Anda di halaman 1dari 1

IDENTIFIKASI SPESIMEN

No. Dokumen No. Revisi Halaman


02.01.0500 01 1/1
RS. SIDO WARAS

Ditetapkan
Tanggal Terbit Direktur Rumah Sakit Sido Waras
Standar Prosedur
Operasional 05.03.2017

Lany Dwi Kurniawati S., dr.M.Kes


Pengertian Proses kegiatan melakukan identifikasi apakah jenis spesimen
yang diambil telah sesuai dengan jenis permintaan pemeriksaan
laboratorium
Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah untuk menghindari
kesalahan dalam proses analisa spesimen.
Kebijakan 1. Peraturan Direktur Rumah Sakit Sido Waras Nomor
014G/PD/RSSW/Dir/IX/2016 tentang Kebijakan Pelayanan
Laboratorium Klinik Rumah Sakit Sido Waras.
2. Keputusan Direktur Rumah Sakit Sido Waras Nomor :
054B/SK/RSSW/Dir/XI/2016 tentang Pedoman Pelayanan
Instalasi Laboratorium Klinik Rumah Sakit Sido Waras.
Prosedur 1. Serahkan formulir permintaan dan specimen yang didapat
kepada petugas bagian administrasi.
2. Cocokkan spesimen dengan formulir permintaan yang di terima
tersebut meliputi :
 Jenis spesimen
 Kondisi spesimen
3. Lakukan registrasi jika spesimen sudah sesuai dengan formulir
permintaan.
Unit terkait 1. Instalasi Laboratorium Klinik

Anda mungkin juga menyukai