Anda di halaman 1dari 2

ANGKA KETIDAK LENGKAPAN

PENGISIAN CATATAN MEDIK (ANGKA KLPCM)


No.Dokumen No.Revisi Halaman

TANGGAL TERBIT Ditetapkan Oleh :


STANDAR
Direktur RS
OPERASIONAL
PROSEDUR

1. Angka Ketidak Lengkapan Pengisian Catatan Medik (Angka


KLPCM) adalah Indikator pelayanan non bedah untuk
menghitung banyaknya catatan medik yang belum lengkap
dan benar, dan angka ini menunjukkan tinggi rendahnya mutu
administrasi dokter dan perawat yang merawat pasien pada
periode tertentu dalam mengisi catatan medik secara lengkap,
benar, dan tepat waktu (kurang dari 14 hari).
PENGERTIAN
2. Catatan Medis disebut lengkap apabila telah berisi seluruh
informasi tentang pasien secara lengkap dan benar, termasuk
resume medis dan resume keperawatan dan seluruh hasil
pemeriksaan penunjang.
3. Catatan Medis disebut benar apabila sudah diperiksa
kelengkapannya oleh petugas yang ditunjuk tentang kebenaran
isi resume medis yang dibuat, termasuk adanya diagnosa akhir.
Sebagai acuan dalam penghitungan Angka Ketidak Lengkapan
TUJUAN
Pengisian Catatan Medik di Rumah Sakit .
Indikator klinik dikumpulkan, diolah dan dianalisis untuk
KEBIJAKAN
digunakan sebagai evaluasi mutu pelayanan kesehatan.
1. Petugas rekam medik mencatat setiap hari, jumlah
catatan medik yang belum lengkap dan benar dalam 14 hari
atau lebih (dihitung mundur dari hari tersebut) dan jumlah
seluruh pasien baru.
2. Petugas rekam medik melaporkan data yang sudah
terkumpul setiap bulan kepada Kepala Penunjang Medis.
3. Kepala Penunjang Medis bersama dengan Panitia
Mutu menganalisis dan mengevaluasi secara berkala 3 (tiga)
PROSEDUR bulan sekali secara terus menerus.
4. Hasil analisis dan evaluasi dilaporkan ke Direktur
RS mengetahui Komite Medik, selanjutnya ditindaklanjuti.
5. Formula Angka Ketidak Lengkapan Pengisian
Catatan Medis (Angka KLPCM) dari Juklak Indikator mutu
pelayanan rumah sakit ( WHO-Dirjen Yan Medik Depkes 2001)
adalah :
KLPC = Total CM yg blm lengkap dan benar dlm 14 hari/bln X100%
Total Catatan Medis yang masuk pada bulan tersebut
1. Direktur RS
UNIT 2. Komite Medik
3. Panitia Mutu
TERKAIT 4. Kepala Penunjang Medis
5. Petugas Rekam Medik
1. Laporan jumlah catatan medik yang belum lengkap
dan benar dalam 14 hari atau lebih ( dihitung mundur dari hari
DOKUMEN TERKAIT tersebut)
2. Laporan jumlah seluruh pasien baru
3. Hasil analisis dan evaluasi

Anda mungkin juga menyukai