Anda di halaman 1dari 3

Inventarisasi Sungai Berdasarkan Kewenangan Pada

Wilayah Sungai (WS) Pulau Bangka (Dasar: Dokumen Pola Air)

A. Kewenangan Pengelolaan Sungai


Kewenangan Sungai berdasarkan Permen PUPR Nomor: 04 Tahun 2015 Tentang Kriteria
dan Penetapan Sungai antara lain:
1. Sungai Kewenangan Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS);
2. Sungai Kewenangan Pemerintah Propinsi;
3. Sungai Kewenangan Pemerintah Kabupaten/Kota.

B. Deskripsi Kewenangan Pengelolaan Sungai di Kabupaten Bangka Selatan


Berdasarkan narasi yang ada di Pasal 5 pada Permen PUPR Nomor: 04 Tahun 2015 Tentang
Kriteria dan Penetapan Sungai yaitu:
1. Pelaksanaan pengelolaan sumber daya air untuk air permukaan dilaksanakan oleh Menteri,
gubernur, atau bupati/walikota.
2. Pelaksanaan pengelolaan sumber daya air untuk air permukaan dilaksanakan oleh Menteri.
Pelaksanaan pengelolaan Sumber Daya Air (SDA) yang dilaksanakan oleh Menteri, dalam hal
ini diwakili Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) pada masing-masing daerah kerjanya di
seluruh Indonesia yaitu Pengelolaan sumber daya air pada wilayah sungai lintas negara,
wilayah sungai lintas provinsi, dan wilayah sungai strategis nasional. Adapun sungai-sungai
di Kabupaten Bangka Selatan yang masuk pada kategori ini adalah:
Tabel 1. Sungai di Kabupaten Bangka Selatan Kewenangan BBWS
Lokasi Sungai Panjang
No. Nama Sungai
Hulu Hilir (Km)
1. Seluruh Sungai di WS Pulau Bangka Pulau Bangka Pulau Bangka
2.
3.

3. Pelaksanaan pengelolaan sumber daya air untuk air permukaan dilaksanakan oleh Gubernur.
Pelaksanaan pengelolaan Sumber Daya Air (SDA) yang dilaksanakan oleh Gubernur, dalam
hal ini diwakili Pemerintah Provinsi (Pemprov) yaitu pengelolaan sumber daya air pada
wilayah sungai lintas Kabupaten/Kota. Adapun sungai-sungai di Kabupaten Bangka Selatan
yang masuk pada kategori ini adalah:
Tabel 2. Sungai di Kabupaten Bangka Selatan Kewenangan Pemerintah Propinsi
Lokasi Sungai Panjang
No. Nama Sungai
Hulu Hilir (Km)
1. Sungai Garut Bencah Kec. Lubuk
2. Sungai Air Bara Air Bara Koba
3. Sungai Tambak Gudang Kec. Sungai Selan
4. Sungai Bindu Kec. Sungai Selan Bangka Kota
5. Sungai Galang Kec. Sungai Selan Bangka Kota
6. Sungai Bangka Kota Bangka Kota Kec. Sungai Selan
7. Sungai Kambuk Malik Kec. Pangkalan Baru

4. Pelaksanaan pengelolaan sumber daya air untuk air permukaan dilaksanakan oleh
Bupati/Walikota.
Pelaksanaan pengelolaan Sumber Daya Air (SDA) yang dilaksanakan oleh Bupati/Walikota,
dalam hal ini diwakili Pemerintah Kabupaten (Pemkab) atau Pemerintah Kota (Pemkot) yaitu
pengelolaan sumber daya air dalam satu wilayah sungai kabupaten/kota. Adapun sungai-
sungai di Kabupaten Bangka Selatan yang masuk pada kategori ini adalah:
Tabel 3. Sungai Kewenangan Kabupaten Bangka Selatan
Lokasi Sungai Panjang
No. Nama Sungai
Hulu Hilir (Km)
1. Sungai Kliung Penutuk Penutuk
2. Sungai Kemiri Kumbung Kumbung
3. Sungai Rabuh Tj. Sangkar Penutuk
4. Sungai Kepuh Air Gegas Kepoh
5. Sungai Bikang Bikang Bikang
6. Sungai Serdang Serdang Serdang
7. Sungai Gosong Air Gegas Rias
8. Sungai Gadung Gadung Rias
9. Sungai Kemis Serdang Pergam
10. Sungai Nyireh Nyelanding Pergam
11. Sungai Beduk Air Gegas Air Gegas
12. Sungai Lilin Delas Batu Betumpang
13. Sungai Bangka Ujung Sengir Batu Betumpang
14. Sungai Balar Jelutung II Batu Betumpang
15. Sungai Sembilang Kecil Gudang Gudang
16. Sungai Kambuh Gudang Gudang
17. Sungai Kabal Gudang Sebagin
18. Sungai Babuar Simp. Rimba Gudang
19. Sungai Londong Permis Permis
20. Sungai Tambak Gudang Bangka Kota
21. Sungai Jambu Payung Pangkal Buluh
22. Sungai Pangkal Buluh Pangkal Buluh Malik

Anda mungkin juga menyukai