Anda di halaman 1dari 1

Komunikasi antarpribadi pada perusahaan harus dipertahankan dan dipelihara dengan baik serta

lebih ditingkatkan lagi demi keberlanjutan perusahaan, tentunya dengan tetap memperhatikan teori
komunikasi interpersonal skill yang ada. Komunikasi yang efektif melalui komunikasi antarpribadi
hanya salah satu dari faktor kinerja perusahaan yang baik. Masih banyak hal-hal yang diluar faktor
komunikasi seperti gaya kepemimpinan, atau motivasi kerja karyawan serta budaya perusahaan
yang juga tetap diperhatikan sehingga kinerja perusahaan, khususnya kinerja karyawan dapat lebih
ditingkatkan lagi.

http://ejournal.upbatam.ac.id/

Anda mungkin juga menyukai