Anda di halaman 1dari 3

Image-J adalah sebuah software untuk pengolahan gambar digital berbasis Java.

Image J dapat
menampilkan, mengedit, menganalisa, memproses, menyimpan dan mencetak gambar 8-bit, 16-bit dan
32-bit. Pada kali ini saya akan mencoba menghitung tinggi pohon palem menggunakan image J. Berikut
langkah-langkah nya :

1. Pertama-tama, download aplikasi Image J di laman web nya. Kemudian tunggu hingga proses instalasi
selesai.

2. Jalankan aplikasi image J, berikut tampilan awal image J :

Gambar 1 Tampilan awal image J

3. Setelah itu, untuk mulai menghitung kita buka dulu foto yg akan di analisis tinggi nya, caranya dengan
klik open, kemuadia pilih foto yg akan di analisis seperti gambar berikut

Gambar 2 Cara Membuka Gambar di Image J

Anda mungkin juga menyukai