Anda di halaman 1dari 10

Home About Me Sitemap Contact Us Privacy Police Disclaimer Tulis Artikel Search...

Home» Multimedia» 63 Fungsi Toolbox Corel Draw Lengkap+Gambar Corel Draw


ABOUT ME
Sisi Kreatif
63 Fungsi Toolbox Corel Draw Lengkap+Gambar View my complete profile
Corel Draw LIKE FANSPAGE KAMI :)
Posted by Sisi Kreatif
SisiKreatif
184 likes
Hello... sobat kreatif..., setelah admin mosting
fungsi tool adobe photoshop dan fungsi tool
PT Mitra Cipta adobe premiere, kali ini admin akan mosting 63
Semesta FUNGSI PENTING TOOL COREL DRAW Like Page Share
LENGKAP DENGAN GAMBAR. Apa sih tool
PT Mitra Cipta Semesta
corel draw???. tool adalah alat dasar yang
Be the first of your friends to like this
digunakan untuk melakukan pembuatan,
High Quality LED Light. Indoor Lighting.
Outdoor Lighting. Jakarta - Indonesia pengeditan di lembar kerja Corel Draw..
SisiKreatif
Oleh karena itu, untuk menjadi seorang about a year ago

profesional di dunia Corel Draw, hal penting


OPEN Juara 1 America's Got Talent 2018, Ini
yang harus dilakukan adalah memahami fungsi
Pemenangnya
tool-tool Corel Draw.. Karena tool merupakan
https://www.sisikreatif.com/…/juara-1-
hal yang sangat mendasar dan penting dalam
americas-got-talent-2…
pengoperasian lembar kerja Corel Draw.

yang hobi photshop bisa mampir juga >>> 52 Fungsi Penting Tool Photoshop Dengan Gambar

POST TERPOPULER

63 Fungsi Toolbox Corel Draw


Lengkap+Gambar Corel Draw
Hello... sobat kreatif..., setelah admin
mosting fungsi tool adobe photoshop dan
fungsi tool adobe premiere, kali ini admin
akan mosting 63 ...

51 Fungsi Tool Pada Photoshop


(Lengkap Dengan Gambar)
Bagi yang ingin menggunakan potoshop
tentunya kita harus tahu dulu kegunaan-
Banyak sekali tools yang terdapat pada Corel Draw, tool tersebut terletak di dalam ToolBox yang kegunaan dan fungsi tool photshop.
letaknya dibagian sebelah kiri. Tool merupakan sebuah alat yang akan digunakan pada Mengetahui fungsi tool photos...

pembuatan atau pengoperasian di lembar kerja Corel Draw. Misalnya, jika kita ingin membuat
50 Merk Kaos Distro Terkenal Di
sebuah logo, tentunya kita harus paham dan dapat menggunakan tools-tools tersebut. Kita harus Indonesia Hits & Terpopuler
paham apa itu Pick Tool, Shape Tool dan sebagainya. Berikut ini adalah gambar letak ToolBox  Akhir-akhir ini di Indonesia semakin marak
bermunculan merk-merk kaos distro yang
pada Corel Draw. baru. Kemunculan merk-merk baru ini
tentunya disambut pos...
Pada postingan kali ini, Sisi Kreatif memberi penjelasan fungsi-fungsi tool Corel Draw lengkap
6 CARA CEPAT BISA MENGAPUNG DI
dengan gambar shortcun/icon dari tiap masing-masing tool. Yang bertujuan supaya sobat kreatif AIR YANG BENAR (+GAMBAR)
jadi lebih mudah untuk memahami fungsi tool Corel Draw. Mengapung di air memang terlihat mudah,
namun pada fakta lapanganya akan sulit
dilakukan jika belum pernah
  mempelajarinya. Jika kita sudah ...
Kami menyediakan aplikasi gratis bagi kamu yang ingin lebih cepat mengerti fungsi tool Corel
Draw. Aplikasi ini merupakan aplikasi tutorial tool Corel Draw yang dapat anda gunakan secara 18 Cara Memakai Dasi Segitiga yg
Benar & Lengkap 2019
offline. Ukuran aplikasi ini juga sangat kecil karena sudah menggunakan fitur App Bundle dari Menggunakan dasi segitiga memang
android studio. terlihat muda namun jika belum terbiasa
kita akan kebingungan. Bagi yang bercita-
cita bekerja di kantoran a...

6 Perbedaan Massa dan Berat


LENGKAP + Tabel + Penjelasan
Pada pelajaran fisika kita akan menemukan
apa itu berat dan apa itu massa. Banyak
yang mengira jika berat dan massa adalah
hal yang sama. Ha...

BLOG ARCHIVE
►  2019 (12)

  ►  2018 (19)
Bagi kamu yang ingin download gratis aplikasi tutorial fungsi tool Coreldraw silahkan klik link di ▼  2017 (58)
bawah ini:
►  December (3)
https://play.google.com/store/apps/details?id=com.ink.fungsitoolcoreldrawtutorial
HOME CARA KREATIF GADGET ILMU IT MEDSOS MULTIMEDIA OLAHRAGA SCIENCE NUKLIR PERANG DUNIA
►  November (18)

►  October (19)

►  September (8)

▼  August (6)
Tips Berteman Agar Terhindar Dari Pergaulan
Bebas

DEMIAN GAGAL MEMUKAU JURI AMERICA GOT


TALENT DI QU...

Pengertian Reaksi Fisi dan Fusi


Nuklir,Lengkap+Gam...

Prinsip Cara Kerja Reaktor Nuklir


PLTN,Lengkap+Gam...

Toolbox Pada Corel Draw 63 Fungsi Toolbox Corel Draw Lengkap+Gambar


Corel ...

PENGERTIAN BANK SYARIAH +UNDANG


A. Pick Tool UNDANG

►  July (1)

►  January (3)

►  2016 (42)
Pick Tool

1. Pick Tool PAGE


= Berfungsi untuk menseleksi, dan mengatur ukuran objek. Jika di lakukan klik dua kali Contact Us
maka dapat berfungsi untuk memutar atau memiringkan objek.
Disclaimer

2.  Freehand Pick Tool Privacy Police

= Berfungsi untuk seleksi secara bebas. About Me

Sitemap

3. Free Transform Tool


= Berfungsi untuk merubah bentuk objek.

B. Shape Tool

Shape Tool

4. Shape Tool (F10)


= Berfungsi untuk mengedit objek kurva atau garis.

5. Smooth Tool 
= Berfungsi untuk memperlembut objek kurva.

6. Smear Tool
= Berfungsi untuk menarik kurva menjadi tertarik keluar atau ke dalam maupun ke atas
atau ke bawah, ke kanan atau kesamping. Dengan terbentuknya seperti teluk atau tanjung.

7. Twirl Tool
= Berfungsi untuk membentuk objek seperti pusaran air, dengan bentuk putaran putaran

8. Attract Tool
= Berfungsi mengubah garis luar (outline) menuju arah pointer, menjadi seperti magnet

9. Repel Tool
=  Berfungsi seperti Attract Tool, tapi repel tool dengan arah yang sebaliknya.

10. Smudge Brush Tool


= Berfungsi untuk  membuat garis menjadi halus.

11. Roughen Brush Tool


= Berfungsi untuk membuat garis menjadi kasar.

C. Crop Tool

Crop Tool

 12. Crop Tool


= Berfungsi untuk memotong objek yang ingin digunakan dan membuang objek yang tidak
diinginkan.

13. Knife Tool


=  Berfungsi untuk memotong sebuah objek.

14. Virtual Segment Delete Tool


= Berfungsi untuk memotong bagian suatu objek yang terpotong oleh objek lain.

15. Erase Tool (X)


= Berfungsi untuk menghapus bagian dari objek yang tidak diinginkan.

D. Zoom Tool

Zoom Tool

 16. Zoom Tool (Z)


= Berfungsi untuk mempekecil atau memperbesar tampilan lembar kerja Corel Draw.

17. Pan Tool (H)


= Berfungsi untuk menyeret atau memegang tampilan lembar kerja Corel Draw.

E. Freehand Tool
Freehand Tool

18. Freehand Tool (F5)


= Berfungsi untuk membuat objek kurva atau objek garis lurus.

19. 2-Point Line Tool 


= Berfungsi untuk membuat garis lurus dengan mendrag mouse.

20. Bezier Tool 

= Berfungsi membuat kurva dengan langsung membentuk satu segmen.

21. Pen Tool 


= Berfungsi untuk membuat kurva dengan segmen di tiap tampilan gambar.

22. B-Spline Tool 


= Berfungsi membuat garis lengkung sekaligus menentukan titik kontrolnya.

23. Polyline Tool


= Berfungsi untuk membuat objek dengan pola tertentu.

24. 3-Point Curve Tool


= Berfungsi membentuk kurva, dan kita bisa menentukan lengkungan titik pusatnya hanya
dengan menggeser titik awal ke titik akhir.

25. Smart Drawing Tool (Shift+S)


= Berfungsi untuk menggambar secara bebas.

F. Artistic Media Tool

26. Artistic Media Tool (I)


= Berfungsi untuk membuat brush, atau membuat garis kaligrafi. Terdapat empat mode
pada Artistic Media Tool yaitu, brush, sprayer, Caligraphic, dan Pressure.

G. Rectangle Tool

Rectangle Tool

 27. Rectangle Tool (F6)


= berfungsi untuk membuat sebuah segi empat.

28. 3-Point Rectangle


= berfungsi untuk membuat sebuah segi empat dengan sudut yang lebih flexibel.

H. Ellipse Tool 
Elipse Tool

29. Ellipse Tool (F7)


 = berfungsi untuk membuat sebuah lingkaran.

30. 3-Point Ellipse Tool

PT Mitra Cipta Semesta


High Quality LED Light. Indoor Lighting. Outdoor
Lighting. Jakarta - Indonesia

PT Mitra Cipta Semesta OPEN

= berfungsi untuk membuat lingkaran dengan penentuan tiga titik.

 I. Polygon Tool

Polygon Tool

31. Polygon Tool (Y)


 = berfungsi untuk membuat gambar polygon.

32. Star Tool


= berfungsi untuk membuat gambar bintang.

33. Complex Star


= berfungsi untuk membuat gambar bintang dengan banyak sisi.

34. Graph Paper Tool (D)


= berfungsi untuk membuat seperti gambar kolom.

35. Spiral Tool (A)

= berfungsi untuk membuat gambar spiral seperti baygon.

36. Basic Shapes Tool


= berfungsi untuk membuat bermacam bentuk dengan banyak pilihan
37. Arrow Shapes Tool
= berfungsi untuk membuat panah dengan banyak pilihan

38. Flowchart Shapes Tool


= untuk membuat simbol flowchart atau diagram alir.

39. Banner Shapes Tool


= berfungsi untuk membuat gambar ribbon atau pita

40. Callout Shapes Tool


= berfungsi untuk membuat gambar callout.

 J. Text Tool

Text Tool

41. Text Tool (F8)


= berfungsi untuk membuat tulisan.

42. Table Tool


 = berfungsi untuk membuat tabel. 

K. Parallel Dimension Tool

Parallel Dimension Tool

 43. Parallel Dimension Tool


= berfungsi untuk membuat garis dengan dimensi miring.

44. Horizontal or Vertical Dimension Tool


= berfungsi untuk membuat garis ukuran dimensi vertikal dan horizontal.

45. Angular Dimension Tool


= berfungsi untuk membuat garis seperti bentuk diagram.

46. Segment Dimension Tool


= berfungsi untuk membuat dimensi antara titik terakhir pada beberapa bagian.

47. 3-Point Callout Tool


 = untuk membuat garis keterangan. 

L. Straigth-Line Connector Tool

Straigth-Line Connector Tool

 48. Straight-Line Conenctor Tool


= berfungsi untuk membuat penghubung garis
49. Right-Angle Connector Tool
= berfungsi membuat penghubung sudut siku-siku.

50. Rounded Right-Angle Connector Tool


= berfungsi membuat penghubung siku-siku dengan sudut tumpul.

51. Edit Anchor Tool


= berfungsi untuk mengedit garis penghubung

M. Drop Shadow Tool

Drop Shadow Tool

 52. Drop Shadow Tool


= berfungsi untuk membuat bayangan pada suatu objek.

53. Contour Tool


= berfungsi untuk membuat kontour

54. Blend Tool


= berfungsi untuk meleburkan dua objek

55. Distort  Tool


= berfungsi untuk membuat distorsi

56. Envelope Tool


= berfungsi untuk membuat lengkungan pada objek dengan mendragnya.

57. Extrude Tool


 = berfungsi untuk memberi kedalaman pada objek

N. Transparency Tool

58. Transparency Tool


=berfungsi untuk memberi efek transparan pada objek.

O. Color Eyedropper Tool

Color Eyedropper Tool

59. Color Eyedropper Tool


= berfungsi untuk memilih warna.

60. Attributes Eyedropper Tool


= berfungsi untuk memilih dan memnyalin warna yang telah dipilih.
P. Interactive Fill Tool

Interactive Fill Tool

 61. Interactive Fill Tool (G)


= berfungsi untuk memberi warna gradasi

62. Mesh Fill Tool


= berfungsi untuk memberi warna gradasi dengan garis.

Q. Smart Fill Tool

63. Smart Fill Tool 


= berfungsi untuk memberi warna pada objek yang tumpang tindih.

Alhamdulillah, akhirnya selesai juga penjelasan 63 FUNGSI TOOl COREL DRAW LENGKAP
DENGAN GAMBAR.. banyak juga ya sobat kreatiff..... Semoga saja dengan belajar fungsi-fungsi
tool Corel Draw sebagai awal yang baik untuk menjadi profesional di dunia Corel Draw.
Terimakasih sudah setia menjadi sobat kreatif... See you next time...

Bau mulut hilang dan ini keluar dari


tubuh Anda, jika 10 menit sebelum
tidur ... Baca disini >>

Tweet Like 8 Share

Related Posts:
Cara Memperkecil Ukuran Gambar di Android , Mudah & Cepat
Cara Merubah Ukuran Foto Banyak Sekaligus, Ini Cara Mudahnya
1 Cara Merubah Ukuran Foto / Gambar Mudah & Cepat
Segitiga Emas Fotografi , Lengkap Dengan Gambar, Photographer Harus Tau
Pengertian Desain Grafis,30 Aplikasi, 6 Unsur, 5 Prinsip dan Keterampilan Design Grafis
11 FUNGSI PENTING TOOL ADOBE PREMIERE PRO (+GAMBAR)

Please FOLLOW and JOIN to get update!

Contoh Blog - New Johny Wuss V2 Template di 12:22:00 AM

5 komentar:

Aurellia Femilya July 9, 2018 at 9:27 PM

Bersyukur banget ni, soalnya bisa belajar tentang fungsi tool corel draw yang padahal belum belajar dari
perkuliahan saya. jadi sekarang saya sedikit lebih tau tentang ini.

Kunjungi Blog saya


http://aurelliafemilya.blogspot.com

Dan Kunjungi juga


http://www.atmaluhur.ac.id/

Reply

Dicky Syaputra July 22, 2018 at 1:32 PM

ijin copas ya min, mohon maaf sekali untuk bahan tugas perkuliahan saya.

Reply

Replies

H- Projek July 25, 2018 at 11:27 AM

ok silahkan

Reply

agung abdi bali August 8, 2018 at 11:01 AM

trimakasih.. sangat bermanfaat.. ijin copas untuk ngajar siswa ya. trimakasih

Reply

Replies

H- Projek August 8, 2018 at 1:12 PM

ok silahkan Pak

Reply

Enter your comment...

Comment as: silvia220304@gmail.com (Google)

Sign out

Publish Preview Notify me

Newer Post Home Older Post

KATEGORI 1

Bahasa Inggris
Cara Kreatif
Ekonomi&Bisnis
Gadget
Ilmu IT
Medsos
Multimedia
Nuklir
Olahraga
Parenting
PerangDunia
Psikologi
Science
Sobat Kreatif
Wawasan Kreatif

Copyright © 2014 Sisi Kreatif. All Rights Reserved. New Johny Wuss Template by CB Blogger. Shared by MangTheme - Original Theme by Creating Website
Blogging Tools: GT Metrix - Chkme - Parse HTML - Feedburner - Alexa - Google Richsnippets - Facebook Debug

Anda mungkin juga menyukai