Anda di halaman 1dari 2

LAPORAN PERJALANAN DINAS

KEGIATAN UPAYA PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN PENYAKIT MENULAR


PNEUMONIA

I. Dasar : Surat Perintah Kepala Puskesmas Tenggarang


No : 090 / /430.9.3.6/2019
II. Maksud/ Tujuan : Melaksanakan Kegiatan Pencegahan dan pengendalian penyakit
Menular Kunjungan Rumah / Care Seeking
III. Waktu Pelaksanaan : 26 September 2019
IV. Nama Petugas :
1. Siti Hanifah
2. Luluk Mursida
V. Tempat Tujuan : Keluarga An.Afkareza Desa Sumber Salam Rt.24 Rw.08
VI. Bentuk Kegiatan yang : Kunjungan Rumah Pneumonia/ Care Seeking / KIE
di lakukan
VII. Hasil kegiatan : Melakukan Kunjugan rumah pada An.Afkareza umur 23 bulan
Rt.24 Rw. 08, Saat dilakukan kunjungan ditemukan adanya orang
tua yang merokok dan keadaan rumah yang tidak sehat seperti
tidak membuka jendela rumah ,petugas memberikan KIE kepada
Ny.Liyani ( Ibu) tentang definisi, tanda dan gejala penyakit
Pneumonia dan menyarankan agar orang tua tidak merokok di
dalam rumah dan di dekat anak sehingga anak tidak batuk dan
sesak, bukalah jendela rumah setiap hari agar ada pertukaran
udara, keadaan umum anak baik RR : 33x/menit, respon keluarga
sangat kooperatif saat ditanya petugas, riwayat keluarga tidak
ditemukan adanya penyakit menular
VIII. Lampiran :Sesuai dengan Form Care Seeking

Bondowoso, 26 September 2019


Pelapor

Luluk Mursida
NIP. 19850724 201001 2 027
KUNJUNGAN RUMAH UPAYA PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN
PENYAKIT MENULAR PNEUMONIA
BULAN SEPTEMBER 2019

TGL 26 SEPTEMBER 2019


An. Afkareza Desa Sumber Salam Rt.24 Rw.08

Anda mungkin juga menyukai