Anda di halaman 1dari 2

TIPS STRATEGI PEMBELAJARAN BAGI MAHASISWA

1. Baca dan pahami Rencana Pembelajaran Semester (RPS) yang telah disediakan dalam bentuk
dokumen PDF. Di dalam dokumen tersebut terdapat deskripsi mata kuliah, Capaian Pembelajaran
Lulusan yang diinginkan Institusi (Unud) atau CPL-I dan Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK),
serta topic pembelajaran yang akan diberikan selama satu semester.
Pada dokumen juga diuraikan secara detil tentang kemampuan akhir mahasiswa (KAM) yang
diharapkan berkembang dan menginternalisasi pada mahasiswa selama pembelajaran untuk setiap
topic dari mata kuliah. Anda juga bisa lihat criteria/indicator yang digunakan mengevaluasi /
menilai ketercapaian KAM, sumber pembelajaran online yang disediakan, metode pembelajaran
online dan alokasi waktu untuk pembelajaran setiap topic (2 sks). Anda juga bisa lihat assessment
assess /
penilaian yang dilakukan.
2. Deskripsi Mata Kuliah, CPL-I,I, CPMK dan topic pembelajaran tertulis pula pada Web-Moodle,
Web di
mana Moddle adalah sebagai Platform Sistem Pengelolaan Pembelajaran Secara Elektronik (E- (
Learning Management System
System) yang digunakan oleh Unud.
3. Selanjutnya anda perhatikan pengelolaan pembelajaran pada setiap topic di dalam Web-Moodle.
Pada setiap topic ini anda harus p
paham dan perduli terhadap kemampuan an akhir mahasiswa (KAM)
yang diharpakan berkembang pada diri anda
anda.. Jumlah KAM secara umum untuk setiap topic adalah
dua dan boleh lebih dari dua, tergantung ketersediaan waktu pembelajarannya. Pengertian 2 sks
adalah beban waktu pembelajaran 2 x 170 menit = 340 me
menit
nit selama satu minggu pembelajaran.
4. KAM tersebut dijadikan acuan atas penyediaan sumber pembelajaran digital (modul tertulis, ppt,
video,
ideo, tautan URL, dan lainnya) bagi anda untuk dipelajari. Untuk itu anda wajib mempelajari
sumber pembelajaran yang telah disediakan tersebut. Anda diberikan kebebasan atau disarankan
pula mencari sumber pembelajaran
elajaran digital lainnya di internet, namun sumber pembelajaran lainnya
tersebut harus tetap relevan terhadap KAM yang diharapkan muncul atau berkembang pada diri
anda. Ini adalah merupakan aktivi
aktivitas
tas pembelajaran yang penting untuk anda laksanakan.
5. Aktivitas pembelajaran penting lainnya yang anda laksanakan adalah melakukan self assessment
atau melakukan penilaian diri sendiri atas ketercapaian kemampuan-kemampuan
kemampuan yang diharapkan
pada KAM. Untuk aktivitas
ktivitas ini, fasilitator pembelajaran menyediakan formative assessment berupa
Quiz yang anda bisa kerjakan berulang sampai tiga kali atau lebih.
6. Soal-soal di dalam Quiz disediakan oleoleh fasilitator, dan cara menjawabnya akan beragam, ada
berupa pilihan berganda, B/S, matching, mengisi kata-kata kata pada ruang kosong dalam kalimat
tersedia, dan lainnya.
ainnya. Posisi soal dala
dalamm Quiz tidak akan sama (diacak) setiap kali anda buka Quiz.
Waktu pengerjaan Quiz terba
terbatas sesuai dengan jumlah soal. Kejujuran andaa penting didalam
mengerjakan Quiz ini, karena kalau anda kerjasama atau cheating atau menyuruhmenyu orang lain
mengerjakannya,, akan mengingkari kemampuan anda sendiri dan anda membangun pengelaman
belajar yang negative atau tidak baik
baik,, dan tentunya tidak baik bagi anda kelak setelah lulus atau
tamat. Sangsi
si ketidakjujuran ini d
di atur di dalam peraturan akademik Unud, dapat berupa tidak
pemberian penilaian terhadap Mata Kuliah ini, bahkan bisa sampai pemecatan anda sebagai
mahasiswa, tergantung pada beratnya cheating yang anda lakukan.
7. Formative assessment lainnya yang disediakan pada beberapa topic adalah dalam bentuk aktivitas
aktivit
interaksi mahasiswa dalam FORUM diskusi.. Di dalam FORUM umumnya fasilitator menyediakan
topic khusus untuk didiskusikan, atau fasilitator mempersilahkan mahasiswa sendiri yang
menentukan topiknya.
8. Dalam pemberian feedback dan untuk menilai atas tugas atau assignment yang anda kerjakan (bila
ada penugasan dari fasilitator)
itator), biasanya si Fasilitator menyediakan rubric penilaian secara online
pada Web-Moodle. Anda dapat memperbaiki tugas berdasarkan feedback yang diberikan oleh ol
facilitator. Dengan feedback yang diberikan oleh fasilitator diharapkan ketercapaian kemampuan
dari KAM pada diri anda dapat maksimal.
9. Formative assessment, yaitu berupa Quiz, FORUM dan Tugas adalah penilaian proses aktivitas
pembelajaran anda. Untuk itu harus dikerjakan dengan baik.
10. Pada pertengahan semester, anda akan diuji atas kemampuan yang tercantum di dalam KAM untuk
keseluruhan topic pada minggu
minggu-mingu sebelumnya.. Ujian ini disebut Ujian Tengah Semester (UTS),
(UTS)
adalah berupa QUIZ yang hanya dapat dibuka dan dikerjakan sekali (summative
summative assessment).
assessment Untuk
itu anda harus mempersiapkan diri dengan baik dengan mempelajari kembali
kembal seluruh sumber
pembelajran pada topic-topik yang diberikan sebelumnya.
11. Pada akhir semester,
mester, dilaksanakan juga summative assessment (Ujian Akhir Semester atau UAS)
yang sama seperti UTS. Bedanya adalah KAM yang diuji pada UAS adalah untuk topic-topik
pembelajaran setelah UTS.
12. Anda harus perduli terhadap bagaimana pemberian penilaian akhir atas keseluruhan aktivitas
pembelajaran selama satu semester. Anda bisa lihat bobot
bobot-bobot
bobot penilaian dari masing-masing
masing
assessment di dalam dokumen RPS.
13. Pada minggu terakhir pembelajaran
pembelajaran, anda diminta untuk melakukan evaluasi pembelajaran system
on-line dari mata kuliah ini. Untuk evaluasi ini, fasilitator menyediakan questionnaires
questionnaire pada tautan
yang disediakan. Evaluasi ini tidak termasuk sebagai penilaian aktivitas proses pembelajaran dari
topic-topik
topik mata kulaih, namun bila anda tidak mengerjakan atau mengisi questionnaires
questionnaire maka nilai
akhir dari mata kuliah
h ini, secara otomatis tidak bisa anda akses atau lihat. Evaluasi ini bertujuan
untuk mendapatkan feedback dari mahasiswa bagi fasilitators tors dan pengelola mata kuliah Digital
society,, untuk melakukan perbaikan perkuliahan di semester berikutnya.
Demikian TIPS ini disampaikan ke
kepada mahasiswa, agar dapat dijadikan sebagai panduan untuk
mengembangkan strategi pembelajaran dengan baik
baik.

Anda mungkin juga menyukai