Anda di halaman 1dari 8

LK-5.

PENGEMBANGAN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


ON-1

Tujuan Kegiatan:

Mereviuw bahan pembelajaran dari unit materi pembelajaran dan mengembangkan


penyusunan rencana pelaksanaan pembelajaran.

Langkah Kegiatan:

1. Pengembangan Pembelajaran
a Peserta mengkaji sistematika penyusunan RPP berorientasi HOTS (LK-5)
b RPP disusun secara individu sesuai dengan jenjangnya berdasarkan pada
LK-3 yang telah dikerjakan pada kegiatan IN-2
c Melengkapi RPP dengan penilaian sikap, pengetahuan dan keterampilan.
d Penilaian pengetahuan memasukkan soal-soal HOTS yang telah disusun
pada LK-4 di kegiatan IN-2.
e Menyusun Bahan Ajar dan dilampirkan pada RPP.
2. Desain Pembelajaran Unit ke-2
a. Mendesain pembelajaran pada Lembar Kerja (LK-3) dengan ketentuan
(110’):
1. Unit pembelajaran ke-2 didesain untuk digunakan pada ON
2. Guru kelas (tematik terpadu):

 mendesain pembelajaran dengan memadukan minimal dua


mata pelajaran yang akan dilaksanakan pada On-3.
 Jika pada On-3 muatan mata pelajaran yang akan diajarkan
tidak ada unit pembelajarannya maka guru harus
mengembangkan sendiri muatan mata pelajaran tersebut dan
dipadukan dengan muatan mata pelajaran yang ada unit
pembelajarannya.
3. Desain Penilaian Pembelajaran
a Mengembangkan penilaian pembelajaran berdasarkan KD pada unit
pembelajaran yang terpilih pada LK-4.
b Menyusun soal HOTS dengan menggunakan LK-4 dengan langkah
kegiatan sebagai berikut:
1. Menyusun kisi-kisi soal pada LK-4.a
2. Menyusun soal pilihan ganda pada LK-4.b
3. Menyusun soal uraian pada LK-4.c
LK-5 PENGEMBANGAN RPP

Format Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP )

Satuan Pendidikan : SMP YP “17” 1 CILEGON


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
(Tema/Sub Tema/PB untuk SD)
Kelas/ Semester : IX/II
Materi Pokok : Report Teks
Alokasi Waktu : 2 x 40 Menit (1xpertemuan)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1: Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
KI 2: Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi,
gotong royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan
sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI 3: Memahami dan menerapkan pengetahuan (factual, konseptual, dan procedural)
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait
fenomena dan kejadian yang tampak mata.
KI 4: Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai,
merangkai, memodifikasi dan membuat), dan ranah abstrak (menulis, membaca,
menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan
sumber lain yang sama dalam sudut pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar (KD), Indikator Pencapaian Kompetensi

No KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Kompetensi Pengetahuan 3.9 Membandingkan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks
information report lisan dan tulis dengan
memberi dan meminta informasi terkait mata
pelajaran lain di Kelas IX, pendek dan
sederhana, sesuai dengan konteks
penggunaannya.
Kompetensi Keterampilan 4.9 Menyusun secara tulis teks information
report sangat
pendek dan sederhana.
C. Tujuan Pembelajaran
- Siswa dapat memilih jawaban yang tepat berdasarkan teks.
- Siswa dapat melengkapi teks rumpang.
- Siswa dapat membandingkan 2 teks yang berbeda.

D. Materi Pembelajaran
Fungsi sosial: untuk menggambarkan pengetahuan umum tentang orang,
benda, binatang, fenomena sosial, dan fenomena sosial, secara ilmiah dan
obyektif.
Struktur Teks:
- Menyebutkan jenis atau golongan dari objek yang dipaparkan.
- Unsur-unsur rincian deskripsi tentang obyek pada umumnya.
Unsur kebahasaan
- Kalimat deklaratif dan interogatif dalam simple present tense.
- Menggunakan relating verb atau linking verbs.
- Menggunakan general nouns.
- Nomina singular dan plural dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb.
- Ucapan, tekanan, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan.

E. Metode Pembelajaran
Discovery Learninig

F. Media Pembelajaran

G. Sumber belajar
Buku Paket Kelas IX
Internet
Berbagai macam teks report
Kertas portofolio
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan Ke 2
ALOKASI
TAHAP PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN WAKTU

A. Kegiatan Pendahuluan

Pendahuluan 1. Gerakan literasi sebelum memulai pelajaran.


(persiapan/orientasi)
(Literasi baca)
2. Peserta didik berdoa dipimpin oleh guru untuk
memulai pelajaran. (PPK Religius)
3. Guru mengabsensi kehadiran setiap peserta
didik. (PPK Integritas)
4. Peserta didik menjawab pertanyaan-
pertanyaan lisan guru mengecek penguasaan
kompetensi yang dipelajari sebelumnya.
Apersepsi 1. Peserta didik menyebutkan butir-butir pokok
kompetensi yang akan dipelajari dengan
fasilitasi guru.

Motivasi 1 Peserta didik menyimak informasi guru mengenai


kompetensi yang akan dicapai dan manfaatnya
dalam kehidupan sehari-hari.
2 Peserta didik menyimak guru menyampaikan garis
besar cakupan materi dan kegiatan yang akan
dilakukan.
B. Kegiatan Inti

Sintak Model Stimulasi


Pembelajaran 1 1. Peserta didik membaca teks report yang
diberikan oleh guru.
2. Peserta didik mampu mengidentifakasi teks report
bersama guru.
Problem Statement
1. Peserta didik diberikan 2 teks report untuk
diidentifikasi.
2. Guru memberikan instruksi untuk peserta didik
menuliskan generic structure dari teks report yang
telah mereka identifikasi.
Pengumpulan data
Peserta didik mampu membandingkan 2 teks
report yang diberikan oleh guru.
Pengolahan Data
Peserta didik mampu menyusunkan teks
report pada portofolio.
Pembuktian
Peserta didik mampu menyelesaikan LK yang
diberikan oleh guru.
Menarik Kesimpulan
Guru memberikan pertanyaan serta menarik
kesimpulan terkait teks report yang telah
dipelajari.

Sintak Model
Pembelajaran 1

Sintak Model
Pembelajaran dst

C. Kegiatan Penutup
1. Peserta didik bersama-sama guru melakukan refleksi
kegiatan pembelajaran.
2. Peserta didik menyimak penjelasan guru
3. Peserta didik bersama guru berdoa mengakhiri pelajaran.
4. Peserta didik melakukan salam sesuai budaya sekolah
mengucapkan terima kasih.
I. Penilaian

a. Teknik Penilaian

1) Sikap
Observasi (Jurnal)

2) Keterampilan
Portofolio

3) Pengetahuan
Penugasaan
Tes tulis

b. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

J. Bahan Ajar
R-5. PENGEMBANGAN RPP

Rubrik ini digunakan fasilitator untuk menilai hasil pengembangan RPP

Langkah-langkah penilaian hasil kajian:


1. Cermati tugas yang diberikan kepada peserta Pembekalan pada LK-5!
2. Berikan nilai pada hasil kajian berdasarkan penilaian Anda terhadap hasil kerja
peserta sesuai rubrik berikut!

A. Kegiatan Praktik
1. Menuliskan KD pengetahuan dan keterampilan dengan tepat.
2. Menuliskan Tujuan Pembelajaran dengan tepat.
3. Menuliskan materi, metode, media, bahan dan sumber pembelajaran dengan tepat.
4. Menuliskan langkah-langkah pembelajaran yang runut sesuai sintak model
pembelajaran.
5. Mengintegrasikan saintifik, dimensi pengetahuan, aspek HOTS dan kecakapan
abad 21 dalam kegiatan pembelajaran.
6. Menuliskan penilaian dengan tepat.
7. Menuliskan bahan dengan tepat.

Rubrik Penilaian:
Nilai Rubrik
90  nilai  100 Tujuh aspek sesuai dengan kriteria

80  nilai  90 Enam aspek sesuai dengan kriteria, satu aspek kurang sesuai
70  nilai  80 Lima aspek sesuai dengan kriteria, dua aspek kurang sesuai
60  nilai  70 Empat aspek sesuai dengan kriteria,tiga aspek kurang sesuai
<60 Dua aspek sesuai dengan kriteria, empat aspek kurang sesuai

Anda mungkin juga menyukai