Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Nama Sekolah : SMK As-Shiddiqin


Mata Pelajaran : Sistem Komputer
Kelas / Semester : X/I
Materi Pokok : Menganalisis relasi logika dasar, kombinas
(NOT, AND, OR); (NOR, NAND, EXOR,
EXNOR); (Flip flop, counter)
Alokasi Waktu : 12 JP

A. Kompetensi Inti
KI-3 Memahami, Menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan
lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika pada tingkat teknis, spesifik, detil
dan kompleks, berknaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dalam konteks pengembangan potensi diris ebagai bagian daari
keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional dan
internasional.
KI-4 Melaksanakan tugas spesifik, dengan menggunakan alat, informasi dan prosedur
kerja yan glazin dilakukan serta menyelesaikan masalah sederhana sesuai dengan
bidang dan lingkup kerja Teknik Komputer dan Informatika. Menampilkan kerja
mandiri dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji
secara efektif, kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan
solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas kesiapan, meniru, membiasakan
gerak mahir, menjadikan gerak alami, sampai dengan tindakan orisinal dalam
ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di seklah,
serta mampu melaksanakan tugas spesifik dibawah pengawasan langsung.

B. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari materi ini, tujuan pembelajaran yang diharapkan dapat dicapai
siswa adalah sebagai berikut :
1. Menganalisis dan menjelaskan logika dasar, kombinasi dan sekuensial (NOT, AND,
OR); (NOR, NAND, EXOR, EXNOR); (Flip flop, counter)
2. Membuat rangkaian fungsi gerbang logika dasar, kombinasi dan sekuensial NOT,
AND, OR); (NOR, NAND, EXOR, EXNOR); (Flip flop, counter)

C. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


1. Kompetensi Dasar
3.2 Menganalisis relasi logika dasar, kombinasi dan sekuensial (NOT, AND, OR);
(NOR, NAND, EXOR, EXNOR); (Flif Flop, Counter)
4.2 Merangkai fungsi gerbang logika dasar, kombinasi dan sekuensial (NOT, AND,
OR); (NOR, NAND, EXOR, EXNOR); melalui ujicoba (Flip flop, counter)
2. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.2.1 Menjelaskan logika dasar
3.2.2 Menjelaskan level sinyal digital
3.2.3 Menjelaskan simbol gerbang-gerbang logika dasar dan fungsi keluarannya
3.2.4 Menjelaskan truth table dari gerbang logika dasar
3.2.5 Mengkombinasikan gerbang-gerbang dasar secara sekuensial
3.2.6 Menerapkan gerbang NAND dan NOR untuk membentuk rangkaian SC Flip-
flop, J-K Flip flop dan D flip-flop;
3.2.7 Menjelaskan time line sinyal rangkaian digital
4.2.1 Membuat truthtable dari gerbang-gerbang dasar
4.2.2 Membuat rangkaian gerbang-gerbang kombinasi secar sekuensial
4.2.3 Menentukan fungsi keluaran dari rangkaian gerbang kombinasi
4.2.4 Membuat rangkaian flip-flop (S-C, J-K, D)
4.2.5 Membuat rangkaian counter (binary, decade, up-down dari flip flop)

D. Materi Pembelajaran
1. Sistem logika digital
2. Level sinyal digital
3. Sinyal clock digital
4. Gerbang AND, OR, dan NOT
5. Truth table
6. Gerbang NAND, NOR
7. EXOR, EXNOR
8. S-C flip flop
9. J-K flip flop
10. T flip flop
11. D flip flop
12. Time line
13. Binary counter
14. Decade counter
15. Up-down counter
16. BCD counter

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik (Scientific)
Metode : Ceremah, Diskusi, Searching di internet

F. Media Pembelajaran
 Media : White board, Board marker, penghapus, LCD Proyektor, Laptop,
 Alat/Bahan : Buku Ajar Sistem Komputer, Internet

G. Sumber Belajar
Buku Ajar Sistem Komputer Kelas X

H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


1) Kegiatan Awal ( ± 10 % dari Total waktu Pertemuan )
Orientasi :
Guru memberikan salam dilanjutkan dengan perkenalan dan absensi.
Apresepsi :
Guru memberikan gambaran analisis dan peninjauan lapangan analisis kebutuhan
analisis kebutuhan sumber daya dan perangkat dalam telekomunikasi
2) Kegiatan Inti (± 75 % dari Total waktu Pertemuan )
 Mengamati
Tayangan atau gambar relasi logik dan fungsi gerbang dasar yang dinyatakan
dalam 4 pernyataan yaitu simbil, tabel kebenaran, persamaan fungsi, dan sinyal
fungsi waktu
 Menanya
Mengajukan pertanyaan terkait tayangan atau gambar atau hal-hal yang
berhubungan dengan relasi logik dan fungsi gerbang dasar.
 Mengeksplorasi
 Mengeksplorasi fungsi masing-masing gerbang untuk 2 buah input data
masing-masing 8 bit
 Mengeksplorasi operasi logik untuk memecahkan masalah
 Mengasosiasi
 Membuat ulasan tentang hubungan antara nama gerbang (AND, OR, dan
NOT) dengan hasil keluaran.
 Mendiskusikan hasil pemecahan masalah menggunakan operasi logik secara
berkelompok
 Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang pemecahan masalah menggunakan
operasi logik.
3) Kegiatan Akhir (± 15% dari Total waktu Pertemuan)
Menyimpulkan materi sesuai dengan kompetensi dan indikator yang digunakan secara
umum pada komputer jaringan. Guru mengevaluasi materi yang telah diberikan

I. Penilaian Hasil Pembelajaran


1. Tugas
Menyelesaikan masalah tentang relasi logik dan fungsi gerbang
2. Observasi
Mengamati kegiatan/aktivitas siswa secara individu dan dalam diskusi dengan cheklist
lembar pengamatan atau dalam bentuk lain
3. Portofolio
 Membuat laporan tentang hasil kerja mandiri/kelompok
 Bahan Presentasi
4. Tes
Tes tulis / Essay
Penilaian Kinerja
Aspek yang Jumlah
Sikap Pengetahuan Keterampilan
No dinilai Skor
Nama 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1
2
3

Kriteria Penskoran : 1 = Kurang 2 = Cukup 3 = Baik 4 = Amat Baik


Kriteria Penilaian : Jumlah skor <3 :D
4 < Jumlah skor <6 :C
4 < Jumlah skor <6 :B
10 < Jumlah skor < 12 :A

Rubrik Penilaian Kinerja :


No Aspek yang Keterangan
dinilai
1 = Tidak aktif dalam pembelajaran
2 = Cukup aktif dalam pembelajaran
1. Sikap
3 = Aktif dalam pembelajaran
4 = Amat aktif dalam pembelajaran
1 = Tidak memahami konsep pemecahan masalah
2 = Cukup memahami konsep pemecahan masalah
2. Pengetahuan
3 = Memahami konsep pemecahan masalah
4 = Amat memahami konsep pemecahan masalah
1 = Tidak terampil melaksanakan prosedur pemecahan
masalah
2 = Cukup terampil melaksanakan prosedur pemecahan
3. Ketrampilan masalah
3 = Terampil melaksanakan prosedur pemecahan masalah
4 = Amat terampil melaksanakan prosedur pemecahan
masalah

1. Instrumen Penilaian Hasil Belajar :


Tes Tertulis
Pedoman Penskoran :
No Uraian Skor
Kunci Jawaban Soal Uraian
1 Gerbang Logika (Logic Gates) adalah sebuah entitas untuk
melakukan pengolahan input-input yang berupa bilangan
biner (hanya terdapat 2 kode bilangan biner yaitu, angka 1
20
dan 0) dengan menggunakan Teori Matematika Boolean
sehingga dihasilkan sebuah sinyal output yang dapat
digunakan untuk proses berikutnya
2 Sinyal Analog adalah sinyal data dalam bentuk gelombang
yang kontinyu, yang membawa informasi dengan mengubah
karakteristik gelombang. Dua parameter/ karakteristik
terpenting yang dimiliki oleh isyarat analog adalah amplitude
dan frekuensi. Isyarat analog biasanya dinyatakan dengan 20
gelombang snus, mengingat gelombang sinus merupakan
dasar untuks emua bentuk isyarat analog.
Gelombang pada sinyal analog yan gumumnya berbentuk
gelombang sinus memiliki tiga variabel dasar yaitu
Amplitudo, frekuensi dan phase.
3

20
4

20

5 Rangkaian JK Flip Flop

20

Skor maksimal untuk soal uraian : 100

−𝑏 ± √𝑏 2 − 4𝑎𝑐
𝑥=
2𝑎
Nilai = Skor yang di peroleh x 100
Skor maksimal (100)

Mengetahui: Cianjur, Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

HIKMAT KURNIA, S.Pd. JUBAEDAH


LEMBAR KERJA SISWA
( Tugas Perorangan )

ESSAY
1. Apa yang dimaksud dengan gerbang logika?
2. Jelaskan apa itu yang dimaksud dengan level sinyal digital?
3. Gambarlah simbol gerbang logika AND, NOT, dan OR
4. Tuliskanlah tabel kebenaran dari gerbang EXOR.
5. Buatlah rangkaian J-K Flip flop dengan benar!

Anda mungkin juga menyukai