Anda di halaman 1dari 1

FORUM DISKUSI M2 KB5

GRUP

NAMA : ENGGRI YULIANDARI


USERNAME : 91000088109704

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Berikut jawaban saya untuk Forum Diskusi M2 KB5 tentang grup:

Bahan Diskusi
Misalkan <G, *> suatu grup dan a, b, c di G dan b . a = c . a maka buktikanlah bahwa b = c !

Jawaban:

Misalkan b.a = c.a. karena <G, *> adalah grup dan a merupakan elemen dari G (a € G) maka
terdapat a’ € G sehingga a.a’ = a’.a = e, sehingga:

b.a=c.a
(b . a) . a’ = (c . a) . a’
b . (a . a’) = c . (a . a’) Sifat Asosiatif
b . e = c .e Sifat Invers Elemen
b=c Sifat Elemen Identitas

Jadi, terbukti bahwa: “Misalkan <G, *> suatu grup dan a, b, c di G dan b . a = c . a,
maka b = c”.

Anda mungkin juga menyukai