Anda di halaman 1dari 4

Laporan Kasus DOI: 10.

17354/cr/2016/217

Tampakan Oral Kandidiasis Hiperplastik Kronis


pada Pasien dengan Imatinib Mesylate: Sebuah
Kasus Langka
Vishwanath Pattar1, Zameera Nalaband2, Anjana Bagewadi3
1
Post Graduate Student, Department of Oral Medicine and Radiology, KLE Vishwanath Katti Institute of Dental Sciences, Belagavi, Karnataka, India,
2
Professor, Department of Oral Medicine and Radiology, KLE Vishwanath Katti Institute of Dental Sciences, Belagavi, Karnataka, India, 3Head and
Professor, Department of Oral Medicine and Radiology, KLE Vishwanath Katti Institute of Dental Sciences, Belagavi, Karnataka, India

Candida albicans adalah patogen terpenting manusia di antara spesies Candida. Patogen tersebut adalah ragi komensal pada mulut,
gastrointestinal, dan mucosa vagina dari seseorang yang sehat. Genus Candida memiliki sekitar 154 spesies yang masing-masing
memiliki level resistensi kepada antifungal yang berbeda-beda dan memiliki tingkat kesamaan fenotipik yang tinggi. Oropharyngeal
Kandidiasis adalah infeksi rongga mulut yang paling sering ditemukan pada sebelum dan setelah pengobatan kanker.
Immunocompromised state pada pasien kanker menginduksi spesies candidal yang teraktifasi sebagai patogen. Hal tersebut ternyata
dapat mengurangi infeksi yang parah dan insidensi pada beberapa grup prophylaxis antifungal yang beresiko tinggi Laporan kasus ini
membicarakan tentang kemunculan kandiasis hiperplastik pada pasien yang sedang dalam penanganan oleh senyawa kemoterapeutika
imatinib mesylate untuk tumor lambung Kami telah membahas tentang kemungkinan penyebab kandiasis oral pada pasien imatinib
mesylate dan dalam penanganan untuk kandiasis hiperplastik oral.

Kata kunci: Candida, Candidiasis, Kemoterapi, Imatinib mesylate

Pendahuluan Beberapa kasus memberikan laporan tentang luka pada


rongga mulut seperti pengikisan yang menyakitkan dari
Imatinib mesylate adalah obat kemoterapeutika yang pasien dalam penanganan imatinib mesylate.5 Hingga
berperan sebagai inhibitor tyrosine kinase dan dipakai saat ini, masih belum ada laporan adanya kemunculan
untuk penanganan pada keukimia limphoblastik akut, kandidiasis oral pada pasien yang sedang dalam
leukemia eosinophilic kronis, tumor gastrointestinal penanganan imatinib mesylate. Bentuk paling umum
stromal, neoplasma pada kandidiasis oral di pasien kanker adalah
myelodysplastic/myeloproliferative, mastocytosis kandidiasis tipe pseudomembranous dan erythematous,
sistematik, dsb.1,2 Racun jangka pendek padaimatinib sedangkan kandidiasis tipe hiperplastik jarang
mesylate ada pada 1-10% termasuk pancytopenia, ditemukan.6 Disini, kami beri laporan kasus langka pada
febrile neutropenia, dan flushing. Penghambatan Kandidiasis Hiperplastik kronis pada pasien yang sedang
Imatinib mesylate pada c-kit dan platelet-derived menjalani penanganan tumor lambung ganas dengan
memunculkan faktor reseptors (PDGF-R), di mana hal imatini mesylate.
tersebut berperan di reaksi-reaksi imun normal, yang
menyebabkan perubahan fungsi imun2 Sudah LAPORAN
diketahui bahwa ada hypogammaglobulinemia yang KASUS
signifikan pada pasien yang sedang ditangani
olehimatinib mesylate.3 Infeksi Fungal pada pasien Seorang pasien perempuan berumur 48 tahun
yang sedang ditangani beberapa obat kemoterapeutika memberikan keluhan kepada Departemen Pengobatan
terjadi karena untuk menekan imunitas oral/mucosal , Mulut dan Radiologi kami bahwa beliau mengalami sakit
dan disfungsi pada kelenjar ludah yang menyebabkan pada gusi di bagian kanan dan kiri rahang. Rasa sakitnya
xerostomia da alteration pada oral flora.4 cukup menyakitkan, terasa panas, sesekali terasa, dan
sangat mengganggu tapi dapat diredakan saat
mengunyah makanan dan meminum air. Pasien tersebut
Access this article online
memberikan riwayat kesehatannya tentang tumor ganas
pada bagian hypogastric di bagian kirinya yang sudah
: 02-2016
Month of Submission
dioperasi 4 bulan yang lalu. Pasien tersebut sedang
Month of Peer Review : 03-2016
Month of Acceptance : 03-2016 dalam masa pengobatan, dengan mengkonsumsi 400 mg
Month of Publishing : 04-2016 tablet glivac (imatinib mesylate 400 mg, Novartis Pharma
www.ijsscr.com AG, Switzerland) setiap hari selama 4 bulan. Saat
pemeriksaan umum pada kepucatan subkonjungtiva,

IJSS Case Reports & Reviews | April 2016 | Vol 2 | Issue 17


kuku pucat terlihat.
Pattar, et Pada pemeriksaan
al.: Sebuah mulut
Kasus Langka pada lebihOral Kandiasis
Tampakan bahwa Candida
Hiperplastik Kronis albicans-nya
dari Pasien Imatinibterisolasi.
Mesylate. Berdasarkan
lanjut,terlihat jelas bahwa ada kelenjar limfa sejarah, klinis, dan penemuan patologi, pasien tersebut
submandibular pada nomor 3 di bagian kanan dan di-diagnosis hiperplastik kandidiasis kronis. Penanganan
nomor 1 di bagian kiri. Kelenjar limfa yang kiri memiliki antifingal dengan 1% clotrimazole cat mulut dan
dimensi 1 cm dan 1,5 cm di kanan. Kelenjar limfa dilakukan kumur-kumur dengan 0,12% klorhexidin, dan
tersebut memiliki konsistensi yang keras, terasa empuk, setelah 2 minggu, 30% besaran luka akan berkurang
mobile. Saat pemeriksaan intraoral, patch putih (Gambar 3 dan 4) Tidak bisa dilakukan tindakan lanjutan
hiperkeratotik terlihat pada gingiva, melebar dari 43 terhadap pasien saat pasien tersebut meninggal.
pada distal sampai 47 pada mesial, dan anterio di 32, 21,
41, 42, di bagian kiri di 34, 35 dan lingual di 47, 48 pada PEMBAHASAN
rahang mandibular (Gambar 1 dan 2) Patch superior
hiperkeratotik meluas dari gingival ke bagian inferior Mutasi pada c-kit proto-oncogene terjadi sebanyak 85%,
buccal vestibular. Bagian permukaan pada dan mutasi pada PDGF-Rα chain terjadi sebanyak 35%
hiperkeratotik tersebut kasar dan memiliki batas yang pada tumor gastointestinal.7 BCR-ABL tyrosine kinase
tidak beraturan. Gingiva yang mengelilingi area adalah produk kromosom asal Philadelphia yang adalah
hiperkeratotik tersebut eritematosa dan terasa empuk. sebuah faktor kausatif terhadap leukemia myelogenous
Area hiperkratotik tersebut non-scapable pada kronis.8 Imatinib adalah sebuah inhibitor dari tyrosine
penekanan aplikasi menggunakan kain kasa pada saat kinases reseptor untukPDGF dan faktor stem cell (SCF),
entri. Terdapat lapisan putih pada lidahnya. c-kit, dan menghambat PDGF serta menghambat
kejadian celluler SCF-mediated cellular dan berperan
Lapisan superfisialnya sudah dikikis secara paksa sebagai obat anti-tumor.2 oleh sebab itu, imatinib
menggunakan bagian tumpul mesylate digunakan sebagai
Dari BP blade, dan dari evaluasi patologinya adalah

Figure 1: Pre-treatment image showing hyperkeratotic area on the buccal Figure 3: Post-treatment image with reduced hyperkeratotic area on buccal
aspect of 43-47 aspect of 43-47

Figure 2: Pre-treatment image showing hyperkeratotic area on the labial Figure 4: Post-treatment image with reduced hyperkeratotic area on labial
aspect of 43 on right side to 35 on left side aspect 43-35 region
Pattar, et al.: Sebuah Kasus Langka pada Tampakan Oral Kandiasis Hiperplastik Kronis dari Pasien Imatinib Mesylate.

penanganan pertama atau sebagai bantuan pada Namun, intervensi yang terpenting adalah untuk tetap
penanganan Tumor gastrointestinal .9 menjaga kebersihan mulut, yang dalam kebanyakan kasus
kemunculan kandidiasis disebabkan faktor kebersihan
Efek samping yang paling umum pada obat mulut yang kurang baik
kemoterapeutika lainnya seperti methotrexate,
cyclophosphamide yang berkaitan dengan rongga mulut KESIMPULAN
adalah oral mucositis. Mucositis memberikan kondisi
yang menguntungkan untuk perkembangan Kandidiasis oral dapat dicegah pada pasien
kandidiasis oral. Candida, yang merupakan ragi kemoterapeutika. Memberikan edukasi terhadap
komensal untuk saluran pencernaan mampu meng- pasien tentang kebersihan mulut dengan
kolonialisasikan luka-luka mucositis dan memberikan saran untuk datang ke dokter gigi oleh
menginfeksikan oral mucosa. Secara keseluruhan, 60- seorang onkologi. Karena kemungkinan munculnya
90% luka mucositis terinfeksi oleh Candida.10 Supaya kandiasis sangatlah tinggi, menjaga kebersihan
kandidiasis dapat terjadi pada pasien kemoterapeutika mulut, dan memberikan saran untuk datang ke
harus ada resistensi lokal pada infeksi tersebut (seperti dokter gigi secara reguler akan meningkatkan
Xerostomia) merusak fungsi imun (seperti mengubah kualitas hidup sang pasien.
fungsi sel inflammatory) dan pelemahan pasien secara
keseluruhan (seperti malnutrisi dan malabsorpsi).11 DAFTAR
PUSTAKA
Luka pada mulut terkait dengan imatinib mesylate
adalah pengikisan yang menyakitkan terkait dengan 1. Available from: http://www.cancer.gov. National Cancer Institute.
reaksi lichenoid.5 penyebab kandidiasis oral pada pasien Available from: http://www.cancer.gov/about-cancer/treatment/
yang sedang menjalani penanganan imatinib mesylate drugs/imatinibmesylate. [Last accessed on 2014
Sep 17; Cited on 2015 Jul 15].
belum diketahui. Namun, dapat diberikan hipotesis
2. Mughal TI, Schrieber A. Principal long-term adverse effects of
bahwa akan ada pengrusakan fungsi imun, imatinib in patients with chronic myeloid leukemia in chronic
hypogammaglobulinemia mengarah ke phase. Biologics 2010;4:315-23.
immunocompromised state pada pasien yang sedang 3. Santachiara R, Maffei R, Martinelli S, Arcari A, Piacentini F,
terapi obat imatinib mesylate bersamaan dengan Trabacchi E, et al. Development of hypogammaglobulinemia in
kebersihan mulut yang kurang higienis dapat patients treated with imatinib for chronic myeloid leukemia or
gastrointestinal stromal tumor. Haematologica 2008;93:1252-5.
meperburuk candida komensal untuk menyerang
4. Akpan A, Morgan R. Oral candidiasis. Postgrad Med J 2002;78:455-
kandidiasis oral, seperti apa yang telah dilaporkan di 9.
kasus sekarang (Gambar 5) Dalam kasus-kasus tersebut 5. Kantarjian H, Sawyers C, Hochhaus A, Guilhot F, Schiffer C,
dikatakan bahwa ada terjadinya pengaktifan kembali Gambacorti-Passerini C, et al. Hematologic and cytogenetic
virus hepatitis B setelah terapi imatinib mesylate.12 responses to imatinib mesylate in chronic myelogenous
leukemia. N Engl J Med 2002;346:645-52.
6. L a ll a RV, L a to r tue M C , Ho n g C H , A ri ya wa r d an a A ,
Dalam kasus kami, kandidiasis ditangani oleh 1% D’Amato-Palumbo S, Fischer DJ, et al. A systematic review of
clotrimazole cat mulut, dengan pengaplikasian 5 kali oral fungal infections in patients receiving cancer therapy.
sehari. Opsi penanganan yang lain untuk kandiasis Support Care Cancer 2010;18:985-92.
seperti nystatin (sebagai suspensi sebanyak 100,000 7. Dematteo RP, Ballman KV, Antonescu CR, Maki RG, Pisters PW,
U/mL (4-6 mL q.i.d.) atau 200,000 U pastilles (satu atau 2 4- Demetri GD, et al. Adjuvant imatinib mesylate after resection of
localised, primary gastrointestinal stromal tumour: A
5 kali setiap hari) untuk 7-14hari). Chlorhexidine randomised, double-blind, placebo-controlled trial. Lancet
mouthwash sebanyak 0.12% dilakukan pengenceran 1:1 2009;373:1097-104.
dengan airr, sebanyak 3 kali sehari. 8. Remesh A. Toxicities of anticancer drugs and its management.
Int J Basic Clin Pharmacol 2012;1:2-12.
9. Byung WK, Lee SJ. Chronic myeloid leukemia patient manifesting
fatal hepatitis B virus reactivation during treatment with
imatinib rescued by liver transplantation: Case report and
literature review. Int J Hematol 2009;90:383-7.
10. Borg C, Terme M, Taïeb J, Ménard C, Flament C, Robert C, et al.
Novel mode of action of c-kit tyrosine kinase inhibitors leading
to NK cell-dependent antitumor effects. J Clin Invest
2004;114:379-88.
11. Burket LW. Textbook of Oral Medicine. 11th ed. Hamilton: BC
Decker Inc.; 2008.
12. Williams D, Lewis M. Pathogenesis and treatment of oral
candidosis. J Oral Microbiol 2011;3.

How to cite this article: Pattar V, Nalaband Z, Bagewadi A. Oral

IJSS Case Reports & Reviews | April 2016 | Vol 2 | Issue 19


Presentation of Chronic Hyperplastic Candidiasis in Patient under Imatinib
Pattar, et al.: Sebuah Kasus Langka pada Tampakan Oral Kandiasis Hiperplastik
Mesylate: KronisIJSS
A Rare Case. dari Pasien Imatinib&Mesylate.
Case Reports Reviews 2016;2(11):17-19.

Source of Support: Nil, Conflict of Interest: None declared.


Figure 5: Pathogenesis of oral candidiasis

IJSS Case Reports & Reviews | April 2016 | Vol 2 | Issue 19

Anda mungkin juga menyukai