Anda di halaman 1dari 8

PEMRINTAH KABUPATEN BANGGAI

KECAMATAN LUWUK SELATAN


DESA BUBUNG

KEPUTUSAN KETUA RUKUN TETANGGA (RT) 09 DESA BUBUNG


KECAMATAN LUWUK SELATAN
NO. / B / RT.09 / IX / 2019

TENTANG

PENETAPAN BADAN PENGELOLAH SAMPAH RUMAH TANGGA PADA


PERUMAHAN GRIYA MADANI DESA BUBUNG

Menimbang : 1. Dalam rangka menjaga kebersihan lingkungan


Perumahan Griya Madani Desa Bubung;
2. Penetapan Badan Pengelolah Sampah Rumah
Tangga beserta pengurusnya perlu ditetapkan
melalui Surat Keputusan ;
3. Penetapan Pembuangan Sampah Rumah Tangga
setelah hasil musyawarah perlu ditetapkan
dengan Surat Keputusan.
Mengingat : Pedoman Penggunaan dan Penelolaan Sampah
Rumah Tangga di lingkungan RT dengan Sanitasi
Berbasis Masyarakat di tingkat Kabupaten
dengan sebutan PINASA;
Memperhatikan : Menindaklanjuti Hasil Musyawarah pada tingkat
RT yang dikuatkan dengan Berita Acara Rapat
pada Hari Rabu tanggal 20 Maret Tahun 2019
tentang Pengelolahan Sampah Rumah Tangga

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

PERTAMA : Menetapkan nama-nama pengurus / Pengelolah


pemanfaatan Sampah Rumah Tangga di
lingkungan Perumahan Griya Madani Desa
Bubung;
KEDUA : Dalam rangka melaksanakan tugasnya agar
saling bekerja dengan semua pemangku
kepentingan di desa dan jika mengalami kesulitan
/ kelalaian agar menjadi tanggungjawab bersama
atas nama pengelolah;
KETIGA : Segala biaya yang timbul dari keputusan ini akan
dibebankan kepada dana operasinal anggota;
KEEMPAT : Keputusan ini diberikan kepada yang
bersangkutan untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya;
KELIMA : Pengurus Pengelolah Sampah Rumah Tangga
mempunyai tugas sebagaimana diatur dalam
Pedoman Pelaksanaan Program Kerja melalui
kajian teknis yang berhasil guna;
KEENAM : Keputusan hasil musyawarah mengenai
Keberlanjutan Pengolahan Sampah Rumah
Tangga bisa ditetapkan sebaik mungkin guna
mendukung keberlanjutan pengelolaan yang
diharapkan dibantu oleh Pemerintah Daerah
nantinya;
KETUJUH : Keputusan ini ditetapkan sejak tanggal
ditetapkan;
KEDELAPAN : Apabila terjadi kekeliruan dalam Surat Keputusan
ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bubung
Pada Tanggal : 02 September 2019

Ketua RT 09 Desa Bubung

ARIFIN, SE. I
Lampiran : Keputusan Ketua RT 09 Desa Bubung

DAFTAR PENGURUS PENGELOLAH SAMPAH RUMAH TANGGA


PERUMAHAN GRIYA MADANI
DESA BUBUNG
KECAMATAN LUWUK SELATAN

No. N a m a J a b a t a n
1 Abdullah Al-Mukarram Ketua
2 Suratman Sekretaris
3 Abdullah Al-Mukarram Unit Teknis
4 Ilyas Unit Operasional

Desa Bubung, 02 September


Ketua RT 09 Desa Bubung

ARIFIN, SE. I
Lampiran : Keputusan Kepala Desa Bubung

DAFTAR TARIF SARANA AIR BERSIH DESA


PERUMAHAN GRIYA MADANI
DESA BUBUNG
KECAMATAN LUWUK SELATAN

No. KETERANGAN TARI PERBULAN


1 Keluarga Pemilik Instalasi Rp. 30.000
2 Keluarga Menggandeng pada Pemilik Rp. 30.000
3 Keluarga Jarang Memakai Rp. 15.000
4 Keluarga Tidak Memakai Rp. 0

Desa Bubung, 17 Oktober 2018


Kepala Desa Bubung

IDHAM MILANG
PEMRINTAH KABUPATEN BANGGAI
KECAMATAN LUWUK SELATAN
DESA BUBUNG

KEPUTUSAN KETUA RT 09 DESA BUBUNG


KECAMATAN LUWUK SELATAN
NO……………………….2018

TENTANG

PENETAPAN BADAN PENGELOLAH DAN TARIF BIAYA SARANA AIR BESIH


RUMAH TANGGA PADA PERUMAHAN GRIYA MADANI DESA BUBUNG

Menimbang : 1. Dalam rangka menjaga keberadaan,


keberlangsungan, dan kesinambungan
penggunaan Air Bersih di lingkup RT 09
Perumahan Griya Madani Desa Bubung;
2. Penetapan Badan Pengelolah Air Bersih beserta
pengurusnya perlu ditetapkan melalui Keputusan
Ketua RT 09 Perum Griya Madani;
3. Penetapan Tarif iuran Air Bersih ari masyarakat
pengguna air bersih setelah hasil musyawarah
perlu ditetapkan dengan keputusan Ketua RT
Mengingat : Pedoman Pelaksanaan Program Penyediaan Air
Bersih dan Sanitasi Berbasis Masyarakat di
tingkat Kabupaten.
Memperhatikan : Hasil Musyawarah pada tingkat RT yang
dikuatkan dengan Berita Acara pada Hari Kamis
tanggal 17 Oktober Tahun 2018 tentang
Pembentukan Badan Pengelolah Air Besih
Rumah Tangga

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

PERTAMA : Menetapkan nama-nama pengurus / Pengelolah


pemanfaatan Air Bersih Rumah Tangga
Perumahan Griya Madani Desa Bubung;
KEDUA : Dalam rangka melaksanakan tugasnya agar
saling bekerja dengan semua pemangku
kepentingan di desa dan jika mengalami kesulitan
/ kelalaian agar menjadi tanggungjawab bersama
atas nama pengelolah;
KETIGA : Segala biaya yang timbul dari keputusan ini akan
dibebankan kepada dana operasinal anggota;
KEEMPAT : Keputusan ini diberikan kepada yang
bersangkutan untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya;
KELIMA : Pengurus Pengelolah sarana air bersih rumah
tangga mempunyai tugas sebagaimana diatur
dalam Pedoman Pelaksanaan Program Air Bersih
pada tingkat Rukun Tetangga;
KEENAM : Keputusan hasil musyawarah mengenai biaya
penggunaan air bersih rumah tangga bisa
ditetapkan sebaik mungkin guna mendukung
keberlanjutan pengelolaan air menuju Air Bersih
yang direncanakan ditangani oleh PDAM
nantinya;
KETUJUH : Keputusan ini ditetapkan sejak tanggal
ditetapkan;
KEDELAPAN : Apabila teradi kekeliruan dalam Surat Keputusan
ini akan dibetulkan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Bubung
Pada Tanggal : 17 Oktober 2018
Ketua RT Sekretaris

ARIFIN, SE. I ARIFUDIN AMBO, S. Pd


Lampiran : Keputusan Ketua RT Perum Griya Madani Desa Bubung

DAFTAR PENGURUS PENGELOLAH SARANA AIR BERSIH DESA


PERUMAHAN GRIYA MADANI
DESA BUBUNG
KECAMATAN LUWUK SELATAN

No. N a m a J a b a t a n
1 Suratman Ketua
2 Fai Demo Sekretaris
3 Abdullah Al-Makassari, SE Bendahara
4 Sahrudin Unit Teknis
5 Fai Demo Unit Operasional
6 Noni Ndolu Unit Penarikan Dana

Desa Bubung, 17 Oktober 2018


Ketua RT Perum Griya Madani Desa Bubung

ARIFIN, SE. I
Lampiran : Keputusan Ketua RT Perum Griya Madani Desa Bubung

DAFTAR TARIF SARANA AIR BERSIH DESA


PERUMAHAN GRIYA MADANI
DESA BUBUNG
KECAMATAN LUWUK SELATAN

No. KETERANGAN TARI PERBULAN (Rp)


1 Keluarga Pemilik Instalasi Rp. 30.000
2 Keluarga Menggandeng pada Pemilik Rp. 30.000
3 Keluarga Jarang Memakai Rp. 15.000
4 Keluarga Tidak Memakai Rp. 0

Desa Bubung, 17 Oktober 2018


Ketua RT Perum Griya Madani Desa Bubung

ARIFIN SE. I

Anda mungkin juga menyukai