Anda di halaman 1dari 2

MITOS VS FAKTA MITOS : Busui tidak boleh makan berbau amis seperti ikan, daging,

telur.
SEPUTAR ASI & MENYUSUI FAKTA : Busui boleh mengkonsumsi sumber-sumber protein sep-
MITOS : Asi yang pertama keluar setelah bayi lahir adalah erti ikan, daging, dan telur selama bayi tidak menunjukkan ciri-ciri

GIZI SEIMBANG PADA


ASI basi karena warnanya kuning, jadi harus dibuang alergi.
FAKTA : ASI yang keluar segera setelah bayi dilahirkan MITOS : Busui tidak boleh makan cabai/sambal karena nanti anak-
adalah kolostrum yang sangat bermanfaat bagi sistem
imunitas bayi
nya diare IBU NIFAS & MENYUSUI
FAKTA : Tidak semua bayi sensitif terhadap capcaisin, zat yang
MITOS : Jika ASI belum atau tidak lancar di hari pertama terdapat pada cabai. Silahkan makan pedas dalam jumlah yang
setelah melahirkan dapat digantikan dengan susu formula wajar dan amati reaksi bayi setelah ibu mengkonsumsinya.
FAKTA : ASI sudah mulai diproduksi sejak masa kehami- MITOS : Busui harus makan daun katuk atau pare agar ASInya
lan. Lakukan manajemen ASI yang tepat di awal yaitu IMD, deras.
rawat gabung & proses menyusui yang benar (posisi &
pelekatan) agar ASI lancar keluarnya. FAKTA : Ibu bisa makan apapun yang dia sukai. Kalau ibu menik-
mati makanan yang dimakan, maka produksi ASI akan banyak.
MITOS : ASIP (ASI Perah) jika disimpan lama akan beru-
bah menjadi darah. MITOS : Kalau bayi sakit, maka ibu yang minum obatnya karena
obat dapat mengalir lewat ASI
FAKTA : ASIP ya tetap ASI, tidak akan menjadi darah.
Selalu lakukan manajemen ASIP yang benar agar ASIP FAKTA : Kalau bayi yang sakit maka yang diobati ya bayinya
layak dikonsumsi MITOS : Bayi ASI tidak bisa gemuk. Jika ingin bayinya gemuk, beri-
MITOS : Busui tidak boleh minum dingin/es agar bayi kanlah susu formula.
tidak pilek FAKTA : Bayi ASI atau bayi sufor bisa gemuk. Tetapi bayi ASI tidak
FAKTA : Pilek bisa terjadi karena paparan virus dari ling- rentan obesitas sebagaimana bayi yang mengkonsumsi susu for-
kungan, bukan karena apa yang dikonsumsi oleh ibu. mula karena kandungan lemak dan laktosa pada ASI dihasilkan pas
seusai kebutuhan bayi.
10 PESAN GIZI SEIMBANG JUMLAH BAHAN MAKANAN SEHARI
GIZI SEIMBANG BAGI IBU NIFAS &
BAGI IBU NIFAS & MENYUSUI UNTUK IBU MENYUSUI
MENYUSUI
Gizi ibu menyusui adalah makanan yang mengandung zat 1. Syukuri dan nikmati aneka ragam makanan

2 1/2 P 2 1/2 ptg

4 ptg/bh
6 1/2 P 4 3/4 gls
6 bulan kedua

5 sdm
3 sdm
-zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh selama masa me-

3 ptg
2. Banyak makan sayuran dan cukup buah-buahan

4 gls

1 gls
nyusui dalam meningkatkan produksi ASI sebagai ma-
3. Biasakan konsumsi aneka ragam makanan pokok
kanan bayi

Ibu Menyusui

4P
3P
4P

1P
5P
6P
4. Biasakan konsumsi lauk pauk yang berprotein tinggi

4 1/2 sdm
5. Batasi konsumsi pangan manis, asin dan berlemak

2 1/2 ptg
6 Bulan Pertama

4 ptg/bh
4 3/4 gls
MANFAAT ZAT GIZI BAGI IBU NIFAS & MENYUSUI

3 sdm
3 ptg
4 gls

1 gls
6. Biasakan sarapan
• Memulihkan kondisi tubuh ibu setelah melahirkan
7. Biasakan minum air putih yang cukup dan aman

6 1/2 P

2 1/2 P

4 1/2 P
dan mencegah perombakan zat gizi dari tubuh ibu.

4P
3P
4P

1P

2 1/2 sdm 6 P
8. Biasakan membaca label pada kemasan pangan
• Memproduksi ASI yang cukup dan memberi kadar

Ibu Tidak Menyusui


kalori maksimal dalam ASI. 9. Cuci tangan pakai sabun dengan air bersih mengalir

4 ptg/bh
3 3/4 gls

2 sdm
2 ptg

3 ptg
3 gls

1 gls
• Meningkatkan daya tahan terhadap penyakit bagi 10. Lakukan aktivitas fisik cukup & pertahankan berat badan
ibu dan bayi normal.

4P
5P

2P

3P
3P

1P
2P
Minyak Goreng 5 P
• Mempertahankan dan meningkatkan kebugaran PESAN KHUSUS GIZI SEIMBANG BAGI IBU MENYUSUI

Bahan Makanan
dan stamina.

Gula pasir
• Jika merasa lemas, letih, lelah minum tablet tambah darah

Tempe
• Memberi cukup vitamin A bagi ibu dan bayi sehing-

Sayur
untuk menambah kadar sel darah merah

Buah
Susu
Nasi

Ikan
ga terhindar dari kebutaan.
• Batasi minum kopi
• Untuk memperlancar bekerjanya fungsi organ- CONTOH MENU SEHARI
organ tubuh. • Kebutuhan zat gizi ibu menyusui saat 6 bulan pertama ber-
tambah 330 kkal, 20 g protein, 11 g lemak, 45 g karbohidrat. Pagi Siang Malam
• Mengoptimalkan tumbuh kembang bayi
Bubur ayam Nasi Nasi
• Kebutuhan zat gizi ibu menyusui saat 6 bulan kedua ber-
• Meningkatkan perkembangan sel-sel otak bayi. tambah 400 kkal, 20 g protein, 13 g lemak, 55 g karbohid- Telur rebus Ikan acar kuning Ayam goreng
kremes
rat Susu Tempe goreng
Oseng-oseng
Jus wortel + jeruk Sayur bening tahu
bayam + jagung
Sayur lodeh
Pepaya
Mangga

Ditambah 2x makan selingan di antara 2 makan utama

Anda mungkin juga menyukai