Anda di halaman 1dari 18

No.

Peserta
DOKUMEN NEGARA Paket
1

UJI KOMPETENSI KEAHLIAN


TAHUN PELAJARAN 2019/2020

LEMBAR PENILAIAN
UJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Desain Grafika
Kode : 1541
Alokasi Waktu : 24 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Judul Tugas : Desain Kalender Duduk Profil Sekolah 2020

Nama Peserta :

Form Penilaian Aspek Pengetahuan

Metode Jawaban
Indikator Pencapaian Kompetensi Tes Tes
Benar Salah
Tulis Lisan
1 2 3 4 5
Menerapkan peraturan keselamatan kerja di tempat kerja V
Menerapkan alat pelindung diri (APD) V
Menganalisis persiapan ruangan atau tempat kerja V
Menganalisis peralatan pendukung produksi V
Mengemukakan informasi yang bersifat rutin sesuai V
peralatan yang digunakan
Mengemukakan instruksi rutin atau prosedur operasi V
standar
Merinci partisipasi dalam kelompok kerja secara informal V
Menerapkan interaksi dengan unit terkait V
Menjelaskan bagian-bagian dari komputer, masing- V
masing fungsinya serta integrasi satu dengan yang lainnya
Menerapkan konsep desain dasar V
Menerapkan konsep desain detail V
Menerapkan desain brief kompleks V
Memilih dan menggunakan huruf V
Menerapkan huruf (typeimage) V
Mengevaluasi hasil susun huruf. V
Menerapkan scan image garis V

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-1/18


No. Peserta

Metode Jawaban
Indikator Pencapaian Kompetensi Tes Tes
Benar Salah
Tulis Lisan
1 2 3 4 5
Menerapkan scan image halftone V
Menerapkan scan image kompleks V
Menyesuaikan data untuk pra cetak secara elektronik V
Menyesuaikan image kompleks secara elektronik V
Menerapkan lay out untuk proses cetak. V
Menerapkan lay out yang kompleks V
Nilai Pengetahuan
Catatan :
 Asesor/Penguji mengembangkan butir tes pengetahuan berdasarkan Indikator Pencapaian
Kompetensi
 Bobot penilaian per butir soal ditentukan oleh asesor/penguji
 Nilai Pengetahuan merupakan hasil pengolahan penskoran jawaban benar
 Nilai Pengetahuan berupa bilangan bulat berada pada rentang 0-100

…………, ………………. 2020


Penilai 1/ Penilai 2 *)

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-2/18


No. Peserta

Form Penilaian Aspek Keterampilan

Kompeten
Ya
No Komponen/Sub Komponen Belum Cukup Baik Sangat Catatan
Baik
0 1 2 3
1 2 3 4 5 6 7
I Persiapan
1.1 Mengikuti peraturan
keselamatan kerja di tempat
kerja
1.2 Menggunakan alat pelindung
diri (APD)
1.3 Melakukan persiapan ruangan
atau tempat kerja
1.4 Mempersiapkan peralatan
pendukung produksi
1.5 Mengumpulkan, mencatat, dan
menyampaikan informasi yang
bersifat rutin dengan
menggunakan peralatan yang
memadai
1.6 Memberikan dan mengikuti
instruksi rutin atau prosedur
operasi standar
1.7 Melakukan partisipasi dalam
kelompok kerja secara informal
1.8 Melakukan interaksi dengan unit
terkait
Rerata capaian kompetensi
komponen Persiapan
II Pelaksanaan
2.1 Menentukan bagian-bagian dari
komputer, masing-masing
fungsinya serta integrasi satu
dengan yang lainnya
2.2 Menindaklanjuti konsep desain
dasar
2.3 Menindaklanjuti konsep desain
detail
2.4 Mengerjakan desain brief
kompleks
2.5 Melakukan scan image garis
2.6 Melakukan scan image halftone

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-3/18


No. Peserta

Kompeten
Ya
No Komponen/Sub Komponen Belum Cukup Baik Sangat Catatan
Baik
0 1 2 3
1 2 3 4 5 6 7
2.7 Melakukan scan image
kompleks
2.8 Menggabungkan data untuk pra
cetak secara elektronik
2.9 Menggabungkan image
kompleks secara elektronik

Rerata capaian kompetensi


komponen Proses
III Hasil
3.1 Menyiapkan lay out untuk
proses cetak.
3.2 Menyiapkan lay out yang
kompleks

Rerata capaian kompetensi


komponen Hasil
Keterangan :
 Capaian kompetensi peserta uji per Sub Komponen dituliskan dalam bentuk ceklis (√)
 Rerata Capaian kompetensi peserta uji per Komponen dituliskan dalam bentuk ceklis (√)
 Jika peserta uji dinilai tidak baik pada salah satu komponen, maka peserta uji diberi kesempatan
untuk mengulang
 Catatan diberikan sebagai keterangan tambahan unjuk kerja
 Catatan positif diberikan kepada peserta uji yang mampu menunjukkan inovasi, efisiensi kerja,
dan pemecahan masalah secara kreatif
 Catatan negatif diberikan kepada peserta uji yang mengulangi proses atau unjuk kerja lainnya
yang bertentangan dengan kriteria unjuk kerja

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-4/18


No. Peserta

Rekapitulasi Penilaian Aspek Keterampilan

Jumlah
Catatan
Catatan Positif
Catatan Negatif
Nilai Tambahan

Keterangan:
 Nilai tambahan diberikan berdasarkan penjumlahan dari catatan positif (bernilai positif) dan
catatan negatif (bernilai negatif) dengan maksimal 10 poin dan minimal -10 poin

Tingkat Pencapaian Kompetensi Nilai


Nilai
Skor Nilai Akhir
Perolehan
Awal Tamba Aspek
Keterampilan (Hasil
(pembul han Keteram
Konversi)
atan) pilan
Persiapan Pelaksanaan Hasil
Nilai rata-rata
(pembulatan)
Bobot 25% 60% 15%
Nilai Komponen

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian (Tidak = 0; Cukup = 1; Baik = 2; Sangat Baik =
3)
 Bobot ditetapkan secara terpusat dan dapat berubah sesuai persetujuan dengan industri
(dibuktikan dengan berita acara)
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
 Skor Awal diperoleh dari pembulatan hasil penjumlahan komponen Persiapan, Pelaksanaan,
dan Hasil
 Nilai Perolehan diperoleh dari nilai maksimal hasil konversi skor awal
 Nilai Tambahan diperoleh dari rekapitulasi jumlah catatan dengan maksimal +10 poin dan
minimal -10 poin
 Nilai Akhir diperoleh dari penjumlahan Nilai Perolehan dengan Nilai Tambahan

Konversi Nilai:
Skor Awal Nilai Konversi Kesimpulan
0 <61 Tidak Kompeten
1 61-70 Cukup Kompeten
2 71-80 Kompeten
3 81-90 Sangat Kompeten
91-100 Istimewa

Kesimpulan Akhir: Belum Kompeten/Cukup Kompeten/Kompeten/Sangat Kompeten/Istimewa*

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-5/18


No. Peserta

Nilai Akhir

Aspek Aspek Nilai Akhir


Pengetahuan Keterampilan (pembulatan)
Nilai Perolehan
Bobot 30% 70%
Nilai Komponen

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian
 Bobot ditetapkan secara terpusat oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan bersifat
mutlak
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
 Nilai Akhir berupa bilangan bulat berada pada rentang 0-100

…………, ………………. 2020


Penilai 1/ Penilai 2 *)

*) Coret yang tidak perlu

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-6/18


No. Peserta

Form Penilaian Aspek Sikap (Sikap Kerja)

Tingkat Pencapaian Kompetensi


Indikator Pencapaian Kompetensi Sangat
Kurang Cukup Baik
Baik
2 3 4 5 6
Memelihara kebersihan
Memelihara keselamatan dan kesehatan
Ketelitian
Kerapihan
Kecermatan
Tanggung Jawab
Rata-rata pencapaian kompetensi

Kesimpulan : Kurang Baik/Cukup Baik/Baik/Sangat Baik*


Catatan :

…………, ………………. 2020


Penilai 1/ Penilai 2 *)

*) Coret yang tidak perlu

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-7/18


KRITERIA/RUBRIK PENILAIAN UJIAN
PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Desain Grafika
Kode : 1541
Alokasi Waktu : 24 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Judul Tugas : Desain Kalender Duduk Profil Sekolah 2020

Rubrik Penilaian Aspek Keterampilan

Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
I Persiapan
1.1 Mengikuti peraturan Kriteria unjuk kerja:
keselamatan kerja di  Pekerjaan dilaksanakan dengan
tempat kerja mempertimbangkan aspek keselamatan kerja
sesuai dengan kebijakan dan prosedur
perusahaan, serta peraturan keselamatan kerja
yang berlaku secara nasional
 Pekerjaan pemeliharaan kebersihan
lingkungan kerja dilaksanakan sesuai dengan
prosedur yang ditetapkan oleh perusahaan
 Tatanan dan struktur organisasi perusahaan
yang menyangkut tugas, tanggung jawab dari
kewajiban harus ditaati
 Perlengkapan pelindung diri harus dikenakan
dan ditempatkan pada tempat yang telah
ditentukan
 Hal-hal yang berkaitan dengan keselamatan
kerja diidentifikasikan, dituangkan dalam
bentuk simbol-simbol untuk dipahami dan
dipatuhi sesuai dengan peraturan yang
berlaku
 Seluruh petunjuk penanganan peralatan dan
mesin harus dilakukan berdasar pada
peraturan keselamatan dan kesehatan kerja
yang berlaku secara nasional
 Peralatan dan perlengkapan untuk keadaan
darurat (emergency) diidentifikasi, dipahami
cara penggunaannya dan dipakai secara benar
Mengikuti seluruh aturan unjuk kerja dengaan Sangat Baik
cepat dan tepat dibawah waktu yang telah
ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-8/18
Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
1.2 Menggunakan alat Kriteria unjuk kerja:
pelindung diri (APD)  SOP yang berkaitan dengan penggunaan alat
pelindung diri (APD) dibaca dan dipahami.
 Alat-alat pelindung diri digunakan, sesuai
dengan SOP
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
1.3 Melakukan persiapan Kriteria unjuk kerja:
ruangan atau tempat  Prosedur standar operasi tentang persiapan
kerja ruangan atau tempat kerja dibaca dan
dipahami
 Kondisi ruang kerja dan tata letak peralatan
diperiksa dan disesuaikan dengan tata letak
standar yang telah ditentukan oleh
perusahaan
 Fungsi kerja panel listrik diperiksa sesuai
dengan prosedur standar operasinya
 Kondisi penerangan ruangan kerja diperiksa
tingkat iluminasinya dan bila diperlukan
dilakukan pengaturan ulang sesuai prosedur
standar operasinya
 Sirkulasi udara diperiksa kondisinya sesuai
dengan standar yang telah ditetapkan oleh
perusahaan
 Kondisi lantai diperiksa kebersihannya dan
dilakukan pembersihan sesuai dengan yang
telah ditentukan oleh perusahaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-9/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
1.4 Mempersiapkan Kriteria unjuk kerja:
peralatan pendukung  Daftar inventarisasi peralatan pendukung
produksi dalam ruang kerja diperiksa dan dicocokkan
dengan peralatan yang tersedia
 Peralatan pendukung produksi diperiksa
kondisinya dan dilakukan
pembenahan/perbaikan bila dibutuhkan
 Seluruh peralatan pendukung produksi
ditempatkan pada lokasi yang telah
ditentukan sesuai dengan tata letak semula
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
1.5 Mengumpulkan, Kriteria unjuk kerja:
mencatat, dan  Komunikasi dengan orang lain dilakukan
menyampaikan sesuai dengan aturan yang berlaku di
informasi yang perusahaan
bersifat rutin dengan  Permintaan penjelasan dilakukan dengan
menggunakan singkat dan jelas
peralatan yang  Penyimpanan informasi yang berkaitan
memadai dengan sistem informasi dilakukan dengan
prosedur yang benar
 Penanganan dokumen informasi dilakukan
dengan jelas dan tepat serta dalam waktu
yang ditetapkan oleh perusahaan
 Waktu untuk berkomunikasi harus digunakan
secara efektif dan efisien
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-10/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
1.6 Memberikan dan Kriteria unjuk kerja:
mengikuti instruksi  Pemberian instruksi dilakukan dengan
rutin atau prosedur mengikuti prosedur yang berlaku
operasi standar diperusahaan
 Instruksi yang konsisten diberikan secara
komprehensif, singkat, jelas, dan sesuai
dengan tingkat kemampuan penerima
 Pengiriman instruksi dilakukan dengan
metode yang tepat sesuai dengan tingkat
kemampuan penerima
 Instruksi harus disampaikan dengan efektif
dan efisien serta ditindaklanjuti dengan
informasi lain yang dibutuhkan
 Instruksi dan tindak-lanjutnya diberikan
dengan urutan yang tepat.
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
1.7 Melakukan Kriteria unjuk kerja:
partisipasi dalam  Komunikasi dengan orang lain di dalam
kelompok kerja kelompok dilakukan secara efektif, efisien,
secara informal persuasif, dan dengan perilaku yang baik
 Disiplin dengan kelompok diikuti dengan
baik
 Kontribusi dalam diskusi dilakukan dengan
cara yang benar serta sesuai dengan tujuan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-11/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
1.8 Melakukan interaksi Kriteria unjuk kerja:
dengan unit terkait  Informasi tentang perusahaan disampaikan
kepada pelanggan dengan positif yang
mengarah pada kebutuhan pelanggan
 Komunikasi dengan telepon harus dilakukan
dengan menggunakan bahasa sapaan yang
benar, sopan, singkat, dan jelas
 Kebutuhan informasi dari pelanggan dicatat
dan diklarifikasi dengan tetap
 Sambungan telepon dari luar dihubungkan
dengan bagian yang dituju sesuai dengan
permintaan
 Informasi yang diklarifikasikan dengan
rahasia harus dijaga dengan benar
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
II Pelaksanaan
2.1 Menentukan bagian- Kriteria unjuk kerja:
bagian dari komputer,  Jenis-jenis komputer di temu-kenali dan
masing-masing dibedakan sesuai dengan spesifikasi dan
fungsinya serta masing-masing fungsi utamanya
integrasi satu dengan  Fungsi operasi komputer untuk “input,
yang lainnya processing, storage and transfer”
diidentifikasi.
 Komponen perangkat keras dari komputer
yang berkaitan dengan sistem komputer
untuk persiapan cetak diidentifikasi
 Jenis perangkat keras untuk penyimpanan
data tetap bagi “graphic arts image”
dipahami dan digunakan. Pengertian tentang
sistem binari (bytes, kilobytes,megabytes,
gigabytes) dipahami
 Komponen utama dari sistem komputer
diidentifikasi masing-masing fungsinya
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-12/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
2.2 Menindaklanjuti Kriteria unjuk kerja:
konsep desain dasar  Desain brief dioptimasi Layout& materi
cetak diolah, ilustrasi/logo ditangani sesuai
permintaan desain brief
 Desain grafis sederhana dibuat secara manual
atau elektronik untuk di sesuaikan dengan
desain brief
 Artwork yang siap proses dibuat
 Layout artwork diperiksa ulang untuk
menghindari kelalaian dan kesalahan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
2.3 Menindaklanjuti Kriteria unjuk kerja:
konsep desain detail  Spesifikasi desain brief ditentukan untuk
menentukan kegiatan selanjutnya.
 Desain grafis lengkap dibuat dengan posisi
dan ukuran sesuai permintaan desain brief
dari klien.
 Dummy dibuat untuk mendapatkan gambaran
yang lebih lengkap akan bentuk desain.
 Artwork yang kompleks dan lengkap, dibuat
dan diedit.
 Artwork diperiksa ulang untuk menghindari
kelalaian dan kesalahan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-13/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
2.4 Mengerjakan desain Kriteria unjuk kerja:
brief kompleks  Suatu kontrak desain yang kompleks, yang
menyangkut lingkup kerja, prosedur, bahan,
biaya dan upah dirundingkan.
 Tahapan pekerjaan desain dan produksi
dengan jadwal, direncanakan untuk di
bagikan kepada anggota team.
 Desain grafis yang kompleks, baik secara
manual maupun elektronik, dibuat dengan
spesifikasi untuk proses pencetakan dan
penggunaan bahan baku.
 Desain tersebut dapat diproduksi, dengan
analisa warna, raster, kompleksitas foto serta
bahan baku.
 Problem teknis dipecahkan, dicarikan solusi
teknisnya.
 Hasil pekerjaan/ cetakan selalu dapat
ditingkatkan mutunya
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
2.5 Melakukan scan Kriteria unjuk kerja:
image garis  Image garis disiapkan untuk di scan, di skala,
di susun dengan rapih dan bersih.
 Scanner, disiapkan untuk scan image garis,
menggunakan software yang sesuai.
 Image garis di scan, dan kemudian hasilnya
diperiksa apakah sudah sesuai dengan
kebutuhan job order serta proses cetak,
disimpan dengan tipe file yang sesuai
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-14/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
2.6 Melakukan scan Kriteria unjuk kerja:
image halftone  Image halftone disiapkan untuk di scan, di
skala, disususn dengan rapih dan bersih.
 Scanner, disiapkan untuk scan image
halftone, menggunakan software yang sesuai.
 Image halftone di scan, dan kemudian
hasilnya diperiksa apakah sudah sesuai
dengan kebutuhan job order serta proses
cetak, disimpan dengan tipe file yang sesuai
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
2.7 Melakukan scan Kriteria unjuk kerja:
image kompleks  Image kompleks disiapkan dan disusun
dengan rapih dan bersih, sesuai spesifikasi
artwork dan spesifikasi pekerjaan
 Scanner disiapkan dan diatur kecerahan,
kontras, hihglight & shadow, kesesuaian
warna, kerapatan titik(d.p.i), masking, sesuai
dengan kebutuhan spesifikasi pekerjaan.
 Image kompleks di scan menggunakan
software yang sesuai, hasilnya disimpan
denagn tipe file yang sesuai kebutuhan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
2.8 Menggabungkan data Kriteria unjuk kerja:
untuk pra cetak  Tahapan penggabungan dan persiapan kerja
secara elektronik direncanakan: komputer, software yang
sesuai, sistem dan kapasitas harddisk.
 Data digabungkan : membuat page layout,
mengaplikasikan spread dan chokes
(electronic trapping)
 Image ganda dibuat sesuai kebutuhan
spesifikasi pekerjaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-15/18
Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum
2.9 Menggabungkan Kriteria unjuk kerja:
image kompleks  Spesifikasi pekerjaan image kompleks dikaji
secara elektronik untuk kerja penggabungan.
 Image kompleks diedit, di tusir, dikoreksi
warna, disempurnakan sesuai spesifikasi
pekerjaan.
 Masalah teknis penyusunan halaman yang
timbul pada pekerjaan penggabungan/
binding dipecahkan.
 Hasil penggabungan disimpan dengan tipe
file yang sesuai dan dipastikan dapat
beroperasi dengan baiki
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan Sangat Baik
lebih cepat dari standar waktu yang ditentukan
menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja Belum

III Hasil
3.1 Menyiapkan lay out Kriteria unjuk hasil:
untuk proses cetak  Sarana lay out, ukuran, sistem jilid, finishing,
disiapkan.
 Halaman dirancang dan komponen tata-rupa
digabungkan sesuai dengan area cetak
menampilkan seluruh kriteria unjuk hasil Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk hasil Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk hasil Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk hasil Belum
3.2 Menyiapkan lay out Kriteria unjuk hasil:
yang kompleks  Image secara elektronik diolah, disesuaikan
dengan spesifikasi pekerjaan.
 Masalah teknis pengolahan image
diselesaikan, sesuai dengan permintaan/
spesifikasi pekerjaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk hasil Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk hasil Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk hasil Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk hasil Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-16/18


Rubrik Penilaian Aspek Sikap

Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
Memelihara kebersihan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Menyediakan peralatan kebersihan sesuai
kebutuhan
 Menjaga kebersihan peralatan sesuai SOP
 Menjaga kebersihan ruangan atau lingkungan
kerja sesuai SOP
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum
Memelihara keselamatan Kriteria unjuk sikap kerja:
dan kesehatan  Kerja dilaksanakan dengan aman sehubungan
sesuai prosedur.
 Perlengkapan pelindung diri dipakai dan
disimpan sesuai dengan prosedur
 Semua perlengkapan dan alat-alat
keselamatan digunakan sesuai dengan
kegunaannya.
 Tanda-tanda/simbol keselamatan dikenali dan
diikuti sesuai instruksi.
 Semua pedoman penanganan dilaksanakan
sesuai kebutuhan.
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum
Ketelitian Kriteria unjuk sikap kerja:
 Menyiapkan alat dan bahan sesuai kebutuhan
dan fungsinya
 Mengerjakan pekerjaan sesuai prosedur
 Meneliti kembali hasil pekerjaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-17/18


Komponen/Sub Capaian
No. Indikator Penilaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
Kerapihan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Menempatkan bahan dan alat sesuai pada
tempatnya
 Menyimpan hasil pekerjaan dengan rapi
 Mengkondisikan peralatan yang digunakan
pada saat kerja dalam kondisi rapi
 Mengembalikan bahan dan alat yang telah
digunakan pada tempatnya
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum
Kecermatan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Menyiapkan alat dan bahan sesuai kebutuhan
dan fungsinya
 Mengerjakan pekerjaan sesuai prosedur
 Mencermati kembali hasil pekerjaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum
Tanggung Jawab Kriteria unjuk sikap kerja:
 Mengembalikan bahan dan alat yang telah
digunakan pada tempatnya
 Mengerjakan pekerjaan sesuai prosedur
 Meneliti kembali hasil pekerjaan
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum

[1541]-P1-19/20 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-18/18

Anda mungkin juga menyukai