Anda di halaman 1dari 22

FORMAT LAPORAN PRAKTIKUM

COVER LAPORAN PRAKTIKUM (lihat contoh)


HALAMAN JUDUL LAPORAN PRAKTIKUM (lihat contoh)
LEMBAR PERSETUJUAN (lihat contoh)
LEMBAR PERNYATAAN (lihat contoh)
KATA PENGANTAR (lihat contoh)
DAFTAR ISI (lihat contoh)

BAB I. PENDAHULUAN
1.1. Tujuan Praktikum
1.2. Landasan Teori

BAB II. PEMBAHASAN


2.1. Modul 1 [Design Properties Aplikasi (Lihat PPT),
Ketentuan Menjalankan Aplikasi, Kode Perintah Aplikasi,
Hasil Output Aplikasi (Print Screen)]
2.2. Modul 2 [Design Properties Aplikasi (Lihat PPT),
Ketentuan Menjalankan Aplikasi, Kode Perintah Aplikasi,
Hasil Output Aplikasi (Print Screen)]
2.3. Modul 3 [Design Properties Aplikasi (Lihat PPT),
Ketentuan Menjalankan Aplikasi, Kode Perintah Aplikasi,
Hasil Output Aplikasi (Print Screen)]

BAB III. PENUTUP


3.1. Kesimpulan
3.2. Saran

DAFTAR PUSTAKA (lihat contoh)


LEMBAR PENILAIAN (lihat contoh)
DAFTAR RIWAYAT HIDUP (lihat contoh)
LAPORAN PRAKTIKUM
DASAR KOMPUTER DAN PEMOGRAMAN

Oleh:

Arif Fadillah
181010800151
002TIDP001

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PAMULANG
TANGERANG SELATAN
2019
MODUL 1 (JUDUL LAPORAN)

LAPORAN PRAKTIKUM

Disusun Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat


Mengikuti Pelaksanaan Praktikum Dasar Komputer dan Pemograman

Oleh:

ARIF FADILLAH
181010800151
002TIDP002

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS PAMULANG
TANGERANG SELATAN
2019
LEMBAR PERSETUJUAN

LAPORAN PRAKTIKUM

Disusun Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat


Mengikuti Pelaksanaan Praktikum Dasar Komputer dan Pemograman

Judul Modul : ...........................................................


Nama Mahasiswa : ARIF FADILLAH
NIM : 181010800151
Program Studi : TEKNIK INDUSTRI

Laporan ini telah di periksa dan di setujui serta dianggap layak untuk diserahkan kepada
Pihak Laboratorium Teknik Industri
sebagai Tugas Laporan Praktikum Dasar Komputer dan Pemograman
Pada Tanggal: 13 april 2019

Asisten Laboratorium Penanggung Jawab Modul

(Nama Asisten Laboratorium) (Annah Juliana, ST)

Ketua Laboratorium Teknik Industri

(Ade Irawan, ST., MM)


LEMBAR PERNYATAAN

LAPORAN PRAKTIKUM

Disusun Untuk Melengkapi Salah Satu Syarat


Mengikuti Pelaksanaan Praktikum Dasar Komputer dan Pemograman

Judul Modul :
Nama Mahasiswa : ARIF FADILLAH
NIM : 181010800150

Menyatakan bahwa laporan praktikum untuk Dasar Komputer dan Pemograman yang saya
buat:
1. Merupakan hasil karya tulis (asli) sendiri, bukan merupakan karya yang pernah
diajukan oleh pihak lain, dan bukan merupakan hasil plagiat atau hasil foto copy.
2. Saya ijinkan untuk dikelola oleh Universitas Pamulang dan Laboratorium Teknik
Industri sesuai dengan norma hukum dan etika yang berlaku.

Pernyataan ini saya buat dengan penuh tanggung jawab dan saya bersedia menerima
konsekuensi apapun sesuai aturan yang berlaku apabila dikemudian hari pernyataan ini tidak
benar.

Penulis Penanggung Jawab Kelas

(Nama Mahasiswa) (Nama Asisten Laboratorium)

Ketua Laboratorium Teknik Industri

(Ade Irawan, ST., MM)


KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT, atas rahmat dan hidayah-Nya, serta
shalawat dan salam penulis sanjungkan kepada junjungan kami Nabi Muhammad SAW dan
keluarga sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktkum ini dengan baik dan tepat
pada waktunya. Laporan Praktikum ini disusun sebagai salah satu syarat mengikuti
pelaksanaan praktikum Dasar Komputer dan Pemograman di Laboratorium Teknik Industri
Universitas Pamulang. Dengan segala keterbatasan, penulis menyadari pula bahwa Laporan
Praktikum ini takkan terwujud tanpa bantuan, bimbingan, dan dorongan dari berbagai pihak.
Oleh karena itu, penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:
1. Drs. H. Darsono, selaku Ketua Yayasan Sasmita Jaya.
2. Dr. H. Dayat Hidayat, M.M, selaku Rektor Universitas Pamulang.
3. Dr. Ir. Dadang Kurnia, M.M. Selaku Ketua Prodi Teknik Industri Universitas Pamulang
(UNPAM) yang selalu memberikan arahan, dorongan, dan nasehat kepada penulis
dalam menyelesaikan Laporan Praktikum ini dengan baik.
4. Ade Irawan, ST., M.M. Selaku Ketua Laboratorium Teknik Industri, yang telah
memberikan masukan, dorongan, dan pengarahannya kepada penulis sehingga penulis
dapat menyelesaikan Laporan Praktikum ini dengan baik.
5. (NAMA ASISTEN LABORATORIUM). Selaku Pembimbing Pelaksana Kegiatan
Praktikum, yang telah memberikan bekal ilmu, dorongan, dan pengarahannya kepada
penulis sehingga penulis dapat menyelesaikan Laporan Praktikum ini dengan baik.
6. Bapak/Ibu Dosen Universitas Pamulang (UNPAM), khususnya di lingkungan Program
Studi Teknik Industri yang telah memberikan bekal ilmu hingga penulis dapat
menyusun Laporan Praktikum ini.
7. Semua pihak yang membantu penulis dalam mengerjakan Laporan Praktikum ini yang
tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu.

Penulis sadar bahwa dalam Laporan Praktikum ini masih banyak terdapat kekurangan.
Akhirnya penulis tetap berharap semoga Laporan Praktikum ini dapat bermanfaat bagi para
pembaca.
PAMULANG,13 april 2019

ARIF FADILLAH
DAFTAR ISI
Halaman Judul ........................................................................................................... i
Lembar Persetujuan ................................................................................................... ii
Lembar Pernyataan .................................................................................................... iii
Kata Pengantar ........................................................................................................... iv
Daftar Isi .................................................................................................................... v

BAB I. PENDAHULUAN ..................................................................................... 1


1.1 Tujuan Praktikum................................................................................................. 2
1.2 Landasan Teori..................................................................................................... 3

BAB II. PEMBAHASAN....................................................................................... 4


2.1 Modul 1................................................................................................................ 5
2.2 Modul 2................................................................................................................ 6
2.3 Modul 3................................................................................................................ 7

BAB III. PENUTUP .............................................................................................. 8


3.1 Kesimpulan .......................................................................................................... 9
3.2 Saran .................................................................................................................... 10

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................ 11


LEMBAR PENILAIAN............................................................................................. 12
DAFTAR RIWAYAT HIDUP .................................................................................. 13
BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 TUJUAN PRAKTIKUM


Mempelajari bahasa pemrograman Delphi.
Membuat program sederhana di Windows menggunakan Delphi.
Sebagai tugas perkuliahan Pemrograman Visual.
Mempelajari komponen Label, Edit, Button, Image, Checkbox, Timer dan BitBtn pada
Delphi.

1.2 Landasan Teori

Bahasa Pemrograman Delphi


Delphi merupakan bahasa pemrograman yang terlahir karena bahasa pemrograman Pascal
dirasa cukup sulit dan akhirnya munculah Delphi yang merupakan bahasa Pascal yang
bersifat visual.

Konsep Dasar Delphi

1. Projek
Projek Delphi adalah sekumpulan file yang akan membangun aplikasi. Pada saat memulai
Delphi akan terbuka projek baru, setelah itu terserah apakah akan membuat projek baru atau
membuka projek yang sudah ada. Projek aplikasi terdiri atas :
 File projek ( Project ) : file projek tersimpan dengan ekstensi .DPR. Hanya ada satu
file projek untuk satu projek.
 File Form : file form tersimpan dengan ekstensi .DFM, adalah file biner yang berisi
gambaran grafis dari form. Setiap file .DFM selalu paralel dengan satu unit file yang
berekstensi .PAS.
 Unit ( file source code ) : file unit tersimpan dengan ekstensi. PAS. Setiap file unit
berupa file source code Pascal, tetapi tidak setiap file unit mempunyai file .DFM. File
projek menggabungkan semua file di atas yang digunakan oleh Delphi untuk
melakukan kompilasi dan membuat file target ( .EXE atau .DLL ).
2. Form
Inti dari setiap aplikasi Delphi adalah Form. Form berbentuk jendela dan dapat dianggap sebagai
kertas atau meja yang dapat ditulisi atau diletakkan pada obyek-obyek lain. Saat memulai
Delphi, akan otomatis tersedia sebuah form atau Form1. Pada form terdapat garis titik-titik yang
disebut Grid, berguna untuk membantu pengaturan tata letak obyek yang dimasukkan dalam
form. Setiap form mengandung unit. Unit dalam form inilah yang dipakai untuk mengatur dan
mengendalikan form.

3 Unit
Unit adalah modul kode program, digunakan untuk mengatur dan mengendalikan segala
sesuatu yanng berhubungan dengan form. Ber isi bagian publik ( bagian antarmuka ) dan
bagian privat ( bagian implementasi ). Unit ini disimpan dalam bentuk .PAS sedang yang
sudah ter kompilasi disimpan dalam bentuk .DCU. Proses link akan menggabung file-file
.DCU menjadi satu file .EXE atau .DLL.

4. Menu
Semua perintah yang diperlukan selama merancang dan membangun program aplikasi
tersedia dalam menu bar, terletak di bagian atas window utama Delphi. Menu-menunya : File,
Edit, Search, View, Project, Run, Component, Database, Tools dan menu Help .

5. SpeedBar

SpeedBar adalah sekumpulan tombol yang digunakan untuk mengakses beberapa perintah
dalam menu. Biasanya yang tersedia pada SpeedBar adalah perintah-perintah yang umum
digunakan dalam proses perancangan program aplikasi.

6. Object Ispector
Object Ins pector sangat perlu dalam pembuatan aplikasi. Object Inspector terdiri dari dua
tab ; Properti dan event .
6.1. Properti
Properti digunakan untuk menentukan setting suatu obyek. Satu obyek
memiliki beberapa properti yang dapat diatur langsung dari lembar properti pada
jendela object inspector maupun melalui kode program. Setting ini mempengaruhi
cara kerja obyek yang bersangkutan saat aplikasi dijalankan.
6.2. Event
Event adalah peristiwa atau kejadian yang diterima oleh suatu obyek, misalnya
klik, drag, tunjuk dan lain-lain. Event yang diterima obyek akan memicu Delphi
menjalankan kode program yang ada di dalamnya.
7. Komponen ( Component Palete )

Komponen ( Component Palete) adalah tool yang berupa kumpulan tab, dimana setiap
tab/halaman memuat berbagai tombol komponen yang digunakan sebagai interface program
aplikasi. Tab defaultnya adalah : Standard, Additional, Win32, System, Data Access, Data
Controls, Midas, Decision Cube, Qreport, Dialogs, Win31, Samples, ADO, InternetExpres,
Internet, FastNet, Samples dan ActiveX.
7.1. Standard
Sesuai dengan namanya, standard page berisi item-item yang diperlukan untuk
membangun aplikasi windows.
7.1.1. Label, Edit dan Button
Ketiga obyek di atas sangat sering dipakai pada program aplikasi, karena
bersifat umum dan diperlukan pada hampir semua program aplikasi. Fungsi
dari masingmasing obyek adalah, Label digunakan untuk membuat tulisan
yang bersifat tetap, Edit dipakai untuk masukan dan keluaran data pada layar
monitor, adapun Button biasa dipakai untuk pushbutton.
7.2. Tab Additional
Tab additional mempunyai 14 komponen, yang paling sering digunakan adalah
komponen BitBtn, SpedButton, Image , danShape .
7.2.1. BitBtn
Dipakai untuk membuat sebuah button dengan grafik bitmap, misalnya tombol
OK dengan tanda . Komponen ini visual.
7.2.2. SpeddButton
Komponen ini dipakai bersama-sama dengan komponen panel (tab
standard). Dipakai untuk membuat toolbar dan button-button khusus.
Komponen ini juga visual.
7.2.3. Image
Komponen image untuk menampilkan grafik seperti icon, bitmap dan
metafile. Komponen ini visual.
7.2.4. Shape
Untuk menampilkan bentuk-bentuk seperti segiempat, lingkaran, segitiga dan lain-lain.
BAB II
PEMBAHASAN

2.1 LOGIKA KONDISI

Langkah Pertama

1. Buka Aplikasi Delphi anda, tampilan awal akan muncul form 1

2. Isi dengan label untuk memberikan keterangan pada langkah langkahnya, pilih
menu label pada icon " A" , kemudian sesuaikan dengan kebutuhan anda
3.Kemudian Buatlah tempat untuk penginputan data dengan memilih menu
edit.text

4.kemudian buatlah button untuk memproses program tersebut dengan memilih

menu button click


5. Kemudian klik 2x pada button click tersebut untuk mengisi script.

procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);


Var
nilai : integer;
begin
nilai := StrToInt(Edit1.Text);
if nilai > 60 then
begin
ShowMessage('Anda Lulus');
end
else
begin
ShowMessage('Anda Remidi');
end;

end;

end.
6. Setelah itu coba jalankan program tersebut dengan menekan F9

2.2)PERULANGAN(LOOP)

-Langkah Awal Buka Aplikasi Delphi 7

-Bahan 4 Buah Button Dan 1 Listbox

-button 1 diubah menjadi For dan button 2 diubah menjadi While dan button3
diubah Repeat dan button 4 diubah menjadi Exit

-Contoh Bahannya Seperti pada berikut


procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
Var a : integer;
begin
ListBox1.Items.Clear;
for a := 1 to 10 do
ListBox1.Items.Add(IntToStr(a));

end;

procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);


Var b : integer;
begin
ListBox1.Items.Clear;
b := 2;
While b <= 20 do
begin
ListBox1.Items.Add(IntToStr(b));
b := +2;
end;

end;
procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);
Var c : integer;
begin
ListBox1.Items.Clear;
c := 1;
repeat
ListBox1.Items.Add(IntToStr(c));
c := c+ 2;
until c >=20;

end;

end.
2.3)VISUAL COMPONENT LIBRARY(VCL)

-Langkah Pertama Buka Aplikasi Delphi 7

-Dibutuhkan Bahan yaitu 3 Edit,3 Label,4 Button

-Contoh seperti gambar di bawah ini:


Masukan coding:
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
begin
edit3.Text:=Inttostr(StrToInt(edit1.Text)+StrToInt(edit2.Text));

end;

procedure TForm1.Button2Click(Sender: TObject);


begin
edit3.Text:=inttostr(strtoint(Edit1.Text)-strtoint(Edit2.Text));

end;

procedure TForm1.Button3Click(Sender: TObject);


begin
edit3.Text:=inttostr(strtoint(Edit1.Text)*strtoint(Edit2.Text));

end;

procedure TForm1.Button4Click(Sender: TObject);


begin
edit3.Text:=floattostr(strtoint(Edit1.Text)/strtoint(Edit2.Text));

end;

end.
BAB III
PENUTUP

3.1Kesimpulan
Kita dapat memahami beberapa komponen di Delphi seperti,
 Label, digunakan untuk menginputkan teks tetap.

 Edit, digunakan untuk masukkan data dari user.

 Button, sebagai tombol tekan untuk pengeksekusian sebuah script.

 Checkbox, digunakan untukinputan pilihan yang memerlukan
tanda checklist.

 Timer, berguna untuk menampilkan waktu pada Form.

 Image, untuk menampilkan gambar atau efek visual lainnya.

 BitBtn, hampir seperti Button namun bedanya pada BitBtn bernilai OK, Cancel, Abort,
Close, No, Ignore dan Help.

3.2Saran

Menyadari bahwa penulis masih jauh dari kata sempurna, kedepannya penulis
akan lebih fokus dan details dalam menjelaskan tentang makalah di atas dengan
sumber - sumber yang lebih banyak yang tentunga dapat di pertanggung jawabkan.

Untuk saran bisa berisi kritik atau saran terhadap penulisan juga bisa untuk
menanggapi terhadap kesimpulan dari bahasan makalah yang telah di jelaskan.
Untuk bagian terakhir dari makalah adalah daftar pustaka. Pada kesempatan lain
akan saya jelaskan tentang daftar pustaka makalah.
DAFTAR PUSTAKA

Pranata, Antony.2000.Pemrograman Borland Delphi.Yogyakarta:ANDIOFFSET

http://lecturer.d3ti.mipa.uns.ac.id/tutut/files/2012/02/Modul-I.pdf

http://lecturer.d3ti.mipa.uns.ac.id/tutut/files/2012/02/Modul-II1.pdf

(Diunduh 12 APRIL 2019)


LEMBAR PENILAIAN

LAPORAN PRAKTIKUM
DASAR KOMPUTER DAN PEMOGRAMAN

Nama Mahasiswa : ARIF FADILLAH


NIM : 181010800151
Nama Kelas : 002TIDP001
Program Studi : TEKNIK INDUSTRI

NAMA MODUL NILAI LAPORAN


MODUL I
MODUL II
MODUL III
TOTAL KESELURUHAN
NILAI AKHIR

Laporan ini telah di periksa oleh Asisten Laboratorium Teknik Industri sebagai Tugas
Laporan Praktikum Dasar Komputer dan Pemograman
Pada Tanggal : 13 april 2019

Asisten Laboratorium Ketua Laboratorium Teknik Industri

(Nama Asisten Laboratorium) (Ade Irawan, ST., MM)


DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : ARIF FADILLAH


Jenis Kelamin : LAKI LAKI
Tempat Tanggal Lahir : BOGOR 13 NOVEMBER 1999
Agama : ISLAM
Pekerjaan : MAHASISWA
Alamat : JL PONPES AL INAYAH 03/05 KP PONDOK MIRI

“................................TULISKAN MOTTO HIDUP............................................”

FOTO ANDA
(UKURAN 2R)

Anda mungkin juga menyukai