Anda di halaman 1dari 3

Biomolekuler dan Bioteknologi

Kompetensi Indikator Nomor Soal


Peserta didik mampu memahami dan Menjelaskan proses 22
menguasai pengetahuan tentang struktur yang terjadi pada
dan fungsi sel organel sel
Mengidentifikasi ciri-ciri 23
sel tumbuhan yang
Pemahaman dan Pengetahuan

menunjang fungsi
tertentu
Peserta didik mampu memahami dan
menguasai pengetahuan tentang
karakteristik DNA dan RNA
Peserta didik mampu memahami dan Mengidentifikasi proses 24
menguasai pengetahuan tentang yang terjadi pada
metabolisme sel (katabolisme dan proses anabolisme
anabolisme) karbohidrat
Mengidentifikasi hasil 25
akhir dari proses
katabolisme
Peserta didik mampu memahami dan Menjelaskan bioproses 26
menguasai pengetahuan tentang yang terjadi pada
bioteknologi konvensional dan modern produk bioteknologi
Peserta didik mampu mengaplikasikan
pengetahuan dan pemahaman yang
berkaitan dengan percobaan tentang
transpor membran
Peserta didik mampu mengaplikasikan Menjelaskan kerja 27
pengetahuan dan pemahaman tentang sifat enzim berdasarkan
enzim dan kinerjanya perumpamaan
kasus/proses yang
terjadi di dalam tubuh
Peserta didik mampu mengaplikasikan
Aplikasi

pengetahuan dan pemahaman tentang


mekanisme reaksi katabolisme dan
anabolisme
Peserta didik mampu mengaplikasikan Mengidentifikasi proses 30
pengetahuan dan pemahaman tentang yang terjadi pada tahap
sintesis protein tertentu dari proses
sintesis protein
Peserta didik mampu mengaplikasikan Menjelaskan bioproses 28
pengetahuan dan pemahaman tentang yang terjadi pada
pembelahan sel proses pembelahan sel
Menentukan ciri yang 29
dihasilkan pada tahap
tertentu dari proses
spermatogenesis dan
oogenesis
Peserta didik mampu mengaplikasikan Menjelaskan implikasi 31
pengetahuan dan pemahaman tentang hasil bioteknologi pada
penerapan bioteknologi dalam kehidupan manusia dan
sehari-hari lingkungan
Peserta didik mampu menggunakan nalar Menginterpretasi 32
yang berkaitan dengan percobaan tentang proses perpindahan
transpor membran molekul berdasarkan
percobaan
Penalaran

Peserta didik mampu menggunakan nalar


yang berkaitan dengan percobaan kinerja
enzim
Peserta didik mampu menggunakan nalar
yang berkaitan dengan keterkaitan antara
struktur dan fungsi gen, DNA, kromosom
dalam prinsip pewarisan sifat
Genetika dan Evolusi
Peserta didik mampu memahami dan Menentukan 35
menguasai pengetahuan tentang prinsip persentase hasil
pewarisan sifat persilangan pada F2
yang memiliki fenotip
dan atau genotip
tertentu apabila F1
disilangkan dengan
Pemahaman dan Pengetahuan

sesamanya atau
dengan fenotip lain
Memprediksi fenotip 36
dan genotip (parental
F1/F2) dari persilangan
yang tidak diketahui
berdasarkan diagram
persilangan
Peserta didik mampu memahami dan Menentukan diagram 33
menguasai pengetahuan tentang mutasi gen mutasi yang tepat
dan kromosom berdasarkan
pernyataan yang
diberikan
Peserta didik mampu memahami dan Menentukan contoh 34
menguasai pengetahuan tentang teori teori evolusi menurut
evolusi pendapat ilmuwan
tertentu
Peserta didik mampu mengaplikasikan Dapat menjelaskan 37
pengetahuan dan pemahaman tentang pola- alasan mengapa
Aplikasi

pola hereditas muncul fenotip tertentu


hasil persilangan yang
disebabkan adanya
pautan gen
Peserta didik mampu mengaplikasikan Memprediksi 40
pengetahuan dan pemahaman tentang kemungkinan
hereditas manusia dalam peta silsilah anak/cucunya yang
mendapatkan sifat dari
kedua orang tuanya
berdasarkan peta
silsilah pada diagram
perkawinan
Peserta didik mampu mengaplikasikan Menjelaskan alasan 39
pengetahuan dan pemahaman tentang mengapa terjadi variasi
mekanisme evolusi pada beberapa mahluk
hidup berdasarkan
kasus yang diberikan
Peserta didik mampu menggunakan nalar Mengidentifikasi 38
yang berkaitan dengan penelusuran contoh/kasus lain yang
hereditas manusia disebabkan adanya
gen yang menurunkan
Penalaran

sifat tertentu pada


manusia
Peserta didik mampu menggunakan nalar
yang berkaitan dengan keterkaitan antara
proses mutasi dan adanya mutasi/kelainan
sifat pada makhluk hidup

Anda mungkin juga menyukai