Anda di halaman 1dari 4

KELOMPOK KERJA (POKJA) IV

G. KELOMPOK KERJA (POKJA) IV


1. KEGIATAN UMUM POKJA IV
a. Melaksanakan tugas, fungsi dan tanggungjawab Pokja dalam pelaksanaan 10 Program Pokok PKK
b. Mengikuti kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan bidang umum Tim Penggerak PKK Kecamatan Pamekasan
c. Melakukan fungsi koordinasi dengan Pokja I, III dan IV Tim Penggerak PKK Kecamatan Pamekasan
d. Menyampaikan informasi dan mengembangkan ide-ide penuh inovasi dalam melaksanakan 10 Program Pokok PKK
e. Menjalin kerjasama dengan instansi sektoral terkait dalam melaksanakan kegiatan PKK
f. Mengikuti Pelatihan Kader PKK Pokja IV
g. Mengikuti rapat pengurus dan rapat pleno Tim Penggerak PKK Kecamatan PKK yang dilaksanakan pada tanggal 5 setiap bulannya
h. Pembinaan Administrasi PKK Tim Penggerak PKK Kelurahan / Desa se Kecamatan Pamekasan
2. PRIORITAS PROGRAM
a. Program Kesehatan
1) Memantapkan Keluarga Sadar Gizi dalam rangka menurunkan anak balita kurang gizi melalui:
a) Sosialisasi pemberian ASI Eksklusif
b) Lomba Cipta Menu MP-ASI

2) Menjadikan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat sebagai kebiasaan hidup sehari-hari meliputi kegiatan :
a) Membudidayakan Cuci Tangan Bersih Pakai sabun
b) Lomba Pelaksana terbaik PHBS

3) Penggalakan Usaha Kesehatan Sekolah


4) Sosialisasi Lima Imunisasi Dasar Lengkap
5) Sosialisasi dan penyuluhan penyakit menular dan tidak menular seperti :
a) Sosialisasi penyakit Tuberculosis
b) Sosialisasi Pemberantasan Sarang Nyamuk Demam Berdarah Dengue (PSN DBD)
6) Mendorong swadaya masyarakat dalam upaya penurunan angka kematian Ibu, Angka Kematian Bayi, dan Angka Kematian Balita
melalui :
a) Sosialisasi Program Jampersal dan Terkesan
Wujud kerjasama dengan Dinas Kesehatan dan Kepala Puskesmas setempat
b) Pencatatan kelahiran dan kematian di kelompok dasawisma
7) Mengoptimalkan posyandu dan pembentukan taman posyandu
8) Monitoring posyandu lansia

b. Program Kelestarian Lingkungan Hidup


1) Membudayakan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) dengan cara:
a) Sosialisasi kebersihan jamban keluarga dan Saluran Pembuangan Air Limbah
b) Sosialisasi dan penyuluhan pilah sampah Organik dan Organik
c) Daur Ulang Sampah Organik dan Anorganik
– Sampah Organik dijadikan komposter dan sumber energi alternatif gas metana
– Sampah anorganik dibuat kerajinan tangan

– Sampah anorganik dibuat kerajinan tangan

d) Sosialisasi Hemat Air Bersih


e) Pembentukan kawasan Hijau tertata berbasis masyarakat

f) Sosialisasi Griya Hijau Kaum Gender dalam Pengelolaan Lingkungan Pamekasan Bersih Indah dan Nyaman
g) Penanaman Sejuta Pohon sebagai paru-paru kota
h) Memasyarakatkan biopori (lubang resapan air)

c. Program Perencanaan Sehat


1) Penyuluhan Keluarga Berencana menuju keluarga berkualitas
2) Meningkatkan pengetahuan tentang pengelolaan keuangan keluarga dengn membiasakan menabung
3) Penyuluhan kesehatan reproduksi bagi remaja
4) Kegiatan Kesatuan Gerak PKK KB-Kes

Anda mungkin juga menyukai