Anda di halaman 1dari 6

A.

LATAR BELAKANG

Islam adalah agama yang sangat memperhatikan dan memuliakan para


pemuda. Pemuda adalah kelompok masyarakat yang memiliki berbagai kelebihan
dibandingkan dengan kelompok masyarakat lainnya , diantaranya mereka relatif
masih bersih dari pencemaran (akidah maupun pemikiran), mereka memiliki
semangat yang kuat dan kemampuan mobilitas yang tinggi.

Akan tetapi jika kita menyaksikan kondisi mayoritas umat islam khususnya
pemuda Islam saat ini maka terlihat bahwa sebagian besar umat berada pada keadaan
yang sangat memprihatinkan. pemuda-pemudi generasi sekarang sangatlah berbeda
dengan generasi terdahulu dari segi pergaulan atau sosialisasi, cara berpikir dan cara
menyelesaikan masalah. Pemuda zaman dahulu lebih berpikir rasional dan jauh
kedepan, dalam arti mereka tidak asal berpikir maupun bertindak, tetapi
merumuskannya secara matang dan mengkajinya kembali dengan melihat dampak-
dampak yang akan muncul dari berbagai aspek dan pemuda zaman dahulu lebih aktif
dalam kegiatan sosial. Sedangkan pemuda zaman sekarang masih terkesan apatis
terhadap masalah-masalah sosial di lingkungannya. Mereka telah terpengaruh dalam
hal pergaulan bebas, kenakalan remaja, penyalahgunaan narkoba bahka kemajuan
teknologi yang seharusnya menfasilitasi dalam menambah wawasan dan bertukar
informasi justru disalahgunakan.

Pemuda saat ini bagaikan buih terbawa banjir tidak memiliki bobot dan tidak
memiliki nilai. Dalam melaksanakan ajaran Islam, mayoritas mereka tidak berusaha
mengamalkan keseluruhan kandungan Al Qur’an dan As Sunnah, melainkan lebih
memilih pada bagian–bagian yang sesuai dengan keinginannya dan menghindari hal-
hal yang tidak sesuai dengan hawa nafsunya.

Agama islam sangat memberikan perhatian besar dalam upaya perbaikan


mental para pemuda karena pemuda merupakan penerus perjuangan bangsa terdahulu
untuk mewujudkan cita-cita bangsa, pemuda yang akan tongkat estafet dalam
menjalankan roda pemerinhtahan dan seluruh aspek dalam berbangsa dan bernegara,
sehingga pemuda menjadi harapan dalam kemajuan dan pembangunan suatu bangsa.

Sehubungan dengan latar belakang tersebut maka terbentuklah kegiatan


dengan nama “TABLIGH AKBAR” oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan
Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin (HMTL FT-UH) terkhusus pada
Departement Kerohanian selaku pelaksana dari program kerja yang diusulkan pada
rapat kerja Badan Eksekutif HMTL FT-UH.
B. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan kegiatan yang akan dilaksanakan yaitu :
1. Meningkatkan wawasan, minat dan motivasi untuk belajar ilmu agama Islam
sehingga dapat diamalkan di kehidupan sehari-hari.
2. .

C. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


Kegiatan ini bernama “TABLIGH AKBAR” dengan tema kegiatan “Pemuda
dan Ulil Amri”.

D. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan “TABLIGH AKBAR” ini akan dilaksanakan pada :
Hari / tanggal : Ahad, 30 September 2018
Tempat : Masjid Harunarrasid Kec. Romang Lompoa, Kab. Gowa.
( Depan Kampus II Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin)

E. SASARAN DAN TARGET KEGIATAN


Sasaran kegiatan ini adalah anggota Himpunan Mahasiswa Teknik
Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin (HMTL FT-UH) dan
Umum.

F. SUSUNAN KEPANITIAAN
-terlampir

G. ANGGARAN BIAYA
-terlampir

H. PENUTUP
Demikianlah proposal dari kegiatan Tabligh Akbar ini kami sampaikan.
Syukur kami ucapkan bila kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar dan sukses
sesuai harapan kita bersama, dan dapat menjadi pertimbangan untuk bisa
berpartisipasi dalam mensukseskan acara ini. Atas segala bentuk partisipasi,
perhatian dan kepercayaan yang akan dan telah kami peroleh, kami mengucapkan
terima kasih.
Gowa, 12 September 2018

Badan Eksekutif Himpunan Mahasiswa Teknik Lingkungan


Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin
Periode 2018/2019

MUHAMMAD ZULKIFLI ANDI. MUH. RISWANDA


Ketua Umum Ketua Panitia

Menyetujui, Mengetahui,
Sekretaris Bidang Kemahasiswaan
Ketua Departemen Teknik Lingkungan Departemen Teknik Lingkungan
Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin Fakultas Teknik Universitas Hasanuddin

Dr. Eng. MuraliaHustim, ST., MT. Dr. Eng. MuraliaHustim, ST., MT.
NIP. 19720424 200012 2 001 NIP. 19720424 200012 2 001
c

LAMPIRAN I :
SUSUNAN KEPANITIAN
TABLIGH AKBAR
BADAN EKSEKUTIF HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK LINGKUNGAN
FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS HASANUDDIN
PERIODE 2018/2019

 Ketua : Andi Muhmmad Riswanda


 Sekretaris : Sabda Sari
 Bendahara : Fachmy Musfirah

 Divisi Acara
 Muh. Farid
 Asse Rajma Nur
 Tri Ramadhan Arifin

 Divisi Dana Dan Usaha


 Syamsul Alam
 St. Rahma Dzulalma Sebrilliana
 Nur Hayyu Alam
 Nurul Physkiawti Rusyadi
 Muh. Afief
 Riskya Aisyah Dalauleng

 Divisi Kesektariatan
 Amirul Wais Alqarni
 Nia Oktafiana
 Ulfa Azhar Maharani
 Arikah Nur Afifah

 Divisi Perlengkapan
 Muh. Ichwanul Iman I
 Iskandar Dodi
 Wahyudi Maulana
 Ghina Fauziah Makbul

 Divisi Hubungan Masyarakat


 Amanuddin Fajar Fisu
 Muhammad Muzammil
 Risqah Nur Auliyah
 A. Assyahra Tenri Olle

 Divisi Publikasi Dan Dokumentasi


 Fachrul Reza Asyhar
 Andi Ratifa Nurul Muhlisah
 Dewi Yunita Sari
 Devinda Apriani Herman

 Divisi Logistik
 Nadiah Aulia
 Nur Masita
 Melin Febrina

LAMPIRAN III :
RINCIAN
ANGGARAN DANA KEGIATAN
1 KESEKRETARIATAN
Plakat Pemateri 1 x @ Rp50.000 Rp. 50.000
Proposal 20 x @ Rp20.000 Rp. 400.000
Amplop Rp. 25.000
Kertas F4 Rp. 50.000
Sub Total Rp. 525.000
2 ACARA
ID Card panitia 70 x @ Rp3.000Rp. 210.000
Pemateri (Udztad) Rp. 1.000.000
Souvenir Pemateri dan
2 x @ Rp. 100.000 Rp. 200.000
Moderator
Souvenir Peserta 450 x @Rp. 3.000 Rp. 1.350.000
Sub Total Rp. 2.760.000
3 PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI
Spanduk “Printing” 2 x @Rp.100.000 Rp. 200.000
Pamphlet 20 x @Rp. 1000 Rp. 20.000
Sub Total Rp. 220.000
4 KONSUMSI
Snack 450 x @Rp. 5.000 Rp. 2.250.000
Konsumsi Pemateri dan 2 x @ Rp. 20.000 Rp. 40.000
Moderator
Sub Total Rp. 2.290.000
5 PERLENGKAPAN
Dekorasi ruangan Rp. 100.000
Balok Kayu 4 x @Rp50.000 Rp. 200.000
Sub Total Rp. 300.000
6 KESEKRETARIATAN Rp. 525.000
7 ACARA Rp. 2.760.000
8 PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI Rp. 320.000
9 KONSUMSI Rp. 2.290.000
10 PERLENGKAPAN Rp. 300.000
TOTAL Rp. 6.095.000

Anda mungkin juga menyukai