Anda di halaman 1dari 7

IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN

DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1


KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

A. LATAR BELAKANG
Bulan Rajab adalah salah satu bulan yang penuh dengan rahmat dan hidayah
(kebajikan). Didalamnya terdapat terdapat suatu peristiwa yang sangat agung, yaitu Isra
Mi’raj Nabi Muhammad SAW dari Masjidil Haram ke Baitulmaqdis hingga ke Sidratul
Muntaha.
Firman Allah swt :
ً۬
ُ ‫س ِميعُ ۡٱلبَ ِص‬
‫ير‬ ِ ُ‫ىٱل َم ۡس ِجد ِۡٱۡل َ ۡقصَاٱ َّلذِىبَـ َٰر ۡك َناح َۡولَهُۥ ِلنُ ِريَه‬
َّ ‫ۥم ۡن َءايَ ٰـتِنَآۚإِنَّهُۥه َُوٱل‬ ۡ َ‫ام ِإل‬
ِ ‫س ۡب َح ٰـنَٱلَّ ِذ ٓىأ َ ۡس َر ٰى ِبعَ ۡب ِد ِهۦلَ ۡيلا ِ ِّمنَ ۡٱل َم ۡس ِجد ِۡٱلح ََر‬
ُ

“ Maha Suci Allah yang memperjalanakan hamba-Nya (Muhammad SAW) pada malam
hari dari Mesjidil Haram ke mesjid yang amat jauh (Baitul Makdis), yang telah kami
berkati sekelilingnya, supaya Kami perlihatkan kepadanya sebagaian ayat-ayat (tanda-
tanda kekuasaan) Kami. Sesungguhnya Allah Maha Mendengar, lagi Maha Melihat”.
(Q.S. Al Isra ayat 1)
Peristiwa Isra M’raj ini terjadi pada malam 27 Rajab tahun ke 11 sesudah beliau
diangkat menjadi Rasul. Peristiwa Isra dan Mi’raj ini, disamping memberikan kekuatan
batin kepada Nabi Muhammad SAW dalam perjuangan menegakan agama Allah, juga
menjadi ujian bagi kaum muslim di dalam mengimani kekuasan Allah SWT. Dimana Allah
dengan kekuasaan-Nya dapat memperjalankan hambanya (Nabi Muhammad SAW) dengan
perjalan yang sangat jauh dan dapat menembus tujuh lapis langit dalam waktu yang sangat
singkat.
Selain itu, dalam peristiwa Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW menerima perintah langsung
dari Allah SWT tentang shalat 5 waktu, yang menjadi bagian dari rukun Islam.
Firman Allah SWT :
ۡ َ ‫َآء َو ۡٱل ُمنك َِرۗ َو َلذ ِۡك ُرٱللَّ ِهأ‬
ۡ َ ‫ڪ َب ُرۗ َوٱل َّل ُه َي ۡعلَ ُم َمات‬
َ‫صنَعُون‬ ِ ‫صلَ ٰوةَتَ ۡنه َٰى َع ِن ۡٱلفَ ۡحش‬ َّ ‫وح َى ِإلَ ۡيك َِم َن ۡٱل ِكت َ ٰـ ِب َوأ َ ِق ِمٱل‬
َّ ‫ص َل ٰوةَۖ ِإنَّٱل‬ ِ ُ ‫ۡٱتلُ َمآأ‬

“Bacalah apa yang telah diwahyukan kepadamu, yaitu Al Kitab (Al Qur’an) dan
dirikanlah shalat. Sesungguhnya shalat itu mencegah dari perbuatan keji dan munkar.Dan
sesungguhnya mengingat Allah (shalat) adalah lebih besar keutamaanya dari ibadah
lainnya. Dan Allah Maha Mengetahui apa-apa yang kamu kerjakan ‘ (Q.S. Al-Ankanbut :
45)

Untuk itulah dalam mengisi bulan rajab tersebut maka perlu adanya suatu kegiatan,
khususnya di Dusun V Kongsi DESA PATUMBAK-I yang dapat mengantarkan
masyarakat/warga Dusun V Kongsi agar memperoleh hikmah dari peristiwa Isra Mi’raj dan
tujuan pelaksanaan shalat fardhu 5 waktu. Kegiatan ini antara lain berupa pembacaan
sholawat Ad-dhiba’i dan Ceramah Umum Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW.
Dengan kegiatan ini diharapkan masyarakat/warga Dusun V Kongsi bisa mengenal kembali
sejarah hidup Nabi Muhammad SAW dan mereka dapat melaksanakan shalat dengan benar
sehingga tujuan daripada ibadah shalat yaitu menjadi orang yang bertaqwa dapat tercapai.
IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

B. NAMA KEGIATAN
Kegiatan ini diberi nama “Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1439 H”

C. TEMA KEGIATAN
Tema kegiatan ini adalah “ Dengan memperingati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1439
H, kita tingkatkan keimanan dan ketaqwaan dalam rangka mencetak generasi yang
berakhlakul karimah “.

D. TUJUAN KEGIATAN
Adapun maksud dan tujuan diselenggarakannya “Peringatan Isra’ Mi’raj Nabi
Muhammad SAW” antara lain adalah sebagai berikut :
a. Menerapkan makna sholat dalam kehidupan sehari-hari.
b. Meningkatkan kualitas iman dan taqwa.
c. Menciptakan dan meneladani sifat mulia Nabi Muhammad SAW bagi para pemuda.
d. Memperat tali silaturahmi dan meningkatkan ukhuwah islamiyah antar
masyarakat/warga Dusun V Kongsi.

E. WAKTU DAN TEMPAT


Hari : Minggu , 22 April 2018
Tempat : Mushola Nurul Iman
Jam : 20.00 WIB s/d selesai.

F. TARGET DAN SASARAN


Dalam acara Isra’ Mi’raj ini, kami mengambil target dan sasaran sebagai berikut:
a. Masyarakat/Warga Dusun V Kongsi PATUMBAK-I.
b. Undangan yang ditentukan panitia.
IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

G. SUSUNAN PANITIA

SUSUNAN PANITIA PERINGATAN ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW


(27 RAJAB 1439 H)

KETUA : Fahrezi Hermawan

SEKRETARIS : Rindhira Humairah

BENDAHARA : Titi Yolanda Rizky

SIE ACARA : 1. Galuh Tri Ambarikso


2. Dedek Herwansyah Sembiring,S.pd
3. Indah Sari Hasibuan
4. Anastasya Sihombing

SIE PERLENGKAPAN : 1. Jaka Pramana


2. Riky Yurisditira
3. Seluruh Anggota Muda/i

SIE KONSUMSI : 1. Anggi Gustari


2. Veronika Bangun
3. Anisa Aulia
4. Mella
5. Dewi
6. Rani

SIE DEKORASI : 1. Fadia Sitepu


2. Seluruh Anggota muda/i

SIE DOKUMENTASI : 1. Mas Bagus Bimantara


2. Ridho Rahmadillah

SIE KEAMANAN : 1. Hazizi Dizky Hartedy


2. Dio Gusti Randa
3. Zahilul Muhibah
IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

4. Dede Syahbana Lubis

SIE TERIMA TAMU : 1. M. Pramudya Farhan


2. Anggi Gustari
IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

H. ANGGARAN DANA

1. Ustadz Rp 500.000,-

2. Perlengkapan Rp 100.000,-

3. ATK Rp 50.000,-

4. Konsumsi Rp2000,- x 200 bungkus + Rp 450.000,-


Bolu
5. Sound System Rp 500.000,-

6. Air Mineral ( 5 kotak ) Rp 100.000,-

7. Tenda ( 2 tenda 1 Pentas ) Rp 700.000,-

8. Kursi Rp1000,- x 100 Rp 100.000,-

9. Lampu/Genset Rp 100.000,-

10. Biaya Tak Terduga Rp 200.000,-

JUMLAH Rp 2.800.000,-

Terbilang : dua juta delapan ratus ribu rupiah


IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

I. SUSUNAN ACARA

SUSUNAN ACARA
KEGIATAN ISRA’ MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW (1439 H)
WAKTU ACARA PENANGGUNG JAWAB
20.00 - 20.15 Persiapan SIE Acara
20.15 – 20.20 Pembukaan Protokol Saudara Galuh Tri Ambarikso dan
Anastasya Sihombing

Tilawatul Qur’an
20.20 – 20.40

20.40 – 21.00 Kata Sambutan: 1. Saudara Fahrezi Hermawan


1. Ketua Panitia 2. Saudara Dedek Herwansyah
2. Ketua Muda Mudi Sembiring, S.pd
3. Ketua BKM 3. Bapak Purnomo Budi
4. Kepala Dusun V kongsi 4. Bapak Herma Gustari
5. Kepala Desa Patumbak 1 5. Bapak Irwansyah Lubis, SH
21.00 – 21.15 Hiburan “Pop Song” SIE Acara
21.15 – 23.00 Penceramah

23.00 – 23.05 Do’a

23.05 – 23.10 Penutup Saudara Galuh Tri Ambarikdo dan


Anastasya Sihombing
IKATAN REMAJA MUSHOLLAH ( IRMUS ) NURUL IMAN
DUSUN V KONGSI DESA PATUMBAK 1
KECAMATAN PATUMBAK
Sekretariat : Jalan Pertahanan Ujung Patumbak 1 Dusun V Kongsi Kecamatan Patumbak, Kabupaten Deli Serdang, Kode Pos : 20361

J. PENUTUP
Atas nama Keluarga Besar Ikatan Muda-Mudi Musholah NURUL IMAN Dusun V
Kongsi DESA PATUMBAK-I, kami selaku panitia mengharapkan dukungan moriil
maupun materiil untuk kesuksesan kegiatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW ini. Hal-
hal yang belum tercantum dalam proposal ini akan diatur kemudian. Semoga kegiatan ini
terselenggara sesuai dengan harapan dan keinginan kita dan Allah SWT berkenan meridhoi
kita, Amin Amin Yaarabbalamin.

Patumbak, …………………………..

Ketua Panitia Sekretaris Bendahara

Fahrezi Hermawan Rindhira Humairah Titi Yolanda


Rizky

Diketahui Oleh :

Ketua BKM Sekretaris BKM

Purnomo Budi Syalim Musa


Syafi’I

Disetujui Oleh :
Kepala dusun V Kongsi

Herma Gustari

Anda mungkin juga menyukai