Anda di halaman 1dari 8

METODA ILMIAH, RUANG LINGKUP DAN KLASIFIKASI

PREDIKASI SOAL

1. Perhatikan gambar organisme di bawah ini.

Bakteri Euglena

Ciri khas yang menjadi perbedaan kedua organisme sehingga digolongkan ke dalam kingdom berbeda
adalah...

a. Memiliki membran sel


b. Tubuhnya uniseluler
c. Membran inti sel
d. Bentuk tubuh beragam
e. Mampu hidup di tempat ekstrim

2. Perhatikan berbagai gambar alga di bawah ini.

NO SPESIES MANFAAT
1 Gellidium A. Es krim dan es
rumput laut

2 Ulva B. Sayuran dan


coklat susu

3 Euchema C. Agar-agar dan es


rumput laut
3. Kelompok alga di atas dapat dijadikan sebagai sumber makanan alternatif. Manakah pasangan gambar
yang sesuai dengan manfaatnya...
a. 1 dan A
b. 1 dan B
c. 2 dan A
d. 3 dan A
e. 3 dan C

Seorang siswa melakukan pengamatan tentang ekosistem di lingkungan sekolah saat pembelajaran
biologi. Di pojokan dia menemukan sebatang pohon kering yang ditumbuhi oleh organisme lain seperti
gambar di bawah ini.

Ciri khas jamur tersebut adalah...

a. Memiliki askus
b. Mengalami konjugasi
c. Memiliki tubuh buah
d. Memiliki hifa tidak bersekat
e. Reproduksi aseksual dengan menghasilkan tunas
4. Seorang siswa mengamati tumbuhan dari subfilum A dan B dengan ciri-ciri sebagai berikut:

Ciri yang A B
diamati
Alat Bunga Strobilus
reproduksi
Pembuahan Ganda Tunggal
Akar Serabut/tunggang Tunggang
Daun Bervariasi Kaku,
sempit
Bila tumbuhan yang diamati adalah pinus dan mangga, maka pernyataan yang benar dari klasifikasi
tumbuhan yang diamati siswa diatas adalah...

a. Pinus termasuk kelompok A, yaitu subfilum Angiospermae


b. Mangga termasuk kelompok A, yaitu subfilum Gymnospermae
c. Pinus termasuk kelompok B, yaitu subfilum Gymnospermae
d. Mangga termasuk kelompok B, yaitu subfilum Gymnospermae
e. Mangga termasuk kelompok B, yaitu subfilum Angiospermae\

5. Arthropoda berikut memiliki ciri-ciri: eksoskeleton berupa kutikula keras, memiliki cephalotoraks dan
abdome, kemudian kulitnya sering mengalami ekdisis dan memiliki antena sebanyak 2 pasang.
Hewan yang dimaksud tersebut masuk ke dalam kelas...
a. Chelicerata
b. Crustacea
c. Chilophoda
d. Insecta
e. Hexapoda

6. Berikut ini adalah ciri-ciri mollusca:


1. Tubuhnya lunak
2. Cangkang berbentuk kerucut berpilin
3. Bergerak menggunakan perut
4. Memiliki 2 pasang antena
Hewan mollusca dengan ciri-ciri di atas termasuk ke dalamkelas...
a. Amphineura
b. Scaphopoda
c. Cephalopoda
d. Gastropoda
e. Pelecypoda
7. Perhatikan siklus hidrologi di bawah ini.

X
Dampak yang ditimbulkan jika X terbakar habis adalah...

a. Bertambahnya daya serap humus


b. Bertambah besar aliran air dari gunung
c. Tidak mempengaruhi persediaan air di hutan
d. Aliran air berkurang
e. Tidak mempengaruhi persediaan air di tanah

8. Di pulau papua terdapat hewan endemik burung cendrawasih yang sekarang jumlah populasinya mulai
menurun karena adanya perburuan liar dan penebangan hutan.
Dampak yang ditimbulkan dari kelangkaan burung cendrawasih adalah...
a. Meningkatnya hewan pemakan serangga
b. Menurunnya populasi pemakan burung
c. Hilangnya suara burung di hutan
d. Meningkatnya populasi serangga
e. Menurunnya populasi serangga

9. Akhir-akhir ini cuaca semakin panas, banyak orang yang menggunakan AC baik didalam rumah, Gedung
perkantoran, atau didalam mobil. Dampak yang ditimbulkan jika hal tersebut terus dilakukan adalah ……
a. Terjadi pencemaran udara didalam ruangan
b. Terjadi pencemaran udara dilingkungan sekitar
c. Munculnya lubang ozon di Stratosfer
d. Efek rumah kaca
e. Terjad hujan asam

10.Perhatikan tabel di bawah ini.

No. I Tumbuhan Lumut No. II


Tumbuhan Paku
A Hidup di tempat yang lembab A Epifit, hidrofit, merambat,
manngapung di air
B Saprofit lebih dominan B Gametofit lebih dominan
C Berpembuluh C Tidak berpembuluh
D Memiliki Rhizhoid (semu) D Memiliki Rhizom
Manakah pernyataan yang benar mengenai tumbuhan lumut dan paku sesuai dengan table di atas ?

a. ID dan IIB
b. IA dan IIC
c. IC dan IIC
d. IB dan IID
e. IA dan IID

11.Penggolongan organisme dengan menggunakan klasifikasi alami menggunakan dasar persamaan dan
perbedaan....
A. habitat
B. habitat dan morfologi
C. ciri bentuk luar tubuh
D. kekerabatan secara evolusi
E. habitus (perawakan)
12.Berikut ini adalah ciri yang dimiliki fauna khas Australis yaitu....
a. banyak Mammalia berukuran besar
b. terdapat berbagai macam spesies kera
c. terdapat berbagai macam burung berbulu indah
d. sedikit hewan berkantung
e. banyak hewan primata

13.Perhatikan nama-nama tumbuhan berikut ini!


1. Sirsak 4. Srikaya
2. Kelapa hijau 5. Kelapa gading
3. Kelapa kopyor 6. Nangka
Kelompok tumbuhan yang termasuk keanekaragaman tingkat jenis ditunjukkan oleh nomor....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 4, dan 6
C. 2, 3, dan 5
D. 3, 5, dan 6
E. 2, 3, dan 4

14.Perhatikan gambar berikut.

Jamur yang dapat digunakan untuk pembuatan tempe dan kecap adalah yang bernomor….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 2 dan 5
E. 3 dan 4

15.Suatu ekosistem memiliki ciri-ciri sebagai berikut :

1. curah hujan rendah


2. Porositas dan drainase rendah
3. Didominasi tumbuhan herba dan rumput
4. Hewan yang ditemukan bison, zebra, tikus, ular
Berdasarkan ciri tersebut ekosistem yang dimaksud adalah ….
A. savana
B. hutan gugur
C. padang pasir
D. tundra
E. taiga
16.Perhatikan ciri-ciri hewan berikut:

(1) tubuh ditutupi sisik yang kering


(2) berjalan dengan menempelkan perutnya ke tanah
(3) termasuk hewan poikiloterm
(4) dapat hidup di air maupun di darat
(5) fertilisasi dilakukan secara internal
Buaya dan ular termasuk dalam kelompok reptilia karena memiliki ciri ....
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

17.Perhatikan tabel hasil pengamatan hewan berikut ini!

Ciri-ciri Kelas
No P Q R S T
1. Tubuh 3 bagian 3 bagian 2 bagian 2 bagian 2 bagian
(caput, (caput, (sepalotoraks (kepala dan (sepalotoraks
toraks, toraks, dan abdomen dan
abdomen) abdomen) abdomen) panjang) abdomen)
2. Kaki 3 pasang terdapat 4 pasang terdapat 5 pasang dan
pada thoraks pada setiap pada pada setiap sepasang
segmen sepalotoraks segmen kaki renang
3 Sayap biasanya 2 tidak ada tidak ada tidak ada tidak ada
pasang
4 Kepala terlihat jelas sepalotoraks sepalotoraks terlihat jelas sepalotoraks
Berdasarkan tabel di atas, ciri-ciri yang menentukan Nephila maculata(laba-laba) dikelompokkan ke
dalam kelas Arachnida adalah ….
A. P
B. Q
C. R
D. S
E. T

18. Urutan takson pada tumbuhan dari tinggi ke rendah adalah …..
a. Divisio - Klas - Ordo - Spesies - Genus - Famili
b. Divisio - Spesies - Genus - Famili - Ordo - Klas
c. Divisio - Klas - Ordo - Famili - Genus - Spesies
d. Divisio - Klas - Ordo - Famili - Spesies - Genus
e. Divisio - Famili - Ordo - Klas - Genus - Spesies

19. Berikut ini termasuk dalam keanekaragaman tingkat gen adalah …..
a. Jeruk bali, jeruk nipis, jeruk keprok
b. Kacang tanah, kacang panjang, kacang hijau
c. Bawang merah, bawang putih, bawang daun
d. Lengkuas, jahe, kunyit
e. Mangga golek, mangga manalagi, mangga gadung
20. Beberapa jenis bakteri mempunyai kemampuan untuk mengikat nitrogen bebas dari udara. Salah satu
contohnya dalah …..
a. Azzola pinata
b. Anabaena Azolla
c. Nostoc commune
d. Rhizobium leguminosorum
e. Salmonella typosa

21. Berikut ini contoh jenis jamur dan manfaatnya. Pasangan yang benar adalah …..
a. Rhizobium oryzae untuk membuat kecap
b. Aspergillus wenti untuk pembuatan tempe
c. Neuropora sitophila untuk pembuatan angkak
d. Pinicillium chrysogenum untuk pembuatan pinisilin
e. Candida lipolytica untuk pembuatan anggur

22. Seorang ahli biologi mengamati tiga mahluk hidup yang berbeda, kemudian dia mengelompokkan
makhluk X dan Y ke dalam satu species. Tetapi X – Y – Z dikelompokkan ke dalam satu kelas. Menurut
pendapatmu alasan yang digunakan ahli tersebut dalam pengelompokkan ketiga makhluk hidup itu
adalah ….
A. XYZ lebih banyak persamaan ciri dibandingkan X dan Y
B. Z memiliki persamaan ciri sama banyak dengan X dan Y.
C. X dan Y memiliki sedikit persamaan ciri sehingga mereka satu species.
D. X dan Y memiliki persamaan ciri lebih banyak dibandingkan dengan Y dan Z.
E. X dan Y memiliki lebih banyak persamaan ciri dibandingkan keduanya terhadap Z.

23. Seorang ahli biologi meneliti sekelompok perokok. Diduga nikotin mengakibatkan disfungsi terhadap
kerja jantung, paru-paru, dan rahim. Dalam permasalahan tersebut pengaruh nikotin diteliti pada
struktur organisasi kehidupan tingkat ....
A. organisme
B. populasi
C. jaringan
D. organ
E. sel

24. Berikut ini adalah catatan siswa berdasarkan hasil pengamatannya terhadap suatu mahluk hidup:

1) Ukuran tubuh ada yang mikroskopik namun ada juga yang makroskopik
2) Belum berdeferensi kecuali pada bagian yang menyerupai akar
3) Memiliki dinding sel dan tidak ditemukan adanya kloroplast sebagaimana tumbuhan lainnya.

Mahluk yang mereka amati termasuk ke dalam kelompok….


A. Alga
B. Fungi
C. Eubacteia
D. Angiospermae
E. Gymnospermae

25. Perhatikan langkah-langkah metode ilmiah berikut !


1) Pengumpulan data
2) Penyusunan hipotesis
3) Menarik simpulan
4) Merumuskan masalah
5) Melakukan pecobaan
6) Menyusun teori
Berdasarkan uraian di atas, urutan yang benar yaitu …..
a. 4-1-5-2-3-6 d. 2-1-4-5-3-6
b. 1-2-3-4-5-6 e. 4-1-2-5-3-6
c. 2-1-5-4-3-6

Anda mungkin juga menyukai