Anda di halaman 1dari 5

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA
UNIVERSITAS PANCASAKTI MAKASSAR

MATA KULIAH KODE RUMPUN MK BOBOT (sks) SEMESTER DIREVISI

425MKK
Aljabar Linier Matematika T=3 P= - 4 (empat) 2 Agustus 2017
MM3
PENGEMBANG RP KOORDINATOR RMK KAPRODI

OTORISASI

(Muh. Asrullah, S.Pd, M.Pd) (Muh. Asrullah, S.Pd, M.Pd) (Muh. Asrullah, S.Pd, M.Pd)
Prodi
1. Mampu berpikir logis, kritis, kreatif, & inovatif
2. Mampu bekerjasama dengan Tim multidisiplin
Capaian Pembelajaran 3. Memiliki etika & tanggung jawab profesi
(CP)
MK
Mampu menjelaskan kaitan antara matriks, sistem persamaan linier, dan transformasi linier serta dapat
menjelaskan konsep dasar ruang vektor dan sifat-sifat yang berkaitan dengan ruang vektor.
Deskripsi Singkat MK Dalam kuliah ini dibahas mengenai kaitan antara matriks, sistem persamaan linier, dan transformasi linier.
Selain itu mahasiswa juga diperkenalkan kepada konsep ruang vektor sebagai abstraksi dari himpunan vektor
yang dikenal dalam fisika.
UTAMA:
PUSTAKA Anton, Howard. 1994. Elementary Linear Algebra. USA: John Willey & Sons. Inc
PENDUKUNG:
Hogben, Leslie. 2007. Handbook of Linear Algebra. USA: Chapman & Hall/CRC
Bronson, Richard & Costa, Gabriel B. 2007. Linear Algebra an Introduction. Canada: Elsevier Inc
MEDIA SOFTWARE: HADWARE:
PEMBELAJARAN
Windows : Slide Presentasi Notebook, LCD, Boardmarker & White board
TEAM TEACHING
1. Muh. Asrullah, S.Pd, M.Pd

MK SYARAT -

MATERI METODE/STRATEGI ASSESMENT


CPK PEMBELAJARAN PEMB. INDIKATOR BENTUK BOBOT
(Pustaka) (Estimasi Wkt) (%)
1 Mampu Penjelasan Tentang  Ceramah
menjelaskan Persamaan Linier,  Diskusi
persamaan Aljabar Linier
dasar [TM: 1x3x50’]
pendukung
pada aljabar
linear

2-3 Mahasiswa Matriks:  Ceramah Kemampuan menghitung Kuis 5%


mampu --Operasi matriks  Simulasi latihan soal penjumlahan ,
menjelaskan -Kesamaan 2 matriks  Diskusi pengurangan, perkalian
tentang dan kesamaan duamatriks
matriks, sifat-
sifat matriks, [TM: 2x3x50’]
melakukan [BT: 2x3x60’]
perhitungan [BM:2x3x60’]
terhadap
penjumlahan,
pengurangan
dan perkalian
matriks
4 Mahasiswa Sifat-sifat matriks  Ceramah Kemampuan menghitung Kuis 5%
dapat -Determinan  Simulasi latihan soal penjumlahan ,
menghitung menggunakan sifat  Diskusi pengurangan, perkalian
operasi matriks dan kesamaan duamatriks
matriks [TM:1x3x50’]
dengan [BT: 1x3x60’]
menggunakan [BM:1x3x60’]
sifat-sifat
matriks

5 Mahasiswa Determinan Matriks  Ceramah Kemampuan menghitung Kuis 5%


Mampu - Determinan 2x2,  Simulasi latihan soal Determinan lebih ordo 3x3
menghitung 3x3  Diskusi
determinan - Aturan Sarrus
matriks - Minor kofaktor [TM:1x3x50’]
[BT: 1x3x60’]
[BM:1x3x60’]
6-7 Mahasiswa Inverse matriks  Ceramah Kemampuan mengolah Kuis 5%
dapat - Matriks Adjoint  Simulasi latihan soaldata dari inverse matriks
menghitung - Invers ordo 2x2,  Diskusi
inverse matriks 3x3
- Invers matriks ordo [TM:2x3x50’]
nxn [BT: 2x3x60’]
[BM:2x3x60’]
8 Evaluasi Tengah Semester (Evaluasi Formatif-Evaluasi yg dimaksudkan untuk melakukan improvement proses 25%
pembelajaran berdasarkan assessment yang telah dilakukan

9 Mahasiswa Determinan ordo  Ceramah Menggunakan ekspansi Kuis 5%


mampu 4x4, nxn  Simulasi latihan soal laplace utk ordo nxn
menghitung menggunakan  Diskusi
Determinan expansi laplace
menggunakan Penyeleasaian spl [TM:1x3x50’]
Ekspansi menggunakan [BT: 1x3x60’]
laplace determinan [BM:1x3x60’]

10 Mahasiswa Operasi Baris  Ceramah Kemampuan mahasiswa Kuis 5%


mampu Elementer  Simulasi latihan soal menyelesaikan matriks
menyelesaikan  Diskusi menghitung baris
matriks elementer
menggunakan [TM:1x3x50’]
operasi baris [BT: 1x3x60’]
elementer [BM:1x3x60’]

11-12 Mahasiswa Sistem Persamaan  Ceramah Kemampuan mahasiswa Kuis 5%


mampu Linier : -  Simulasi latihan soal menghitung, SPL
menyelesaikan Penyelesaian Spl  Diskusi
Sistem Inverse Matriks
Persamaan - Metode Crammer [TM:2x3x50’]
Linier - Eleminasi Gauss [BT: 2x3x60’]
- Eleminasi Gauss – [BM:2x3x60’]
Jordan
- Penerapan SPL

13 Mahasiswa Vektor  Ceramah Kemampuan mahasiswa Kuis 5%


mampu -Besaran Vektor  Simulasi latihan soal menghitung operasi vektor
menghitung -Operasi Vektor  Diskusi
Vector, -Sudut Vektor
menghitung -dot product dan [TM:1x3x50’]
sudut vektor cross product [BT: 1x3x60’]
[BM:1x3x60’]
14 Mahasiswa Eigen Value, Eigen  Ceramah Kemampuan Mahasiswa Kuis 5%
mampu Vektor  Simulasi latihan soal membuat kuisioner dan
membuat  Diskusi menguji validitas dan
matriks Eigen reabilitas kuisioner
Value dan [TM:1x3x50’]
Eigen Vektor [BT: 1x3x60’]
[BM:1x3x60’]
15 Mahasiswa Transformasi linier  Ceramah Kemampuan Mahasiswa Kuis 5%
mampu  Simulasi latihan soal Menyelesaikan
menyelesaikan  Diskusi Transformasi Linier
transformasi
linier [TM:1x3x50’]
[BT: 1x3x60’]
[BM:1x3x60’]
16 Evaluasi Akhir Semester (Evaluasi yang dimaksudkan untuk mengetahui capaian akhir hasil belajar mahasiswa) 25%

Anda mungkin juga menyukai