Anda di halaman 1dari 5

FORMULIR INFORMASI JABATAN

1. Nama Jabatan : Perawat pelaksana


2. Unit Organisasi : RSUD Jend. A. Yani Metro
3. Kedudukan dalam Struktur Organisasi :

DIREKTUR

WADIR PELAYANAN

KA. BIDANG/BAGIAN

KA. INSTALASI
KA. SEKSI/SUB BAG. CASE MANAGER

KEPALA RUANG

KEPALA Tim 1 KEPALA Tim 2

1.................. 1.,,.....
2...................... 2................

4. Tugas Pokok : 1. Melaksanakan pelayanan asuhan keperawatan di unit


rawat inap RSU A Yani Metro

5. Uraian Tugas :
No. Butir Kegiatan Waktu
Penyelesaian
kegiatan (Wpk)
Dalam menit
1 Melakukan absensi (finger print) 7 dtk
2 Mengikuti dan melaksanakan preconfrence 15 mnt
3 Mengikuti serahterima pasien (overan keliling pasien) 15 mnt
4 Memelihara kebersihan dan kerapihan lingkungan pasien 35 mnt
5 Menyiapkan tempat tidur untuk pasien baru 10 mnt
6 Mengajarkan prilaku hidup bersih dan sehat pada individu ( 12.6 mnt
edukasi cuci tangan, pemakaian masker,etika batuk)
7 Melakukan Pengkajian Perawatan dasar pada individu 21 mnt
8 Merumuskan diagnosa keperawatan 1 mnt
9 Menyusun rencana keperawatan 10 mnt
10 Menggunakan alat APD 40 dtk
11 Memantau perkembangan pasien sesuai kondisinya 10.2 mnt
12 Melakukan pemeriksaan fisik 10.2 mnt
13 Melakukan Pemasangan infus 15 mnt
14 Melakukan pemberian obat oral dan injeksi 15 mnt
15 Memberikan oksigenisasi sederhana 15 mnt
16 Memberikan bantuan hidup dasar 15 mnt
17 Membantu pasien dalam memenuhi kebutuhan eliminasi 12.6 mnt
18 Memantau keseimbangan cairan dan elektrolit 5.4 mnt
Melakukan tindakan perawatan luka
19 Melakukan mobilisasi pasien 12.6 mnt
20 Memberikan pemenuhan kebutuhan nutrisi/parenteral 10 mnt
21 Memberikan pemenuhan kebutuhan istirahat tidur *) 12.6 mnt
22 Melakukan kompres dingin / hangat 25.2 mnt
23 Melakukan tindakan nebulizer 15 mnt
24 Pemasangan dower kateter 10 mnt
25 Mengajarkan batuk efektif 10 mnt
26 Memberikan posisi tidur semi fowler 5 mnt
27 Melakukan pengukuran tanda-tanda vital *) 7.8 mnt
28 Melakukan komunikasi terapiutik dalam memberika asuhan 13.8 mnt
keperawatan
29 Melakukan kolaborasi dengan profesional pemberi asuhan *) 5 mnt
30 Mengambil sampel pemeriksaan (urin,faeces,darah,dahak) *) 5 mnt
31 Melengkapi format permintaan/pemeriksaan (lab, radiologi, 3 mnt
fisiotherapi, gizi) *)
32 Menulis daftar jadwal pemberian obat pasien. *) 10 mnt
33 Melakukan pendampingan pada pasien menjelang ajal 16.8 mnt
34 Memberikan perawatan pada pasien menjelang ajal sampai 16.8 mnt
meninggal
35 Memberikan dukungan dalam proses kehilangan berduka dan 16.2 mnt
kematian
36 Memfasilitasi suasana lingkungan yang tenang dan aman 28.2 mnt
37 Melakukan dokumentasi pelaksanaan tindakan keperawatan 168.6 mnt
38 Mengikuti kegiatan profesi perawat 21.6 mnt
39 Mengikuti kegiatan post confrence *) 10 mnt

6. Bahan Kerja :
No. Bahan Kerja
1. Pedoman pelayanan bidang keperawatan
2. SPO Bidang Keperawatan
3. SPO Instalasi Farmasi
4. SPO Instalasi Rekam Medik
5. SPO Instalasi Laboratorium
6. SPO Instalasi Radiologi
7. SPO Hak Pasien dan Keluarga
8. SPO PPI
9. SPO Pelayanan Pasien
10. SPO Rehabilitasi Medik

7. Perangkat/Alat Kerja :
No. Perangkat Kerja Digunakan untuk Tugas
1. Tensimeter Pemeriksaan Pada Pasien
2. Stetoskop Pemeriksaan Pada Pasien
3. Timbangan Berat Badan Pemeriksaan Pada Pasien
4. Pengukur Tinggi Badan Pemeriksaan Pada Pasien
5. Termometer Pemeriksaan Pada Pasien
6. Senter / Pen Light Pemeriksaan Pada Pasien
7. EKG Pemeriksaan Pada Pasien
8. Nebulizer Pemeriksaan Pada Pasien
9. Alat Tes Gula Darah Pemeriksaan Pada Pasien
10. Alat oxymetri Pemeriksaan Pada Pasien
11. Infus Pump Penangan tindakan pada pasien
12. Syring Pump Penangan tindakan pada pasien
13. Suction Pump Penangan tindakan pada pasien
14. Alat steril tindakan medis Penangan tindakan pada pasien
15. Kursi Roda Penangan tindakan pada pasien
16. Tempat Tidur Pasien Penangan tindakan pada pasien
17. Oxigen dan Regulator Penangan tindakan pada pasien
18. GV set Penangan tindakan pada pasien
19. Alat / Bahan habis pakai Penangan tindakan pada pasien
20. Komputer Administrasi
21. ATK Administrasi
22. Formulir Administrasi
23. Aiphone / Telepon Penanganan pada pasien
24. Alat Meubeller Administrasi

8. Hasil Kerja :
No. Hasil Kerja Satuan Hasil
1. Terlaksananya asuhan keperawatan di rawat Jumlah pasien di rawat Inap
inap RPD.C
2. Rekam medis di rawat inap terisi lengkap 100 %
3. Pasien di rawat inap RPD.C mendapatkan Semua pasien yang di rawat
asuhan pelayanan. mendapatkan asuhan
pelayanan
4. Semua petugas yang memberikan tindakan Semua perawat bekerja sesuai
pelayanan sesuai dengan SPO dengan SPO
1. Tanggung Jawab :
1) Bertanggung jawab kepada atasan langsung dalam pelayanan
2) Bertanggung jawab dalam pemberian pelayanan

10. Wewenang :
1)
11. Hubungan Kerja :
No. Jabatan Unit Kerja/Instansi Dalam Hal
1. Direktur Tanggung jawab
2. Wadir pelayanan Tanggung jawab
3. Kabid keperawatan Bidang keperawatan Tanggung jawab
4. Ka.instalasi rawat jalan Rawat jalan koordinasi
5. Ka.ruangan rawat jalan Rawat jalan Koordinasi
6. Dokter spesialis / Dokter Instalasi rawat jalan & Koordinasi
Umum rawat inap
7. Penunjang medik Radiologi, laboratorium koordinasi

8. Perawat / Bidan IGD, Rawat Inap, HD, koordinasi


ICU, Endoskopy, MCU
9. Farmasi Farmasi koordinasi
10. Gizi Gizi koordinasi
11. Loundry Loundry koordinasi
12. Sanitasi Sanitasi koordinasi
13. IPSRS IPSRS koordinasi
14. Rehab medik Rehab medik koordinasi
15. Administrasi keuangan koordinasi
16. Ka.Instalasi CSSD CSSD koordinasi
17. Ka.SubbagRekam Medik Rekam medik koordinasi
:
12. Kondisi Lingkungan Kerja:

No. Aspek Faktor


1. Tempat Kerja Nyaman
2. Suhu sejuk
3. Udara sejuk
4. Keadaan Ruangan bersih
5. Letak baik
6. Penerangan baik
7. Suara tidak bising
8. Keadaan Tempat Kerja bersih nyaman
9. Getaran tidak ada
13. Resiko Bahaya
:
No. Materil/Non Materil Penyebab.
1. HAIs Kontak dengan berbagai macam penyakit
2. Resiko Tertular Kontak dengan berbagai macam penyakit menular
penyakit
:
14. Syarat Jabatan :
1) Pangkat/Gol. Ruang : III A
2) Pendidikan : SI Keperawatan
3) Kursus/Diklat :
a. Kepemimpinan :
b. Teknis :  BHD,PPI, APAR
 Memiliki Pengalaman klinis profesional
4) Pengalaman Kerja :  pemberi asuhan minimal 3 tahun.*)
5) Pengetahuan Kerja :  Memahami asuhan keperawatan pada pasien

6) Ketrampilan Kerja :  Standar kompetensi perawat ( terlampir di surat


kewenangan klinis
:  Komunikasi yang efektif

Metro, 16 Januari 2018


Yang membuat

Tia Mitrawati, S.Kep


NIP : 198711132010012006

Anda mungkin juga menyukai