Anda di halaman 1dari 11

SILABUS

Sekolah : SMK Negeri 1 Kota Sorong


Mata Pelajaran : Pengelolaan Kas
Kelas / Semester : XI / 1
Kompetensi Inti :
3. Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan faktual, konseptual, operasional
dasar, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kerja perbankan dan keuangan mikro pada tingkat teknis,
spesifik, detail, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam
konteks pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional,
regional, dan internasional.

4. Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang lazim dilakukan serta
memecahkan masalah sesuai dengan bidang kerja perbankan dan keuangan mikro .

Menampilkan kinerja di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja. Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif, kreatif, produktif, kritis,
mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir, menjadikan gerak alami
dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
Mengamati 4 x JP Buku paket
BAB 1 1. Kas. 3. Menjelaskan Amatilah Kuis dan Pertanyaan 1. Tes Pengelolaan
3.1.Menganalisis 2. Dana kas pengertian kas. mengenai tugas lisan dan pilihan Kas kelas XI
sumber kecil 4. Menjelaskan pengertian kas individu tes tertulis ganda. untuk
dokumen kas komposisi kas. dari para ahli, 2. Tes SMK/MAK. 2.
kecil. 5. Menjelaskan sumber bisa dari uraian. Buku Kerja
3.2.Menganalisis pengertian dana buku teks, 3. Penuga Pengelolaan
transaksi kas kas kecil. literatur dan san. Kas kelas XI
kecil. 6. Menjelaskan sumber yang untuk SMK/MAK
3.3 Menganalisis sistem pencatatan relevan! Semester 1. 3.
berita acara dana kas kecil Buku referensi
pemeriksaan Menanya lain yang
kas kecil. Semua siswa relevan 4.
4.1 Memvalidasi membuat Informasi dari
sumber beberapa media massa
dokumen kas pertanyaan dan internet.
kecil. tentang
4.2 Mencatat komposisi kas.
transaksi kas Bagi yang
kecil. kurang mengerti
4.3 Menyusun kemudian saling
berita acara tukar dengan
pemeriksaan teman
kas kecil sebangku.
Mintalah mereka
untuk
menjawabnya.
Apabila
mengalami
kesulitan
bertanyalah
kepada guru!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
Mengeksplorasi
Buatlah sebuah
kelompok yang
beranggotakan
3-4 siswa,
kemudian carilah
informasi
seputar
pembayaran
yang bisa
dilakukan
dengan
menggunakan
kas kecil.
Bertukarlah
informasi
dengan
kelompok lain
tentang hal
tersebut!

Mengasosiasi
Analisislah
tentang masalah
kesalahan yang
menyebabkan
selisih dalam
dana kas kecil,
carilah solusi
meminimalisir
kesalahan
tersebut!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen

Mengomunikasi
Presentasikan
kesimpulan
tentang kenapa
suatu
perusahaan
memerlukan
dana kas kecil
dalam kegiatan
usahanya,
masalahmasalah
apa yang sering
mereka alami
selama
menjalankan kas
kecil tersebut,
berilah solusi
serta saran yang
membangun
tentang masalah
dalam
pengelolaan kas
kecil tersebut!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
BAB 2 Mengamati
Amatilah Kuis dan 1. Tes pilihan
3.4.Menganalisis 1. Pengertian 1. Menjelaskan pengertian kas tugas Pertanyaan ganda. 1. Buku paket
pencatatan kas di bank. penerimaan kas bank dari individu lisan dan 2. Tes uraian. Pengelolaan
penerimaan 2. Bukti bank. literatur lain tes tertulis 3. Penugasan Kas kelas XI
kas bank. transaksi 2. Menjelaskan seperti buku, untuk
3.5.Menganalisis kas bank. pengeluaran kas internet dan lain- SMK/MAK.
pencatatan bank. lain untuk 2. Buku Kerja
pengeluaran 3. Menjelaskan menambah Pengelolaan
kas bank. bukti transaksi pengetahuan Kas kelas XI
3.6 Menganalisis kas bank. Anda! untuk
laporan 4. Menjelaskan SMK/MAK
penerimaan bukti transaksi Menanya Semester 1.
dan kas bank. Masing-masing 3. Buku
pengeluaran 5. Menjelaskan siswa membuat referensi lain
kas bank. formulir pertanyaan yang relevan
4.4 Melakukan permintaan kas tentang prosedur 4. Informasi
pencatatan (cash request penerimaan kas dari media
penerimaan form). dari penjualan massa dan
kas bank. 6. Menjelaskan cek. tunai yang internet
4.5 Melakukan 7. Menjelaskan kurang
pencatatan bilyet giro. dimengerti
pengeluaran kemudian
kas bank. melakukan tanya
4.6 Menyusun jawab dengan
laporan teman
penerimaan sebangku.
dan Tanyakan pada
pengeluaran guru apabila ada
kas bank hal yang belum
dimengerti!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
Mengeksplorasi
Buatlah sebuah
kelompok
kemudian
kumpulkan data
informasi
masalah
penerimaan dan
pengeluaran kas
bank!
Mengasosiasi
Uraikan kembali
informasi
tentang bukti
transaksi
penerimaan dan
pengeluaran kas
bank!
Mengomunikasi
Buatlah
kelompok yang
beranggotakan
3-4 siswa.
Presentasikan
kesimpulan
tentang
penerimaan dan
pengeluaran kas
bank, kegiatan
akan dinilai oleh
guru!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
BAB 3
3.7 Menerapkan 1. Pengertian 1. Menyebutkan jenis- Mengamati Kuis dan Pertanyaan 1. Tes pilihan 1. Buku paket
transaksi kliring. jenis kliring Amatilah tugas lisan dan ganda. Pengelolaan
kliring. 2. Mekanisme 2. Menjelaskan mengenai jenis- individu tes tertulis 2. Tes Kas kelas XI
3.8 Menganalisis kliring. peserta kliring. jenis kliring yang uraian. untuk
3. Menjelaskan kliring ada, khususnya 3. Penugasan
laporan 3. Transaksi SMK/MAK.
debet. tentang
kliring. kliring. 4. Menjelaskan kliring pengertian, 2. Buku Kerja
4.7 Melakukan 4. Warkat kredit. perbedaan antara Pengelolaan
transaksi kliring. 5. Menjelaskan tahap masing-masing Kas kelas XI
kliring. 5. Sekilas transaksi kliring. jenis kliring dan untuk
4.8 Menyusun tentang sknbi 6. Menjelaskan proses kecepatan dari SMK/MAK
laporan penyelesaian jenis kliring Semester 1.
kliring. warkat kliring. tersebut. Sumber 3. Buku referensi
7. Menjelaskan bisa dari buku lain yang
syaratsyarat warkat. teks, internet dan relevan
8. Menjelaskan literatur lain!
4. Informasi dari
manfaat yang Menanya Masing-
diperoleh dengan masing siswa media massa
diterapkannya membuat dan internet
SKNBI. pertanyaan
9. Menjelaskan tentang kliring
karakteristik dari debet yang kurang
kliring SKNBI. dimengerti
10. Menjelaskan kemudian saling
penyelenggaraan tukar dengan
SKNBI. teman sebangku.
11. Menjelaskan batas Mintalah mereka
nilai nominal untuk
dalam SKNBI. menjawabnya.
12. Menjelaskan Apabila
penyediaan mengalami
pendanaan awal kesulitan
(prefund). bertanyalah
kepada guru!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen

Mengeksplorasi
Buatlah kelompok,
kumpulkan
informasi tentang
transaksi kliring di
Indonesia!
Kumpulkan
hasilnya kepada
guru dalam bentuk
artikel!
Mengasosiasi
Uraikan kembali
tentang warkat
kliring di
Indonesia, serta
warkat-warkat
yang belum
memenuhi syarat
dan tolakan
kliring!
Mengomunikasi
Presentasikan
kesimpulan
masalah kliring
debit dan kliring
kredit, mekanisme
kliring serta pihak-
pihak yang terlibat
dalam kliring
tersebut!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen
BAB 5
5.10 Mengeva- 1. Pengertian 1. Menjelaskan Kerja Pertanyaan 1. Buku paket
luasi arus kas. jurnal umum. 2. tugas dan lisan dan 1. Tes pilihn Pengelolaan
transaksi 2. Metode Menjelaskan buku Mengamati individu tes tertulis ganda Kas kelas XI
pengelolaan laporan arus besar. 3. Amatilah 2. Tes uraian untuk
kas. kas. Menjelaskan jurnal mengenai 3. Penugasa SMK/MAK.
komponenkompon n
4.10 Membuat penyesuaian. 4. 2. Buku Kerja
en laporan
laporan Menjelaskan neraca Pengelolaan
keuangan,
transaksi saldo setelah pengertian Kas kelas XI
pengelolaan penyesuaian. 5. komponen- untuk
Menjelaskan komponen SMK/MAK
laporan keuangan. tersebut. Sumber Semester 1.
6. Menjelaskan bisa dari buku dan 3. Buku referensi
metode laporan literatur lain yang lain yang
arus kas, relevan! Menanya relevan
Masing-masing 4. Informasi dari
siswa membuat media massa
pertanyaan
dan internet
tentang tiga
aktivitas dalam
pelaporan arus
kas yang kurang
dimengerti
kemudian saling
tanya dengan
teman sebangku.
Mintalah mereka
untuk menjawab.
Apabila
mengalami
kesulitan
bertanyalah
kepada guru!
Alokasi Sumber/Bahan/
Penilaian
Kompetensi Materi Kegiatan Waktu Alat
Indikator
Dasar Pembelajaran Pembelajaran Bentuk Contoh
Teknik
Instrumen Instrumen

Mengeksplorasi
Buatlah sebuah
kelompok yang
beranggotakan 3-
4 siswa, kemudian
cari contoh
laporan arus kas
dari dua
perusahaan
berbeda.
Bandingkan kedua
laporan tersebut,
buatlah
kesimpulan dari
kedua laporan
tersebut!
Mengasosiasi
dan
Mengomunikasi
1. Buatlah
kelompok yang
beranggotakan 3-
4 siswa
2. Uraikan kembali
tentang metode
arus kas
3. Carilah
perbedaan serta
keunggulan
masing-masing
metode Kuis dan
tugas individu

Anda mungkin juga menyukai