Anda di halaman 1dari 26

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, 2, 3, 4, 5, dan 6
Alokasi waktu : 15 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.1. Mendeskripsikan teori-teori asam-basa dengan menentukan sifat larutan
dan menghitung pH larutan.
Indikator : 1. Menjelaskan pengertian asam dan basa menurut Arrhenius, Bronsted-
Lowry dan Lewis.
1. Menentukan asam-basa berdasarkan Arrhenius
2. Menentukan pasangan asam-basa konjugasi berdasarkan teori
Bronsted-Lowry.
3. Menentukan asam-basa Lewis perdasarkan persamaan reaksi
4. Menentukan sifat larutan asam atau basa dengan berbagai indikator
5. Menentukan trayek pH suatu larutan dengan berbagai indikator
6. Menghitung nilai pH

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Arrhenius
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Bronsted-Lowry
3. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Lewis
4. Siswa dapat menjelaskan perbedaan asam basa antara Arrhenius, Bronsted-Lowry
dengan Lewis.
5. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Arrhenius.
6. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Bronsted Lowry
7. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Lewis
8. Siswa dapat menentukan asam-basa melalui percobaan berbagai indikator.
9. Siswa dapat menentukan trayek pH suatu larutan melalui percobaan dari bertbagai
indikator.
10. Siswa dapat menghitung nilai pH asam kuat
11. Siswa dapat menghitung nilai pH asam lemah
12. Siswa dapat menghitung nilai pH basa kuat
13. Siswa dapat menghitung nilai pH basa lemah

II. Materi Ajar


A. Konsep prasyarat : Pengertian asam-basa
B. Materi pokok / uraian materi pokok.
 Asam -basa
 Pengertian asam-basa
 Sifat larutan asam-basa
 pH
 Derajat ionisasi, tetapan asam dan tetapan basa

III.Metode Pembelajaran
A. Pendekatan : Deduktif dan Konsep
B. Metode : Diskusi , Tanya jawab dan unjuk kerja
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(Indikator 1dan 2)
Tujuan Pembelajaran 1, 2, 3, 4, dan 5 3 x 45
1. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Arrhenius
2. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Bronsted-
Lowry
3. Siswa dapat menjelaskan pengertian asam basa menurut Lewis
4. Siswa dapat menjelaskan perbedaan asam basa antara Arrhenius,
Bronsted-Lowry dengan Lewis.
5. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Arrhenius.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran. Tanya jawab tentang larutan
elektrolit
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang konsep 115


asam-basa menurut Arrhenius, Bronsted-Lowry dan
Lewis, kemudian mendiskusikannya. Dengan
bimbingan guru melatih siswa menuliskan persamaan
reaksi menurut Arrhenius.
(jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin
tahu, komunikatif, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian kompetensi. 10


(kreatif, rasa ingin tahu, komunikatif)

2. Pertemuan 2(Indikator 3 dan 4)


Tujuan Pembelajaran 6 dan 7: 2 x 45
6. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Bronsted Lowry
7. Siswa dapat menentukan asam-basa menurut Lewis

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang perbedaan dan 10
persamaan konsep asam –basa menurut Arrhenius,
Bronsted-Lowry dan Lewis.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur cara 70


menentukan pasangan asam-basa Bronsted-Lowry dan
asam-basa Lewis berdasarkan persamaan
reaksi.Dengan bimbingan guru, melatih siswa dalam
menentukan pasangan asam-basa Bronsted-Lowry dan
asam-basa Lewis berdasarkan persamaan reaksi.
(jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin
tahu, komunikatif, tanggung jawab) 10
c. Penutup : tanya jawab untuk mengecek ketercapaian
kompetensi.Mengingatkan siswa secara berkelompok
untuk membawa berbagai jenis bunga.
(kreatif, rasa ingin tahu, komunikatif)

3. Pertemuan 3(indikator 5 dan 6) 3 x 45


Tujuan pembelajaran 8 dan 9:
8. Siswa dapat menentukan asam-basa melalui percobaan berbagai
indikator.
9. Siswa dapat menentukan trayek pH suatu larutan melalui percobaan
dari bertbagai indikator.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Guru mengecek tugas perkelompok 10
membawa berbagai jenis bunga. Tanya jawab tentang
asam –basa menurut Arrhenius, Bronsted-Lowry dan
Lewis.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarakan siswa mengkaji literatur tentang cara


menentukan trayek pH, baik dengan menggunakan 115
bahan yang tersedia di laboratorium maupun dari
berbagai jenis bunga yang ada
disekitar.Mengarahkan siswa duduk berkelompok
untuk melakukan percobaan penentuan trayek pH
dengan berbagai indikator.
(jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin
tahu, komunikatif, tanggung jawab)

c. Penutup : Menugaskan siswa membuat laporan hasil percobaan. 10


(kreatif, rasa ingin tahu, komunikatif)

4. Pertemuan 4(indikator 5 dan 6)


Tujuan Pembelajaran 8 dan 9
8. Siswa dapat menentukan asam-basa melalui percobaan berbagai
indikator. 2 x 45
9. Siswa dapat menentukan trayek pH suatu larutan melalui percobaan
dari bertbagai indikator.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang trayek 10
pH
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk 70


mempresentasikan data hasil percobaan penentuan
trayek pH. Dengan bimbingan guru, siswa
menyimpulkan cara penentuan trayek pH.
(jujur, disiplin, kerja keras, kreatif, rasa ingin
tahu, komunikatif, tanggung jawab) 10

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi.
(menghargai prestasi, komunikatif)
5. Pertemuan 5(indikator 7) 3 x 45
Tujuan Pembelajaran 10 dan 12
10. Siswa dapat menghitung nilai pH asam kuat
12. Siswa dapat menghitung nilai pH basa kuat

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang penentuan 10
asam – basa.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang 115


cara penentuan pH asam dan basa kuat. Guru
menjelaskan cara penentuan pH asam dan basa
kuat. Melatih siswa menentukan pH asam dan
basa kuat.
(Rasa ingin tahu, komunikatif, jujur, kerja keras)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


Kompetensi. Guru memberikan PR.
(Disiplin, kerja keras, mandiri, tanggung jawab)

6. Pertemuan 6 (indikator 7)
Tujuan pembelajaran 11 dan 13 2 x 45
11. Siswa dapat menghitung nilai pH asam lemah
12. Siswa dapat menghitung nilai pH asam lemah

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang asam dan 10
basa kuat.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


cara penentuan pH asam dan basa lemah. 70
Menjelaskan cara penentuan pH asam dan basa
lemah. Melatih siswa menentukan pH asam dan
basa lemah.
(kerja keras, rasa ingin tahu, menghargai
prestasi, gemar membaca)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


Kompetensi. Guru memberikan PR
(Disiplin, kerja keras, mandiri, tanggung jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan, komputer, LCD dan CD
B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI , dan Tabel periodik

VI Penilaian :
A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi
B. Tindak Lanjut
a. Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
b. Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs.H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, 2, dan 3
Alokasi waktu : 8 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.2. Menghitung banyaknya pereaksi dan hasil reaksi dalam larutan elektrolit
dari hasil titrasi asam-basa.
Indikator : 1. Menentukan konsentrasi asam-basa dengan titrasi
2. Menentukan kadar zat berdasarkan data titrasi
3. Menentukan indikator yang tepat digunakan untuk titrasi asam-basa
4. Membuat grafik titrasi asam-basa

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menentukan konsentrasi asam-basa dengan titrasi
2. Siswa dapat menentukan kadar zat berdasarkan data titrasi
3. Siswa dapat menentukan indikator yang tepat dalam titrasi asam-basa
4. Siswa dapat membuat grafik titrasi asam kuat oleh basa kuat
5. Siswa dapat membuat grafik titrasi basa kuat oleh asam kuat

II. Materi Ajar


A. Konsep prasyarat : Konsep mol dan persamaan reaksi
B. Materi pokok / uraian materi pokok.
 Stoikiometri Larutan
 Titrasi asam kuat oleh basa kuat
 Titrasi basa kuat oleh asam kuat

III.Metode Pembelajaran
A. Pendekatan : Deduktif dan Konsep
B. Metode : Diskusi , Tanya jawab dan unjuk kerja

IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1 Pertemuan 1(Indikator 1dan 2) 3 x 45
Tujuan Pembelajaran 1, dan 2
1. Menentukan konsentrasi asam-basa dengan titrasi
2. Menentukan kadar zat berdasarkan data titrasi

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran.Tanya jawab tentang macam-
macam indikator asam basa
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang cara


penentuan konsentrasi dan kadar zat berdasarkan data 115
titrasi.Guru menjelaskan cara penentuan konsentrasi
dan kadar zat berdasarkan data titrasi.Melatih siswa
menentukan konsentrasi dan kadar zat berdasarkan
data titrasi.
(kerja keras, rasa ingin tahu, menghargai prestasi,
gemar membaca)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi.Menugaskan siswa membawa cuka dapur 10
dengan berbagai konsentrasi dan merk.
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(Indikator 1, 2 dan 3)


Tujuan Pembelajaran 1 dan 3:
1. Siswa dapat menentukan konsentrasi asam-basa dengan titrasi 2 x 45
2. Siswa dapat menentukan kadar zat berdasarkan data titrasi
3. Siswa dapat menentukan indikator yang tepat dalam titrasi asam-
basa

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang titrasi asam-basa. 10
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


melakukan praktik titrasi asam kuat oleh basa kuat 70
dan menentukan kadar cuka dapur yang dibawa oleh
tiap-tiap kelompok.
(jujur, disiplin, kerja keras, demokratis, rasa ingin
tahu, komunikatif, peduli lingkungan, tanggung
jawab)

c. Penutup : Menugaskan siswa membuat laporan hasil percobaan. 10

3. Pertemuan 3(indikator 4)
Tujuan pembelajaran 4 dan 5:
4. Siswa dapat membuat grafik titrasi asam kuat oleh basa kuat 3 x 45
5. Siswa dapat membuat grafik titrasi basa kuat oleh asam kuat

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang titrasi
asam-basa. 10
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


grafik titrasi asam kuat oleh basa kuat dan 115
sebaliknya. Guru menjelaskan cara membuat grafik
titrasi tersebut. Melatih siswa membuat grafik
titrasi asam kuat oleh basa kuat atau sebaliknya
berdasarkan data percobaan.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


kompetensi.
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan.


B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI , dan Tabel periodik dan Lembar Kerja Siswa

VI Penilaian :

A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs.H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, dan 2
Alokasi waktu : 5 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.3. Menggunakan kurva harga perubahan pH pada titrasi asam-basa untuk
menjelaskan larutan penyangga dan hidrolisis

Indikator : 1. Menjelaskan tentang larutan penyangga


2.Menjelaskan tentang hidrolisis larutan garam
3.Membuat kurva titrasi perubahan pH terhadap asam lemah oleh basa
kuat atau sebaliknya.

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan larutan penyangga
2. Siswa dapat menjelaskan hidrolisis garam
3. Siswa dapat menentukan pH larutan penyangga
4. Siswa dapat membuat kurva titrasi berdasarkan data titrasi asam lemah oleh basa kuat
5. Siswa dapat membuat kurva titrasi berdasarkan data titrasi basa lemah oleh asam kuat

II. Materi Ajar


A. Konsep prasyarat : Titrasi asam-basa kuat
B. Materi pokok / uraian materi pokok.
 Larutan penyangga
 Hidrolisis garam
 Kurva titrasi
 Kurva titrasi asam lemah oleh basa kuat
 Kurva titrasi basa lemah oleh asam kuat

III.Metode Pembelajaran
A. Pendekatan : Konsep
B. Metode : Diskusi dan Tanya jawab
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1)
Tujuan Pembelajaran 1: 2 x 45
1. Siswa dapat menjelaskan tentang larutan penyangga

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang pH asam kuat 10
,basa kuat, asam lemah dan basa lemah.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)
70
b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang larutan
penyangga. Dengan bimbingan guru, siswa
mendiskusikan tentang larutan penyangga. Guru
menjelaskan cara penentuan pH larutan penyangga.
Melatih siswa menentukan pH larutan penyangga.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu, gemar
membaca, tanggung jawab) 10

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi 3 x45
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(indikator2 dan 3)


Tujuan Pembelajaran 2,3,4, dan 5
2. Siswa dapat menjelaskan hidrolisis garam
3. Siswa dapat menentukan pH larutan penyangga
4. Siswa dapat membuat kurva titrasi berdasarkan data titrasi asam
lemah oleh basa kuat
5. Siswa dapat membuat kurva titrasi berdasarkan data titrasi basa
lemah oleh asam kuat
a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan
pembelajaran. Tanya jawab tentang larutan 10
penyangga.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Dengan bimbingan guru, melatih siswa siswa untuk


membuat kurva titrasi dari data percobaan asam
lemah oleh basa kuat dan sebaliknya. Mengarahkan 115
siswa mengerjakan latihan soal di kelas tentang cara
membuat kurva titrasi berdasarkan data percobaan.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian kompetensi. 10


(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar
A. Alat Pelajaran :
B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI , dan Tabel periodik

VI Penilaian :
A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs. H.Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, 2 dan 3
Alokasi waktu : 8 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.4. Mendeskripsikan sifat larutan penyangga dan peranan larutan penyangga
dalam tubuh makhluk hidup
Indikator : 1. Menjelaskan sifat larutan penyangga
2.Menentukan pH larutan penyangga jika ditambahkan sedikit asam, sedikit
basa atau diencerkan.
3.Menjelaskan peranan larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup

II. Tujuan Pembelajaran


1. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan sedikit asam
2. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan sedikit basa
3. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika sedikit diencerkan
4. Siswa dapat menentukan pH larutan penyangga jika ditambahkan sedikit asam, sedikit
basa ataupun diencerkan.
5. Siswa dapat menjelaskan peranan larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup

II. Materi Ajar


A. Konsep prasyarat : pH larutan penyangga dan pengertian larutan penyangga
B. Materi pokok / uraian materi pokok.
 Sifat Larutan penyangga
 Ditambahkan sedikit asam
 Ditambahkan sedikit basa
 Diencerkan
 Peranan larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup

III.Metode Pembelajaran
APendekatan : Konsep dan deduktif
B.Metode : Diskusi , Tanya jawab dan unjuk kerja
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1dan 2)
Tujuan Pembelajaran 1, 2, 3, dan 4 3 x 45
1. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit asam
2. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit basa
3. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika sedikit
diencerkan
4. Siswa dapat menentukan pH larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit asam, sedikit basa ataupun diencerkan.
a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10
pembelajaran. Tanya jawab tentang larutan
penyangga
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang sifat


larutan penyangga dalam hubungannya dengan pH 115
larutan penyangga jika ditambahkan sedikit asam,
sedikit basa atau diencerkan, kemudian
mendiskusikannya.Melatih siswa menentukan pH
larutan penyangga jika ditambahkan sedikit asam,
sedikit basa atau diencerkan. Dengan bimbingan
guru, siswa menyimpulkan pengaruh pengenceran,
penambahan sedikit asam dan sedikit basa pada
larutan penyangga.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu, gemar
membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


kompetensi
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(indikator 1 dan 2)


Tujuan Pembelajaran 1, 2, 3, dan 4 2 x45
1. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit asam
2. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit basa
3. Siswa dapat menjelaskan sifat larutan penyangga jika sedikit
diencerkan
4. Siswa dapat menentukan pH larutan penyangga jika ditambahkan
sedikit asam, sedikit basa ataupun diencerkan.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang sifat 10
larutan penyangga.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


melakukan percobaan pengaruh pH larutan 70
penyangga jika ditambahkan sedikit asam, sedikit
basa atau diencerkan
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu, gemar
membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Menugaskan siswa membuat laporan hasil percobaan.


(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung 10
jawab)

3. Pertemuan 3(indikator 3)
Tujuan pembelajaran 5 : 3 x 45
5. Siswa dapat menjelaskan peranan larutan penyangga dalam tubuh
makhluk hidup
a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10
pembelajaran. Tanya jawab tentang sifat larutan
penyangga.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


melakukan diskusi tentang peranan larutan 115
penyangga dalam tubuh makhluk hidup.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c.Penutup : Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan


hasil diskusi. Tanya jawab untuk mengecek 10
ketercapaian kompetensi.
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan


B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI , Tabel periodik dan Lembar Kerja Siswa

VI Penilaian :

A.Penilaian
i. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs. H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, dan 2
Alokasi waktu : 5 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.5. Menentukan jenis garam yang mengalami hidrolisis dalam air dan pH
larutan garam tersebut
Indikator : 1. Menjelaskan ciri-ciri berbagai jenis garam yang dapat terhidrolisis dalam
air melalui percobaan
2.Menentukan sifat garam yang terhidrolisis dari persamaan reaksi
ionisasinya.
3.Menghitung pH larutan garam yang terhidrolisis

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan ciri-ciri garam yang terhidrolisis dalam air
2. Siswa dapat menentukan sifat garam yang terhidrolisis
3. Siswa dapat menentukan pH senyawa garam yang terhidrolisis

II. Materi Ajar


A.Konsep prasyarat : Persamaan reaksi kimia
B.Materi pokok / uraian materi pokok.
 Hidrolisis garam
 Sifat garam yang terhidrolisis
 pH larutan garam yang terhidrolisis

III.Metode Pembelajaran
APendekatan : Konsep dan ketrampilan proses
B.Metode : Diskusi dan Tanya jawab
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1 dan 2) 2 x 45
Tujuan Pembelajaran 1 dan 2
1. Siswa dapat menjelaskan ciri-ciri garam yang terhidrolisis dalam
air
2. Siswa dapat menentukan sifat garam yang terhidrolisis

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran. Tanya jawab tentang pH
larutan.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang ciri-


ciri dan sifat larutan garam yang 70
terhidrolisis.Menunjuk 3 dari siswa untuk
mendemonstrasikan tentang sifat garam yang
terhidrolisis. Dengan bimbingan guru, siswa
menyimpulkan ciri-ciri dan sifat garam yang
terhidrolisis.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian kompetensi. 10


(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(indikator 3)
Tujuan Pembelajaran 3:
3. Siswa dapat menentukan pH larutan garam yang terhidrolisis. 3 x 45

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang sifat garam yang 10
terhidrolisis.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


penentuan pH senyawa garam yang
terhidrolisis.Menjelaskan tentang penentuan pH 115
senyawa garam yang terhidrolisis. Dengan
bimbingan guru, melatih siswa menentukan pH
senyawa garam yang terhidrolisis. Dengan
bimbingan guru, siswa menyelesaikan soal-soal
tentang perhitungan pH garam yang terhidrolisis.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi. 10
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan


B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI dan Tabel periodik

VI Penilaian :
A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi
B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs. H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, 2 3, dan 4
Alokasi waktu : 10 x 45 menit
SK :4. Memahami sifat-sifat larutan asam-basa, metode pengukuran dan
penerapannya.
KD : 4.6. Memprediksi terbentuknya endapan dari suatu reaksi berdasarkan
prinsip kelarutan dan hasil kali kelarutan
Indikator : 1. Menjelaskan tentang Ksp
2.Menjelaskan tentang kelarutan
3.Menuliskan rumus Ksp senyawa elektrolit yang sukar larut
4. Menentukan nilai Ksp dari kelarutan
5. Menentukan nilai kelarutan dari Ksp
6. Menjelaskan pengaruh ion senama terhadap kelarutan
7. Memprediksi terbentuknya endapan berdasarkan harga Ksp

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan tentang Ksp
2. Siswa dapat menjelaskan tentang kelarutan
3. Siswa dapat menjelaskan hubungan Ksp dengan kelarutan
4. Siswa dapat menuliskan rumus Ksp elektrolit yang sukar larut
5. Siswa dapat menentukan Ksp dari kelarutan
6. Siswa dapat menentukan kelarutan dari Ksp
7. Siswa dapat menjelaskan pengaruh penambahan ion senama terhadap kelarutan
senyawa yang sukar larut.
8. Siswa dapat menentukan kelarutan senyawa garam yang sukar larut jika ditambahkan
ion senama.
9. Siswa dapat memprediksi terbentuknya endapan berdasarkan harga Ksp

II. Materi Ajar


A.Konsep prasyarat : Persamaan reaksi kesetimbangan
B.Materi pokok / uraian materi pokok.
 Kelarutan dan hasil kali kelarutan
 Ksp
 Kelarutan
 Penambahan ion senama
 Hubungan pH dengan Ksp
 Hubungan pengendapan dengan Ksp

III.Metode Pembelajaran
APendekatan : Konsep
B.Metode : Diskusi dan Tanya jawab
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1 , 2 dan 3) 3 x 45
Tujuan Pembelajaran 1 , 2, dan 3
1. Siswa dapat menjelaskan tentang Ksp
2. Siswa dapat menjelaskan tentang kelarutan
3. Siswa dapat menjelaskan hubungan Ksp dengan kelarutan

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran. Tanya jawab tentang senyawa
yang sukar larut.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


kelarutan dan Ksp . Dengan bimbingan guru, siswa
mendiskusikan tentang hubungan Ksp dengan 70
kelarutan. Dengan bimbingan guru, siswa
menyimpulkan hubungan antara Ksp dengan
kelarutan.
. (kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian kompetensi. 10


(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(indikator 4 dan 5)


Tujuan Pembelajaran 4, 5, dan 6: 2 x 45
4. Siswa dapat menuliskan rumus Ksp elektrolit yang sukar larut
5. Siswa dapat menentukan Ksp dari kelarutan
6. Siswa dapat menentukan kelarutan dari Ksp

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang hubungan 10
kelarutan dengan Ksp
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


penentuan Ksp dari kelarutan. Guru menjelaskan 70
cara penentuan Ksp dari kelarutan. Dengan
bimbingan guru, melatih siswa menentukan Ksp dari
kelarutan.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi. 10
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)
3. Pertemuan 3(indikator 6)

Tujuan Pembelajaran 7 dan 8


7. Siswa dapat menjelaskan pengaruh penambahan ion senama 3 x 45
terhadap kelarutan senyawa yang sukar larut.
8. Siswa dapat menentukan kelarutan senyawa garam yang sukar larut
jika ditambahkan ion senama.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang cara 10
penentuan Ksp.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang


pengaruh penambahan ion senama terhadap 115
kelarutan senyawa elektrolit sukar larut. Guru
menjelaskan cara penentuan Ksp dengan
penambahan ion senama. Dengan bimbingan guru,
melatih siswa menentukan kelarutan senyawa
elektrolit sukar larut. Dengan bimbingan guru, siswa
menyelesaikan soal di kelas.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


kompetensi.
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

4. Pertemuan 4(indikator 7)
Tujuan Pembelajaran 9: 2 x 45
9. Siswa dapat memprediksi terbentuknya endapan berdasarkan harga
Ksp.

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang pengaruh ion 10
senama terhadap kelarutan.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang 70


terjadinya pengendapan senyawa elektrolit yang
sukar larut. Guru menjelaskan cara terbentuknya
endapan senyawa elektrolit yang sukar larut.
Melatih siswa menentukan terbentuknya endapan
senyawa elektrolit yang sukar larut.
(kerja keras, kreatif, mandiri, rasa ingin tahu,
gemar membaca, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi.Mengingatkan siswa membawa 10
bahan untuk pembuatan koloid dalam kehidupan
sehari-hari.
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran :
B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI dan Tabel periodik

VI Penilaian :
A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs.H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1dan 2
Alokasi waktu : 5 x 45 menit
SK :5. Menjelaskan sistem dan sifat koloid serta penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari
KD : 5.1. Membuat berbagai sistem koloid dengan bahan-bahan yang ada di
sekitarnya.
Indikator : 1. Menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara dispersi
2.Menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara kondensasi

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara dispersi
2. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara kondensasi

II. Materi Ajar


A.Konsep prasyarat : larutan dan suspensi
B.Materi pokok / uraian materi pokok.
 Pembuatan koloid
 Cara dispersi
 Cara kondensasi

III.Metode Pembelajaran
APendekatan : Konsep dan ketrampilan proses
B.Metode : Diskusi dan Tanya jawab dan unjuk kerja
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1 dan 2)
Tujuan pembelajaran 1 dan 2: 3 x 45
1. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara
dispersi
2. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara
kondensasi

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran. Tanya jawab tentang larutan
dan suspensi.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa mengkaji literatur tentang cara


pembuatan koloid. Mengarahkan siswa duduk 115
berkelompok untuk melakukan percobaan proses
pembuatan koloid dengan bahan yang ada disekitar.
(kerja keras, kreatif, demokratis, rasa ingin tahu,
komunikatif, gemar membaca, peduli lingkungan,
tanggung jawab)
c. Penutup : Menugaskan siswa membuat laporan hasil percobaan. 10
(disiplin, rasa ingin tahu, komunikatif, tanggung
jawab)

2. Pertemuan 2(indikator 1 dan 2)


Tujuan pembelajaran 1 dan 2:
1. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara 2 x 45
dispersi
2. Siswa dapat menjelaskan proses pembuatan koloid dengan cara
kondensasi

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10


pembelajaran. Tanya jawab tentang proses
pembuatan koloid
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


mempresentasikan hasil percobaan. Dengan 70
bimbingan guru, siswa menyimpulkan hasil diskusi.
(Kreatif, demokratis, rasa ingin tahu, komunikatif,
gemar membaca, peduli sosial, tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian kompetensi.


Mengingatkan siswa membawa bahan untuk 10
membedakan larutan, suspensi dan koloid.
(Jujur, kerja keras, kreatif, mandiri, menghargai
prestasi, peduli lingkungan, tanggung jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan


B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI dan Tabel periodik

VI Penilaian :
A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs. H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

Nama sekolah : SMA Negeri 2 Tinggimoncong


Mata Pelajaran : Kimia
Kelas/Semester : XI/2
Pertemuan Ke : 1, 2 dan 3
Alokasi waktu : 7 x 45 menit
SK :5. Menjelaskan sistem dan sifat koloid serta penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari
KD : 5.2. Mengelompokkan sifat-sifat koloid dan penerapannya dalam kehidupan
sehari-hari.
Indikator : 1. Menjelaskan perbedaan suspensi, larutan sejati dengan koloid
2. Menjelaskan sifat-sifat koloid
3. Merancang percobaan penerapan sifat koloid dalam kehidupan sehari-
hari

I. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat menjelaskan perbedaan suspensi, larutan sejati dan koloid
2. Siswa dapat menyebutkan contoh suspensi, larutan sejati dan koloid dalam kehidupan
sehari-hari.
3. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat koloid
4. Siswa dapat menuliskan contoh penerapan sifat koloid dalam kehidupan sehari-hari
5. Siswa dapat merancang percobaan proses penjernihan air dalam hubungannya dengan
penerapan sifat koloid

II. Materi Ajar


A.Konsep prasyarat : Proses pembuatan koloid
B.Materi pokok / uraian materi pokok.
 Perbedaan suspensi, larutan dan koloid
 Sifat-sifat koloid
 Efek Tyndall
 Gerak Brown
 Adsorbsi
 Koagulasi
 Elektroforesis
 Dialisis
 Penerapan koloid dalam kehidupan sehari-hari

III.Metode Pembelajaran
APendekatan : Konsep dan ketrampilan proses
B.Metode : Diskusi dan Tanya jawab dan unjuk kerja
IV.Langkah-langkah Pembelajaran

No. Proses KBM Waktu


(Menit)
1. Pertemuan 1(indikator 1)
Tujuan pembelajaran 1 dan 2: 2 x 45
1. Siswa dapat menjelaskan perbedaan suspensi, larutan sejati dan
koloid
2. Siswa dapat menyebutkan contoh suspensi, larutan sejati dan koloid
dalam kehidupan sehari-hari.
a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan 10
pembelajaran. Tanya jawab tentang contoh
koloid dalam kehidupan sehari-hari.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


mendiskusikan perbedaan suspensi, larutan 70
sejati dan koloid dengan berbagai contoh yang
ada disekitar. Dengan bimbingan guru, siswa
menyimpulkan perbedaan antara larutan,
suspensi dan koloid.
(Kreatif, demokratis, rasa ingin tahu,
komunikatif, gemar membaca, peduli sosial,
tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian 10


kompetensi
(Jujur, kerja keras, kreatif, mandiri,
menghargai prestasi, tanggung jawab)

2. Pertemuan 2(indikator 2)
Tujuan pembelajaran 3 dan 4: 3 x 45
3. Siswa dapat menjelaskan sifat-sifat koloid
4. Siswa dapat menuliskan contoh penerapan sifat koloid dalam
kehidupan sehari-hari

a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan


pembelajaran. Tanya jawab tentang perbedaan 10
suspensi, larutan dengan koloid.
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok untuk


mendiskusikan sifat-sifat koloid dan 115
penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.
Dengan bimbingan guru, siswa menyimpulkan
sifat-sifat dari koloid.
(Kreatif, demokratis, rasa ingin tahu,
komunikatif, gemar membaca, peduli sosial,
tanggung jawab)

c. Penutup : Tanya jawab untuk mengecek ketercapaian


kompetensi. Menugaskan siswa membawa alat 10
dan bahan untuk percobaan proses penjernihan
air.
(Jujur, kerja keras, kreatif, mandiri,
menghargai prestasi, peduli lingkungan,
tanggung jawab)

3. Pertemuan 3(indikator 3)
Tujuan pembelajaran 5:
5. Siswa dapat merancang percobaan proses penjernihan air dalam 2 x 45
hubungannya dengan penerapan sifat koloid
a. Kegiatan awal : Guru menyampaikan SK, KD serta tujuan
pembelajaran. Tanya jawab tentang sifat-sifat
koloid. 10
(rasa ingin tahu, gemar membaca, kreatif)

b. Kegiatan inti : Mengarahkan siswa duduk berkelompok merancang


alat penjernihan air secara sederhana kemudian
menggunakannya untuk melakukan percobaan 70
penjernihan air secara sederhana.
(Kreatif, demokratis, rasa ingin tahu,
komunikatif, gemar membaca, peduli sosial,
tanggung jawab)

c. Penutup : Menugaskan siswa membuat laporan hasil percobaan. 10


(Jujur, disiplin, kreatif, demokratis, menghargai
prestasi, tanggung jawab)

V. Alat/Bahan/Sumber Belajar

A. Alat Pelajaran : Alat dan bahan percobaan


B.Sumber Pelajaran : Buku Kimia kelas XI dan Tabel periodik

VI Penilaian :

A.Penilaian
1. Untuk menilai aspek PPK dengan tes lisan/tertulis.
2. Untuk menilai sikap melalui observasi

B. Tindak Lanjut
1.Siswa yang telah mencapai KKM diberi pengayaan
2.Siswa yang belum mencapai KKM diberi remedial

C. Alat Penilaian (Terlampir)

Mengetahui Tingggimoncong, Juli 2011


Kepala sekolah Guru Mata Pelajaran

(Drs. H. Jasman Luasin, M.Ed) (Neneng musdalifa, S.Pd)


NIP: NIP. 19540323 197903 1 010 NIP: 19711202 200502 2 001

Anda mungkin juga menyukai