Anda di halaman 1dari 2

PELAKSANAAN PEMBINAAN

SOP
No.
Dokumen
:
No Revisi
:
Tanggal Terbit
:
Halaman
:
UPTD
PUSKE
SMAS
TALANG BAKUNG
Pengertian
1.
Pelaksanaan pembinaan program UKM adalah cara peningkatan
kualitas atau mutu kinerja program UKM sesuai pedoman yang ada.
2.
Pelaksanaan pembinaan program UKM dilakukan oleh Penanggung
Jawab UKM.
3.
Pelaksanaan pembinaan program UKM dilakukan setiap 3 bulan sekali
dalam mini lokakarya puskesmas.
Tujuan
Sebagai pedoman dalam melaksanakan pembinaan kinerja
Program
UKM.
Kebijakan
SK Kepala Puskesmas ________
No. 440/003/ADMEN/SK/I/2016
tentang jenis
Pelayanan yang disediakan
di Puskesmas ________ ________.
Referensi
1.
Permenkes No. 75 Tahun 2014 tentang Puskesma
s
2.
Pedoman Perencanaan Tingkat Puskesmas, Dirjen Bina Masyarakat
Depkes RI 2006
5.
Langkah-langkah
dan Prosedur
1.
Alat dan Bahan
a.
LCD
b.
Laptop
c.
ATK
d.
Blangko laporan
2.
Langkah -langkah:
a.
Penanggung Jawab UKM membuat rencana pembinaan program UK
M.
b.
Penanggung Jawab UKM menyampaikan informasi jadwal pembinaan
program kepada pelaksana program UKM
.
c.
Penanggung Jawab dan pelaksana program UKM bertemu sesuai
dengan jadwal yang telah disepakati
.
d.
Penanggung Jawab UKM menyampaikan informasi kegiatan program
yang telah dilaksanakan dan hasil yang telah dicapai
.
e.
Penanggung Jawab dan pelaksana program membahas hasil kegiatan
program yang telah dicapai
.
f.
Penanggung Jawab dan pelaksana program UKM melakukan
identifikasi masalah yang ada dalam pelaksanaan kegiatan
.
g.
Penanggung Jawab dan pelaksana program UKM melakukan
pemecahan masalah
.
h.
Penanggung Jawab dan pelaksana program UKM menentukan rencana
tindak lanjut
.
i.
Penanggung Jawab UKM melaporkan hasil pembinaan kepada Kepala
Puskesmas
.
Diagram Alur
Penanggung Jawab
UKM
merencanakan jadwal
pembinaan upaya UKM
Penanggung Jawab
UKM dan
pelaksana UKM membahas dan
mengidentifikasi hasil upaya
yang telah dicapai
4.
Hal-hal yang Perlu
Diperhatikan
Rencana Tindak Lanjut dari identifikasi kebutuhan masyarakat/sasaran upaya
UKM
Unit
Terkait
Lintas program
Dokumen Terkait
Laporan capai
a
n program UKM
Rekaman Historis
Perubahan
No
Yang
dirubah
Isi Perubahan
Tanggal mulai
diberlaku

Anda mungkin juga menyukai