Anda di halaman 1dari 2

MANAJEMEN BBLR

No.Dokumen :414/UKP/2020
No. Revisi : 01
SOP
Tanggal Terbit : 5 Januari 2020
Halaman : 1/2
UPTD dr Ni Luh Toni Parwati
PUSKESMAS NIP. 197104162000122003
TAMPAKSIRING II
1.Pengertian Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) adalah bayi yang lahir dengan berat
kurang dari 2500 gram tanpa memandang gestasi ( berat lahir adalah
berat bayi yang ditimbang dalam 1 jam setelah lahir).
2.Tujuan Sebagai acuan untuk menerapkan langkah-langkah untuk melakukan
manajemen BBLR
3. Kebijakan Keputusan Kepala Unit Pelaksana Teknis Daerah Pusat Kesehatan
Masyarakat Tampaksiring II Nomor : 440/068/PUSK/1/2020 Tentang
pelayanan klinis
4.Referensi 1. Undang Undang RI No. 38 Tahun 2014 tentang Pelayanan
Klinis
2. Peraturan mentri Kesehatan RI No. 10 tahun 2015 tentang
standar Pelayanan Keperawatan di Rumah sakit Khusus
3. Keputusan Mentri Kesehatan RI No. HK 02.02 MENKES
5142015 tentang Panduan Praktik Klinis bagi Dokter di
Fasilitas Kesehatan Tingkat Pertama
5. Prosedur Alat dan Bahan:
1. Timbangan
2. Tabung O2 lengkap
3. Meteran
4. 1 set alat resusitasi
5. APD
6. Langkah-langkah 1. Siapkan alat, cuci tangan dan pakai APD
2. Lakukan pemeriksaan fisik seperti mengukur berat badan bayi,
lingkar dada, lingkar kepala,panjang badan
3. Stabilisasi suhu, jaga bayi tetap hangat (KMC)
4. Jaga jalan nafas tetap bersih dan terbuka
5. Lakukan penilaian segera kondisi bayi tentang tanda vital :
pernafasan, denyut jantung, warna kulit, dan aktifitas (APGAR
Skor)
6. Jelaskan kepada ibu dan keluarganya tentang keadaan bayinya
sambil menjelaskan tindakan dan rujukan yang akan dilakukan
7. Pasang infus dengan cairan intravena (Ringer Laktat)
8. Lakukan rujukan serta pemantauan pada bayi dalam perjalanan
merujuk
7.Bagan Alir
Lakukan pemeriksaan
Siapkan alat dan
fisik
pakai APD

Jaga jalan
Stabilkan suhu
nafas tetap
bayi tetap hangat
bersih dan
terbuka
Lakukan
penilaian segera
(APGAR Skor)

Jelaskan hasil pemeriksaan Pasang infuse IVFD


kepada ibu dan keluarga RL

Lakukan rujukan

8. Hal-hal yang perlu Ruangan yang hangat dan penerangan yang cukup
diperhatikan

9. Unit terkait Ruang Bersalin

10. Dokumen terkait - Rekam Medik


- Buku KIA
11. Rekaman historis No. Yang diubah Isi perubahan Tanggal mulai
perubahan diberlakukan
1 UPT. Kesmas Menjadi UPTD. 5 Januari 2020
Tampaksiring II Puskesmas
Tampaksiring II
2 Langkah langkah Dari 5 Januari 2020
menggunakan
kalimat kerja
menjadi kalimat
perintah
3 Bagan alir Dari 5 Januari 2020
menggunakan
kalimat kerja
menjadi kalimat
perintah

Anda mungkin juga menyukai