Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN PRAKTIKUM STATISTIKA KIMIA

PRAKTIKUM 1
PENGENALAN PROGRAMM IBM SPSS

DisusunOleh:
Kuntari (162310401)

PROGRAM DIPLOMA III ANALISIS KIMIA


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA
2017
PERCOBAAN 1
PENGENALAN PROGRAM IBM SPSS
A. Pelaksanaan Praktikum
Waktu : Pukul 13.00-15.30 WIB
Tempat : RuangIV/01, Gedung FMIPA UII
Hari/tanggal : Kamis, 17Oktober 2017
B. Tujuan Praktikum
Tujuanpraktikumditulissesuaidengantujuan yang tertulis dalam buku
panduan praktikum.
C. Landasan Teori
Landasanteoriberisiteori yang mendasaripraktikum.
Landasanteoridalamlaporanpraktikumbukanmenulisulangdaribukupanduanprakti
kum, tetapidiacudarireferensi
lain.Referensidapatberasaldaribukuatauartikelilmiah.
D. Prosedur Kerja
Prosedurkerjadapatmengacupadabukupanduanpraktikum,
ditulisdenganmenggunakankalimatpasif. Prosedurkerjayang dibuat,
diperjelasdengangambarhasilscreenshootlembarkerja.
E. Hasil dan Pembahasan
Hasilpercobaandapatdisajikandalambentuktabel, gambardangrafik.
Penyajiantabel, gambardangrafikditunjukkanpadaTabel1, Gambar 1 danGambar
2. Tulisan “Tabelx”dan “Gambar x” dicantumkanataudirujukdalamnaskah.

Tabel1. Komposisi kimia abu sekam padi dari berbagai negara


Negara Kadar (%)
SiO2 Al2O3 Fe2O3 CaO MgO
Malaysia 93,10 0,21 0,21 0,41 1,59
Brazil 92,90 0,18 0,43 1,03 0,35
Belanda 86,90 0,84 0,73 1,40 0,57
Irak 90,70 0,40 0,19 1,40 0,37
Indonesia 92,31 2,31 2,23 2,40 0,03
Gambar1. Difraktogramabudaunbambu

Gambar 2. Grafikpengaruhberatadsorbendalamadsorpsimethyele blue

Pembahasanberisikanuraianataupenjelasanhasilpraktikum,
bukanpenulisanulangprosedurkerja.
F. Kesimpulan
Kesimpulanmengacupadatujuanpercobaan.

G. Daftar Pustaka
Daftarpustaka yang dicantumkandalamlaporan minimal 3
selainbukupanduanpraktikum. PenulisandaftarpustakamengacupadaHarvard
Styleatau APA, contohnyasebagaiberikut:
Sugiyono. 2005. StatistikauntukPenelitian. CV Alfabeta: Bandung
Ruhimat, M. danWaluya, B. 2008. Aplikasi SPSS for Windows dalamStatistika.
UPI: Bandung
H. Lampiran
Lampiranberisikanbuktipengerjaanpertanyaandalambukupanduanpraktikum
sesuaidenganjudulpraktikum yang telahdilaksanakandantabelpenilaian.

Point Penilaian NilaiMaksimal Nilai


Kesesuaian Sistematika Penulisan 20
Landasan teori 15
Hasil dan Pembahasan 35
Kesimpulan 5
Daftar Pustaka 5
Lampiran 20
Total 100

CATATAN:
 Laporan dibuat sesuai dengan template yang diberikan
 Laporan dikumpulkan ke asisten dalam format PDF pada saat sebelum
praktikum selanjutnya
 Nama file: Nama Lengkap_NIM_Judul Percobaan

Anda mungkin juga menyukai