Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

KURIKULUM 2013

Nama Sekolah : SDN


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Kelas/Semester : I / II
Materi Pokok : Tema ke-7, Ayo Belajar Al-Quran
Subtema 1 : Lafal Surat Al-Ikhlash
Subtema 2 : Hafal Surat Al-Ikhlash
Alokasi Waktu : 2 Pertemuan X 4 jp

A. KOMPETENSI INTI

KI-1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.


KI-2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, dan guru.
KI-3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca) dan
menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
KI-4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR

3.2 Memahami pesan-pesan pokok Q.S. al-Fatihah, dan Q.S.al-Ikhlas


4.2.1 Melafalkan Q.S. al-Fatihah dan Q.S. al-Ikhlas dengan benar dan jelas
4.2.2 Menunjukkan hafalan Q.S. al-Fatihah dan Q.S. al-Ikhlas dengan benar dan jelas

C. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.2.1 Mengetahui pesan-pesan yang terkandung dalam surat Al-Ikhlas dengan benar
3.2.2 Menyebutkan pesan-pesan yang terkandung dalam surat Al-Ikhlas dengan benar
4.2.1 Melafalkan surat Al-Ikhlash dengan benar dan jelas
4.2.2 Menunjukkan hafalan surat Al-Ikhlas dengan benar dan jelas

D. TUJUAN PEMEBELAJARAN
Pertemuan pertama
Melalui metode talking stick, direct instruction , dan Drill, peserta didik mampu :
1. Mengetahui pesan-pesan yang terkandung dalam surat Al-Ikhlas dengan benar
2. Menyebutkan pesan-pesan yang terkandung dalam surat Al-Ikhlas dengan benar

RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016


Pertemuan kedua
Melalui metode talking stick, direct instruction, dan Drill, peserta didik mampu :
4.2.1 Melafalkan surat Al-Ikhlash dengan benar dan jelas
4.2.2 Menunjukkan hafalan surat Al-Ikhlas dengan benar dan jelas

E. Materi Pembelajaran
Pertemuan pertama

Lafal surat Al-Ikhlas


            
     

Pertemuan Ke dua

Hafal surat Al-Ikhlas


            
     

Terjemah Surat Al-Ikhlas :


1. Katakanlah: "Dia-lah Allah, yang Maha Esa.
2. Allah adalah Tuhan yang bergantung kepada-Nya segala sesuatu.
3. Dia tiada beranak dan tidak pula diperanakkan,
4. dan tidak ada seorangpun yang setara dengan Dia."

Pesan surat Al-Ikhlas


1. Allah SWT Maha Esa
2. Allah SWT tempat meminta pertolongan
3. Allah SWT tidak beranak dan tidak diperanakkan

F. MetodePembelajaran
Metode:
1. Talking stick
2. Direct Instruction (model pengajaran langsung)
3. Drill (latihan berulang-ulang)

G. Media, Alat dan Sumber Pembelajaran


 Media
1. Video Pembelajaran
2. CD Interaktif
 Alat
1. Poster / Tulisan
2. Komputer / laptop
3. LCD Projector
4. Sound system

H. Sumber Belajar
1. Buku PAI dan Budi Pekerti Kls I SD
2. Al-Quran
3. Buku Juz ’Ama terjemah

RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016


I. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan pertama
1. Pendahuluan (10 Menit)
a. Membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama dipimpin oleh salah seorang
peserta didik dengan penuh khidmat;
b. Memulai pembelajaran dengan membaca al-Qur’an surah pendek pilihan dengan lancar dan
benar (nama surat sesuai dengan program pembiasaan yang ditentukan sebelumnya);
c. Memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran;
d. Mengajukan pertanyaan secara komunikatif berkaitan dengan materi pelafalan surat Al-Ikhlas
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai yaitu peserta didik dapat
mengetahui huruf hijaiyah dan harakatnya dengan benar;
f. Menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mencermati, menirukan, dan
melafalkan surat Al-Ikhlas secara berulang-ulang dengan benar.
g. Mempersiapkan media dan alat pembelajaran pelafalan surat Al-Ikhlas (media dan alat
pembelajaran harus sudah di setting sebelumnya sehingga di kelas benar2 sudah siap di
gunakan)
h. Guru membagi siswa menjadi empat kelompok

2. Kegiatan Inti (120 menit)


a. Mengamati / Observasi
1) Siswa mendengarkan pelafalan surat Al-Ikhlas yang benar melalui media CD atau program
aplikasi Al-Quran secara klasikal
2) Siswa mengamati cara pelafalan surat Al-Ikhlas yang benar yang dilafalkan oleh guru
secara klasikal
3) Siswa saling menyimak pelafalan bacaan surat al-Ikhlas yang benar secara berkelompok
b. Menanya
1) Setiap kelompok mempersiapkan pertanyaan yang berkaitan dengan cara pelafalan surat
Al-Ikhlas yang telah ditampilkan oleh guru atau model.
2) Setiap kelompok mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang telah dipersiapkan kepada
kelompok lain. Kelompok lain menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kepadanya.
3) Guru memberikan penguatan atas jawaban atau respon pertanyaan masing-masing
kelompok.
c. Eksplorasi
1) Siswa menirukan pelafalan surat Al-Ikhlas per-ayat yang diibimbing oleh guru secara
klasikal dan kelompok
2) Siswa menirukan pelafalan surat Al-Ikhlas yang diibimbing oleh guru secara klasikal dan
kelompok
3) Siswa melafalkan surat al-ikhlas per-ayat sesuai perintah guru secara kelompok
4) Siswa melafalkan surat al-ikhlas per-ayat sesuai perintah guru secara individual
5) Siswa melafalkan surat al-ikhlas sesuai perintah guru secara kelompok
6) Siswa melafalkan surat al-ikhlas sesuai perintah guru secara individual
7) Guru memberi penguatan berkenaan dengan pelafalan surat Al-Ikhlas
d. Asosiasi
1) Siswa saling mengoreksi pelafalan surat Al-Ikhlas secara kelompok
2) Siswa saling mengoreksi pelafalan surat Al-Ikhlas secara individu
e. Komunikasi
1) Siswa melafalkan surat Al-Ikhlas di depan kelas secara kelompok
2) Siswa melafalkan surat Al-Ikhlas di depan kelas secara individual
RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016
3) Siswa membuat kesimpulan dibantu dan dibimbing oleh guru

3. Penutup (10 menit)


1) Guru melakukan refleksi dengan mengajukan pertanyaan cara pelafalan surat al-Ikhlas
2) Guru merencanakan tindak lanjut dengan memberikan tugas untuk mengulang-ngulang
melafalkan surat Al-Ikhlas dengan benar di rumahnya secara individu
3) Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan hamdalah bersama-sama siswa yang
diakhiri dengan ucapan salam

Pertemuan Ke dua
1. Pendahuluan (10 Menit)
a. Membuka pembelajaran dengan salam dan berdo’a bersama dipimpin oleh salah seorang
peserta didik dengan penuh khidmat.
b. Memulai pembelajaran dengan membaca al-Qur’an surah pendek pilihan dengan lancar dan
benar (nama surat sesuai dengan program pembiasaan yang ditentukan sebelumnya).
c. Memperlihatkan kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran dan memeriksa kerapihan
pakaian, posisi dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran
d. Mengajukan pertanyaan secara komunikatif berkaitan dengan materi pelafalan surat Al-Ikhlas
e. Menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan yang akan dicapai yaitu peserta didik dapat
mengetahui huruf hijaiyah dan harakatnya dengan benar
f. Menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan mencermati, menirukan, dan
melafalkan surat Al-Ikhlas secara berulang-ulang dengan benar
g. Mempersiapkan media dan alat pembelajaran pelafalan surat Al-Ikhlas.
h. Guru membagi siswa menjadi empat kelompok

2. Kegiatan Inti (120 menit)


a. Mengamati / Observasi
1) Siswa mendengarkan pelafalan surat Al-Ikhlas yang benar melalui media CD atau program
aplikasi Al-Quran secara klasikal
2) Siswa mengamati cara pelafalan surat Al-Ikhlas yang benar yang dilafalkan oleh guru
secara klasikal
3) Siswa saling menyimak pelafalan bacaan surat al-Ikhlas yang benar secara berkelompok
b. Menanya
1) Setiap kelompok mempersiapkan pertanyaan yang berkaitan dengan cara pelafalan surat
Al-Ikhlas yang telah ditampilkan oleh guru atau model.
2) Setiap kelompok mengajukan pertanyaan-pertanyaan yang telah dipersiapkan kepada
kelompok lain. Kelompok lain menjawab pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kepadanya.
3) Guru memberikan penguatan atas jawaban atau respon pertanyaan masing-masing
kelompok.
c. Eksplorasi
1) Siswa menirukan pelafalan surat Al-Ikhlas per-ayat yang diibimbing oleh guru secara
klasikal dan kelompok
2) Siswa menirukan pelafalan surat Al-Ikhlas yang diibimbing oleh guru secara klasikal
dan kelompok
3) Siswa melafalkan surat al-ikhlas per-ayat sesuai perintah guru secara kelompok
4) Siswa melafalkan surat al-ikhlas per-ayat sesuai perintah guru secara individual
5) Siswa melafalkan surat al-ikhlas sesuai perintah guru secara kelompok
6) Siswa melafalkan surat al-ikhlas sesuai perintah guru secara individual
7) Guru memberi penguatan berkenaan dengan pelafalan surat Al-Ikhlas
d. Asosiasi
RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016
1) Siswa saling mengoreksi pelafalan surat Al-Ikhlas secara kelompok
2) Siswa saling mengoreksi pelafalan surat Al-Ikhlas secara individu
e. Komunikasi
1) Siswa melafalkan surat Al-Ikhlas di depan kelas secara kelompok
2) Siswa melafalkan surat Al-Ikhlas di depan kelas secara individual
3) Siswa membuat kesimpulan dibantu dan dibimbing oleh guru

3. Penutup (10 menit)


1) Guru melakukan refleksi dengan mengajukan pertanyaan cara pelafalan surat al-Ikhlas
2) Guru merencanakan tindak lanjut dengan memberikan tugas untuk mengulang-ngulang
melafalkan surat Al-Ikhlas dengan benar di rumahnya secara individu
3) Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan hamdalah bersama-sama siswa yang
diakhiri dengan ucapan salam

J. Penilaian Hasil Belajar

1. Teknik Penilaian Sikap


a. Penilaian Sikap Spritual
No Perilaku yang diamati SB PB
1 Ketaatan beribadah
2 Mengucapkan rasa syukur atas karunia Tuhan
3 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan
4 Toleransi dalam beribadah
Penskoran:
SB = Sangat Baik
PB = Pendampingan dan Bimbingan

b. Penilaian Sikap Sosial


No Pernyataan SB PB
1 Jujur
2 Disiplin
3 Tanggung jawab
4 Peduli
5 Santun
6 Percaya Diri
Penskoran:
SB = Sangat Baik
PB = Pendampingan dan Bimbingan

2. Tehnik Penilaian Pengetahuan


a. Teknik Penilaian : Tes Lisan dan tulisan
b. Bentuk Instrumen : Lembar penilaian tes lisan
c. Kisi-kisi :
RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016
No. Indikator Butir Instrumen
Melafalkan surat Al-Ikhlash dengan Llafalkan bacaan surat Al-Ikhlas ayat ke 3!
1.
benar (lisan)
Menunjukkan hafalan surat Al-Ikhlas Bacakan surat al-ikhlas dengan benar!
2.
dengan benar (lisan)
Menyebutkan pesan-pesan yang
Sebutkan pesan-pesan yang terkandung
3. terkandung dalam surat Al-Ikhlas
dalam surat Al-Ikhlas dengan benar
dengan benar
Instrumen: Terlampir

3. Tehnik Penilaian Keterampilan Produk (Aspek Ketrampilan)


 Penugasan
Mengisi rubrik tentang melafalkan dan menghafal surat Al-Ikhlas
 Porto Folio
Membuat paparan tentang kegiatan dalam melafalkan huruf hijaiyah dan
harakatnya sesuai makharijul huruf
RUBRIK PENILAIAN
Kriteria
No. Kompetensi Sangat Kurang Tidak Skor
Lancar Sedang
Lancar Lancar Lancar
1 Melafalkan surah
Al-Ikhlas
2 Menghafalkan
surah Al-Ikhlas
JUMLAH SKOR
KETERANGAN NILAI NILAI AKHIR
Sangat Lancar = Skor 5
Lancar = Skor 4 Skor yang diperoleh
Sedang = Skor 3 ------------------- X 100 = ……
Kurang Lancar = Skor 2 Skormaksimal
TidakLancar = Skor 1
Catatan kriteria:
1. Sangat lancar : Apabila peserta didik dapat melafalkan surah Al-Ikhlas dengan
lancar dan tartil.
2. Lancar : Apabila peserta didik dapat melafalkan surah Al-Ikhlas dengan
lancardan tartil, akan tetapi masih ada kesalahan kurang dari 2.
3. Sedang : Apabila peserta didik dapat melafalkan surah Al-Ikhlas dengan
lancer dan tartil, akan tetapi masih ada kesalahan kurang dari 3.
4. Kurang lancar : Apabila peserta didik dapat melafalkan melafalkan surah Al-Ikhlas
dengan kurang lancar.
5. Tidak lancar : Apabila peserta didik tidak dapat melafalkan melafalkan surah Al-
Ikhlas
Lampiran 4 : Instrumen Penilaian diri (Aspek Pengetahuan)
Beri tanda (V) di kolom sudah atau belum
No. Uraian Sudah Belum

RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016


1. Aku bisa melafalkan surah Al-Ikhlas
2. Aku bisa menghafal surah Al-Ikhlas
3. Aku bisamenyebutkan isi kandungan surah Al-Ikhlas

Mengetahui, Sukorejo, 12 Juni 2019


Kepala Sekolah Guru Pendidikan Agama Islam

PENI HARIYANTO, S.Pd. CARITO, M.Pd.I


NIP. 19761211 200604 1 021 NIP. 19750326 200801 1 009

RPP KURIKULUM 2013 Sesuai dengan Permendikbud No. 22 Tahun 2016

Anda mungkin juga menyukai