Anda di halaman 1dari 1

Tindak lanjut hasil Pemeriksaan dari BBPOM Medan

Hasil Pemeriksaan BBPOM

1. Tidak memiliki buku standart dan peraturan perundang-undangan terbaru seperti FI edisi V
2. Tidak memiliki ruang penyimpanan yang memadai yang sesuai kriteria penyimpanan obat
3. Kebersihan dan kerapihan bangunan kurang dipelihara/dijaga
4. Tidak memiliki timbangan obat
5. SPB (BA penyerahan/serah terima obat) tidak diarsipkan bersama dengan SP (LPLPO)
6. BA serah terima obat ada yang tidak ditandatangani oleh tenaga teknis kefarmasian
contoh:BA no.027/7869/VII/2019 ; BA no.027/5482.C/V/2019
7. Pada saat penerimaan barang tidak dilakukan pemeriksaan NIE dan No batch
8. Pencatatan kartu stok dilakukan sekali sebulan. Pada kartu stok tidak diisi tanggal kadaluarsa
dan nomor batch
9. Obat kadaluarsa masih ada yang bercampur dengan obat layak jual. Contoh stesolid tablet

Anda mungkin juga menyukai