Anda di halaman 1dari 5

D.

PEMERIKSAAN FISIK

Dari pemeriksaan fisik didapatkan data yaitu :

a. keadaan umum Composmentis

b. Tanda-tanda vital TD : 130/90 mmHg, R: 20 x/mnt S: 360C, N: 80

x/menit

c. Berat badan sebelum sakit : 54 kg , Berat badan selama dirumah sakit

:51 kg.

a) Pemeriksaan Heat toe toe

Kepala :Bentuk mesosepal

Rambut : warna hitam, bersih, lembab

Kulit kepala : bersih, tidak berketombe, tidak ada lesi

Mata : mengunakan kaca mata, penglihatan kurang baik, kontungtiva

tidak anemis, sklera tidak ikhterik.


Hidung : bersih, tidak ada secret, tidak ada pembesara polip, fungsi

penciuman normal

Mulut : lidah bersih, mukosa lembab, tidak ada karang gigi, gusi baik

tidak ada perdarahan

Telinga : bersih, simetris, tidak ada gangguan pendengaran

Dada : Paru – Paru : I : Simetris, Perkembangan dada Kanan – kiri sama.

P : Vocal Fremitus kanan dan kiri sama

P : Suara Sonor

A : Bunyi Vesikuler tidak ada hambatan

Jantung : I : Ictus kordis Tampak

P : Ictus kordis teraba

P : Suara redup

A : Bunyi jantung s1 dan s2 reguler


Abdomen : I : bentuk simetris, tidak ada asites

A : Peristaltic Usus 10 x / menit

P : Tympani kuadran 1,2,3,4

P : Tidak ada nyeri tekan,

Ekstermitas : Atas : tangan kiri terpasang infuse RL 20 tpm, tidak ada edema

Bawah : tidak ada odema, sering kesemutan pada telapak kaki

Genetalia : tidak ada kelainan, tidak terpasang DC tidak ada

luka.

Anus : tidak terdapat iritasi disekitar anus.

Endokrin : tidak ada pembesaran kelenjar tyroid, Haus dan lapar

berlebihan, keringat berlebihan.

Psikiatri : kontak mata buruk, gelisah, cemas akan keadaanya.


Askep Klien Diabetes mellitus Created by @ Ismail, S.Kep, Ns, M.Kes

Pemeriksaan Penunjang

1. Data laboratorium yang berhubungan

Tanggal :

Test Hasil Normal

ALT : 16,4 (10-40)

AST : 14,8 (10-42)

BUN : 22,1 (7-18)

Creatinin : 1,22 (0,6-1,3)

Glukosa : 551,9 mg/dL (80-120)

Ureum : 47,29 (20-40)

RBC : 3,81106/µl (3,7-6,5)

HGB : 10,19/dL (12-18)


HCT : 31,6 % (47-75)

MCV : 82,9 Fl (80-99)

MCH : 26,5 Fl (27-31)

PLT : 386 103/µl (150-450)

RDW : 42,2 Fl (35-47)

PDW : 9,9 Fl (9-13)

MPV : 8,4 Fl (7,2-11,1)

Differential

MXD : 6,2% (0-8)

Neut : 87,3% (40-74)

Lym : 1,6 103/µl (1-3,7)

Mxd : 1,6 103/µl (0-1,2)

Neut : 21,9 103/µl (1,5-7)

2. Pemeriksaan radiologi

-
3. Hasil konsultasi

-
4. Pemeriksaan penunjang diagnostic lain

a. GDS ≥ 200 mg/dl

b. GPP ≥ 126

c. TTGO ≥20

REFERENSI : https://www.slideshare.net/mobile/ranasorana5/askep-diabetes-melitus

Anda mungkin juga menyukai