Anda di halaman 1dari 1

SD NEGERI KOWEL 3 PAMEKASAN NILAI 10. Hasil penjumlahan 2.321.465 + 2.712.810 yaitu ....

PENILAIAN HARIAN TAHUN PELAJARAN 2018-2019 a. 4.750.275


Cerdas, Sehat, Berbudi Luhur
b. 4.650.115
c. 5.113.175
Nama : ............................. No absen : …………………
d. 5.034.275
Kelas : VI (Enam ) Matematika Pertemuan 1 (KD 3.3)
B.Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan jawaban yang benar!
1. Tentukan hasil penjumlahan berikut!
A. Ayo mengisi dengan jawaban yang tepat!
a. 3.475 + 2.190 =...
1. Lambang bilangan empat juta enam ratus delapan puluh satu ribu tiga ratus
b. 1.250 + 4.500 = ...
tujuh puluh empat, yaitu ....
2. Tuliskan nilai angka 3 pada bilangan-bilangan berikut!
a.4.681.374
a. 1.350.456
b. 4.618.374
b. 1.254.390
c. 4.681.734
3. Hasil penjumlahan 1.890.760 + 2.000.000 yaitu ....
d. 4.681.774
4. Hasil penjumlahan 1 .500.000 + 2.354.000 yaitu ....
2. Angka tempat 5 pada bilangan 2.456.237 adatah ....
5. H asilpenjumlahan 113.000 + 90.000 yaitu....
a. ratusan ribu
b. puluhan ribu
c. puluhan
d. jutaan
3. Angka 6 pada bilangan 1.265.890 menempati nilai ....
a. ratusan ribu
b. puluhah ribu
c. ribuan
d. jutaan
4. Hasil penjumtahan dari 2.350 + 1.450 yaitu....
a. 2.800
b. 3.800
c. 4.800
d. 5.800
5. Satu juta empat ratus lima puluh ribu tiga ratus enam puluh lima ditulis ....
a. 1.450.365
b. 1.405.365
c. 1.450.306
d. 1.405.305
6. Hasil penjumlahan 1.270.865 + 2.350.650 yaitu ....
a. 3.115.775
b. 3.421.656
c. 3.621 .515
d. 3.218.515

Pertemuan 1| 1

Anda mungkin juga menyukai