Anda di halaman 1dari 1

Menentukan Jumlah Perawat

 Tingkat Ketergantungan Pasien:


1. Perawatan Minimal ( 1-2 Jam /24 Jam )
a. Kebersihan diri, ganti pakaian mandiri
b. Makan dan minum mandiri
c. Ambulasi dengan pengawasan
d. Observasi tanda –tanda vital setiap pergantian jaga
e. Pengobatan minimal, psikologis stabil
f. Perawatan luka sederhana
2. Perawatan Parsial( 3-4 jam / 24 Jam )
a. Kebersihan diri, ganti pakaian dibantu
b. Observasi tanda tanda vital tiap 4 jam
c. Ambulasi dibantu
d. Pengobatan dengan injeksi
e. Memakai kateter urine
f. UMU CCKM (10) ketat
g. Memakai infuse
h. Prosedur khusus
3. Perawatan Total ( 6 Jam / 24 Jam )
a. Semua kebutuhan tubuh
b. Perubahan posisi, observasi tanda vital / 24 jam
c. Makan melalui selang lambung
d. Pengobatan interna “drip”
e. Pemakaian suction
f. Gelisah / disorientasi
g. Perawatan luka kompleks

Jadi diruang paru didapatkan tingkat ketergantungan pasien :

1. Minimal =
2. Sedang =
3. Agak Berat =
4. Maximal =
Total

Jumlah jam perawatan


Jam kerja efektif/shift

Jadi total jumlah perawat / shift

Anda mungkin juga menyukai