Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN KUNJUNGAN KELUARGA KOMPERHENSIF

PADA KELUARGA TN. M DI WONOKROMO II RT 2 PLERET


BANTUL

Disusun oleh:
KIKI AGUSTIANA
1720206017

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


UNIVERSITAS ‘AISYIYAH
YOGYAKARTA
2018
LEMBAR PENGESAHAN

LAPORAN KUNJUNGAN KELUARGA KOMPERHENSIF


PADA KELUARGA TN. M DI WONOKROMO II RT 2 PLERET
BANTUL

Telah disahkan dan disetujui sebagai laporan kunjungan keluarga komperhensif


Pada Stase Keperawatan Anak

Mengesahkan,

Dosen Pembimbing CI
Akademik Puskesmas Pleret

( ) ( )
A. DATA IDENTITAS
Nama anak : An. S
Jenis kelamin : Laki-Laki
Tempat tanggal lahir : Bantul, 24 Agustus 2015
Agama : Islam
Suku/ Bangsa : Jawa/ Indonesia
Nama ayah : Tn. M
Pekerjaan ayah : Buruh
Pendidikan ayah : SMP
Nama ibu :Ny. S
Pekerjaan ibu : IRT
Pendidikan ibu : SMA
Alamat : Wonokromo II RT 02 Pleret, Bantul

B. RIWAYAT KESEHATAN MASA LALU


1. Penyakit Waktu Kecil
Ny. S mengatakan anaknya waktu lahir mempunyai penyakit kuning dan sempat
disinar selama 10 hari dan waktu kecil pernah demam, batuk, pilek, panas juga
diare.
2. Riwayat Dirawat di Rumah Sakit
Ny. S mengatakan anaknya setelah lahir dirawat di RSUD Panembahan Senopati
Bantul selama 10 hari.
3. Obat-obat yang Pernah digunakan
Ny. S mengatakan obat-obatan yang sudah pernah dikonsumsi oleh An. S adalah
obat penurun panas seperti paracetamol tablet yang biasa didapat dari puskesmas
saat memeriksakan anaknya jika sakit.
4. Tindakan (Operasi)
Ny. S mengatakan bahwa An. S belum pernah menjalani serangkaian tindakan
operasi di Rumah Sakit
5. Alergi
Ny. S mengatakan An. S tidak mempunyai riwayat alergi, baik alergi terhadap
makanan, debu, air, ataupun obat-obatan yang pernah dikonsumsi selama ini.
6. Kecelakaan dan Cedera
Ny. S mengatakan anaknya belum pernah mengalami kecelakaan dan cidera.
Hanya luka lecet akibat jatuh saat berlari.
7. Imunisasi
Ny. S mengatakan bahwa imunisasi An. S sudah lengkap meliputi imunisasi Hb0,
BCG, Campak, Pentabio 1-3 dan IPV 1-3 di puskesmas terdekat. Selain
imunisasi An. S juga mendapatkan tambahan Vitamin A.

C. RIWAYAT KELUARGA DAN GENOGRAM

Keterangan:

: Perempuan : garis pernikahan

: Laki-laki : garis keturunan

: Pasien : Tinggal serumah

: Meninggal

D. RIWAYAT SOSIAL
1. Yang Mengasuh
Ny. S mengatakan bahwa An. S diasuh oleh ibu dan ayah setiap hari.
2. Hubungan dengan anggota keluarga
Hubungan antar keluarga terjalin dengan baik. Ny. S mengatakan jika ada
masalah keluarga selalu dikomunikasikan dengan baik. Ny. S tidak terlalu
memanjakan anaknya, namun juga tidak terlalu keras dalam mendidik putranya.
Komunikasi yang terjalin diantara orang tua dan anak terjalin baik dan akrab dan
dekat.
3. Hubungan dengan teman sebaya
Saat pengkajian dilakukan, hubungan An. S dengan teman sebaya terhilat baik,
karena banyak teman sebaya di sekitarya sehingga anak An. S sudah biasa
bermain dan tidak takut.
4. Pembawaan secara umum
Pembawaan An. S secara umum nampak baik dan kooperatif

E. KEBUTUHAN DASAR
1. Makananyang disukai
a. Selara makan
- Frekuensi
Ny. S mengatakan An. S makan 3-4 kali dalam sehari, dengan jenis
makanan nasi dan lauk, sup dan sayur kadang juga di tambah buah. Selain
itu, An. S juga makan cemilan ringan.
- Porsi Makanan
Ny. S mengatakan anaknya setiap kali makan lumayan banyak dengan
porsi setengah centong nasi habis. Setiap hari menghabiskan sekitar 4
gelas air putih (kurang lebih 1000cc).
b. Alat makan yang Digunakan
Ny. S mengungkapkan bahwa ia sangat selektif dalam memilih dan
menggunakan alat-alat makan untuk An. S, biasanya alat makan An. S
menggunakan bahan yang terbuat dari plastik, baik itu gelas untuk minum,
mangkuk atau sendok yang digunakan untuk makan setiap harinya. Hal itu ia
lakukan karena untuk mengantisipasi jika jatuh tidak pecah dan melukai An.
S.
2. Pola Tidur
a. Ritual/ kebiasaan sebelum tidur
Ny. S mengatakan tidur jam 20.00 dan kebiasaan sebelum tidur biasanya
keliling kampung menggunkan motor, tapi apabila dia cape biasanya dia
langsung tidur saat nonton tv.
b. Tidur siang
Ny. S mengatakan anaknya biasa tidur siang jam 12.00 selama 2-3 jam.
3. Mandi
Ny. S mengatakan An. S mandi 2 kali setiap hari. An. S terkadang dimandikan
dengan air hangat dan air dingin. Selain itu Ny. S juga menggunakan sabun dan
sampo saat memandikan anaknya. Biasanya mandi dilakukan setiap pagi jam
07.00 dan sore jam 17.00.
4. Aktivitas bermain
Ny. S mengatakan anaknya senang bermain layaknya anak-anak normal
seusianya. An. S lebih sering menghabiskan waktu bermain dengan teman dan
ibunya karena memiliki banyak teman sebaya di sekitar rumahnya.
5. Eliminasi
Ny. S mengatakan bahwa An. S BAB sehari sekali, dan BAK kurang lebih 4-6
kali.

F. KESEHATAN SAAT INI


1. Diagnosa Medis
Saat dilakukan pengkajian An. S dalam keadaan kondisi sehat.
2. Tindakan operasi
Saat dilakukan pengkajian An. S tidak sedang dilakukan operasi
3. Status Nutrisi
Melihat dari berat badan An. S 13,8 kg dan tinggi badan 93 cm, maka status gizi/
nutrisi An. S termasuk normal. Asupan gizi setiap hari juga diberikan dan sudah
sesuai dengan pedoman pemberian gizi makanan yang baik.
4. Status Cairan
Ny. S mengatakan An. S bisa minum susu atau air putih, tidak dehidrasi, mata
tidak cekung dan cubit kulit kembali cepat < 2 menit
5. Obat-obatan
Ny. S mengatakan saat ini An. S tidak sedang minum obat, anak sehat tidak ada
keluhan.
6. Aktivitas
Saat ini An. S mampu beraktifitas dengan baik, banyak gerak, energik, bisa
makan, minum, bicara, teriak dsb.
7. Tindakan Keperawatan
Tindakan keperawatan yang dilakukan adalah komunikasi terapeutik untuk anak
dan ibu, agar data yang diperoleh bisa maksimal dan optimal, juga menambah
kepercayaan dan hubungan baik
8. Hasil Laboratorium
Tidak ada pemeriksaan laboratorium
9. Hasil Rongent
Tidak ada pemeriksaan rongent
10. Data Tambahan
Tidak ada data tambahan yang didapatkan selain pengkajian dan pemeriksaan
fisik dibawah ini
G. PEMERIKSAAN FISIK
1. Keadaan Umum : Keadaan umum baik, kesadaran Compos mentis
2. TB/BB : 93 cm/ 13,8 kg
3. Mata
Inspeksi : kedua mata tampak simetris, konjungtiva tidak anemis dan sklera tidak
ikterik.
4. Hidung
Inspeksi : tidung tampak simetris, ada sekret yang keluar, hidung bersih, tidak
ada polip
5. Mulut
Inspeksi : mulut bersih, tidak ada sariawan, gigi sudah tumbuh.
6. Telinga
Inspeksi : kedua telinga tampak simetris, telinga tampak bersih, tidak ada kotoran
atau serumen atau cairan yang keluar dari kedua lubang telinga.
7. Dada
Inspeksi : bentuk simetris, Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada tarikan
dinding dada.
8. Jantung
Auskultasi : irama jantung vesikuler
9. Paru-paru
Auskultasi : tidak ada suara nafas tambahan, Inspeksi : tidak ada retarksi dinding
dada, RR: 30 x/menit.
10. Perut
Inspeksi : simetris, Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada pembesaran hati dan
limpa.
11. Punggung
Tidak terlihat adanya penyakit gatal-gatal, atau pembelokan tulang belakang.
12. Genitalia
Jenis kelamin laki-laki, tidak ada keluhan
13. Ekstremitas
Inspeksi : anggota gerak lengkap, tidak ada luka bekas jahitan, tidak ada kelainan
pada jari dan tangan dan juga kaki. Palpasi : tidak ada nyeri tekan,tidak ada fraktur
14. Kulit
Tidak ada keluhan, tidak ada penyakit kulit, gatal, dan sebagainya.
15. Tanda Vital
a. Suhu : 36,60C
b. Nadi : 110 x/menit
c. RR : 30 x/menit
d. Tekanan darah : tidak dilakukan.

H. PEMERIKSAAN TINGKAT PERKEMBANGAN (Dengan Denver II)


No Variabel Respon Anak Penafsiran Hasil
1. Personal 1. Menyuapi boneka Pass
sosial 2. Memakai baju Pass
3. Gosok gigi dengan bantuan Pass
4. Cuci dan mengeringkan tangan Pass
5. Menyebut nama teman Pass
6. Memakai t-shirt Failed
7. Berpakaian tanpa bantuan Failed
8. Bermain ular tangga/ kartu Failed
9. Gosok gigi tanpa bantuan Failed
10. Mengambil makan Failed

2. Adaptif- 1. Menara dari 2 kubus Pass


motorik halus 2. Menara dari 4 kubus Pass
3. Menara dari 6 kubus Pass
4. Meniru gasir vertikal Pass
5. Menara dari kubus Pass
6. Menggoyangkan ibu jari Pass
7. Mencontoh O Failed
8. Menggambar orang 3 bagian Failed
9. Mencontoh titik Failed
10. Memilih garis yang lebih panjang Failed

3. Bahasa 1. Menyebut 1 gambar Pass


2. Bagian badan Pass
3. Menunjuk 4 gambar Pass
4. Bicara dengan dimengerti Pass
5. Menyebut 4 gambar Pass
6. Mengetahui 2 kegiatan Pass
7. Mengerti 2 kata sifat Pass
8. Menyebut 1 warna Pass
9. Kegunaan 2 benda Failed
10. Menghitung 1 kubus Pass

4. Motorik kasar 1. Menendang bola Pass


2. Melompat Pass
3. Melempar bola keatas Pass
4. Loncat jauh Pass
5. Berdiri 1 kaki 1 detik Pass
6. Berdiri 1 kaki 2 detik Pass
7. Melompat dengan 1 kaki False
8. Berdiri 1 kaki 3 detik False

Interpretasi : terdapat 1 caution dan tidak ada delay: An. S normal


Intervensi :
a. Puji ibu dan suruh dipertahankan
b. Kunjungan 6 bulan lagi
I. RINGKASAN RIWAYAT KESEHATAN
An. S termasuk anak yang sehat, dilihat dari berat badan per tinggi badan anak usia
3 tahun, An.S termasuk dalam kategori gizi baik atau normal, saat dilakukan
pemeriksaan tidak ada kalainan. Mata, hidung, telinga, mulut, dada, paru, perut,
daerah ginetalita, ekstremitas, semua dalam keadaan normal. Hasil pemeriksaanpun
didapatkan, tidak ada hipertermi, RR dalam batas normal, anak tidak sesak, tidak
diare dan tidak batuk pilek. Hasil pengkajian dan pemeriksaan tingkat perkembangan
An. DS termasuk kategori Normal, tidak ada kelainan atau keterlambatan tumbuh
kembang pada tingkat usianya.

J. ANALISA DATA
No Data Klien Masalah Keperawatan
1. Ds : Potensial tumbuh kembang normal
- Ny. S mengatakan An. S aktif dan pada An. S
anaknya berani.

Do :
- An. S bisa melakukan tugas
perkembangan pada tingkat usianya (tes
denver)
- Hasil tes denver II menyatakan bahwa
An. S termasuk dalam interpretasi
NORMAL tetapi ditemukan 1 caution
pada item memakai t-shirt

MASALAH KEPERAWATAN:
1. Potensial tumbuh kembang normal pada An. S
PRIORITAS MASALAH KEPERAWATAN :
1. Potensial tumbuh kembang normal pada An. S
NURSING CARE PLAN
INTERVENSI KEPERAWATAN
DIAGNOSA TUJUAN INTERVENSI KRITERIA
EVALUASI
1. Potensial Setelah dilakukan 1. Memperkenalkan diri 1. Keluarga
tumbuh tindakan 2. Membina hubungan responsif
kembang keperawatan saling percaya 2. Keluarga dapat
normal selama 1 kali 3. Menjelaskan maksud dan terus
pada An. S pertemuan selama tujuan kunjungan dan meningkatkan
30 menit, mereview kontrak tumbuh kembah
diharapkan orang pertemuan pertama yang optimal pada
tua/keluarga dapat 4. Memulai penjelasan An. S, serta paham
terus dengan kontrak waktu dan mengerti apa
meningkatkan 5. Kaji kesiapan keluarga yang dilakukan
tumbuh kembang dalam menerima untuk mengontrol
yang optimal pada informasi yang akan taham
An. S, serta paham diberikan perkembangan
dan mengerti apa 6. Berikan kesempatan An. S secara
yang dilakukan keluarga untuk bertanya berkala
untuk mengontrol 7. Memulai penjelasan : 3. Keluarga mampu
tahap  Menjelaskan hasil memanfaatkan
perkembangan test perkembangan fasilitas kesehatan
An. S secara yang dilakukan saat terdekat untuk
berkala. pengkajian mengontrol
 Menginformasikan tumbuh kembang
tahapan tumbuh anak secara
kembang An. S berkala
dalam rentang 4. Keluarga paham
usianya tentang tahapan
 Memberikan tumbuh kembang
informasi apa yang dan tugas
harus diketahuai perkembanga
untuk melindungi yang seharusnya
anak saat masa bisa dilalui oleh
tumbuh dan anak
kembangnya 5. Keluarga mampu
8. Memotivasi keluarga memonitor
untuk selalu mengontrol tumbuh kembang
tumbuh kembang An. S anaknya.
secara berkala
9. Menganjurkan untuk
memeriksakan tumbuh
kembang anaknya pada
petugas kesehatan
terdekat
10. Berikan kesempatan
keluarga untuk
Memberikan kesempatan
keluarga untuk bertanya
11. Mengevaluasi seluruh
kegiatan
12. Menutup pertemuan

IMPLEMENTASI DAN EVALUASI


DIAGNOSA IMPLEMENTASI EVALUASI TANDA
TANGAN
1. Potensial Tanggal 5 September 2018 Tanggal 5 September
tumbuh ,jam 12.30 WIB 2018 ,jam 13.30WIB
kembang 1. Membina hubungan saling S:
normal percaya - Ny. S mengatakan Kiki
pada An. S 2. Menjelaskan maksud dan paham dengan apa
tujuan kunjungan dan yang dijelaskan
mereview kontrak - Ny. S mengatakan
pertemuan pertama akan terus
3. Memulai penjelasan mengontrol proses
dengan kontrak waktu perkembangan
4. Kaji kesiapan keluarga anaknya dan
dalam menerima informasi memeriksakan ke
yang akan diberikan petugas kesehatan
5. Berikan kesempatan terdekat bila terjadi
keluarga untuk bertanya hal-hal diluar batas
6. Memulai penjelasan : normal sesuai yang
 Menjelaskan hasil test dijelaskan saat
perkembangan yang penyuluhan
dilakukan saat O:
pengkajian - Ny. S terlihat
 Menginformasikan kooperatif dengan
tahapan tumbuh penjelasan yang
kembang An. S dalam disampaikan
rentang usianya - Ny. S bisa
 Memberikan informasi menjawab
apa yang harus pertanyaan
diketahuai untuk evaluasi yang
melindungi anak saat ditanyakan
masa tumbuh dan kepadanya
kembangnya A:
7. Memotivasi keluarga untuk
selalu mengontrol tumbuh - Potensial tumbuh
kembang An. S secara kembang normal
berkala dan optimal pada
8. Menganjurkan untuk An. S dapat
memeriksakan tumbuh ditingkatkan
kembang anaknya pada P:
petugas kesehatan terdekat - Motivasi Ny. S dan
keluarga untuk
9. Berikan kesempatan selalu memonitor
keluarga untuk perkembangan
Memberikan kesempatan anaknya.
keluarga untuk bertanya
10. Mengevaluasi seluruh
kegiatan
11. Menutup pertemuan

Anda mungkin juga menyukai