akuntansi, akuntansi syariah, keuangan,
akuntansi manajemen, perbankan, auditing, dan jasa profesional lainnya dalam rangka pengembangan
pengetahuan dan praktik bisnis, keuangan, atestasi, nonatestasi dan akuntansi. Baik bagi mereka yang
sudah berada pada tingkat lanjut, menengah, ataupun baru di bidang akuntansi. Beberapa keunggulan
program pendidikan dan pelatihan yang kami selenggarakan adalah:

1. Pendayagunaan Jaringan IAI Sepenuhnya.


Jasa pelatihan yang diberikan Ikatan Akuntan Indonesia memberikan nilai tambah yang besar bagi
para pengguna, dengan pendayagunaan jaringan IAI sepenuhnya. Kami melakukannya dengan
menggunakan pengalaman dari seluruh sumber daya IAI, tidak hanya instruktur yang terlibat, tetapi
seluruh praktisi yang terkait dengan IAI.
2. Kualitas Materi dan Modul Pelatihan.
Modul dan materi pelatihan yang selalu disesuaikan dengan perkembangan terkini peraturan, dunia
bisnis dan standar akuntansi keuangan yang dikeluarkan IAI diantaranya standar yang berkaitan den-
gan akuntansi keuangan umum, akuntansi syariah, dan standar yang berkaitan dengan usaha spesifik
lainnya.
3. Pembicara/Instruktur yang Berpengalaman dan Kompeten.
Instruktur terseleksi dari segi pengalaman, wawasan, pengetahuan dan teknik presentasi. Dengan
pendayagunaan jaringan IAI sepenuhnya, IAI dapat menghadirkan instruktur dengan kualifikasi tinggi
serta telah dikenal oleh publik. Mereka merupakan pengurus IAI, Anggota Dewan Standar Akuntan-
si Keuangan, Anggota Komite Akuntansi Syariah, Dewan Standar Profesional Akuntan Publik, dan
Praktisi dari Kantor Akuntan Publik ataupun perusahaan terkemuka lainnya sebagai anggota IAI mau-
pun mitra IAI.
4. Metode Pelatihan.
Pelatihan disampaikan dengan metode presentasi, diskusi interaktif, penyampaian studi kasus,
yang melibatkan keaktifan peserta dan evaluasi untuk menilai hasil pelatihan yang diberikan kepada
peserta.
5. Aktivitas yang terencana.
Penyelenggaraan pendidikan dan pelatihan sudah terencana mulai dari awal tahun terkoordinasi
dengan baik dan ditangani oleh staf permanen yang berkualitas.
6. Pengalaman yang Memadai.
IAI telah menjalin kerjasama pelatihan dengan perusahaan swasta, instansi pemerintah, regulator,
BUMN, KAP dan beberapa perusahaan, dari berbagai jenis industri.

KETENTUAN ADMINISTRASI PPL


CARA PENDAFTARAN
Pendaftaran PPL secara online melalui website IAI: www.iaiglobal.or.id
Melalui Email: registrasi@iaiglobal.or.id atau marketingiaipusat@iaiglobal.or.id
Melalui Telpon: (021) 3190 4232 ext. 777, 222, 333, 320, 321, (021) 391 9089, 0878 8155 1441, dan
0812 9162 3355
Melalui Fax: (021) 3900016, (021) 3152076

TATA CARA PEMBAYARAN PPL 


Pembayaran melalui:
Transfer:
a/n. Ikatan Akuntan Indonesia 
Bank Mandiri KCP Jakarta Cik Ditiro Rek. No. 122.000.431.206.5 
BCA KCP Jakarta Thamrin Nine Rek. No. 539.539.1957

Tunai:
Sekretariat IAI Grha Akuntan Ikatan Akuntan Indonesia
Jl. Sindanglaya No. 1 Menteng Jakarta

Kartu Kredit & Debit:


Visa, Master Card, Debit BCA, dan Visa Elektron di Sekretariat IAI. 

66
Wilayah
JADWAL PPL IAI WILAYAH YOGYAKARTA
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 25-26 Januari Akuntansi Sektor Publik “Panduan Praktis Akuntansi Dana Desa”
2 22-23 Februari Pedoman Akuntansi Perbankan Syariah Indonesia (PAPSI)
& Aspek Perpajakannya
3 28-29 Maret Pedoman Akuntansi Perbankan S (PAPSI) dan Aspek Perpajakannya
4 26-27 April PSAK Terkini sesuai Konvergensi IFRS
5 24-25 Mei Akuntansi Instrumen Keuangan
6 26-27 Juli Laporan Keuangan Konsolidasian
7 30-31 Agustus Teknik Pengauditan dalam Akuntansi Forensik
8 27-28 September Perlakuan Pajak dalam Digital Ekonomi
9 25-26 Oktober SAK EMKM
10 29-30 November Akuntansi Syariah (PSAK 101 -110)
11 27-28 Desember Akuntansi Manajemen Rumah Sakit

NO PELATIHAN REGULER 2018

1 Pelatihan Pajak Terapan Brevet A & B Terpadu


2 Pelatihan Pajak Terapan Brevet Pajak C
3 Pelatihan Audit “Praktik Kertas Kerja Pemeriksaan & Praktik Studi Kasus di KAP”
4 Pelatihan Cost Analyst
5 Penyusunan Laporan Keuangan PSAK IFRS dan Analisa Laporan Keuangan
6 Penyusunan & Penyajian Laporan Keuangan Syariah

FREE PPL:
IAI Goes to Campus: Free Workshop Mahasiswa Topik Pajak dan Topik Akuntansi Topik
Sektor Publik, Perpajakan, Topik Audit, Standar Akuntansi, Syariah

PPL IAI WILAYAH JAKARTA


NO TANGGAL JUDUL / TOPIK PPL

1 9-10 Januari Fast Closing: Monthly & Year End Accounts And Tax Impact
2 13- Januari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
3 16-17 Januari Akuntansi Manajemen Rumah Sakit
4 18 Januari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
5 23-24 Januari Laporan Keuangan Konsolidasi
6 4 Februari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
7 7-8 Februari Sistem Pengelolaan dan Pengendalian Keuangan Pemerintah
8 14-15 Februari Analisis Laporan Keuangan
9 15 Februari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
10 21-22 Februari Creative Accounting vc Tax Planning

68
NO TANGGAL JUDUL / TOPIK PPL

11 7-8 Maret SAK ETAP


12 9 Maret Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
13 14-15 Maret Internal Control to Prevent Fraud
14 21-22 Maret Strategic Planning and Effective Corporate Budgeting
15 25 Maret Pelatihan Pajak Terapan Brevet C
16 9-12 April PSAK Terkini Sesuai Program IFRS
17 18-19 April Akuntansi Asuransi
18 24-25 April Corporate Tax Management
19 8-9 Mei Akuntansi Instrumen Keuangan
20 16-17 Mei Finance for non Finance Manager
21 23-24 Mei Kombinasi Bisnis Entitas Sepengendali
22 5 Juni Tax Discussion
23 26-27 Juni Laporan Keuangan Konsolidasi
24 4-5 Juli Penyusunan & Penyajian Lap.Keu Sesuai PSAK 1, 2, 3, 25 & ISAK 17
25 7 Juli Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
26 11-12 Juli Creative Cash Flow Reporting
27 18-19 Juli Akuntansi Aset PSAK 16, 48, 58, 14, ISAK 9 & 11
28 19 Juli Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
29 25-26 Juli Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan Kontruksi
30 8 Agustus Akuntansi Pajak untuk Jasa Kontruksi
31 12 Agustus Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
32 14-15 Agustus SAK EMKM
33 5-6 September PSAK Imbalan Kerja
34 9 September Pelatihan Pajak Terapan Brevet C
35 12-13 September Penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah berbasis Akrual
36 18-19 September Strategic Planning and Effective Corporate Budgeting
37 3-4 Oktober Akuntansi Instrumen Keuangan
38 10-11 Oktober SAK ETAP
39 14 Oktober Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
40 17-18 Oktober Corporate Tax Management
41 24-25 Oktober Akuntansi Asuransi
42 7-8 November Fast Closing: Monthly & Year End Accounts And Tax Impact
43 14-15 November Analisis Laporan Keuangan
44 18 November Pelatihan Pajak Terapan Brevet A,B
45 21-22 November Akuntansi Manajemen Rumah Sakit
46 3-6 Desember PSAK Terkini Sesuai Program IFRS
47 12-13 Desember Financial Reporting Skill
48 19-20 Desember Creative Accounting vs Tax Planning

69
JADWAL PPL IAI WILAYAH JAMBI
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Tax planning Pasca Tax Amnesty


2 Februari Konsep dan Implementasi Sistem Pengendalian Internal
Pemerintah Daerah
3 Maret PPh Orang Pribadi dan PPh Badan
4 April Akuntansi Rumah Sakit dan Aspek Perpajakannya
5 Mei Analisis Laporan Keuangan BUMD dan Koperasi
6 Juni Akuntansi Dana Desa dan Dana Lainnya
7 Juli Akuntansi Perguruan Tinggi dan Usaha Nirlaba
8 Agustus Creative Accounting vs Tax Planning
9 September Manajemen Resiko Pemerintahan
10 Oktober Akuntansi Syariah
11 November Penyusunan Integrated Reporting

BREVET DAN KURSUS


Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B Terpadu
30 Januari 2018 – 4 Juni 2018 16 April 2018 – 10 September 2018 27 Agustus 2018 – 8 Januari 2019

Kursus Akuntansi Dasar:


20 Februari 2018 – 25 Juni 2018 14 Mei 2018 – 8 Oktober 2018

IAI WILAYAH JAWA BARAT


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Pengelolaan Keuangan Desa


Accounting for Lease
Internal Control to Prevent Fraud
2 Februari Pembukuan & penghapusbukuan Aset Tetap BUMN
Strategic Planning and Effective Corporate Budgeting
PSAK - Pendapatan Update
3 Maret Perpajakan & Akuntansi
Akuntansi Syariah
PSAK 24, 18 dan ISAK 15
(Imbalan Kerja, Manfaat Purnakarya dan Aspek Perpajakannya)
Workshop Audit Command Language (ACL)
4 April Akuntansi Manajemen Rumah Sakit
Laporan Keuangan Konsolidasi
5 Mei Internal Audit
Analisa Laporan Keuangan
Financial Risk Management
6 Juni Akuntansi Zakat
PSAK 24 dan 18 (Imbalan Kerja dan Manfaat Purnakarya)
Sistem Pengelolaan dan Pengendalian Keuangna Pemerintah
Analisis Laporan Keuangan untuk Officer

70
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

7 Juli Cost Accounting & Control for Hotel and Restaurant


Effective Internal Audit and Internal Control
8 Agustus Analisis Laporan Keuangan untuk pemimpin kas
Forensic Accounting vs Investigative
Analisis Laporan Keuangan untuk Staff
9 September Akuntansi Pemerintah Berbasis Akrual
10 Oktober PSAK 24 (Imbalan Kerja)
Creative Accounting vs Tax Planning
11 November PSAK 45 (Pelaporan Keuangan Entitas Nirlaba)
Pengukuran Nilai Wajar-PSAK 68
Corporate Tax Management
12 Desember Accounting for non Accountant

PELATIHAN BREVET PAJAK A & B


NO WAKTU/JADWAL KELAS

1 Januari - Juni 2018 Eksekutif


2 Februari - Juni 2018 Intensif
3 Maret - Agustus 2018 Eksekutif
4 April - Agustus 2018 Intensif
5 Mei - Oktober 2018 Eksekutif
6 Juni - Oktober 2018 Intensif
7 Juli - Desember 2018 Eksekutif
8 Agustus - Desember 2018 Intensif
9 September 2018 - Februari 2019 Eksekutif
10 Oktober 2018 - Februari 2019 Intensif
11 November 2018 - April 2019 Eksekutif
12 Desember 2018 - April 2019 Intensif

JADWAL PPL IAI WILAYAH JAWA TENGAH


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Februari Mudahnya Standar Akuntansi Keuangan Bagi UMKM (SAK EMKM)


2 Februari Workshop costing untuk layanan sektor publik (Pemerintahan,
Pendidikan, Kesehatan dan BUMN)
3 April Aktuaria Pesangon, Penghargaan Masa Kerja,
Uang Penggantian Hak & PSAK 24
4 Juni Workshop Akuntansi untuk Rumah Sakit Syariah
5 Juli Akuntansi Syariah
6 Juli Seminar Nasional& Call Paper Akuntabilitas Keuangan Desa & Perannya
Terhadap Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat
7 Juli Peninjauan Ulang Penerapan SAK EMKM Bagi Pengusaha UMKM

71
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

8 Agustus Seminar Clean Opinion VS Clean Fraud


9 September Workshop PSAK 71
10 Oktober Festival Riset Akuntansi
11 November Workshop Akuntansi Perbankan Syariah

JADWAL PPL WILAYAH JAWA TIMUR


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Strategi Menghadapi Pemeriksaan Pajak pada Tahun Penegakan


Hukum (Tax Law Inforcement).
Update PSAK 73 Sewa.
Principles of Fraud Examination & Advanced Fraud Examination
Techniques.
2 Februari Laporan Keuangan Konsolidasi Sesuai PSAK 4 (revisi 2013), PSAK 65
(revisi 2013), PSAK 67.
Seminar Dampak Penerapan PSAK Terbaru terhadap Perpajakan.
Sistem Dan Prosedur Akuntansi Pemerintahan Daerah.
Akuntansi Agrikultur (PSAK 69).
3 Maret Pelaporan e-Filing
SAK EMKM dan Ilustrasi Laporan Keuangan UD. EMKM Indonesia.
Pelaporan Korporat,Etika Profesi dan Tata Kelola Korporat (Sesuai Sila-
bus Ujian Chartered Accountant Indonesia).
4 April Manajemen Stratejik dan Kepemimpinan, Akuntansi Manajemen Lanjutan,
Manajemen Keuangan Lanjutan (Sesuai Silabus Ujian Chartered
Accountant Indonesia)
Update PSAK 71 & 72
Standar Pelaporan Keuangan Desa.
5 Mei Penyajian Laporan Keuangan BLU/ BLUD.
Creative Accounting vs Tax Planning.
6 Juni Procurement Fraud: Teknik & Strategi Pendeteksian dan Pencegahan
Kecurangan dalam Pengadaan Barang dan Jasa Berbasis IT.
Akuntansi dan Audit Entitas Syariah.
7 Juli Berinvestasi pada Startup: Kombinasi Bisnis atau Membeli Asset Tak
Berwujud.
8 Agustus Teknik Audit untuk Pemula.
IFRS Overview for Banks and Other Financial Institutions.
Konsep dan Implementasi Sistem Pengendalian Internal Pemerintah
Daerah & BLUD.
9 September Fighting Fraud in the Government.
Akuntansi Kerugian Negara.
Fraud Risk Management.
10 Oktober Pajak Revaluasi Aset Tetap.
Akuntansi Wa’ad (PSAK 111).
Sekuritisasi Aset.
11 November Pajak untuk Industri E-Commerce.
Finance Technology (Fintech).
Accounting for non Accountant.
12 Desember Digital Forensic.
Performance Measurement and Management.

72
PELATIHAN/KURSUS REGULER
NO WAKTU/JADWAL NAMA PELATIHAN

1 Senin, Rabu, Jumat Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B Terpadu Reguler
2 Selasa, Kamis, Minggu Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B Terpadu
3 Sabtu & Minggu Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B Terpadu Eksekutif
4 Senin, Rabu, Jumat Pelatihan Pajak Terapan Brevet C
5 Sabtu & Minggu Pelatihan Pajak Terapan Brevet C
6 Selasa & Kamis Basic Financial Accounting
7 Senin, Rabu, Jumat Internal Audit and Fraud Detection Course
8 Selasa & Kamis Akuntansi Keuangan Menengah berbasis PSAK Terbaru
9 Sabtu & Minggu Sistem Informasi Akuntansi
10 Sabtu & Minggu Akuntansi Syariah dan Panduan Praktisnya
11 Sabtu & Minggu Advance Cost Analyst
12 Selasa & Kamis Analisis Laporan Keuangan
13 Senin, Rabu, Jumat Audit Manual Junior Auditor (Praktek Kertas Kerja Audit)

JADWAL PPL IAI WILAYAH KALIMANTAN SELATAN


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Wokrshop SAK EMKM


2 Pebruari Kebijakan Pajak Terkini di Bidang Pemeriksaan

3 Maret Seminar Sistem Pencegahan Fraud bagi Pemerintah Daerah


4 April Workshop Standar Akuntansi Keuangan Syariah Terkini
5 Mei Seminar Peran Akuntan dalam Tata Kelola Keuangan Desa
6 Juni Bimtek Akuntansi Dana Desa
7 Juli Workshop PSAK Terkini
8 Agustus Workshop:Update Ilmu Akuntansi untuk Guru SMA dan SMK
Se-Banjarmasin
9 Sepetember Seminar Persiapan Menjadi Akuntan Profesional bagi Mahasiswa Akun-
tansi
10 Oktober Seminar Opini Wajar Tanpa Pengecualian: Simbol atau Kebutuhan
11 November Workshop Audit Investigasi Untuk Pemerintah Daerah
12 Desember Bimtek Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan BLUD

73
JADWAL PPL IAI WILAYAH
KALIMANTAN TENGAH
NO TANGGAL JUDUL / TOPIK PPL

1 9 – 10 Maret Panduan Dana Pensiun Bagi Yayasan


2 6 - 7 April Panduan Laporan Keberlanjutan
3 5 - 6 Juli Panduan Praktis Implementasi dana Desa
4 7 Juli Akuntabilitas Pelaporan Dana Desa
5 13 Juli – November Pelatihan Brevet A dan B
6 21 Juli Audit Keuangan Pemerintah Daerah
7 3 – 4 Agustus Pelaporan Keuangan Bagi UMKM
8 7 Sept – Januari Pelatihan Brevet A dan B

9 7 Sept – Desember Pelatihan Brevet C


10 22 – 23 September Pelatihan Bendaharawan
11 13 – 14 Oktober Inventarisasi Aset Pemerintah Daerah

JADWAL PPL IAI WILAYAH KALIMANTAN TIMUR


NO TANGGAL JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Workshop/PPL SAK EMKM


PPL SAK ETAP
Transfer Pricing Intra & Inter Corporate
2 Februari Workshop Akuntansi Tata Kelola Keuangan Desa
Bimtek ImplementasiAkuntansi Pemerintahan Berbasis Akrual untuk
SKPD
3 Maret Sistem Akuntansi & Pelaporan Keuangan Daerah Berbasis Akrual untuk
PPKD
Workshop Pengisian SPT PPH, WPOP & Badan Tahun 2017
4 April Standar Akuntansi Syariah (SAS) Terkini
Rekonsiliasi Fiskal &Penyusunanan SPT PPH Badan
Tahun Buku 2017
5 Mei PSAK Terkini Sesuai dengan Konfergensi IFRS
6 Juli Workshop Akuntansi & Tata Kelola Desa
Pedoman Akuntansi Perbankan Indonesia (PAPI)
7 Oktober Aspek Perpajakan bagi Institusi Pemerintahan
PSAK Terkini Sesuai dengan Konfergensi IFRS
8 November Topik Fraud & Forensik Auditing

9 Desember Tips & Trik Penyusunan SPT PPH Orang Pribadi &
SPT PPH Badan

PELATIHAN PAJAK TERAPAN BREVET A & B TERPADU


15 Januari 2018 – 15 April 2018 15 Juli 2018 – 15 Oktober 2018
15 April 2018 – 15 Juli 2018 15 Oktober 2018 – 15 Januari 2019

74
JADWAL PPL IAI KEPULAUAN RIAU
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 20 Januari Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Berbasis Akrual Pemerintah


Daerah
2 17 Februari Internal Auditing: Process and Procedures
3 24 Februari Pajak Penghasilan Orang Pribadi
4 10 Maret SAK Entitas Mikro, Kecil dan Menengah
5 24 Maret Pajak Penghasilan Pasal 21
6 7 April Workshop Akuntansi BLUD
7 21 April Pajak Penghasilan Pasal 22
8 30 Juni Manajemen Dokumen Perpajakan untuk menciptakan Tertib Pembukuan
& Pajak
9 14 Juli Pajak Penghasilan Pasal 23
10 28 Juli Workshop Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (ETAP)
11 11 Agustus Pajak Penghasilan Pasal 4(2)
12 25 Agustus Pengelolaan Keuangan Desa
13 8 September Pajak Penghasilan Pasal 26
14 22 September Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah berdasarkan
PP No.27 th 2014
15 6 Oktober Pajak Penghasilan Pasal 15
16 20 Oktober SAK Syariah
17 3 November Pajak Penghasilan Badan
18 17 November Memahami Dasar-dasar Akuntansi &Pelaporan Keuangan bagi Staf Non
Akuntansi
19 1 Desember PPN & PPn BM
20 15 Desember Workshop Akuntansi Aset

JADWAL PPL IAI WILAYAH LAMPUNG


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Maret 2018 PSAK Instrumen Keuangan


2 Jan - Juni Akuntansi BUMDES
3 April - Sept Akuntansi Dana Desa
4 Mei PSAK ETAP
5 November PSAK EMKM

KURSUS PELATIHAN PAJAK TERAPAN BREVET A&B TERPADU:


Februari - Juni 2018
Juli - November 2018

75
JADWAL PPL IAI WILAYAH MALUKU UTARA
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Pendataan Akuntan dan Calon Akuntan


2 Januari Pendampingan Penyusunan Laporan Keuangan Dana Kampanye
3 Fabruari Pendampingan Penyusunan Laporan Keuangan dana Partai Politik
4 Maret-Juli Kerjasama pendampingan dana desa dengan tenaga
pendamping desa di kabupaten di maluku utara
5 Agustus-september Pelatihan Akuntansi bagi UMKM
6 Oktober-november Pelatihan Akuntansi Usaha Kontruksi

JADWAL PPL WILAYAH NANGROE ACEH DARUSALAM


NO TANGGAL JUDUL / TOPIK PPL

1 2 Januari Workshop Metodologi Penelitian: Memilih Model dalam Riset Akuntansi


2 4 Januari Akuntansi Badan Layananan Umum Daerah (BLUD)
3 2 Februari SAK EMKM
4 4 Februari Standar Akuntansi Keuangan Syariah Terkini
5 2 Maret Akuntansi Keuangan Gampong (Desa)
6 4 Maret Teknik Audit Bagi Pemula
7 2 April Manajemen Risiko Untuk Industri Perbankan
8 4 April Study Kelayakan Bisnis
9 2 Mei Teknik Audit Bagi Pemula
10 4 Mei Procurement Fraud: Teknik dan Strategi Pendeteksian
dan Pencegahan Kecurangan Dalam Pengadaan
11 2 Juni Akuntansi Manajemen Rumah Sakit
12 4 Juni Akuntansi Bagi Pengelola Badan Zakat, Infaq, dan Shadaqah (BAZIS)
13 2 Juli Manajemen Risiko Untuk Entitas Bisnis Kecil dan Menengah
14 4 Juli SAK EMKM
15 2 Agustus Pemeriksaan Keuangan Bagi Entitas Bisnis Kecil
16 4 Agustus Audit Manajemen dan Pengendalian Internal
17 2 September Penyusunan Laporan Keuangan Daerah Berbasis Akrual
18 4 September Pengawasan Keuangan Negara dan Daerah
19 2 Oktober Akuntansi Bagi Pengelola Badan Zakat, Infaq, dan Shadaqah (BAZIS)
20 4 Oktober Pelaporan Akuntansi Keuangan Daerah
21 2 November Akuntansi Keuangan Gampong (Desa)
22 4 November Manajemen Risiko Bisnis
23 2 Desember Sistem Informasi Akuntansi Bagi EMKM
24 4 Desember SPI dan Good Governance

76
JADWAL PPL IAI WILAYAH NTB
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Perkembangan Terkini PSAK berbasis IFRS


2 Februari, Juli, Akuntansi bagi pPengelola Keuangan Desa
Oktober
3 Maret Pelatihan Badan Usaha Milik Desa (BUM Desa)
4 Agustus Workshop Financial Risk Management

5 November & Juni Free PPL

KURSUS BREVET A&B TERPADU:


Senin – Rabu - Kamis: 1 April 2018 – 1 Agustus 2018
Senin – Rabu - Kamis: 1 Sept 2018 – 1 Januari 2019

JADWAL PPL IAI WILAYAH RIAU


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 10 Januari Akuntansi Untuk Intrumen Keuangan


2 29 Februari Kontrak / Perikatan Jasa KJA yang Memenuhi Kaidah Hukum
Perdata & Teknik Manajemen dan Marketing Kantor KJA
3 24 Maret Akuntansi untuk Perkebunan
4 19 April Financial Reporting Skill (Berbasis SAK ETAP, EMKM, Syariah
& SAP)
5 26 Mei Panduan Praktis Akuntansi Dana Desa
6 12 Juni Menghitung Imbalan Paska Kerja & Pengaruhnya terhadap
Entitas Keuangan
7 25 Juli Cost Accounting & Control For Hotel and Restaurants
8 4 Agustus Pelatihan Pajak Sistem Elektronik, E SPT, E Faktur &
Pelaporan Lainnya
9 20 September Akuntansi Perpajakan untuk Jasa Kontruksi
10 2 Oktober Creative Accounting vs Tax Planning
11 7 November Forensic Accounting vs Audit Investigative
12 19 Desember Perlakuan Pajak atas Digital Economy

77
JADWAL PPL IAI WILAYAH SUMATERA UTARA
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Workshop Akuntansi Pemerintahan untuk Pengurus Desa

2 April Pelatihan Corporate Tax Management

3 Juni Workshop Akuntansi Keuangan Mesjid

4 September Memahami Dasar-Dasar Akuntansi dan Program Kerja bagi staf


dan non akuntansi
5 Oktober Workshop aAkuntansi Keuangan yYayasan

6 November Pembekalan Ujian Sertifikasi Brevet Pajak Tingkat A dan B Terpadu

7 Desember Penerapan PSAK No. 16, PSAK No. 13 dan PSAK Lainnya Untuk
Akuntansi Perkebunan

JADWAL PPL IAI WILAYAH SUMATERA BARAT


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Diskusi Bisnis: Peraturan Perpajakan Terbaru bersama Kadinda


2 Januari – Maret IAI Mengajar
3 Februari Workshop Perkembangan Terbaru SAK
4 Febuari – April Pendampingan Penyusunan Laporan Keuangan Nagari
(Pilot Project)
5 Maret – Oktober Pendampingan Pelaksanaan Penggunaan Anggaran Dana Desa/Nagari
(Pilot Project)
6 April Workshop Kode Etik Profesi Akuntan Profesional
7 Mei Diskusi Dana Desa: Membedah Efektivitas Pengelolaan Dana Desa
8 Juli Wokshop Aspek Perpajakan Dana Desa/Nagari
9 Juli – Agustus Bimbingan Teknis Penyusunan Rencana Keuangan Desa/Nagari

10 Sept-Nop IAI to Campus

JADWAL PPL IAI WILAYAH SUMATERA SELATAN


NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

1 Januari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Eksekutif


Workshop Brevet: PPh Pot-put
SAK Syariah Terkini
2 Februari Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Reguler dan Eksekutif
Workshop Brevet: e-Faktur
Analisa Laporan Keuangan
3 Maret Kursus Kilat Audit untuk Mahasiswa
Overview: SAK ETAP vs SAK EMKM
PSAK 71 & 72
Workshop Brevet: PPh Orang Pribadi dan PPh Badan

78
NO BULAN JUDUL / TOPIK PPL

4 April Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Eksekutif


Tax Planning dalam Koridor PSAK
5 Mei Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Eksekutif
Brevet C
Teknik Audit untuk Pemula
6 Juni Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Reguler
Workshop PSAK
7 Juli Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Eksekutif dan Reguler
Kursus Kilat Audit untuk Mahasiswa
8 Agustus Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Eksekutif dan Reguler
Akuntansi Keuangan Sektor Publik
9 September Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Reguler dan Eksekutif
Forensic Acc vs Investigative Audit
e-SPT PPh Badan dan Orang Pribadi
10 Oktober Pelathan Pajak Terpan Brevet A&B – Reguler
Akuntansi Syariah
11 November Analisis Laporan Keuangan
Update PSAK Pendapatan
12 Desember Pelatihan Pajak Terapan Brevet A&B – Reguler dan Eksekutif
Tax Planning

79
IAI PUSAT:
Grha Akuntan, Jl Sindanglaya No. 1 Menteng, Jakarta 10310. Tel. (021) 3190 4232, 3900 004, 3140 664

IAI KNOWLEDGE DKI Jakarta Kepulauan Riau Riau


Sekretariat IAI, Perkantoran Ruko Puri Legenda Blok Sekretariat IAI, Pemda Riau,
CENTER: Gedung Gajah, Blok AB C.2/8 Batam Center-Batam. Jl. Sudirman No. 145,Lt. 2
Lantai 2. Jl. Saharjo No. 111, Kepulauan Riau. (Seberang Ramayana Plaza),
Knowledge Center Depok
Tebet, Jakarta Selatan Tel: (0778) 8096193 Pekanbaru, Riau.
Perkomplekan Ruko ITC
Tel: (021) 835 4031, 835 3588 Tel: (0761) 848635
Depok Blok. 36-37,
Fax: (021) 829 0324 Lampung Fax: (0761) 848635
Jl. Margonda Raya, Depok,
Sekretariat IAI, Kampus
Jawa Barat.
Gorontalo Akademi Perawat Panca Sulawesi Barat
Telp. (021) 7720 1991, 2942
Sekretariat IAI, Inspektorat Bhakti, Jl. Zaenal Abidin Sekretariat IAI, BPKP
0331, 0813-172-666-55 (WA)
Kota Gorontalo, Pagar Alam no 14, Gedung Perwakilan Provinsi Sulawesi
Jl. Raden Saleh No. 11 Kota Meneng,Bandar Lampung Barat, Jl. Haji Andi Endeng,
Knowledge Center Mall of
Tengah, Kota Gorontalo 35145. Tel: (0721) 786 864 Komp. Rimuku Indah No. 2
Indonesia (MOI)
96138. Tel: (0435) 527 149 Mamuju, Sulawesi Barat.
Perkomplekan Ruko Mall
Maluku Tel: (426) 2323033
of Indonesia (MOI). Blok F
Jambi Sekretariat IAI, Kantor BPKP Fax: (0426) 2323106
No.06 (Depan Loby 6)
Sekretariat IAI, Jl. Raya Perwakilan Ambon,
& Blok M No. 56 (Ruko
Jambi Muara Bulian KM 13 Jl. Way Haong, Pantai  Sulawesi Selatan
Cityhome). Jl. Boulevard
Mendalo Darat Jambi Ambon, Ambon 97112 Sekretariat IAI, Jl Maccini
Barat Raya, Kelapa Gading,
Telp.(0741) 581835 Tel: (0911) 352 888 Tengah No. 21 Makasar
Jakarta Utara
Fax: (0911) 352 197 Tel: (0411) 449 060
Telp. 0878-7718-5858
Jawa Barat Fax: (0411) 447 148
Sekretariat IAI d.a. Kampus Maluku Utara
Knowledge Center Daan
LPAP Widyatama, Sekretariat IAI, Fakultas Sulawesi Tengah
Mogot
Jl. Cikutra Raya No. 204-A, Ekonomi Universitas Khairun, Sekretariat IAI, Kantor
Perkomplekan Ruko Green
Bandung 40125. Jl. Raya Pertamina, Gambesi, Akuntan Publik Supriadi
Mansion Blok A No 9. 
Tel: (022) 7218837, 7274009 Ternate, Maluku Utara. La Ode. Jl. Dewi Sartika 84,
Jl. Daan Mogot, Jakarta
Fax: (022) 7274009 Tel: (0921) 3111073 Palu Tel: (0451) 481 960
Barat. Telp. (021) 2902 5371,
2902 5372
Jawa Tengah Nangroe Aceh Darussalam Sulawesi Tenggara
Sekretariat IAI, Gedung Sekretariat IAI, Gedung Sekretariat IAI, Gedung BPK
Knowledge Center Serpong
Grinatha (Kantor Pusat Bank KPMG Fakultas Ekonomi Perwakilan Provinsi Sulawesi
Ruko Gedung Sutera Niaga II 
Jateng). Jl. Pemuda No. 142 Universitas SyahKuala, Tenggara, Jl. Sao Sao, Kadia,
Jl. Raya Serpong Km. 9 No.
lt 3, Semarang Kampus KOPELMA Kota Kendari 93111
16 Alam Sutera - Tangerang -
Tel/Fax: (024) 356 6979 Darussalam, Banda Aceh Tel/Fax: (0401) 312 9403
Banten. Telp. (021) 539 8863/
23114. Tel: (0651) 7552506
085101989834
Jawa Timur Fax: (0651) 7552507 Sulawesi Utara
Grha Akuntan Jatim, Sekretariat IAI, Fakultas
IAI WILAYAH: Jl. Krukah Utara No. 64 Nusa Tenggara Barat Ekonomi Universitas Sam
Surabaya 60245 Sekretariat IAI, Jurusan Ratulangi, Jl. Kampus Unsrat,
Bali Tel. (031) 5021125/5048090 Akuntansi Fakultas Ekonomi Bahu, Manado 95115.
Jl. Teuku Umar No. 159 Fax: (031)-5034633 Universitas Mataram, Tel/Fax: (0431) 826060
Denpasar, Bali Jl. Majapahit 62 Mataram,
Tel: (0361) 7805340 Kalimantan Barat Nusa Tenggara Barat. Sumatera Barat
Fax: (0361) 429 725 Sekretariat IAI, Gedung Tel: (0370) 620508 Sekretariat IAI, Kantor BPKP
Magister Akuntansi FE Fax: (0370) 620508 Perwakilan Sumatera Barat
Bangka Belitung Universitas Tanjung Pura, lt 2, Jl. Aie Pacah KM 14,
Jl. Jend. Sudirman No. 51, Jl. Ahmad Yani, Pontianak. Nusa Tenggara Barat Padang 25177
Pangkal Pinang Bangka Tel: (0561) 744444 Sekretariat IAI, BPKP Tel: (0751) 462 777
Belitung Tel: (0717) 4258000 Fax: (0561) 713016, 763641 Perwakilan NTT,
Fax: (0717) 432323 Jl. Palapa 21A, Kupang. Sumatera Selatan
Kalimantan Selatan Tel: (0380) 829142 Sekretariat IAI, Jl. Srijaya
Banten Sekretariat IAI, FE Universitas Fax: (0380) 832757 Negara (Depan Wisma
Sekretariat IAI, SPI UNTIRTA, Lambung Mangkurat, Sriwijaya) No.02/27F, Bukit
Gedung UPT Terpadu lt. 2, Jl. Brigjen H. Hasan Basry Papua Besar, Palembang 30139
Jl Raya Jakarta km 4, Banjarmasin 70123. Sekretariat IAI, BPKP Tel: (0711) 319876
Pakupatan, Serang, Banten. Tel: (0511) 3308500, 3305116 Perwakilan Papua, Fax: (0711) 319876, 312241
Telp: (0254) 280 330  Fax: (05119) 3306654, Jl. Pasifik Indah III, Pasir Dua,
Fax: (0254) 281 254 3301646, 3301590 Jayapura. Sumatera Utara
Tel: (0967) 541229, 542750 Sekretariat IAI, Fakultas
Bengkulu Kalimantan Tengah Fax: (0967) 543197 Ekonomi Universitas Sumatra
Sekretariat IAI, BPKP Sektretariat IAI, FEB Utara, Jl. Prof Hanafiah,
Perwakilan Wilayah Bengkulu Univ. Palangkaraya, Papua Barat Medan Utara Baru,
Jl. Pembangunan No. 14 Jl. H. Timang, Kampus UPR Sekretariat IAI, BPKP Kota Medan 20155
Padang Harapan, Bengkulu. Tunjung Nyaho, Perwakilan Provinsi Papua Tel: (061) 8218532
Palangka Raya, 73111 Barat, Jl. Angkasa Mulyono, Fax: (061) 8218532
D.I Yogjakarta Amban, Manukwari 98314.
Sekretariat IAI, Kampus Kalimantan Timur Tel: (0986) 2217087
STIE-YKPN. Jl. Seturan, Sekretariat IAI, Jl. M. Yamin Fax: (0986) 2217088
Yogyakarta 55281. No. 35 lt.2 Samarinda
Tel: (0274) 486209
Fax: (0274) 486209

80

Anda mungkin juga menyukai