Anda di halaman 1dari 1

Resiko kekurangan volume cairan berhubungan dengan peningkatan kehilangan cairan

· Tujuan :Volume cairan tetap seimbang

· Kriteria Hasil :Volume cairan tetap seimbang ditandai dengan turgor kulit baik,
membrane mukosa lembab, TTV dalam batas normal

Intervensi

a. Kaji tanda-tanda dehidrasi

b. Observasi TTV

c. Anjurkan orang tua untuk tetap memberikan cairan peroral

d. Jelaskan kepada orang tua pentingnya cairan yang adekuat bagi tubuh

e. Kolaborasi pemberian cairan parenteral

rasional

· Sebagai dasar dalam menentukan tindakan selanjutnya

· Perubahan TTV merupakan indicator terjadinya dehidrasi

· Untuk mengganti cairan tubuh yang hilang

· Peningkatan pengetahuan mengembangkan kooperatif orang tua dalam tindakan keperawatan

· Untuk memenuhi kebutuhan cairan klien

Anda mungkin juga menyukai