Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMK TELEKOMUNIKASI TUNAS HARAPAN TENGARAN


Kompetensi Keahlian : Teknik Komputer dan Jaringan
Mata Pelajaran : Administrasi Infrastuktur Jaringan.
Kelas/Semester : XI/3
Materi Pokok : VLAN
Alokasi Waktu : 4 x pertemuan (1 pertemuan 270 menit / 6 JP)

A. Kompetensi Inti (KI)


KI-1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam
berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan,
keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan
regional, dan kawasan internasional
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan
kompleks berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
KI-4 : Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara: efektif, kreatif,
produktif, kritis, . mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif, dalam ranah
konkret dan abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah,
serta mampu menggunakan metoda sesuai dengan kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator


3.2 Mengevaluasi 3.2.1. Menentukan cara pemeriksaan permasalahan VLAN
permasalahan VLAN 3.2.2. Mendeteksi letak permasalahan VLAN
4.2 Melakukan perbaikan 4.2.1. Memperbaiki permasalahan VLAN
konfigurasi VLAN 4.2.2. Menguji hasil perbaikan VLAN

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan pendekatan saintifik dengan model problem base
learning, peserta didik dapat mengevaluasi permasalahan VLAN, mampu memperbaiki Commented [DI1]: Condition
permasalahan dan memperbaiki VLAN sesuai prosedur dengan mengedepankan rasa ingin Commented [DI2]: audience
tahu, tanggung jawab, displin, kreatif selama proses pembelajaran dan bersikap jujur, percaya Commented [DI3]: Degree
diri serta pantang menyerah
Commented [DI4]: Karakter

D. Materi Pembelajaran Commented [DI5]: Sikap


1. Prosedur dan teknik pemeriksaan permasalahan pada VLAN
2. Teknik konfigurasi ulang VLAN
3. Prosedur pengecekan hasil perbaikan
4. Prosedur pembuatan laporan perbaikan VLAN

E. Metode/Model
Pendekatan : Saintifik
Model : Problem Base Learning
Metode : ceramah, tanya jawab, penugasan, demonstrasi, latihan

F. Media/Alat dan Bahan


1. Laptop
2. Internet
3. LCD Projector
4. Mikrotik Router
5. Kabel Jaringan
6. Software Packet Tracert

G. Bahan dan Sumber Belajar

1
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
1. Cisco, 2017. Routing and Switching Essential Version 6. Indianapolis: Cisco Press.
2. Lammle, Todd, 2005. CCNA Study Guide. Jakarta, Elexmedia Komputindo.
3. Sofana, Iwan, 2017. Cisco CCNA-CCNP Routing dan Switching, Bandung, Penerbit
Informatika.

H. Langkah-langkah Pembelajaran

Pertemuan Ke-1
Tahap/ Nilai-nilai Alokasi
No Kegiatan
Sintak Model karakter Waktu
1 Pendahuluan a. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari Religius 20
guru berhubungan dengan kondisi peserta menit
didik dan pembelajaran sebelumnya.
b. Siswa menyimak dan mencerimat informasi Literasi
tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
c. Siswa menyimak informasi kompetensi, Literasi
materi, tujuan, dan langkah pembelajaran serta
penilaian yang akan dilaksanakan.
2 Kegiatan Inti
a. Merumuskan  Siswa mengamati topologi jaringan yang Rasa ingin 205
uraian menerapkan VLAN dengan kondisi PC2 dan tahu menit
masalah PC3 tidak dapat berhubungan walaupun
dalam satu VLAN.

Literasi

 Siswa membaca buku tutorial, buku


pegangan siswa untuk mencari penyebab PC2
dan PC3 tidak dapat berhubungan padahal Gotong-
dalam satu VLAN royong
 Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi apa
yang menjadi penyebab PC2 dan PC3 tidak
dapat berhubungan

b. Mengembang  Siswa menentukan penyebab penyebab PC2 Berfikir


kan dan PC3 tidak dapat berhubungan padahal kritis dan
kemungkinan dalam satu VLAN berdasarkan hasil kreatif
pengamatan, membaca tutorial, buku siswa
penyebab
dan hasil diskusi
 Siswa menentukan cara mengatasi PC2 dan
PC3 tidak dapat berhubungan padahal dalam
satu VLAN berdasarkan hasil membaca
tutorial, buku siswa dan hasil diskusi.
 Siswa mengidentifikasi langkah-langkah
pemeriksaan konfigurasi VLAN.

2
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
 Siswa mengidentifikasi prosedur cara
konfigurasi ulang VLAN.
c. Mengetes  Siswa memeriksa konfigurasi tiap port pada Berfikir
penyebab switch. kritis
 Siswa menentukan penyebab kesalahan
atau proses
konfigurasi
diagnosis
d. Mengevaluasi  Siswa menganti konfigurasi port switch yang Mandiri
sesuai
 Siswa memeriksa hasil pergantian port Integritas
konfigurasi yang baru
 Siswa menguji ulang koneksi antar PC dalam
satu VLAN.
 Siswa membuat laporan perbaikan dan hasil
konfigurasi akhir
 Siswa menyajikan laporan perbaikan pada Integritas
kelompok siswa yang lain dan memberikan
tanggapan terhadap pertanyaan dari kelompok
lain
 Siswa menerima masukan dan memperbaiki
laporan perbaikan jaringan VLAN
3 Penutup a. Siswa membuat resume secara kreatif dengan Mandiri 45
bimbingan guru pada buku catatan dengan Religius menit
arahan guru
b. Siswa melakukan refleksi terhadap proses
kegiatan pembelajaran hari ini dengan arahan
guru.
c. Siswa mengajukan pertanyaan-pertanyaan
untuk menguatkan pemahaman terhadap
materi pembelajaran hari ini.
d. Siswa mendapat umpan balik dari pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan dan terhadap proses
serta hasil pembelajaran.
e. Siswa mendapat informasi rencana
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
f. Berdoa bersama dan memberi salam

Pertemuan Ke-2
Tahap/ Nilai-nilai Alokasi
No Kegiatan
Sintak Model karakter Waktu
1 Pendahuluan a. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari Religius 20
guru berhubungan dengan kondisi peserta menit
didik dan pembelajaran sebelumnya.
b. Siswa menyimak dan mencerimat informasi Literasi
tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
c. Siswa menyimak informasi kompetensi, Literasi
materi, tujuan, dan langkah pembelajaran serta
penilaian yang akan dilaksanakan.
2 Kegiatan Inti
a. Merumuskan  Siswa mengamati topologi jaringan yang Rasa ingin 205
uraian menerapkan VLAN dengan kondisi tidak tahu menit
masalah dapat berhubungan walaupun dalam satu
VLAN.

3
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
Literasi

 Siswa membaca buku tutorial, buku


pegangan siswa untuk mencari penyebab
tidak dapat berhubungan padahal dalam satu Gotong-
VLAN royong
 Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi apa
yang menjadi penyebabnya
b. Mengembang  Siswa menentukan penyebab penyebab tidak Rasa ingin
kan dapat berhubungan padahal dalam satu VLAN tahu
kemungkinan berdasarkan hasil pengamatan, membaca
tutorial, buku siswa dan hasil diskusi
penyebab
 Siswa menentukan cara mengatasi tidak dapat
berhubungan padahal dalam satu VLAN Berfikir
berdasarkan hasil membaca tutorial, buku kritis dan
siswa dan hasil diskusi. kreatif
 Siswa mengidentifikasi langkah-langkah
pemeriksaan konfigurasi VLAN.
 Siswa mengidentifikasi prosedur cara
konfigurasi ulang VLAN.
c. Mengetes  Siswa memeriksa konfigurasi tiap port pada Berfikir
penyebab switch. kritis dan
 Siswa menentukan penyebab kesalahan kreatif
atau proses
konfigurasi
diagnosis
d. Mengevaluasi  Siswa menganti konfigurasi port switch yang Mandiri
sesuai
 Siswa memeriksa hasil pergantian port
konfigurasi yang baru
 Siswa menguji ulang koneksi antar PC dalam
satu VLAN.
 Siswa membuat laporan perbaikan dan hasil
konfigurasi akhir
 Siswa menyajikan laporan perbaikan pada Integritas
kelompok siswa yang lain dan memberikan
tanggapan terhadap pertanyaan dari kelompok
lain
 Siswa menerima masukan dan memperbaiki
laporan perbaikan jaringan VLAN
3 Penutup a. Siswa membuat resume secara kreatif dengan Mandiri 45
bimbingan guru pada buku catatan dengan Religius menit
arahan guru
b. Siswa melakukan refleksi terhadap proses
kegiatan pembelajaran hari ini dengan arahan
guru.

4
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
c. Siswa mengajukan pertanyaan-pertanyaan
untuk menguatkan pemahaman terhadap
materi pembelajaran hari ini.
d. Siswa mendapat umpan balik dari pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan dan terhadap proses
serta hasil pembelajaran.
e. Siswa mendapat informasi rencana
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
f. Berdoa bersama dan memberi salam

Pertemuan Ke-3
Tahap/ Nilai-nilai Alokasi
No Kegiatan
Sintak Model karakter Waktu
1 Pendahuluan a. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari Religius 20
guru berhubungan dengan kondisi peserta menit
didik dan pembelajaran sebelumnya.
b. Siswa menyimak dan mencerimat informasi Literasi
tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
c. Siswa menyimak informasi kompetensi, Literasi
materi, tujuan, dan langkah pembelajaran serta
penilaian yang akan dilaksanakan.
2 Kegiatan Inti
a. Merumuskan  Siswa mengamati topologi jaringan yang Rasa ingin 205
uraian menerapkan VLAN tidak dapat berhubungan tahu menit
masalah walaupun dalam sudah dirouting.

 Siswa membaca buku tutorial, buku


pegangan siswa untuk mencari penyebab
VLAN tidak dapat berjalan
 Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi apa
yang menjadi penyebab VLAN tidak dapat
berjalan
Literasi

Gotong-
royong

b. Mengembang  Siswa menentukan penyebab penyebab VLAN Rasa ingin


kan tidak dapat berjalan berdasarkan hasil tahu
kemungkinan pengamatan, membaca tutorial, buku siswa
dan hasil diskusi
penyebab
 Siswa menentukan cara mengatasi VLAN tidak Berfikir
dapat berjalan berdasarkan hasil membaca kritis dan
tutorial, buku siswa dan hasil diskusi. kreatif
 Siswa mengidentifikasi langkah-langkah
pemeriksaan konfigurasi VLAN.

5
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
 Siswa mengidentifikasi prosedur cara
konfigurasi ulang VLAN.
 Siswa mengidentifikasi prosedur cara
konfigurasi ulang VLAN.
c. Mengetes  Siswa memeriksa konfigurasi tiap port pada Berfikir
penyebab switch. kritis dan
 Siswa menentukan penyebab kesalahan kreatif
atau proses
konfigurasi
diagnosis
d. Mengevaluasi  Siswa menganti konfigurasi port switch yang Mandiri
sesuai
 Siswa memeriksa hasil pergantian port
konfigurasi yang baru
 Siswa menguji ulang koneksi antar PC.
 Siswa membuat laporan perbaikan dan hasil
konfigurasi akhir
 Siswa menyajikan laporan perbaikan pada Integritas
kelompok siswa yang lain dan memberikan
tanggapan terhadap pertanyaan dari kelompok
lain
 Siswa menerima masukan dan memperbaiki
laporan perbaikan jaringan VLAN
3 Penutup a. Siswa membuat resume secara kreatif dengan Mandiri 45
bimbingan guru pada buku catatan dengan menit
arahan guru
b. Siswa melakukan refleksi terhadap proses
kegiatan pembelajaran hari ini dengan arahan
guru.
c. Siswa mengajukan pertanyaan-pertanyaan
untuk menguatkan pemahaman terhadap
materi pembelajaran hari ini.
d. Siswa mendapat umpan balik dari pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan dan terhadap proses
serta hasil pembelajaran.
e. Siswa mendapat informasi rencana
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
f. Berdoa bersama dan memberi salam Religius

Pertemuan Ke-4
Tahap/ Nilai-nilai Alokasi
No Kegiatan
Sintak Model karakter Waktu
1 Pendahuluan a. Siswa merespon salam dan pertanyaan dari Religius 20
guru berhubungan dengan kondisi peserta menit
didik dan pembelajaran sebelumnya.
b. Siswa menyimak dan mencerimat informasi Literasi
tentang keterkaitan pembelajaran sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dilaksanakan.
c. Siswa menyimak informasi kompetensi, Literasi
materi, tujuan, dan langkah pembelajaran serta
penilaian yang akan dilaksanakan.
2 Kegiatan Inti
a. Merumuskan  Siswa mengamati topologi jaringan yang Rasa ingin 205
uraian menerapkan VLAN dengan kondisi tidak tahu menit
masalah dapat berjalan dengan baik

6
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
 Siswa membaca buku tutorial, buku Literasi
pegangan siswa untuk mencari penyebab
VLAN tidak dapat berjalan
 Siswa berdiskusi untuk mengidentifikasi apa Gotong-
yang menjadi penyebab VLAN tidak dapat royong
berjalan
b. Mengembang  Siswa menentukan penyebab VLAN tidak dapat Rasa ingin
kan berjalan berdasarkan hasil pengamatan, tahu
kemungkinan membaca tutorial, buku siswa dan hasil diskusi
 Siswa menentukan cara mengatasi VLAN tidak
penyebab
dapat berjalan berdasarkan hasil membaca Berfikir
tutorial, buku siswa dan hasil diskusi. kritis dan
 Siswa mengidentifikasi langkah-langkah kreatif
pemeriksaan konfigurasi VLAN.
 Siswa mengidentifikasi prosedur cara
konfigurasi ulang VLAN.
c. Mengetes  Siswa memeriksa konfigurasi tiap port pada Berfikir
penyebab switch. kritis dan
 Siswa menentukan penyebab kesalahan kreatif
atau proses
konfigurasi
diagnosis
d. Mengevaluasi  Siswa menganti konfigurasi port switch yang Mandiri
sesuai
 Siswa memeriksa hasil pergantian port
konfigurasi yang baru
 Siswa menguji ulang koneksi antar PC.
 Siswa membuat laporan perbaikan dan hasil
konfigurasi akhir
 Siswa menyajikan laporan perbaikan pada Integritas
kelompok siswa yang lain dan memberikan
tanggapan terhadap pertanyaan dari kelompok
lain
 Siswa menerima masukan dan memperbaiki
laporan perbaikan jaringan VLAN
3 Penutup a. Siswa membuat resume secara kreatif dengan Mandiri 45
bimbingan guru pada buku catatan dengan menit
arahan guru
b. Siswa melakukan refleksi terhadap proses
kegiatan pembelajaran hari ini dengan arahan
guru.
c. Siswa mengajukan pertanyaan-pertanyaan
untuk menguatkan pemahaman terhadap
materi pembelajaran hari ini.
d. Siswa mendapat umpan balik dari pertanyaan-
pertanyaan yang diajukan dan terhadap proses
serta hasil pembelajaran.
e. Siswa mendapat informasi rencana
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
f. Berdoa bersama dan memberi salam Religius

I. Penilaian
1. Penilaian Sikap

7
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
a. Teknik penilaian : Observasi : sikap religius dan sikap sosial
b. Bentuk penilaian : Lembar pengamatan
c. Instrumen penilaian : Jurnal (terlampir)
2. Pengetahuan
a. Jenis/Teknik tes : Tertulis
b. Bentuk tes : Uraian
c. Instrumen Penilaian : Terlampir
3. Keterampilan
a. Teknik/Bentuk Penilaian: Praktik
b. Instrumen Penilaian : Terlampir

Remedial
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi Peserta didik yang capaian KD-nya belum tuntas.
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remidial teaching (klasikal), atau
tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes.
c. Tes remedial, dilakukan sebanyak 3 kali dan apabila setelah 3 kali tes remedial belum
mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis
kembali.

Pengayaan
Bagi Peserta didik yang sudah mencapai nilai ketuntasan diberikan pembelajaran pengayaan
sebagai berikut:
a. Siwa yang mencapai nilai n(ketuntasan)  n  n(maksimum) diberikan materi masih
dalam cakupan KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.
b. Siwa yang mencapai nilai n  n(maksimum) diberikan materi melebihi cakupan KD
dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan.

Mengetahui Tengaran, Juli 2019


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Wisnu Handoko, S. T. Aris Suryatno, S.T, M.Pd

8
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
Lampiran Instrumen Penilaian

A. ISTRUMEN PENILAIAN SIKAP


INTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Nama Satuan pendidikan : SMK TELEKOMUIKASI TUNAS HARAPAN TENGARAN


Tahun pelajaran : 2019/2020
Kelas/Semester : XI/3
Mata Pelajaran : Administrasi Infrastruktur Jaringan

KEJADIAN/ BUTIR POS/


NO WAKTU NAMA TINDAK LANJUT
PERILAKU SIKAP NEG
1
2

B. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

1) Kisi-Kisi

Kompetensi Materi Kls/ Bentuk No


IPK Indikator Soal
Dasar Pokok Smt Soal Soal
3.2. 3.2.1. Menentuk Prosedu XI/3 Siswa dapat PG 1,2,3,4
Mengevaluasi an cara r dan menjelaskan cara ,5
permasalaha pemeriksa teknik pemeriksaan
n VLAN an pemerik permasalahan VLAN
permasala saan
han VLAN permasa
lahan
pada
VLAN

3.2.2. Mendetek Teknik Siswa dapat PG 6,7,8,9


si letak konfigura mendeteksi letak ,10
permasala si ulang permasalahan VLAN
han VLAN VLAN

2) Soal
1. Refer to the exhibit. PC-A and PC-B are both in VLAN 60. PC-A is unable to communicate
with PC-B. What is the problem?
a. VLAN that is used by PC-A is
not in the list of allowed
VLANs on the trunk.
b. The trunk has been
configured with the
switchport nonegotiate
command.
c. The native VLAN should be
VLAN 60.
d. The native VLAN is being
pruned from the link.

2. Refer to the exhibit. DLS1 is connected to another switch, DLS2, via a trunk link. A host
that is connected to DLS1 is not able to communicate to a host that is connected to DLS2,
even though they are both in VLAN 99. Which command should be added to Fa0/1 on
DLS1 to correct the problem?

9
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
a. switchport mode dynamic auto
b. switchport trunk native vlan 66
c. switchport trunk allowed vlan
add 99
d. switchport nonegotiate

3. What must the network administrator do to remove Fast Ethernet port fa0/1 from VLAN
2 and assign it to VLAN 3?
a. Enter the no vlan 2 and the vlan 3 commands in global configuration mode.
b. Enter the no shutdown command in interface configuration mode to return it to the
default configuration and then configure the port for VLAN 3.
c. Enter the switchport access vlan 3 command in interface configuration mode.
d. Enter the switchport trunk native vlan 3 command in interface configuration mode.

4. Refer to the exhibit. A network administrator needs to configure router-on-a-stick for


the networks that are shown. How many subinterfaces will have to be created on the
router if each VLAN that is shown is to be routed and each VLAN has its own
subinterface?
a. 2
b. 3
c. 5
d. 4
e. 1

5. A small college uses VLAN 10 for the classroom network and VLAN 20 for the office
network. What is needed to enable communication between these two VLANs while
using legacy inter-VLAN routing?
a. A switch with a port that is configured as trunk is needed to connect to a router.
b. A router with one VLAN interface is needed to connect to the SVI on a switch.
c. A router with at least two LAN interfaces should be used.
d. Two groups of switches are needed, each with ports that are configured for one
VLAN.

6. A high school uses VLAN15 for the laboratory network and VLAN30 for the faculty
network. What is required to enable communication between these two VLANs while
using the router-on-a-stick approach?
a. Two groups of switches are needed, each with ports that are configured for one
VLAN.
b. A multilayer switch is needed.
c. A router with at least two LAN interfaces is needed.
d. A switch with a port that is configured as a trunk is needed when connecting to the
router.cil dengan hanya satu jalur ke jaringan luar.

7. A Cisco switch currently allows traffic tagged with VLANs 10 and 20 across trunk port
Fa0/5. What is the effect of issuing a switchport trunk allowed vlan 30 command on
Fa0/5?
a. It allows only VLAN 30 on Fa0/5.
b. It allows VLANs 1 to 30 on Fa0/5.
c. It allows a native VLAN of 30 to be implemented on Fa0/5.
d. It allows VLANs 10, 20, and 30 on Fa0/5.

10
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
8. Port Fa0/11 on a switch is assigned to VLAN 30. If the command no switchport access
vlan 30 is entered on the Fa0/11 interface, what will happen?
a. VLAN 30 will be deleted.
b. An error message would be displayed.
c. Port Fa0/11 will be returned to VLAN 1.
d. Port Fa0/11 will be shutdown.

9. Refer to the exhibit. Router RA receives a packet with a source address of 192.168.1.35
and a destination address of 192.168.1.85. What will the router do with this packet?

a. The router will forward the packet out interface FastEthernet 0/1.2.
b. The router will drop the packet.
c. The router will forward the packet out interface FastEthernet 0/1.2 and interface
FastEthernet 0/1.3.
d. The router will forward the packet out interface FastEthernet 0/1.3.
e. The router will forward the packet out interface FastEthernet 0/1.1.

10. Refer to the exhibit. A router-on-a-stick configuration was implemented for VLANs 15,
30, and 45, according to the show running-config command output. PCs on VLAN 45 that
are using the 172.16.45.0 /24 network are having trouble connecting to PCs on VLAN 30
in the 172.16.30.0 /24 network. Which error is most likely causing this problem?
a. There is an incorrect IP
address configured on
GigabitEthernet 0/0.30.
b. The GigabitEthernet 0/0
interface is missing an IP
address.
c. The wrong VLAN has
been configured on
GigabitEthernet 0/0.45.
d. The command no
shutdown is missing on
GigabitEthernet 0/0.30

3) Kunci Jawaban
1. A 5. C 9. A
2. B 6. D 10. A
3. C 7. A
4. D 8. C

4) Rubrik dan Pedoman Penskoran

11
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
Nilai Total = skor benar x 10

C. INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN

1) Kisi-kisi Praktik

Materi Teknik
Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal
Pokok Penilaian
4.2. Melakukan 4.2.1 Memperbaiki Prosedur Siswa dapat Proses
perbaikan permasalahan pengecek memperbaiki
konfigurasi VLAN VLAN an hasil permasalahan
perbaika VLAN
n
4.4.2 Menguji hasil Prosedur Siswa dapat
perbaikan pembuata menguji hasil
VLAN n laporan perbaikan VLAN
perbaika
n VLAN

2) Soal
1. Selesaikan permasalahan konfigurasi VLAN berikut sehingga jaringan berfungsi dengan
baik ! Kerjakan file packet tracertnya.
Waktu : 120 menit

3) Pedoman Penskoran

Komponen/sub
No Indikator / Kinerja Unjuk Kerja Skor Bobot
komponen

12
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019
1 Persiapan Hadir tepat waktu, berseragam lengkap 86-100 10
dan rapih
Hadir tepat waktu, berseragam lengkap 70-85
Hadir tepat waktu, berseragam tidak 0-69
lengkap
Alat dipersiapkan Alat dipersiapkan dengan lengkap 86-100 10
dengan lengkap dan dan rapih
rapih Alat dipersiapkan dengan lengkap 70-85
Alat dipersiapkan tidak lengkap 0-69
2 Proses Kerja
Konfigurasi Host Konfigurasi dilakukan dan sesuai 76-100 10
Konfigurasi dilakukan dan kurang 51-75
sesuai
Konfigurasi dilakukan dan tidak sesuai 26-50
Konfigurasi tidak dilakukan 0-25
Konfigurasi Switch Konfigurasi dilakukan dan sesuai 76-100 30
Konfigurasi dilakukan dan kurang 51-75
sesuai
Konfigurasi dilakukan dan tidak sesuai 26-50
Konfigurasi tidak dilakukan 0-25
3 Hasil VLAN berjalan dengan sukses 86-100 10
VLAN berjalan kurang sukses 70-85
VLAN berjalan tidak sukses 0-69
4 Sikap Kerja Tertib dan rapi 86-100 20
Tertib 70-85
Kurang tertib dan rapi 0-69
5 Waktu Kurang dari waktu ujian 86-100 10
Tepat waktu(±5 menit) 70-85
Lebih dari 10 menit 0-69
∑(𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑥 𝑏𝑜𝑏𝑜𝑡)
Nilai Total =
100

13
SMK Telekomunikasi Tunas Harapan Tengaran @2019

Anda mungkin juga menyukai