Anda di halaman 1dari 30

KUBUS DAN BALOK

Disusun oleh :
NURFATUL JANNAH (0700016) KARUNIA EKA L (0700197)
PIPIH FITRIAH (0700158) IIS ISMAYANI (0704343)
STANDAR KOMPETENSI

 Menggunakan sifat dan aturan geometri dalam


menentukan kedudukan titik, garis dan bidang;
jarak; sudut; dan volum.
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
1. Mengenal unsur-unsur bangun • Menentukan sisi, rusuk, titik sudut,
ruang kubus dan balok. diagonal sisi, diagonal ruang dan
bidang diagonal.

2. Mengenal jaring-jaring kubus dan • Dapat mengkontruksi macam-


balok. macam bentuk jaring-jaring dari
kubus dan balok.

3. Menghitung luas permukaan serta • Dapat mengaplikasikan rumus


volume kubus dan balok. luas permukaan dan volume
kubus dan balok dalam bentuk
soal.
DIMENSI TIGA

KUBUS BALOK
KUBUS

Pengertian Unsur-Unsur Jaring-Jaring Volume Aplikasi

Titik Diagonal Diagonal Bidang Luas


Sisi Rusuk
Sudut sisi Ruang diagonal Permukaan
BALOK

Pengertian Unsur-Unsur Jaring-Jaring Volume Aplikasi

Titik Diagonal Diagonal Bidang Luas


Sisi Rusuk
Sudut sisi Ruang diagonal Permukaan
Apakah kubus itu ?

H G

F
Kubus adalah bangun
E

D
ruang yang dibatasi
C
enam persegi kongruen.
A B
Ya betul,
Manakah
Lalu sisi dimaksud
apakah yang dari
kubussisi
dengan berikut?
kubus itu?
SISI

Sisi :
ABCD
DCGH
H G ADHE
ABFE
E F
BCGF
EFGH
D C

A B
Jadi kubus itu mempunyai
Sisi adalah suatu bidang persegi 6 sisi ya?
yang membatasi bangun ruang
kubus.
Manakah rusuk dari
RUSUK kubus berikut?

Rusuk :
AB BF
H G
BC AE
CD EF
E F DA FG
CG EH
D DH GH
C

A B
Kubus memiliki 12
buah rusuk, Jadi
apakah rusuk itu?
Rusuk adalah ruas garis perpotongan dua bidang sisi
pada sebuah kubus.
Manakah titik sudut
TITIK SUDUT dari kubus berikut ?

H G Jadi apakah titik


E sudut itu?
F

D C

A B

Titik Sudut
Kubus Memiliki 8 Buah Titik Sudut
A, B, C, D, E, F, G dan H

Titik sudut adalah perpotongan tiga


rusuk atau lebih.
Diagonal Sisi
Manakah
diagonal sisi
kubus?
H G

F Diagonal Sisi :
E
AF AH
BE DE
D C BG AC
CF BD
DG EG
A B
CH FH
Kubus memiliki 12 buah diagonal
sisi, Emmm…jadi,diagonal sisi itu
apa ya?
Diagonal sisi adalah ruas garis yang
menghubungkan dua titik sudut sebidang dan
saling berhadapan.
DIAGONAL RUANG
Manakah yang
disebut diagonal
H G ruang?

E F
Diagonal Ruang :
AG
D BH
C
DF
A B CE

Kubus memiliki 4 buah diagonal ruang,


Jadi apakah yang dimaksud dengan
diagonal ruang?

Diagonal ruang adalah hubung antara


dua titik sudut yang tidak sebidang
BIDANG DIAGONAL Manakah yang
disebut dengan
bidang diagonal

H G
Bidang diagonal :
F ABGH ADFG
E
BCEH BDFH
EFCD ACEG
D C

A B
Kubus memiliki 6 buah bidang diagonal,
Jadi apakah yang dimaksud dengan
bidang diagonal?

Bidang diagonal adalah bidang yang melalui diagonal ruang.


JARING - JARING
Apa yang terjadi jika
KliK Gambar Di kubus tersebut di
bawah Ini!!!
buka?
H G

H G H D C G H

E F

E A B F E
D C
jadi apa yang dimaksud
dengan jaring-jaring
E F
A B kubus?

jadi jaring-jaring Kubus adalah Bangun datar dari bukaan


bangun ruang menurut rusuknya.
Luas permukaan
H G

Pada jaring-
jaring kubus
H D C G H
disamping
terdapat
berapa buah
persegi?
E A B F E

6 BUAH PERSEGI F
E

Apabila luas masing-masing persegi adalah a2 cm2 , maka luas


seluruh persegi (jaring-jaring kubus)tersebut adalah 6a2 cm2.
luas seluruh persegi pada jaring-jaring tersebut, kita kenal sebagai
Luas Permukaan Kubus. Dapat ditulis:

Luas = 6 x sisi x sisi atau


= 6 x s2
VOLUME
Kubus ABCD.EFGH disusun dari 27buah kubus
kecil. Misalkan kubus kecil tersebut memiliki
panjang rusuk 1 cm. Maka kubus kecil tersebut
memiliki volume “1cm³”. Sehingga Kubus
ABCD.EFGH memiliki Volume sebesar 27
v kubus kecil atau 27 x 1cm³= (3cm x 3cm x
3cm)=27 cm³
v
v Jadi, Volume Kubus
dengan panjang rusuk r
adalah
V =rxrxr
= r³

1cm
1cm
APLIKASI
Suatu kawat panjangnya 5 m digunakan untuk membuat
kerangka kubus dengan rusuk 30 cm. Panjang kawat yang tidak
dipergunakan adalah...

Penyelesaian :
Dik : Panjang kawat = 5 m = 500 cm
Rusuk kubus = 30 cm
Dit : Panjang kawat yang tidak digunakan.

30 cm Jawab :
Kubus terdiri dari 12 rusuk. Maka kawat yang
30 cm diperlukan untuk membuat kerangka kubus
adalah :
30 cm 12 x 30 cm = 360 cm
Jadi, kawat yang tidak dipergunakan adalah
sebanyak 500 cm – 360 cm = 140 cm.
Hhm..balok itu apa ya?

H G
E F

D C

A B

Balok adalah Bangun Ruang yang dibatasi


tiga pasang persegi panjang kongruen.
SISI Ya betul..
Manakah sisi dari
Jadi apakah yang
balok berikut?
dimaksud dengan sisi ?

Sisi :
ABCD
DCGH
ADHE
ABFE
H G
BCGF
EFGH
E F
D C
Sisi adalah suatu bidang persegi
Oh..jadi banyaknya sisi pada
yang membatasi bangun ruangbalok itu 6 buah ya?
A balok. B
Ya betul.
Manakah rusuk dari
Jadi apakah rusuk
RUSUK BALOK berikut?
itu?

Rusuk adalah ruas Jadi balok memiliki


garis perpotongan dua 12 rusuk ya?
bidang sisi pada
sebuah balok.
H G

E F
D C

A B
Rusuk :
AB BF
BC AE
CD EF
DA FG
CG EH
DH HG
Manakah titik sudut
TITIK SUDUT dari balok berikut ?

H G Jadi apakah titik


E sudut itu?
F

D C

A B

Balok Memiliki 8 Buah Titik


Sudut
A, B, C, D, E, F, G dan H
Titik sudut adalah perpotongan tiga
rusuk atau lebih.
DIAGONAL SISI
Ya betul..
Manakah
Jadi apakah yang
diagonaldengan
dimaksud sisi
balok berikut?
diagonal sisi itu?

H G
Diagonal Sisi:
E F AF AH
BE DE
D C
BG AC
CF BD
A B
DG EG
Diagonal sisi adalah CH FH
ruas garis yang
menghubungkan dua Oh..jadi banyaknya
titik sudut sebidang diagonalsisi pada balok itu
dan saling berhadapan. ada 6 ya?
DIAGONAL RUANG
Tepat sekali..
Manakah yang
Jadi apakah yang
disebut diagonal
dimaksud dengan
ruang?
diagonal ruang itu?
H G

E F
D C

A B Diagonal Ruang :
AG
Oh..jadi banyaknya BH
diagonalsisi pada balok itu DF
ada 6 ya?
CE

Diagonal ruang adalah hubung antara


dua titik sudut yang tidak sebidang
Bidang diagonal Ada berapa bidang
diagonal pada balok?

H G

E F BIDANG DIAGONAL
D C :
AFGD BCHE
ABGH ACGE
A B
DCFE DBF
Kalau begitu apa bidang H
diagonal itu?

Bidang diagonal adalah Bidang yang


melalui diagonal ruang.
JARING - JARING
Apa yang terjadi jika balok tersebut
dibuka?
Klik Di Bawah Ini!

H G
H G
D C G H
E D
F

D A
C A B F E

A B
E F

jadi jaring-jaring balok adalah Bangun datar dari bukaan bangun ruang menurut
rusuknya.
Luas Permukaan H G
t I
D C G H
Perhatikan D
p
jaring-jaring di l II IV V l VI
samping ini! t t A
A III B F E
t
p
E F
Dari jaring-jaring tersebut terdapat 4 persegi panjang dan 2 Persegi.
Luas I = p x t
Luas II = p x l
Luas III = p x t
Luas IV = l x t
Luas V = p x l
Luas VI = l x t
Dari uraian di atas, dapat disimpulkan bahwa luas permukaan balok, yaitu
.

Luas Permukaan Balok = 2 (p x l) + 2 (p x t) + 2( l x t).


VOLUME
Balok ABCD.EFGH disusun dari 36 buah
kubus kecil. Misalkan kubus kecil tersbut
memiliki panjang rusuk 1 cm. Maka kubus
kecil tersebut memiliki volume “1cm³”.
Sehingga Balok ABCD.EFGH memiliki
Volume sebesar 36 kubus kecil atau 36 x
1cm³= (6cm x 2cm x 3cm) = 36cm³

Jadi Volume Balok


dengan panjang p, lebar
l dan tinggi t adalah
V =pxlxt

1cm
1cm
Perhatikan soal
APLIKASI dibawah ini!!

Dina ingin membuatkan sebuah kado ulang tahun untuk temannya, dia
mempunyai sebuah kotak berbentuk balok dengan ukuran panjang 6cm,
lebar 5cm, dan tingginya 10cm. Kira-kira berapa ukuran benda yang
dimasukan ke dalam kotak tersebut?
Ada yang bisa
Menjawab???

Penyelesaian :
Dik : Panjang = 6cm, lebar = 5cm, tinggi = 10cm.
Dit : Ukuran benda yang dapat dimasukan ke dalam
Aku kotak tersebut (Volume balok)?
bisa Jawab :
Saya bu.. V=pxlxt
V = 6 x 5 x 10
Saya V = 300
bu... Jadi , Ukuran benda yang dapat dimasukan ke dalam
kotak tersebut adalah 300cm3

Anda mungkin juga menyukai