Anda di halaman 1dari 4

F6

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Perguruan Tinggi : POLITEKNIK PIKSI GANESHA Program Studi / Semester : Teknik Komputer/2

Mata Kuliah : Praktikum WEB 1 Kode Mata Kuliah / SKS : 3040008/2

Tim Penyusun : HARTANTO.

Tanggal Disusun : 3 Februari 2017


CAPAIAN PEMBELAJARAN (KOMPETENSI MATA KULIAH) :
Mahasiswa dapat memahami konsep dasar dari pemrograman web denga menggunakan html,css maupun membuat web statis

MINGGU KEMAMPUAN AKHIR BAHAN KAJIAN STRATEGI/ BENTUK KRITERIA PENILAIAN


BOBOT MATERI
KE YANG DIHARAPKAN (Materi Ajar) PEMBELAJARAN (Indikator)
1 Memahami dan memiliki Pendahuluan Perkenalan, Mahasiswa mampu 2
wawasan tentang encouragement, Memahami dan memiliki
pengantar website dan brainstorming wawasan tentang
desain web pengantar website dan
desain web
2 Memahami pengertian Struktur Page Praktikum Mahasiswa mampu membuat 2
HTML beserta fungsi tagtag di (Konsep HTML) HTML beserta fungsi tagtag di d
dalamnya dalam alamnya dalam
membuat desain web membuat desain web
3-4 Mahasiswa memahami dan -Links dan Praktikum Mahasiswa mampu melakukan 2
menjelaskan Konsep HTML, Navigation pengubahan tentang desain web
mempraktekkan dan berlatih -Colors, Image, and menggunakan CSS
menggunakan elemen-elemen Objects
HTML
5 Mahasiswa mampu memahami -Table di HTML Praktikum
dan menjelaskan Konsep -Forms di HTML
HTML, mempraktekkan dan
berlatih menggunakan elemen-
elemen HTML
6 Mahasiswa mampu memahami, - Frames di HTML Praktikum, ceramah
menjelaskan dan
mengimplementasi elemen - Pengenalan HTML5
Frames HTML, serta
mempraktekkan elemen HTML
5
7-8 Mahasiswa mampu memahami, - Pengenalan CSS Praktikum Mahasiswa mampu memahami 2
menjelaskan konsep dasar CSS - Struktur CSS struktur CSS dalam membangun
dan mengimplementasi elemen- sebuah website
elemen CSS.
UTS
9-10 Mahasiswa mampu memahami, -Font dan text dalam Praktikum Mahasiswa mampu 2
menjelaskan konsep dasar CSS CSS membuat tampilan web
dan mengimplementasi elemen- -Warna dalam CSS menggunakan tag‐tag
elemen CSS. -Layering dalam CSS dalam CSS
11-12 Mengetahui pembuatan -Layout dan display Praktikum Mahasiswa mampu memahami 2
layout desain web dalam CSS pembuatan layout desain web
menggunakan CS -Layout website menggunakan CS
sederhana
13-14 Mampu membuat desain web -Website statis Praktikum Mahasiswa mampu membuat 2
menggunakan tag HTML dan C desain web
SS serta memasukkan elemenel menggunakan tag HTML dan C
emen website ke dalam desain SS serta memasukkan elemenele
yang telah dibuat men website ke dalam desain ya
ng telah dibuat
UAS

Metode Pembelajaran : Tutorial, Diskusi dan Praktik

Penilaian Hasil Belajar :


Mahasiswa dapat memahami konsep dasar dari pemrograman web denga menggunakan html,css maupun membuat web statis
Buku Pengayaan (Referensi) :

(1) URL : https://www.w3.org/TR/2004/REC-webarch-20041215/

(2) Wang, Paul,. Katila, Sanda. 2003. An Introduction to Web Design+Programming. Brooks/Cole Book.

(3) Thomas A. Powel. 2010. HTML & CSS: The Complete Reference, Fifth Edition. The McGraw-Hill: United States.

(4) Ducket, Jon. 2004. Beginning Web Programming with HTML, XHTML, and CSS. Wiley Publishing: Canada.

(5) Holzner, Steven. 2009. Ajax A Beginner’s Guide. McGraw-Hill: United States.

(6) Deitel, Harvey, Deitel, Paul. Introduction to World Wide Web

A. TUGAS AKADEMIK
Tugas Akademik meliputi Tugas Individu dan Tugas Kelompok yang disesuaikan dengan karakteristik mata kuliah dan materi yang
diberikan.

Tugas Akademik wajib diberikan kepada Mahasiswa :


- Minimal 1 (satu) kali Tugas Akademik sebelum UTS (dikumpulkan pada saat UTS)
- Minimal 1 (satu) kali Tugas Akademik sebelum UAS (dikumpulkan pada saat UAS)

B. SISTEM PENILAIAN
Sistem Penilaian diberikan kepada masing-masing mahasiswa dengan mempertimbangkan

Aspek Penilaian sebagai berikut :


1. Nilai Kehadiran kuliah Mahasiswa dalam 1 semester = 10 %
2. Nilai Tugas Individu/Kelompok dalam 1 semester = 20 %
3. Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) = 30 %
4. Nilai Ujian Akhir Semester (UAS) = 40 %

Komponen Penilaian tersebut menjadi pertimbangan utama dalam pemberian bobot Nilai Akhir dengan standar nilai :
80 – 100 = A (Baik Sekali)
70 – 79 = B (Baik)
60 – 69 = C (Cukup)
50 – 59 = D (Kurang)
0 – 49 = E (Tidak Lulus)

Anda mungkin juga menyukai