Anda di halaman 1dari 8

Pemusnahan Rekam Medis

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman


1 dari 6
STANDAR Ditetapkan
Tanggal Terbit :
PROSEDUR
OPERASIONAL Direktur

I. PENGERTIAN
1.1 Berkas rekam medis inaktif adalah berkas rekam medis dari pasien yang sudah lima tahun tidak
aktif ( tidak datang untuk mendapatkan pelayanan ) dilihat dari tanggal terakhir kunjungan.
1.2 Pemusnahan Rekam Medis adalah proses penghancuran formulir-formulir yang terdapat dalam
berkas rekam medis yang sudah tidak mengandung nilai guna.

II. TUJUAN
3.1 Untuk memberi petunjuk bagi pelaksana penyimpanan dan pengambilan RM mengenai proses
pemusnahan berkas rekam medis inaktif sehingga mengurangi beban tempat penyimpanan berkas
RM dan dapat digunakan sepenuhnya untuk berkas rekam medis aktif.
2.2 Untuk memastikan bahwa yang dimusnahkan itu benar benar berkas rekam medis yang sudah tidak
diperlukan lagi.
2.3 Untuk memberi kemudahan bagi pelaksana penyimpanan dan pengambilan RM dalam pengambilan
kembali berkas rekam medis in aktif.
2.4 Untuk menjaga dan menyimpan informasi medis yang masih mempunyai nilai guna.

III. KEBIJAKAN
3.1 Berkas rekam medis yang dimusnahkan adalah berkas rekam medis yang telah inaktif.
3.2 Pemusnahan berkas rekam medis dilakukan dengan cara dicacah melalui mesin pencacah.
3.3 Pemusnahan berkas rekam medis dilaksanakan oleh petugas yang telah ditunjuk oleh direksi RS.

IV. PROSEDUR
4.1 Kepala seksi Rekam Medis membuat laporan ke Direktur RS bahwa ada berkas rekam medis inaktif
telah waktunya untuk dimusnahkan.
4.2 Direktur RS :
 Membentuk Tim Penilai dengan SK Direktur yang beranggotakan Panitia Rekam Medis,
Petugas Rekam Medis Senior, Perawat senior, dan pemberi pelayanan lain yang terkait.
 Membentuk Tim Pemusnahan dengan SK Direktur yang beranggotakan dari unsur rekam medis
dan tata usaha.
4.3 Tim penilai :
4.3.1 Menilai berkas RM Inaktif berdasarkan kasus dan kepentingan RS.Sentra Medika Cibinong
sesuai jadwal retensi sbb:

No Kasus Lama di rak inaktif Keteran


gan
1 Umum 2 thn
2 Paru, Orthopedi, Jiwa, jantung 7 th
3 Kusta, ketergantungan obat 12 th
4 Perkosaan, HIV+, Penyesuaian kelamin, selamanya
orang asing, kasus adopsi, bayi tabung,
cangkok organ, plastik rekonstruksi
5 Kasus untuk kepentingan RS.Sentra Medika selamanya
Cibinong seperti kasus yang masih ada
kaitannya dengan hukum, penelitian,
keuangan

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
2 dari 6

4.3.2 Memilah isi berkas RM dengan menyimpan lembaran yang penting :


- Lembaran pasien masuk.
- Surat persetujuan kedokteran (Informed Consent).
- Laporan Operasi dan anestesi.
- Ringkasan Pasien Keluar.
- Identifikasi bayi lahir hidup.
- Sebab kematian.

4.4 Tim pemusnah :


4.4.1 Membuat daftar pertelaan rekam medis yang akan dimusnahkan.
4.4.2 Membuat berita acara pemusnahan.
4.4.3 Melaksanakan sendiri pemusnahan rekam medis dengan dicacah menggunakan mesin
pencacah.

V. UNIT TERKAIT
5.1 Direksi.
5.2 Seluruh manajer.
5.3 Komite medis.
5.4 Komite Rekam Medis.
5.5 Panitia rekam medis.

VI. LAMPIRAN
6.1 Alur Penyimpanan, penilaian dan pemusnahan RM In aktif.
6.2 Form daftar pertelaan berkas Rekam Medis yang akan dimusnahkan.
6.3 Contoh berita acara pemusnahan rekam medis inaktif.

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
3 dari 6

Lampiran 1

ALUR PENYIMPANAN, PENILAIAN DAN PEMUSNAHAN BERKAS REKAM MEDIS INAKTIF

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
4 dari 6

Lampiran 2

FORM DAFTAR PERTELAAN BERKAS REKAM MEDIS YANG AKAN DIMUSNAHKAN

JANGKA WAKTU
No. No. RM TAHUN DIAGNOSIS AKHIR
PENYIMPANAN

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
5 dari 6

Lampiran 3

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
6 dari 6

CONTOH BERITA ACARA PEMUSNAHAN REKAM MEDIS INAKTIF

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
7 dari 6

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong
Pemusnahan Rekam Medis
No. Dokumen : No. Revisi : Halaman
8 dari 6

RS.Sentra Medika 2011. Tidak diperkenankan memperbanyak sebagian atau seluruh dokumen ini tanpa seijin RS.Sentra Medika Cibinong

Anda mungkin juga menyukai