Anda di halaman 1dari 5

KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES)


Kantor: Komplek Simpang 5 Unnes Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229
Rektor: (024)8508081 Fax (024)8508082, Warek I: (024) 8508001
Website: www.unnes.ac.id - E-mail: rektor@mail.unnes.ac.id
FORMULIR
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
No. Dokumen No. Revisi Hal Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 03 1 dari 4 27 Februari 2017

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Mata Kuliah : Aplikasi Statistika 2 Semester: 4 sks: 2 Kode: 15PO1674


Program Studi : D3 Staterkom Dosen Pengampu/Penanggungjawab : Dr Nurkaromah Dwidayati, MSi
Capaian Pembelajaran Lulusan Mampu memahami statistika dasar yang diaplikasikan dalam ilmu kesehatan masyarakat.
Mampu melakukan kajian dan analisis (analysis and assessment).
Capaian Pembelajaran Matakuliah Mahasiswa mampu memahami dan melakukan uji hipotesis (uji parametrik dan non parametrik),
uji
validitas dan reliabilitas, dan perhitungan besar sampel.
Deskripsi Matakuliah Mata kuliah yang mengkaji cara melakukan uji hipotesis (uji parametrik dan non parametrik), uji
validitas
dan reliabilitas, dan menghitung besar sampel.

1
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES)
Kantor: Komplek Simpang 5 Unnes Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229
Rektor: (024)8508081 Fax (024)8508082, Warek I: (024) 8508001
Website: www.unnes.ac.id - E-mail: rektor@mail.unnes.ac.id
FORMULIR
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
No. Dokumen No. Revisi Hal Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 03 2 dari 4 27 Februari 2017

Minggu ke - Kemampuan yang Bahan Kajian (Materi Metode Waktu Penilaian Kriteria/ Indikator Bobot
diharapkan (Sub CPMK) Pembelajaran) Pembelajaran
dan
Pengalaman
Belajar
1-2 Mahasiswa mampu Uji Hipotesis Diskusi, 6x Tugas Dapat menentukan 5%
memahami tanya 50’ individual uji hipotesis
dan menentukan uji jawab,dan Tugas
hipotesis
pemberian mandiri dan
tugas kuis
3-4 Mahasiswa mampu Uji Normalitas Diskusi, 6x Tugas individual Dapat melakukan 10%
memahami Data tanya 50’ Tugas uji normalitas data
dan melakukan uji jawab,dan mandiri dan kuis
normalitas data
pemberian
tugas
5 Mahasiswa mampu Uji Parametrik Diskusi, 3x Tugas individual Dapat melakukan 5%
memahami (uji t berpasangan) tanya 50’ Tugas uji parametrik
dan melakukan uji jawab,dan mandiri dan kuis (uji t berpasangan)
parametrik
pemberian
(uji t berpasangan)
tugas
6 Mahasiswa mampu Uji parametrik Diskusi, 3x Tugas individual Dapat melakukan 5%
memahami (uji t tidak tanya 50’ Tugas uji parametrik
dan melakukan uji berpasangan) jawab,dan mandiri dan kuis (uji t berpasangan)
parametrik
pemberian
(uji t tidak berpasangan)
tugas
7 Mid semester 3x 10%
50’

2
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES)
Kantor: Komplek Simpang 5 Unnes Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang 50229
Rektor: (024)8508081 Fax (024)8508082, Warek I: (024) 8508001
Website: www.unnes.ac.id - E-mail: rektor@mail.unnes.ac.id
FORMULIR
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
No. Dokumen No. Revisi Hal Tanggal Terbit
FM-01-AKD-05 03 3 dari 4 27 Februari 2017

8 Mahasiswa mampu uji Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 5%
memahami Mann Whitney jawab, dan Tugas mandiri Mann Whitney
dan melakukan uji pemberian tugas dan kuis
Mann Whitney
9 Mahasiswa mampu uji Wilcoxon Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 5%
memahami jawab, dan Tugas mandiri Wilcoxon
dan melakukan uji pemberian tugas dan kuis
Wilcoxon
10 Mahasiswa mampu uji Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 5%
memahami nonparametrik (Chi jawab, dan Tugas mandiri nonparametrik (Chi
dan melakukan uji Square) pemberian tugas dan kuis Square)
nonparametrik (Chi Square)
11 Mahasiswa mampu uji Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 5%
memahami nonparametrik (Mc jawab, dan Tugas mandiri nonparametrik (Mc
dan melakukan uji Nemar) pemberian tugas dan kuis Nemar)
nonparametrik (Mc Nemar)
12 Mahasiswa mampu uji korelasi Pearson Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 5%
memahami jawab, dan Tugas mandiri korelasi Pearson
dan melakukan uji korelasi pemberian tugas dan kuis
Pearson
13 Mahasiswa mampu uji regresi linear Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 10%
memahami sederhana jawab, dan Tugas mandiri regresi linear
dan melakukan uji pemberian tugas dan kuis sederhana
regresi linear sederhana
14 Mahasiswa mampu uji validitas dan Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat melakukan uji 10%
Memahami dan reliabilitas jawab, dan Tugas mandiri validitas dan
melakukan uji validitas dan pemberian tugas dan kuis Reliabilitas
reliabilitas
15 Mahasiswa mampu perhitungan sampel Diskusi, tanya 6x 50’ Tugas individual Dapat menjelaskan 10%
memahami besar jawab, dan Tugas mandiri cara perhitungan
dan menjelaskan cara pemberian tugas dan kuis sampel besar
perhitungan sampel besar
16 Ujian Semester 6x 50 Ujian tertulis 10%

3
Daftar Referensi:
1. Maman A. Djauhari. Statistika Matematik. ITB . 1990
2. Bain, L.J and Engelhart, M. (1992). Introduction to Probability and Mathematical Statistics. Second Edition, Duxbury Press, Belmont, California.
3. Hogg and Craig, (1978). Introduction to Mathematical Statistics, Macmillan Publishing Co., Inc., New York
4. Dudewicz, E.J and Mishra, S.N. (1988). Modern Mathematical Statistics. John Willey and Sons. Singapore.

Tugas mahasiswa dan penilaiannya:


1. Tugas Mahasiswa
a. Tugas Individual : Mengerjakan soal sesuai dengan materi/pertemuan
b. Tugas Mandiri : Mengerjakan soal latihan dari berbagai sumber referensi untuk pendalaman materi dan pengayaan
b. K u i s
2. Penilaian
a. Aspek Penilaian meliputi:
1) Aspek kognitif melalui penugasan dan kuis
2) Aspek keterampilan melalui kegiatan paparan tugas individual
3) Sikap melalui Observasi. Penilaian diri, antar peserta atau jurnal

Bobot Penilaian
Pembobotan Nilai(contoh, disesuaikan karakteristik matakuliah):
1) Bobot Nilai Harian (NH) + Nilai portofolio : A (2)
2) Bobot Nilai Ujian Tengah Semester (UTS) : B (3)
3) Bobot Nilai Ujian Akhir Semester (UAS) : C (5)

4) Nilai Akhir : 2 NH + 3 UTS + 5 UAS


10
Semarang, 15 Februari 2019
Mengetahui Ketua Program Studi Dosen Pengampu,

Dr Wardono, MSi
Dr Nurkaromah Dwidayati, MSi
NIP. 196202071986011001
NIP. 196605041990022001

4
5

Anda mungkin juga menyukai