Anda di halaman 1dari 3

BANGUNAN

TEKNIK SIPIL

No. Kode Bangunan Teknik Sipil Fungsi Bangunan Jenis Bangunan Teknik Sipil
1 GD Gedung Gedung adalah bangunan yang § Gedung Pemerintahan
berfungsi sebagai tempat § Gedung Pendidikan
manusia melakukan kegiatannya, § Gedung Komersial
baik untuk tempat tinggal, § Gedung Agama & Budaya
tempat kerja (kantor), kegiatan § Gedung Olahraga
pendidikan, kegiatan keagamaan,
kegiatan sosial ataupun budaya,
serta kegiatan khusus lainnya.

2 JL Jalan Jalan adalah bangunan sebagai § Jalan Raya


infrastruktur transportasi darat § Parkir
meliputi segala bagian jalan, § Simpang Susun
termasuk bangunan pelengkap § Jalan Layang
dan perlengkapannya yang
diperuntukkan bagi lalu lintas,
parkir, dsb.

3 JB Jembatan Jembatan merupakan komponen § Jembatan Jalan Raya


struktur bangunan dengan fungsi § Jembatan Air
lain. Contohnya, jalan yang
terkendala oleh rintangan alam
seperti jurang, sungai, dan
rintangan buatan seperti
bangunan gedung, persimpangan
jalan, dsb. Disamping itu,
jembatan juga dibangun untuk
pipa-pipa besar dan saluran air.

4 PL Pelabuhan Laut Pelabuhan laut adalah berbagai § Dermaga


bangunan yang berada pada § Bangunan Perkantoran &
transisi transportasi darat dan Pergudangan
laut atau sebaliknya. Sebagai
contoh, dermaga berfungsi
sebagai tempat bersandarnya
kapal dan melakukan bongkar
muat barang dan atau
perpindahan orang.

5 PU Pelabuhan Udara Pelabuhan udara merupakan § Sisi Darat (Jalan & Parkir)
bangunan yang digunakan § Sisi Udara (Landasan Pacu
sebagai tempat pesawat udara & Taxi Way)
mendarat dan lepas landas, naik § Bangunan Terminal Udara
turun penumpang, bongkar muat
barang dan tempat perpindahan
intra dan antarmoda transportasi
yang dilengkapi dengan fasilitas
pokok dan fasilitas penunjang
lainnya.
6 TL Terminal Bangunan sebagai prasarana § Jalan Akses & Parkir
transportasi untuk keperluan § Bangunan Terminal
menurunkan dan menaikkan Transportasi Darat
penumpang, perpindahan
intramoda maupun antarmoda
transportasi, serta mengatur
kedatangan dan pemberangkatan
kendaraan umum.

7 KA Infrastruktur Kereta Bangunan stasiun KA berfungsi § Jalan Rel


Api sebagai tempat menaikkan dan § Bangunan Stasiun KA
menurunkan penumpang yang
menggunakan jasa transportasi
kereta api, serta juga sebagai
tempat bongkar muat barang
yang diangkut KA.
Jalan rel berfungsi mengarahkan/
memandu kereta

8 BA Bangunan Air Bangunan air adalah bangunan § Irigasi


yang digunakan untuk § Drainase
memanfaatkan air dan § Bendung & Bendungan
mengendalikan air di sungai § Waduk
maupun danau. Contohnya,
bendung yang berfungsi untuk
menaikkan muka air sungai,
menaikkan tinggi tekan dan atau
membendung aliran sungai
sehingga aliran sungai tersebut
mudah dialirkan secara gravitasi
ke daerah yang
membutuhkannya dengan jarak
saluran yang relatif pendek.

9 BL Bangunan Laut Bangunan laut merupakan § Reklamasi


lingkungan buatan yang berada di § Bangunan Pemecah
laut dan berfungsi sebagai wadah Gelombang (Breakwater)
atau tempat kegiatan manusia
serta untuk mengatasi/
mengendalikan kendala alam.
Contohnya, bangunan pemecah
gelombang (breakwater) yakni
bangunan yang dibuat sejajar
pantai dan berada pada jarak
tertentu dan garis pantai.

10 BT Bangunan Bangunan untuk memfasilitasi § Terowongan
Pertambangan* kegiatan pertambangan.
Contohnya, terowongan yang
berfungsi sebagai jalan masuk
kedalam tambang bawah tanah
yang digunakan untuk lalu lintas
para pekerja tambang,
mengangkut peralatan tambang,
mengangkut batuan dan bijih
hasil penambangan.

11 BLL Bangunan Lain-Lain Bangunan lain-lain seperti sabo § Sabo dam
dam, yakni bangunan yang
berfungsi sebagai pengendali
lahar akibat gunung berapi dan
juga pengendali erosi hutan dan
daerah pertanian serta mencegah
bahaya longsor.

Anda mungkin juga menyukai