Anda di halaman 1dari 20

SOAL KELOMPOK 1

PRANATA SOSIAL / LEMBAGA SOSIAL

1. Sistem Norma yang berlaku di masyarakat untuk mencapai suatu tujuan


tertentu yang dianggap penting , disebut ….
A. Lembaga Sosial
B. Pranata Sosial
C. Norma Sosial
D. Interaksi Sosial
E. Hubungan Sosial

Jawaban : B. Pranata sosial

2. Sebuah Lembaga yang sering dikenal dengan lembaga kemasyarakatan ,


disebut….
A. Lembaga Sosial
B. Pranata Sosial
C. Norma Sosial
D. Interaksi Sosial
E. Hubungan Sosial

Jawaban : A. Lembaga sosial

3. Fungsi Pranata Sosial yang tidak disadari dan bukan menjadi tujuan utama
keseluruhan masyarakat adalah ….
A. Fungsi Manifest
B. Fungsi Laten
C. Disfungsional Manifes
D. Fungsi Independen
E. Fungsi dependen
Jawaban : B. Fungsi Laten

4. Pranata Sosial yang secara tidak sengaja tumbuh dari adat istiadat masyarakat
, disebut ….
A. Basic Institusions
B. Subsidiary Institusions
C. Enacted Institusions
D. Crescive Institusions
E. Aproved Institusions

Jawaban : D. Crescive Institusions


Soal kelompok 2

1. Salah satu tipe perubahan sosial yaitu perubahan kualitas penduduk, yang
ditandai dengan …
a. Masyarakat yang mulai memeriksakan kesehatan ke rumah sakit, tidak
lagi berobat ke dukun.
b. Gaya berpakaian masyarakat yang mulai mengikuti gaya barat.
c. Masyarakat telah banyak yang menempuh pendidikan hingga Perguruan
Tinggi.
d. Masyarakat yang tidak lagi menjalankan barter melainkan menggunakan
uang.
e. Area persawahan dan perkebunan yang digusur oleh gedung-gedung.

JAWABAN : C

2. Perhatikan beberapa pernyataan berikut!


i. Sikap masyarakat yang tradisional.
ii. Sistem pendidikan formal yang maju.
iii. Adat atau kebiasaan.
iv. Adanya orientasi ke masa depan.

Dari pernyataan di atas, manakah yang termasuk factor pendukung proses


perubahan …

a. i, ii, iii
b. i dan iii
c. ii dan iv
d. iv saja
e. semua benar
JAWABAN : C

3. Berikut yang bukan faktor perubahan sosial yang terjadi di lingkungan


masyarakat adalah …
a. Perubahan jumlah penduduk
b. Perubahan mata pencaharian
c. Perubahan karena adanya teknologi
d. Perubahan budaya
e. Perubahan lingkungan fisik

JAWABAN : E

4. Salah satu faktor yang menyebabkan terjadinya perubahan sosial adalah …


a. Tingkat pertumbuhan penduduk yang tinggi.
b. Program transmigrasi dari pemerintah.
c. Keberhasilan program keluarga berencana.
d. Adanya perpindahan penduduk antar daerah.
e. Menurunnya tingkat kesejahteraan masyarakat.

JAWABAN : A
Soal kelompok 3

1) Implikasi yang bersifat opsional dan menyajikan refleksi penulis mengenai


metodologi disebut implikasi ?
A. Implikasi Teoritis
B. Implikasi Manajerial
C. Implikasi Metodologi.
D. Implikasi Sejarah
E. Implikasi Pengetahuan

Jawaban : C. Implikasi Metodologi

2) Implikasi yang bertujuan untuk meyakinkan penguji pada mengenai


kontribusi terhadap ilmu pengetahuan disebut implikasi ?
A. Implikasi Teoritis
B. Implikasi Manajerial
C. Implikasi Metodologi
D. Implikasi Sejarah
E. Implikasi Pengetahuan

Jawaban : A. Implikasi Teoritis

3) “ Antropologi kesehatan adalah cabang dari antropologi terapan yang


menangani berbagai aspek dari kesehatan dan penyakit “, merupakan definisi
antropologi kesehatan menurut ?
A. Weaver
B. Hasan dan Prasad
C. Richard W.Lieban
D. Florence Nightingale
E. Callista Roy

Jawaban : A. Weaver

4) Implikasi yang menyajikan berbagai implikasi kebijakan yang dapat


dihubungkan dengan temuan-temuan yang dihasilkan dalam penelitian,
disebut implikasi ?
A. Implikasi Teoritis
B. Implikasi Manajerial
C. Implikasi Metodologi
D. Implikasi Sejarah
E. Implikasi Pengetahuan

Jawaban : B. Implikasi Manajerial


Soal kelompok 4

Soal :
1. Sesuatu yang mengandung arti tenaga kekuatan, selalu bergerak, berkembang,
dan dapat menyesuaikan diri secara memadai terhadap keadaan disebut
dengan…..
A. Mayarakat
B. Kebudayaan
C. Sosialisasi
D. Dinamika
E. Internalisasi
Jawaban : D
2. Faktor yang ada di daerah tujuan disebut dengan…
A. Faktor pendorong
B. Faktor penarik
C. Faktor penghalang
D. Faktor individu
E. Faktor sosial
Jawaban : A
3. Beberapa sifat yang dimiliki orang dinamis, kecuali…
A. Bersungguh - sungguh sehingga cepat berpikir dan bertindak
B. Tidak mau berdiam terlalu lama di suatu persoalan
C. Cepat beradaptasi terhadap suatu kondisi dan perubahan
D. Tidak mau bergaul, tidak ada interaksi sosial
E. Membuang hal - hal dan beban yang tidak perlu
Jawaban : D
4. Berikut mengenai karakter manusia dinamis yang bisa dipelihara dalam diri
1. Selalu berusaha ingin tahu
2. Bersikap independen
3. Memiliki daya cipta yang kuat
4. Mendahulukan kepentingan diri sendiri
5. Tahan uji
Dari peryataan di atas manakah yang termasuk dari karakter manusia dinamis
yang bisa dipelihara dalam diri ….
A. 1,2 dan 3
B. 1,4 dan 5
C. 2,3 dan 4
D. 3,4 dan 5
E. Semua Benar
Jawaban : E
5. Pilihlah pernyataan dibawah ini :
1. Urbanisasi
2. Transmigrasi
3. Imigrasi
4. Emigrasi
5. Remigrasi
Manakah yang paling tepat terkait dengan jenis-jenis mobilitas penduduk…
A. 1,2 dan 3
B. 1,4 dan 5
C. 2,3 dan 4
D. 3,4 dan 5
E. Semua Benar
Jawaban : E
Soal kelompok 5

1. Aspek sosial yang bukan mempengaruhi status dan perilaku kesehatan adalah …
a. Pekerjaan
b. Sosial ekonomi
c. Pengaruh tradisi
d. Jenis kelamin
e. Umur
2. Beberapa ilmu sosial dan budaya pada pengambilan keputusan individu dan
populasi dalam bidang kesehatan dengan pandangan secara global dalam
penerapan budaya mempengharuhi kebiasaan hidup manusia sehari hari
termasuk dalam ilmu …
a. Sosiologi
b. Ilmu politik/kebijakan public
c. Ekonomi
d. Antropologi
e. Demografi
3. Suatu wujud budaya yang abstrak dinyatakan dalam bentuk kebiasaan, tata
kelakuan dan istiadat adalah…
a. Pengaruh tradisi
b. Pengaruh nilai
c. Pengaruh norma
d. Sikap ethnosentris
e. Sikap fatalistis
4. Yang bukan termasuk aspek budaya yang mempengharuhi status kesehatan dan
prilaku kesehatan adalah …
a. Pengaruh tradisi
b. Pengaruh perasaan bangga terhadap penghasilan
c. Pengaruh norma
d. Pengaruh konsekuensi dan inovasi terhadap perilaku kesehatan
e. Pengaruh perasaan bangga pada statusnya

Jawaban

1. Pengaruh tradisi ( C )
2. Antropologi ( D )
3. Pengaruh tradisi ( A )
4. Pengaruh perasaan bangga terhadap penghasilan ( B )
Soal kelompok 6

Apa pengertian kesehatan menurut WHO?

A. Kesehatan adalah keadaan sejahtera dari badan, jiwa, sosial yang


memungkinkan setiap orang hidup produktif secara sosial dan ekonomis.
B. Kesehatan ialah suatu keseimbangan biopsiko, sosio, kultural dan spiritual
pada tiga garis pertahanan yang fleksibel, normal dan resisten.
C. Kesehatan adalah sebagai suatu keadaan fisik, mental, dan sosial
kesejahteraan dan bukan hanya tidak adanya penyakit atau kelemahan.
D. Kesehatan ialah suatu keadaan yang seimbang dan dinamis antara suatu
bentuk & fungsi tubuh juga berbagai faktor yang mempengaruhinya
E. Kesehatan adalah sebuah fungsi yang efektif dari sumber-sumber perawatan
diri yang menjamin suatu tindakan untuk perawatan diri
Jawaban : C
f. Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO)
Kesehatan adalah sebagai suatu keadaan fisik, mental, dan sosial
kesejahteraan dan bukan hanya tidak adanya penyakit atau kelemahan.

2. Etnis adalah himpunan manusia karena kesamaan ras, agama, asal-usul bangsa
ataupun kombinasi dari kategori tersebut yang terikat pada sistem nilai budaya.

Pernyataan di atas merupakan pengertian etnis menurut………………….

A. Fredrick Barth
B. Hassan Shadily MA
C. Ensiklopedi Indonesia
D. Perspektif Teori Situasional
E. Van den Berghe

Jawaban : A

g. Menurut Fredrick Barth


Etnis adalah himpunan manusia karena kesamaan ras, agama, asal-usul
bangsa ataupun kombinasi dari kategori tersebut yang terikat pada
sistem nilai budaya

3 .Faktor apa saja yang mempengaruhui kondisi umum kesehatan ?

A.Budaya,lingkungan dan individu

B.Agama,budaya dan lingkungan

C.Sosial,agama dan budaya

D.Lingkungan, perilaku, dan pelayanan kesehatan

E. Pelayanan kesehatan, sosial, dan ekonomi

Jawaban

D. Lingkungan, perilaku, dan pelayanan kesehatan.


4. Menurut G.M. Foster (1973), aspek etnis berhubungan dengan kesehatan
seseorang antara lain adalah :

A Pengaruh nilai, sikap apatis, dan pengaruh norma

B.Pengaruh tradisi, sikap selektif, dan pengaruh agama

C.Pengaruh budaya, sikap religius, dan pengaruh sosial

D.Pengaruh ekonomi, sikap ambisius, dan pengaruh lingkungan

E.Pengaruh tradisi, sikap fatalistis, dan pengaruh nilai

Jawaban

E.Pengaruh tradisi, sikap fatalistis, dan pengaruh nilai


Soal kelompok 7

1. Meyebutkan bahwa kesehatan merupakan ketahanan jasmani, rohani, dan


sosial yang dimiliki oleh manusia sebagai karunia dari Allah yang wajib
disyukuri dengan cara mengamalkansegala ajaranNya.
Pengertian kesehatan diatas merupakan pengertian kesehatan menurut..?
a. Undang-Undang No 23 Tahun 1992
b. Majelis Ulama Indonesia (MUI) dalam musyawarah Nasional Ulama
pada tahun 1983
c. Perkins
d. Neuman
e. Paune

Jawaban : B

2. Dibawah ini pengertiaan sehat yang benar menurut WHO (1972) adalah..?
a. Sehat adalah suatu kondisi keseimbangan antara status kesehatan
biologis (jasmani), psikologis (mental), sosial, dan spiritual yang
memungkinkan orang tersebut hidup secara mandiri dan produktif.
b. Kesehatan adalah keadaan sejahtera dari badan (jasmani), jiwa
(rohani) dan sosial yang memungkinkan hidup produktif secara sosial
dan ekonomis.
c. Sehat adalah suatu keadaan keseimbangan dinamis antara bentuk dan
fungsi tubuh yang dapat mengadakan penyesuaian sehingga tubuh
dapat mengatasi gangguan dari luar.
d. Sehat adalah keadaan utuh secara fisik, jasmani, mental, dan sosial dan
bukan hanya suatu keadaan yang bebas dari penyakit cacat dan
kelemahan
e. Menjelaskan sehat sebagai suatu keadaan dimana seseorang pada
waktu diperiksa tidak memiliki keluhan apapun atau tidak ada tanda-
tanda kelainan atau penyakit.

Jawaban : D

3. Dibawah yang termasuk jenis-jenis lingkungan fisik alami antara


lain,Kecuali...
a. Kerusakan hutan
b. Angin
c. Pasang surut
d. Trasnportasi sedimen
e. Gempa bumi
Jawaban : A

4. Dibawah ini yang termasuk dampak buruk perubahan lingkungan fisik akibat
aktifitas manusia antara lain adalah :
1) Pembakaran hutan sembarangan dan hutan lindung yang subur berubah
menjadi areal perumahanan atau pabrik.
2) Terjadi urbanisasi dan penglihatan tanah pertaniann yang semula subur
menjadi daerah pemukiman industri sehingga lahan pertanian semaki
sempit.
3) Penambangan liar mengakibatkan daerah pertambangan longsor.
4) Dibuat jalan,bandara,terminal,stasiun,dan pelabuhan menjadikan
transpotasi lancar
5) Dibuat hutan lindung mengakibatkan perubahan lingkungan fisik

Jawaban yang benar adalah,


a. 1,2,3 dan 5
b. 2,3,4,dan 5
c. 1,2,4 dan 5
d. Hanya 4 dan 5
e. 1,2 dan 3

Jawaban : E
Soal kelompok 8

1. Kesehatan lingkungan merupakan teruwkudnya keseimbangan ekologis antara


manusia dan lingkungan harus ada, agar masyarakat menjadi sehat dan
sejahtera.
Dari pernyataan diatas, pengertian kesehatan lingkungan menurut .. ?
a. WHO
b. HAKLI
c. Nursalam
d. P.halton. Purdon
e. Semua benar
2. Syarat syarat lingkungan yang sehat antara lain :
1) Keadaan air
2) Keadaan udara
3) Keadaan tanah
4) Keadaan masyarakat
5) Suara atau kebisingan

Dari pernyataan diatas, manakah jawaban yang paling tepat ?

a. 1 dan 3
b. 2 dan 5
c. 1, 2, 3 dan 4
d. Semua salah
e. Semua benar
3. Apa tujuan pemeliharaan kesehatan lingkungan ?
a. Mengurangi pemanasan global
b. Menjaga kesehatan manusia
c. Menjaga kesehatan hewan sekitarnya
d. Tidak mengelola tanah sebagai mana mestinya
e. Mencemari air dengan membuang sampah di sunga

4. Penyakit yang di timbulkan oleh lingkungan yang tidak sehat antara lain :
1) TBC
2) Cacar
3) Diare
4) Demam
5) DBD

Dari pernyataan diatas, manakah yang paling tepat ?

a. 1, 2 dan 3
b. 1, 2 dan 5
c. 1, 2, 3, dan 5
d. 1 dan 4
e. Semua benar
Soal kelompok 9

1. Sebutkan apa saja macam-macam norma. Kecuali….


a. Norma kesopanan
b. Norma hukum
c. Norma agama
d. Norma kebiasaan
e. Norma kemasyarakatan

2. Aturan-aturan yang berlaku dalam masyarakat baik tertulis maupun tidak


tertulis yang disertai dngan sanksi atau ancaman bagi pelanggarnya. Ialah
definisi dari….
a. Aturan
b. Norma
c. Hukum
d. Adat istiadat
e. Moral

3. peraturan adalah suatu hal yang sangat mutlak dan bersifat membatasi ruang
gerak atau “kemerdekaan” setiap individu. Berikut ialah pengertian aturan
menurut….
a. Lydia harliana martono
b. I wawang setyawan
c. Satya joewana
d. Venus khasanah
e. Lydia harliana martono, satya joewana, venus khasanah
4. Didasarkan pada hati nurani dan ahlak manusia, juga bersifat universal.
Adalah pengertian norma…
a. Kesopanan
b. Hukum
c. Kesusilaan
d. Kebiasaan
e. agama

Anda mungkin juga menyukai